RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS) 1. Mata Kuliah : Ekonomi Mikro 2. SKS : 3 3. Tujuan Instruksional Umum : Setelah mengikuti mata kuliah Ekonomi Mikro, mahasiswa akan dapat memahami peran penting teori ekonomi mikro bagi pengembangan disiplin ilmu lain pada Jurusan Administrasi Bisnis, serta sekaligus dapat memanfaatkannya dalam pengambilan keputusan bisnis. 4. Dosen Pengampu : 1. Prof. Dr. Suharyono, MA 2. Dr. Edy Yulianto, MP 3. Sri Sulasmiyati, S.Sos, M.AP 4. Muh. Cahyo Widyo Sulistyo,SE. MBA Tatap Muka MATERI PEMBELAJARAN 1. Pendahuluan - Kerangka dasar dan persoalan pokok perekonomian - Teori Ekonomi Mikro dan Ekonomi Makro - Ruang lingkup Ekonomi Mikro - Kegunaan dan aplikasi teori Ekonomi Mikro BENTUK PEMBELAJARAN Ceramah oleh dosen dan diskusi KOMPETENSI YANG DIHARAPKAN Mahasiswa memahami : - Kerangka dasar dan persoalan pokok perekonomian. - Ruang lingkup Ekonomi Mikro dan Makro - Kegunaan dan aplikasi Ekonomi Mikro INDIKATOR PENILAIAN Kemampuan : -Menjelaskan timbulnya kegiatan ekonomi -Mendefinisikan ilmu ekonomi -Menyebutkan 4 macam persoalan ekonomi -Membedakan antara Ek.Mikro dan Makro serta mampu memberikan contoh -Menyebutkan kegunaan dan aplikasi ekon.mikro BOBOT NILAI 2. 3. Permintaan, penawaran, dan keseimbangan pasar Presentasi oleh mahasiswa, diskusi, penjelasan dosen, tugas mandiri Mahasiswa memahami : -Teori permintaan -Pengaruh non harga terhadap permintaan -Teori penawaran -Pengaruh non harga terhadap penawaran -Keseimbangan harga dan jumlah yang diperjualbelikan. Elastisitas Permintaan Presentasi oleh dan Penawaran mahasiswa, diskusi, penjelasan dosen, tugas mandiri Mahasiswa memahami : -Elastisitas permintaan dan koefisien elastisitas permintaan -Elastisitas permintaan sepanjang kurva permintaan -Elastisitas permintaan dan hasil penjualan -Jenis elastisitas harga yang lain Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan teori permintaan dan membuat kurva permintaan -Menjelaskan pengaruh harga dan non harga terhadap kurva permintaan. -Menjelaskan teori penawaran dan membuat kurva penawaran -Menjelaskan pengaruh harga dan non harga terhadap kurva penawaran -Menjelaskan keseimbangan permintaan dan penawaran secara grafis dan matematis. Kemampuan mahasiswa dalam: -Menghitung koefisien elastisitas permintaan biasa dan yang disempurnakan -Menjelaskan faktor penentu elastisitas permintaan. -Menjelaskan kaitan an- -Elastisitas penawaran tara elastisitas permintadan koefisien elastisitas an dan hasil penjualan penawaran -Menghitung elastisitas permintaan silang dan elastisitas permintaan – pendapatan -Menghitung koefisien elastisitas penawaran -Menjelaskan faktor2 yang mempengaruhi elastisitas penawaran 4. Aplikasi teori permintaan dan penawaran Presentasi mahasiswa, diskusi, penjelasan dosen, tugas mandiri. Mahasiswa memahami : - Masalah jangka panjang yang dihadapi sector pertanian -Masalah fluktuasi harga yang besar dalam jangka pendek -Kebijakan pemerintah un tuk menstabilkan harga dan pendapatan hasil pertanian -Kebijakan harga maksimum dan efeknya -Efek pajak penjualan dan subsidi terhadap harga dan jumlah barang yang dijual Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan masalah jangka panjang dan jangka pendek sector per tanian dan menggambarkannya dalam grafik -Menjelaskan cara-cara pemerintah dalam menstabilkan harga dan pendapatan pertanian -Menjelaskan kebijakan harga maksimum dan implikasinya -Menjelaskan dampak pajak penjualan dan subsidi pemerintah ter- hadap harga dan jumlah barang yang dijual. 5. Teori Tingkah laku Konsumen : Teori Nilai Guna Presentasi mahasiswa, diskusi, penjelas an dosen, tugas mandiri. Mahasiswa memahami : -Teori nilai guna dan pemaksimuman nilai guna -Syarat untuk mencapai kepuasan maksimum -Teori nilai guna dan teori permintaan -Paradoks nilai -Surplus konsumen 6. Teori Tingkah laku Presentasi mahasis- Mahasiswa memahami : Konsumen : Analisis wa, diskusi, penjelas -Kurva kepuasan sama Kurva Kepuasan Sama an dosen, tugas -Garis anggaran pengemandiri. luaran -Keseimbangan konsumen -Faktor-faktor yang mengubah keseimbangan konsumen -Efek penggantian dan efek pendapatan Kemampuan mahasiswa dalam: -Menjelaskan teori nilai guna dan pemaksimuman nilai guna -Menjelaskan syarat untuk mencapai kepuasan maksimum -Menjelaskan efek penggantian dan efek pendapatan terhadap per mintaan suatu barang -Menjelaskan tentang paradoks nilai dan surplus konsumen dan menggambarnya dalam bentuk grafik. Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan kombinasi barang yang menghasilkan kurva kepuasan sama serta tingkat penggantian marjinal -Menjelaskan Garis Anggaran Pengeluaran -Menjelaskan efek per- 7. Teori produksi dan Kegiatan Perusahaan 8. UJIAN TENGAH SEMESTER ubahan harga dan pendapatan terhadap Garis Anggaran Pengeluaran -Menjelaskan syarat untuk mencapai kepuasan maksimum -Menjelaskan efek penggantian dan efek pendapatan. Persentasi mahasis- Mahasiswa memahami : Kemampuan mahasiswa wa, diskusi, penjelas -Bentuk-bentuk organisasi dalam : an dosen, tugas perusahaan -Menjelaskan bentukmandiri -Perusahaan ditinjau dari bentuk perusahaan sudut teori ekonomi -Menjelaskan tentang tu-Fungsi produksi juan perusahaan dan -Fungsi produksi dengan cara mencapai tujuan satu factor berubah -Menjelaskan tentang -Fungsi produksi dengan fungsi produksi, hukum dua factor berubah hasil lebih yang semakin berkurang, produksi total, produksi rata-rata, dan produksi marjinal -Menjelaskan tentang Iso quant dan Isocost -Menjelaskan cara meminimumkan biaya atau memaksimumkan produksi 9. Teori Biaya Produksi Presentasi mahasiswa, diskusi, penjelasan dosen, tugas mandiri Mahasiswa memahami: -Biaya produksi dalam jangka pendek -Beberapa konsep biaya jangka pendek -Berbagai bentuk kurva biaya jangka pendek -Biaya produksi jangka panjang dan kurva biaya jangka panjang -Skala ekonomi dan skala tidak ekonomi Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan biaya produksi dalam jangka pendek : Biaya total. Biaya variabel, biaya rata-rata, biaya marjinal -Membentuk berbagai macam kurva biaya jangka pendek -Menjelaskan biaya produksi dalam jangka panjang dan cara meminimumkan biaya dalam jangka panjang -Menjelaskan tentang ska la ekonomi dan skala tidak ekonomi 10. Pasar Persaingan Sempurna Presentasi mahasiswa, diskusi, penjelas an dosen, tugas mandiri. Mahasiswa memahami : -Ciri-ciri Pasar Persaingan Sempurna -Cara pemaksimuman keuntungan jangka pendek -Operasi perusahaan dalam jangka panjang -Kebaikan dan keburukan Pasar persaingan Sempurna Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan ciri-ciri Pasar Persaingan Sempurna -Menjelaskan cara memaksimumkan keuntungan jangka pendek melalui angka dan grafik -Menjelaskan operasi per usahaan dalam jangka panjang 11. Pasar Monopoli Presentasi mahasiswa, diskusi, penjelasan dosen, tugas mandiri 12. Pasar Persaingan Mo- Presentasi mahasisnopolistis wa, diskusi, penjelas an dosen, tugas mandiri Mahasiswa memahami : -Ciri-ciri Pasar Monopoli -Pemaksimuman keuntungan dalam monopoli -Kebijakan pemerintah dalam pasar monopoli -Kebaikan dan kelemahan monopoli Mahasiswa memahami : -Ciri-ciri Pasar Persaingan Monopolistis -Keseimbangan dalam PPM -Persaingan bukan harga dalam PPM -Kebaikan dan Keburukan Pengiklanan -Menjelaskan kebaikan dan keburukan PPS Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan ciri-ciri Pasar Monopoli -Menjelaskan cara memaksimumkan keuntungan dalam jangka pendek melalui angka dan grafik -Menjelaskan kebijakan pemerintah dalam pasar monopoli -Menjelaskan kebaikan dan keburukan pasar monopoli. Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan ciri-ciri PPM -Menjelaskan keseimbangan PPM dalam jangka pendek dan jangka panjang -Menjelaskan macammacam cara persaingan bukan harga dalam PPM -Menjelaskan kebaikan dan keburukan peng- iklanan dalam PPM 13. Pasar Oligopoli Presentasi mahasiswa, diskusi, penjelas an dosen, tugas mandiri Mahasiswa memahami : -Ciri-ciri Pasar Oligopoli -Pemaksimuman keun tungan dalam PO -Hambatan memasuki PO -Kebaikan dan keburukan Pasar Oligopoli 14. Permintaan terhadap Presentasi mahaFaktor-faktor Produk- siswa, diskusi, pensi jelasan dosen, tugas mandiri Mahasiswa memahami : -Pentingnya analisis penentuan harga faktor produksi -Teori produktivitas marjinal -Permintaan tidak sempurna dan permintaan faktor produksi -Sifat permintaan terhadap faktor produksi -Elastisitas permintaan faktor produksi -Syarat penggunaan optimum faktor-faktor Kemampuan mahasiswa dalam : -Menjelaskan ciri-ciri PO -Menjelaskan penentuan harga dan produksi tanpa kesepakatan dalam PO serta pemaksimuman keuntungan -Menjelaskan hambatan dalam memasuki PO -Menjelaskan kebaikan dan keburukan PO 15. Penentuan Upah di Pasar Tenaga kerja 16. UJIAN AKHIR SEMESTER Presentasi mahasiswa, diskusi, penje – lasan dosen, tugas mandiri produksi. Mahasiswa memahami : -Perbedaan upah uang dan upah riil -Hubungan antara produk tivitas dan upah -Penentuan upah di berba gai bentuk pasar TK -Faktor-faktor yang menimbulkan perbedaan upah REFERENSI : 1. Sadono Sukirno (2006). Mikro Ekonomi : Teori Pengantar. Edisi Ketiga. Jakarta : PT Raja Grafindo Persada 2. Boediono : Ekonomi Mikro. Yogyakarta : BPFE EVALUASI KEBERHASILAN STUDI : - Makalah dan presentasi 20% - Ujian Tengah Semester 30% - Aktivitas diskusi 10% - Ujian Akhir Semester 30% - Tugas Mandiri 10% SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) EKONOMI MIKRO Kode : IAB4204 Semester : Genap 2014/2015 Sks :3 Program Studi : Administrasi Bisnis Dosen : 1. Prof. Dr. Suharyono, MA 3. Sri Sulasmiati, S.Sos., M.Si 2. Dr. Edy Yulianto, MP 4. Muh.Cahyo Widyo Sulistyo, SE, MBA Pokok Bahasan. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Pendahuluan : Ruang Lingkup Ekonomi Mikro Permintaan, Penawaran, dan Keseimbangan Pasar Elastisitas Permintaan dan Penawaran Aplikasi Teori Permintaan dan Penawaran Teori Tingkah Laku Konsumen: Teori nilai Guna Teori Tingkah Laku Konsumen: Analisis Kurva Kepuasan Sama Teori Produksi dan Kegiatan Perusahaan Ujian Tengah Semester Teori Biaya Produksi 10.Pasar Persaingan Sempurna 11. Pasar Monopoli 12.Pasar Persaingan Monopolistis 13. Pasar Oligopoli 14.Permintaan Terhadap Faktor-Faktor produksi 15.Penentuan Upah di Pasar Tenaga Kerja 16.Ujian Akhir Semester Referensi : 1. Sadono Sukirno, Mikro Ekonomi: Teori Pengantar. Edisi Ketiga. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. 2. Boediono, Ekonomi Mikro. Yogyakarta: BPFE Evaluasi : - Makalah dan Presentasi Aktivitas Diskusi Tugas Mandiri Ujian Tengah Semester Ujian Akhir Semester 20% 10% 10% 30% 30%