Pengantar Psikologi Dunia Kerja

advertisement
Psikologi Dunia Kerja
Diri
Dinnul Alfian Akbar, SE, M.Si
Pertemuan 2
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Diri
•Konsep Diri
Merupakan kesadaran seseorang mengenai
siapa dirinya.
Sekumpulan keyakinan dan perasaan seseorang
mengenai dirinya.
• Bisa berkaitan dengan bakat, kemampuan, penampilan
fisik.
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Diri
•Skema Diri
Actual Self
• Bagaimana diri kita saat ini
Idelal Self
• Bagaimana diri yang kita inginkan
Ought Self
• Bagaimana diri kita seharusnya
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Diri
• Identitas Personal dan Sosial
 Individual Self
• Diri yang didefinisikan berdasarkan trait pribadi yang membedakan
dengan orang lain.
– Saya adalah orang pekerja keras, yang suka dengan tantangan.
 Rational Self
• Diri yang didefinisikan berdasarkan hubungan interpersonal yang
dimiliki dengan orang lain.
– Saya temannya anak pimpinan perusahaan
 Collective Self
• Diri yang didefinisikan berdasarkan keanggotaan dalam suatu
kelompok sosial
– Saya mahasiswa MDP angkatan 2007
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Diri
•Harga Diri
Penilaian atau evaluasi secara positif atau
negatif terhadap diri.
Menunjukkan keseluruhan sikap seseorang
terhadap dirinya sendiri baik positif maupun
negatif
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Diri
•Presntasi Diri
Integration
• Untuk disukai
– Menampilkan diri sebagai orang yang ingin membuat orang lain
senang.
Self Promotion
• Untuk dianggap kompeten
– Menampilkan diri sebagai orang yang mempunyai kelebihan
atau kekuatan
Intimidation
• Untuk ditakuti
– Menampilkan diri sebagai orang yang berbahaya dan
menakutkan.
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Diri
•Presntasi Diri
Suplication
• Untuk dikasihani
– Menampilkan diri sebagai orang yang lemah dan tergantung
Exemplification
• Dianggap memiliki integritas moral tinggi
– Menampilkan diri sebagai orang yang rela berkorban untuk
orang lain.
Dinnul Alfian Akbar, 2010
Download