SATUN PELAYANAN KONSELING Tugas Perkembangan 1 Sekolah : SMA N 1 CEPER Kelas/ Semester : XI / Ganjil Tahun : 2009 / 2010 A. B. C. D. E. F. G. H. Topik Permasalahan : Rasa Cemas menghadapi ulangan Tugas Perkembangan : Mencapai kematangan dalam beriman dan bertaqwa kepada tuhan Yang Maha Esa Bidang Bimbingan : Belajar Jenis Layanan : Informasi Fungsi Layanan : pemahaman Tujuan Layanan/ Hasil yang ingin di capai : Diharapkan siswa mampu menghadapi rasa cemas saat ulangan Sasaran layanan : XI Uraian Kegiatan dan materi Layanan : 1. Uraian Kegiatan ♪ Guru pembimbing menyampaikan informasi kepada siswa asuh secara klasikal ♪ Siswa asuh memperhatikan penjelasan materi ♪ Memberikan kesempatan kepada siswa asuh untuk menanyakan hal-hal yang kurang jelas 2. Materi Layanan ♪ sebab – sebab rasa cemas ♪ Menghadapi rasa cemas ♪ Akibat yang ditimbulkan rasa cemas I. J. K. L. M. N. O. P. Q. Strategi pelayanan : Klasikal, ceramah, tanya jawab Waktu, tanggal, Semester : XI Penyelenggara Layanan : Guru BK Pihak-pihak yang di Sertakan dalam penyelenggaraan layanan dan Perannya Masing-masing : Guru Bk, Orang tua murid Alat perlengkapan : Buku materi, papan tulis, laptop, CD Rencana penilaian dan Tindak lanjut layanan : 1. Evaluasi diri 2. Konseling individu 3. Pendampingan secara umum Keterkaiatan Layanan dengan Kegiatan pendukung : 1. Layanan klasikal 2. Layanan penguasaan konten 3. Layanan individu Catatan Khusus : Jika muncul masalah baru di buat rencana satuan pendukung Dana yang di Gunakan : sesuai kebutuhan MATERI: RASA CEMAS SAAT ULANGAN KECEMASAN DARI KATA ANXIETY YAITU SUATU KECEMASAN, KEKWATIRAN, KETAKUTAN, KEGELISAHAN YANG BELUM JELAS PENYEBABNYA. KECEMASAN AKAN MENGGANGGU AKTIFITAS KITA SEHARI- HARI BAIK DARI: FAKTOR- FAKTOR PENYEBAB: SEGI FISIK : PUSING-PISING, MUNTAH, MAG, LAMBUNG BERMASALAH,TIFUS,TREMOR, HISTERIA,PINGSAN, MENGURUNG DIRI DALAM KAMAR DAN SEBAGAINYA SEGI PHIKIS : MARAH, SEDIH,KECEWA, BINGUNG, GELISAH,KAWATIR, RENDAH TIRI, INTROVERT, TIDAK PERCAYA DIRI GURU : TIDAK BISA MENGUASAI KELAS, TIDAK MENGUASAI MATERI, HANYA MENINGGALKAN CATATAN, TIDAK INOVASI DALAM MENGAJAR, SETIAP HARI MENCACAT SESUAI BUKU TANPA DIBERI PENJELASAN DAN CONTOHCONTOH, TIDAK PERNAH MEMBERI ULANGAN/ MEMBERI ULANGAN TIAP HARI/ PR SETIAP HARI, TERLALU PELAN SAAT MENJELASKAN, SETIAP HARI HANYA DUDUK DIKURSI SAAT MEMBERI MATERI, PEMARAH, SERING MEMBENTAK- BENTAK SAAT MURID DITANYA TIDAK MENJAWAB/ TIDAK BENAR JAWABANNYA ANTAR TEMAN : SALING BERMUSUHAN DI KELAS / ANTAR KELAS LAIN, DI KOMPAS, DIANCAM TEMAN, PACARAN, PUTUS PACAR, DLL PRIBADI : TIDAK MENGUASAI MATERI, SERING SAKIT, SERING MEMBOLOS, SERING BERMAIN TIDAK MENGENAL WAKTU UNTUK PULANG RUMAH, ADA MASALAH PRIBADI, IQ RENDAH,DLL KELUARGA : DIRUMAH TIDAK ADA TEMPAT UNTUK BELAJAR, SAUDARA BANYAK DAN SERING RIBUT, TIDAK ADA PENERANGAN, DITINGGAL ORANG TUA PERGI LAMA, ORANG TUA BERCERAI DAN SALAH SATU IBU/ AYAH PERGI DARI RUMAH, HIDUP HANYA DENGAN NENEK/ KAKEK/ PAMAN/ BIBI, TINGGAL DI PANTI ASUHAN, ORANG TUA OTORITER, ORANG TUA PEMARAH, ORANG TUA TIDAK PEDULI TERHADAP ANAK,DLL TRANSPORTASI : JAUH DARI RUMAH, JAUH DARI JALAN, TIDAK PUNYA KENDARAAN, JALAN KAKI, DI DESANYA TIDAK ADA ANGKUTAN UMUM KEUANGAN : TIDAK PERNAH DI BERI UANG SAKU, TERLALU BANYAK UANG SAKU, SERING PINJAM UANG TEMAN DAN TIDAK MAU MEMBAYAR, DLL AKIBAT NYATA EFEK DARI KECEMASAN DALAM BELAJAR ANAK AKAN MENURUN PRESTASI BELAJARNYA, SUKA MEMBOLOS, MENCARI PERHATIAN, TIDAK KONSENTRASI SAAT MENERIMA PELAJARAN DARI GURU MATA PELAJARAN Dalam menghadapi Rasa Cemas: Intropeksi diri Cari akar permasalahnya Menguntungkan apa merugikan Cari orang yang berkompeten untuk membantu menyelesaikan masalah PERAN BIMBINGAN KONSELING SANGAT DIBUTUHKAN UNTUK SISWA YANG MENGALAMI KECEMASAN/ RASA CEMAS DALAM BELAJAR 1. KONSELING INDIVIDU ATAU PRIBADI, DISINI DALAM MELAKUKAN KONSELING MEMBUTUHKAN BERKALI- KALI PERTEMUAN, KITA MELIHAT DULU PRIBADI SISWA LATAR BELAKANG POLA ASUH DIRUMAH, BAGAIMANA LINGKUNGAN KELUARGA, TEMAN BERMAIN, WAKTU BELAJAR, KESEHATAN FISIKNYA DAN YANG TERPENTING KLIEN APAKAH BARU ADA MASALAH ATAU TIDAK 2. KONSELING KELOMPOK 3. MEMBERI BIMBINGAN BELAJAR KELOMPOK 4. KLASIKAL YANG HARUS DILAKUKAN GURU MATA PELAJARAN: 1. GURU SELALU ADA DI KELAS SAAT JAM PELAJARANNYA DAN SIAP MEMBERI PENJELASAAN SAAT SISWA BERTANYA 2. TIDAK SERING MENINGGALKAN KELAS/ HANYA MENINGGALKAN CATATAN 3. GURU TIDAK BOLEH MEMBAWA PERSOALAN DI RUMAH DI BAWA SAAT MENGAJAR 4. GURU TIDAK BOLEH *NGECENG*, MENGANCAM, MEMBENTAK, MENGHARGIK, MEMBENCI SISWA DENGAN ALASAN APAPUN 5. GURU TIDAK BOLEH PILIH KASIH DALAM MEMBERI PERHATIAN/ MEMBERI NILAI TERHADAP SISWA 6. MENANYAKAN KEPADA SISWA SETELAH MEMBERI MATERI PELAJARAN 7. TIDAK BOLEH MARAH / EMOSI SAAT SISWA BERKALI- KALI BERTANYA KARENA BELUM JELAS 8. GURU HARUS SABAR, SENYUM, EMPATI TERHADAP SISWA 9. KORDINASI DENGAN GURU BK ATAU ORANG TUA MURID APABILA ADA MASALAH DENGAN MURID/ MURID ADA MASALAH DENGAN NILAI PELAJARAN YANG ANJLOK PERLU ADANYA DIAGNOSTIK KESULITAN BELAJAR Yaitu: upaya untuk memahami jenis dan karakteristik serta latar belakang kesulitankesulitan belajar yang di alami peserta didik ( Abin Syamsuddin, 2000: 311), terjadi karena a. faktor kelemahan peseta didik dalam memahami isi pembelajaran atau faktor psikologis Langkah-langkah diagnostik kesulitan belajar adalah 1) Identifikasi kasus, yakni menandai peserta didik yang diduga mengalami kesulitan belajar. 2) Identifikasi masalah, yakni melokalisasi letak kesulitan masalah. Pada mata pelajaran apa dan pada substansi mana peserta didik mengalami kesulitan. 3) Identifikasi faktor penyebab, yakni menandai jenis dan karakteristik kesulitan dengan faktor penyebabnya. 4) Prognosis, yakni mengambil kesimpulan dan keputusan serta meramalkan kemungkinan penyembuhannya. 5) Rekomendasi/referal, yakni membuat saran alternatif pemecahannya. Pembelajaran remedial adalah upaya guru untuk menciptakan suatu situasi yang dapat membantu peserta didik baik individual maupun kelompok meningkatkan kemampuan dalam menyesuaikan diri dan menguasai materi pembelajaran yang sebelumnya tidak mencapai KKM. Pembelajaran remedial dapat diberikan oleh guru mata pelajaran dengan pendekatan yang sesuai berdasarkan pada hasil diagnostik yang telah dilakukan oleh guru pembimbing (konselor). CARA EFEKTIF YANG DILAKUKAN SISWA DALAM MENGHADAPI RASA CEMAS SAAT AKAN ULANGAN: 1. FOTO KOPY KARENA KETINGGALAN PELAJARAN / KURANG BUKU CATATANNYA. 2. BELAJAR KELOMPOK 3. KONSENTRASI SAAT GURU MEMBERI PELAJARAN, BERTANYA DAPA GURU APABILA KURANG JELAS. 4. TIDAK TIDUR SAAT GURU MEMBERI PELAJARAN 5. SAAT BELAJAR MERINGKAS PELAJARAN 6. BELAJAR RUTIN TIAP HARI DAN WAKTUNYA DITENTUKAN, TIDAK TERLALU BANYAK, TIDAK TERLALU LAMA, TIDAK SAMBIL TIDURAN, TIDAK MENDENGARKAN LAGU-LAGU/ TIDAK SAMBIL MELIHAT TV 7. BUKU PELAJARAN DITEMPATKAN DI TEMPAT AMAN, SEWAKTU-WAKTU DIAMBIL SELALU ADA SATUN PELAYANAN KONSELING Tugas Perkembangan 1 Sekolah : SMA N 1 CEPER Kelas/ Semester : XI / Ganjil Tahun : 2009 / 2010 A. Topik Permasalahan : B. Tugas Perkembangan : Mencapai kematangan dalam beriman dan bertaqwa kepada tuhan Yang Maha Esa C. Bidang Bimbingan : Belajar D. Jenis Layanan : Informasi E. Fungsi Layanan : pemahaman F. Tujuan Layanan/ Hasil yang ingin di capai : Diharapkan siswa mampu menghadapi rasa cemas saat ulangan G. Sasaran layanan : X H. Uraian Kegiatan dan materi Layanan : 1. Uraian Kegiatan ♪ Guru pembimbing menyampaikan informasi kepada siswa asuh secara klasikal ♪ Siswa asuh memperhatikan penjelasan materi ♪ Memberikan kesempatan kepada siswa asuh untuk menanyakan hal-hal yang kurang jelas 2. Materi Layanan ♪ sebab – sebab rasa cemas ♪ Menghadapi rasa cemas ♪ Akibat yang ditimbulkan rasa cemas I. Strategi pelayanan : Klasikal, ceramah, tanya jawab J. Waktu, tanggal, Semester : XI K. Penyelenggara Layanan : Guru BK L. Pihak-pihak yang di Sertakan dalam penyelenggaraan layanan dan Perannya Masing-masing : Guru Bk, Orang tua murid M.Alat perlengkapan : Buku materi, papan tulis, laptop, CD N. Rencana penilaian dan Tindak lanjut layanan : 1. Evaluasi diri 2. Konseling individu 3. Pendampingan secara umum O. Keterkaiatan Layanan dengan Kegiatan pendukung : 1. Layanan klasikal 2. Layanan penguasaan konten 3. Layanan individu P. Catatan Khusus : Jika muncul masalah baru di buat rencana satuan pendukung Q. Dana yang di Gunakan : sesuai kebutuhan SATUAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING Tugas Perkembangan : 3 kematangan pertumbuhan yang sehat Sekolah : SMA N 1 CEPER Kelas / semester : XI / Ganjil Tahun : 2009 / 2010 A. Topik Permasalahan : Pentingnya hidup sehat B. Tugas perkembangan : Mencapai kematangan pertumbuhan jasmani yang sehat C. Bidang Bimbingan : Pribadi D. Jenis Layanan : Informasi E. Fungsi Layanan : Pemeliharaan dan pemahaman F. Tujuan Layanan : Mencapai Kematangan pertumbuhan jasmani yang sehat G. Kompetensi yang Ingin di Capai : Siswa mampu menjaga kondisi jasmani yang sehat dan pola hidup yang sehat H. Uraian Kegiatan : 1. Srategi Penyajian klasikal 2. Konselor menjelaskan bagaimana menjaga kondisi jasmani yang sehat. 3. Konselor menyampaikan materi tentang merawat kondisi jasmani yang sehat I.Tempat penyelenggaraan J. Alokasi Waktu K. Semester L. Penyelenggara Layanan M . Pihak yang Terlibat N. Alat dan Perlengkapan 0. Rencana penilaian dan Tindak lanjut : : : : : Ruang kelas I X 45 Ganjil Guru BK Guru Bimbingan konseling dan guru Olah Raga : 1. Lembar kegiatan Bimbingan 2. Buku kesehatan dari perpustakaan : 1. Pengamatan melalui kaehadiran siswa 2. Kunjungan ke UKS 3. Pentingnya pola makan yang teratur dan makan yang bergizi MATERI 4 SEHAT 5 SEMPURNA ♪ Bebas dari kuman ♪ Ada kandungan gizi sesuai kebutuhan tubuh ♪ Ada unsur 4 sehat 5 sempurna Karbohidrat Zat hijau daun Protein Vitamin - ☻Makan yang seimbang ☻Istirahat yang cukup ☻Olah raga yang teratur SATUAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING Tugas perkembangan 5 Sekolah Kelas/ Semester Tahun : SMA N 1 CEPER : XI / Ganjil : 2009 / 2010 A. Topik permasalahan B. Tugas perkembangan : Strategi belajar pada sistem KTSP : Mencapai kematangan sikap tentang kehidupan mandiri secara emosional, intelektiual dan ekonomi. C. Bidang Bimbingan : Bimbingan belajar D. Jenis Layanan : Informasi E. Fungsi Layanan : Pemahaman F. Tujuan Layanan/Hasil yang ingin Dicapai : 1. Siswa memiliki kematangan memahami sistem KTSP 2. Siswa memiliki kematangan dalam bersikap mandiri secara emosional, intelektual & ekonomi G. Sasaran Layanan : Siswa Kelas XI H. Uraian Kegiatan dan Materi Layanan 1. Uraian Kegiatan - Guru pembimbing menyampaikan informasi kepada siswa asuh secara klasikal - Siswa asuh memperhatikan penjelasan materi - Memberikan kesempatan kepada siswa asuh untuk menanyakanhal-hal yang kurang jelas 2. Materi Layanan 1. Informasi tentang KTSP di satuan SMA 2. Strategi belajar yang efektif bagi siswa 3. Strategi belajar pada sistem KTSP I. Strategi Pelayanan : Klasikal ( ceramah, tanya jawab ) J. Tempat Penyelengaraan : Ruang kelas XI K. Waktu, Tanggal, Semaster : 2 x 45 menit, Agustus 2009 Semester : 2 L. Penyelenggara Layanan : Guru pembimbing kelas XI M. Pihak-pihak yang disertakan dalam penyelenggaraan Layanan dan peranannya Masingmasing : Wakil kurikulum sebagai informasi KTSP N. Alat Perlengkapan yang Digunakan: 1. Buku Materi BK 2 Kurikulum KTSP di Satuan SMA O. Rencana Penilaian dan Tindak layanan : 1.Rencana penilaian : Mengobservasi siswa asuh dalam menerima informasi guru BK 2.Tindak lanjut : Konseling Individual P. Keterkaiatan layanan dengan kegiatan pendukung: 1. Layanan informasi 2. Konseling individu Q. Catatan khusus : Penyampaian informasi berjalan lancar R. Dana pendukung : Sesuai kebutuhan SATUAN LAYANANAN KONSELING Sekolah : SMA N 1 CEPER Kelas / Semester : XI / Ganjil Tahun : 2009 / 2010 A. Topik permasalahan : Srategi Pilihan Jurusan yang tepat di PT B. Tugas Perkembangan : 5 ( Mencapai kematangan dalam pilihanan karir) C. Bidang Bimbingan : Belajar D. Jenis Layanan : Informasi pembelajaran E. Fungsi Layanan : Pengentasan pengembangan dan pengembangan F. Tujuan layanan/ hasil yang ingin di capai: *Agar siswa mampu mengambil keputusan untuk pilihan jurusan yang tepat di PT sesuai hasil belajar yang di capai G. Sasaran layanan : siswa XI H. Uraian Kegiatan : 1. Guru pembimbing memberi informasi. 2. Siswa menyimak informasi yang diberikan informasi Masuk PT. 3. siswa memperhatikan informasi yang diberikan guru pembimbing sambil menanyakan hal yang kurang jelas. 4. Guru pembimbing memberi perhatian, observasi siswa asuh dan memberi penilaian tentang: - Informasi masuk ke PT, PTN, PTS - Informasi PMDK I. Strategi Layanan : Klasikal ( Ceramah, tanya jawab ) J. Tempat penyelangga : Ruang Kelas K. Waktu, tanggal, semester : 2 X 45 L. Penyelenggara Layanan: Guru Bimbingan Konseling M.Pihak- pihak yang disertakan dalam penyelenggaraan layanan dan perannya Masing-masing : Waka Kurikulum dan nara sumber N. Alat perlengkapan yang di gunakan: 1. Kaflet 2. Buku Modul Masuk PT, Buku paduan SNMPTN, PMDK O. Rencana penilaian dan tindak lanjut Layanan: 1. Rencana penilaian : observasi dan angket 2. Tindak lanjut : konseling individu P.Keterkaitan Layanan dengan kegiatan pendukung: 1. Layanan informasi 2. layanan konseling Individu Q.Catatan Khusus : pelaksanaan informasi berlajar lancar R. Dana Penunjang : tergantung dari sarana yang ada SATUAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING KELAS: XI SMA NEGERI 1 CEPER TAHUN PELAJARAN 2009 – 2010 TRI ULYANTO, S.Psi SMA NEGERI 1 CEPER KAJEN CEPER KLATEN