Uploaded by User92136

Tugas perencanaan makanan internesional

advertisement
Nama : RESKI TRI WAHYU
Kelas : XI MIPA 2
Kerjakan Tugas berikut!
Buat proses pembuatan makanan internasional sesuai proposal (Alat dan bahan, cara membuat)
Spicy Korean Toeppokki
1. Alat
• Panci
• Wajan
• Talenan
• Wadah
• Blender
• Pisau
2. Bahan
• 250 gr tepung beras
• 5 sendok tepung tapioka
• 1 sendok garam
• Air untuk merebus
• secukupnya Minyak
• Bahan saus:
• 5 biji cabai rawit
• 1 sendok bubuk cabai
• 3 buah bawah putih
• 5 buah bawang merah
• 2 sendok saus tomat
• 1 sendok kaldu bubuk
• 1 sendok gula pasir (saya campur gula aren)
• secukupnya Garam
• Minyak untuk menumis
• secukupnya Air
3. Langkah Pembuatan
• Campur tepung beras, tepung tapioka dan garam dalam wadah. Perlahan tuangkan
air panas sedikit demi sedikit
• Setelah menjadi adonan diuleni sampai kalis dan bagi menjadi beberapa bagian
• Bentuk adonan menjadi silinder memanjang, Bentuk sama panjang dan sampai
habis
• Rebus dalam air mendidih sampai matang dan mengapung dan tiriskan
Prakarya dan Kewirausahaan
•
•
•
•
Sementara itu siapkan saus dengan menghaluskan bawang putih, bawang merah
dan cabai rawit. Campur dengan saus tomat, bubuk cabai, kaldu bubuk, gula dan
garam
Potong tteok dan sosis sesuai selera
Panaskan sedikit minyak goreng dalam wajan, tumis saus dan tambahan tteok dan
sosis yang telah dipotong. Aduk sebentar dan tambahkan air secukupnya
Sambil sesekali diaduk tunggu hingga saus mengental
Prakarya dan Kewirausahaan
Download