bela negara - Hubungan Internasional

advertisement
LEMBAR PENGESAHAN
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UPN ”VETERAN” JAWA TIMUR
Nomor Dokumen
Kategori Dokumen
Mata Kuliah
Revisi
Tanggal
Dikaji ulang oleh
:
:
:
:
:
:
18/RPS/HI/FISIP/UPNVJT
Akademik
Pendidikan Bela Negara
00
18 Agustus 2014
Tim Penjaminan Mutu
Program Studi Hubungan Internasional
Disetujui oleh
Megahnanda A.K., S.IP, M.IP
: Pjs. Sekretaris Prodi Hubungan Internasional
Disahkan oleh
Resa Rasyidah, S.Hub.Int, M.Hub.Int
: Ketua Program Studi Hubungan Internasional
Dr. Jojok Dwiridotjahjono, S.Sos, M.Si.
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
PROGRAM STUDI HUBUNGAN INTERNASIONAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UPN ”VETERAN” JAWA TIMUR
Mata Kuliah
Program Studi
Kode Mata Kuliah
Bobot
Semester
Mata Kuliah Prasyarat
Deskripsi Mata Kuliah
:
:
:
:
:
:
Capaian Pembelajaran
:
Pendidikan Bela Negara
Hubungan Internasional
UPN 1108
3 (tiga) SKS (150 menit per minggu)
III (tiga)
UPN 1107
: Mata Kuliah ini membahas tentang dasar pemikiran, ruang lingkup, prinsip-prinsip, tujuan
dan spektrum bela negara. Memberikan pemahaman tentang Nilai, Norma, etika, moral
karakter, dan jati diri bangsa, serta mempunyai karakter bela negara, antara lain: yakin akan
kesaktian Pancasila, Cinta tanah air, sadar hak dan kewajiban, rela berkorban dan memiliki
kemampuan awal bela negara. Mengenal dan memahami faktor-faktor yang memengaruhi
kesadaran bela Negara, kewaspadaan nasional yang bersumber dari dalam maupun luar
negeri, kebijakan pembinaan kesadaran bela negara, memahami Pemerintahan dan
Kepemerintahan yang baik, bersih, dan berwibawa, sehingga mahasiswa mampu
mengembangkan dan membudayakan nilai-nilai bela negara sesuai dengan profesinya.
Pada akhir mata kuliah ini, diharapkan mahasiswa mampu menjelaskan dasar pemikiran,
ruang lingkup, prinsip-prinsip, tujuan dan spektrum bela negara. Memberikan pemahaman
tentang nilai, norma, etika, moral, karakter, dan jati diri bangsa. Mahasiswa juga diharapkan
mampu bersikap sesuai dengan substansi bela negara, antara lain yakin akan kesaktian
Pancasila, Cinta tanah air, sadar hak dan kewajiban, rela berkorban dan memiliki
kemampuan awal bela negara.Selain itu, mahasiswa diharapkan mampu
mengimpementasikan perilaku bela negara dalam bentuk pelaksanaan kewajibannya sebagai
warga negara dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
NO
KOMPETENSI
DASAR
INDIKATOR
MATERI
POKOK
4
PENGALAMAN
BELAJAR
5
METODE
6
ALOKASI
WAKTU
SUMBER
BACAAN
MEDIA
PENILAIAN
1
2
3
7
8
9
10
1
Mahasiswa mampu
menjelaskan pengertian
tentang dasar
pemikiran, maksud dan
tujuan, ruang lingkup
Pendidikan Bela Negara
1.Mahasiswa dapat
mengetahui latar belakang
diselenggarakannya mata
kuliah Bela Negara.
2.Mahasiswa dapat mengerti
dasar pemikiran mata kuliah
Bela Negara, baik secara
aspek filosofis, yuridis,
historis, dan relijius.
3. Mahasiswa dapat
menjelaskan maksud dan
tujuan diselenggarakannya
Bela Negara.
4. Mahasiswa dapat
menjelaskan ruang lingkup
Bela Negara
5.Mahasiswa dapat
menjelaskan keterkaitan
Bela Negara dengan materi
lain
Pendahuluan
1. Latar Belakang
2. Dasar Pemikiran
(Aspek yuridis,
filosofis, historis,
sosiologis, dan
relijius)
3. Maksud dan
Tujuan
4. Ruang Lingkup
Materi
5. Keterkaitan
dengan materi lain
(MPK, MPB,
MKB,dll)
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Tanya Jawab
1 X 150’
Ref. Wajib :
No.1 s/d No.
4
White
board,
spidol,
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
2.
Mahasiswa mampu
menjelaskan pengertian
definisi, prinsip-prinsip,
tujuan, dan spektrum
bela negara
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan pengertian bela
negara
2. Mahasiswa dapat
menjelaskan pengertian
prinsip-prinsip pembelaan
negara
3. Mahasiswa dapat
menjelaskan tujuan Bela
Negara
4.Mahasiswa dapat
menjelaskan Bela Negara
dalam Sishanneg
5.Mahasiswa dapat
menjelaskan spektrum Bela
Negara
Konsepsi
Pendidikan Bela
Negara
1.Pengertian Bela
Negara
2.Prinsip-prinsip
pembelaan negara
3. Tujuan Bela
Negara
4. Bela Negara
dalam Sishanneg
5. Spektrum Bela
Negara
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Tanya Jawab,
Diskusi
1 X 150’
Ref. Wajib :
No.1 s/d No.
4
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
1
3.
2
Mahasiswa mampu
memahami dan
menjelaskan pengertian
nilai, norma, etika,
moral, karakter bangsa
3
Mahasiswa dapat
menjelaskan integritas jati
diri bangsa, seperti nilai,
norma, etika, moral, dan
karakter bangsa
4
Integritas Jati Diri
Bangsa:
1.Nilai
2.Norma
3.Etika
4.Moral
5.Karakter Bangsa
5
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
6
Ceramah,
Tanya jawab
Diskusi
Studi Kasus
(dekadensi
moral)
7
1 X 150‘
8
Ref. Wajib :
No.1 s/d No.
4
9
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
10
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
4.
Mahasiswa mampu
menjelaskan pengertian
tentang jati diri UPN
dan identitas nasional
1.Mahasiswa dapat
menjelaskan jati diri (visi,
misi, tujuan, sasaran, dan
nilai-nilai) UPN dan
Kemhan
2.Mahasiswa dapat
menjelaskan identitas
nasional
Integritas Jati Diri
Bangsa
1.Jati diri UPNV
dan KEMHAN
(Visi, Misi, Tujuan,
sasaran, nilai-nilai)
2.Identitas
Nasional
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab
1X 150‘
Ref. Wajib :
No.1 s/d No.
4
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
5.
Mahasiswa mampu
menjelaskan tentang 3
unsur dari 5 unsur
substansi bela negara
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan kesaktian
Pancasila
2. Mahasiswa dapat
menjelaskan cinta tanah air
3. Mahasiswa dapat
menjelaskan kesadaran
berbangsa dan bernegara
Substansi
Kesadaran Bela
Negara
1. Keyakinan akan
kesaktian Pancasila
2.Cinta Tanah Air
3.Kesadaran
Berbangsa dan
Bernegara
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab
1X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
1
6.
2
Mahasiswa mampu
menjelaskan tentang 2
unsur dari 5 unsur
substansi bela negara
3
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan sikap rela
berkorban untuk negara dan
bangsa
2. Mahasiswa dapat
memahami dan menjelaskan
kemampuan awal Bela
Negara
4
Substansi
Kesadaran Bela
Negara
1. Rela Berkorban
untuk Bangsa dan
Negara
2. Kemampuan
awal Bela Negara
5
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
6
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab,
Studi Kasus
(semangat
kepahlawanan)
7
1X 150‘
8
Ref. Wajib :
No.5
9
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
10
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
7.
Mahasiswa mampu
menjelaskan pengertian
karakter bangsa dan
modal dasar
pembangunan nasional
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan karakter
bangsa
2. Mahasiswa dapat
menjelaskan modal dasar
pembangunan nasional
Bela Negara dalam
Konteks
Pembangunan
Nasional
1.Karakter Bangsa
2. Modal Dasar
Pembangunan
Nasional
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menyelesaikan
contoh kasus
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, studi
kasus
(SDA/SDM,
kemiskinan)
1 X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
White
board,
spidol
Pengeras
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
8
Mahasiswa mampu
menyebutkan dan
menjelaskan serta
membuat contoh faktor
internal dan eksternal
yang memengaruhi
kesadaran bela negara.
1.Mahasiswa dapat
menjelaskan faktor-faktor
internal yang memengaruhi
kesadaran Bela Negara
2.Mahasiswa dapat
menjelaskan faktor-faktor
eksternal yang
memengaruhi kesadaran
Bela Negara
Faktor-Faktor yang
Memengaruhi
Kesadaran Bela
Negara
1.Internal (Disiplin,
Kejuangan,
Kreativitas, Rela
Berkorban, dll)
2.Eksternal
(globalisasi,
terorisme,
perubahan, iklim,
bahaya narkoba,
dll)
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, Studi
Kasus (SARA)
1 X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
1
9
2
Mahasiswa mampu
menjelaskan pengertian
dan penerapan
Leadership dan
Entrepreunership
3
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan dan
mempraktekkan prinsip dan
aplikasi dari konsep
Leadership
2. Mahasiswa dapat
menjelaskan dan
mempraktekkan prinsip dan
aplikasi Entrepreuneship
4
Leadership dan
Entrepreuneuship:
1. Leadership
2.Entrepreuneship
5
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
6
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, Role
Playing,
Kepemimpinan
efektif, teknik
pengambilan
keputusan
7
1 X 150‘
8
Ref. Wajib :
No.5
9
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
10
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
10
Mahasiswa mampu
mengidentifikasi dan
menganalisa
kewaspadaan nasional
akibat pengaruh
globalisasi
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan dampak
globalisasi pada
kewaspadaan nasional
2. Mahasiswa dapat
menjelaskan tantangantantangan abad 21 dan
keterkaitannya dengan
kewaspadaan nasional
Kewaspadaan
Nasional
1.Dampak ganda
dari globalisasi
2.Tantangan abad
21, multilateralism
and unilateralism,
ethical issues,
national power,.
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, studi
kasus (bioterorisme,
demokratisasi,
HAM,
liberalisasi
ekonomi)
1 X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
11
Mahasiswa mampu
menjelaskan pengertian
landasan kebijakan dan
membuat contoh
pemberdayaan SDA dan
SDM dalam pembinaan
kesadaran bela negara
1. Mahasiswa dapat
menjelaskan landasan
kebijakan pembinaan
kesadaran Bela Negara
2. Mahasiswa dapat
menjelaskan pemberdayaan
SDA dan SDM melalui
pelatihan dasar bela negara
Kebijakan
Pembinaan
Kesadaran Bela
Negara:
1. Landasan
Kebijakan
2.Pemberdayaan
SDA dan SDM
melalui latihan
dasar bela negara,
pengabdian sesuai
profesi
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, studi
kasus (peran
pemuda)
1 X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
1
12
2
Mahasiswa mampu
mengidentifikasi prinsip
keterbukaan, responsif,
akuntabilitas, adil,
efektif, dan efisien
dalam mewujudkan
pemerintah yang bersih
dan berwibawa
3
Mahasiswa dapat
menjelaskan prinsip-prinsip
pemerintah dan
kepemerintahan yang baik
dan bersih serta berwibawa
4
Pemerintahan dan
Kepemerintahan
yang baik, bersih,
dan berwibawa
1.Keterbukaan
2.Responsifitas
3.Akuntabilitas
4.Adil
5.Efektif dan
Efisien
5
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
6
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, studi
kasus
(percepatan
pembangunan
nasional)
7
1 X 150‘
8
Ref. Wajib :
No.5
13
Mahasiswa mampu
membuat contoh
perilaku usaha bela
negara
Mahasiswa dapat
menjelaskan pengembangan
nilai-nilai dan pembudayaan
Bela Negara khususnya
yang terkait dengan kearifan
lokal dan kepemimpinan
global
Pengembangan
Nilai-nilai dan
pembudayaan Bela
Negara
1.Kearifan lokal
2.Keterampilan
Kepemimpinan
Global
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab,
Istudi kasus
(membangun
daya saing
bangsa)
1 X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
14
Mahasiswa mampu
membuat contoh
perilaku usaha bela
negara
Mahasiswa dapat
menjelaskan pengembangan
nilai-nilai dan pembudayaan
Bela Negara, khususnya
yang terkait dengan
kemandirian dan kedaulatan
bangsa
Pengembangan
Nilai-Nilai dan
pembudayaan Bela
Negara:
1. Membangun
kemandirian
2.Mempertahankan
kedaulatan
bangsa
Mahasiswa
menyampaikan
pendapat,
bertanya dan
menjawab
pertanyaan,
menyelesaikan
contoh kasus.
Ceramah,
Diskusi, Tanya
Jawab, studi
kasus (pelopor
pembangunan)
1 X 150‘
Ref. Wajib :
No.5
9
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
White
board,
spidol
Pengeras
Suara,
Laptop,
LCD dan
multi
media
class equip
ment
Referensi Wajib :
1. Pendidikan Kesadaran Bela negara (Pedoman bagi Dosen Pendidikan Kewarganegaraan). Dirjen Pothan Dephan RI 2007
2. Tataran Dasar Bela Negara Dirjen Pothan Dephan RI 2005
3. Buku Himounan Perundag-Undngan yang Terkait dengan Penyelenggaraan dan Pengelolaan Pertahanan. Dirjen Pothan Dephan 2005
4. Pendidikan Kewarganegaraan, PT. Gramedia Jakarta 2005, Soemarsono dkk
5. Widya Mwat Yasa UPN Veteran Yogyakarta 2007
10
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
Tes :
Tes Lisan
Tes Tulis
Tugas mandiri
Non tes :
Sikap dan
prilaku selama
diskusi
(keaktifan dan
kontribusi
materi)
Download