Uploaded by User90072

SOP Trading FM CBR (Candle Break Retest)

advertisement
SOP Trading FMCBR
Bagaimana Entry ke Market
BACKGROUND
LATAR BELAKANG DAN TUJUAN
BEFORE TRADING & INVESTING
Mengetahui kapan kita akan
membeli Saham atau di
harga berapa kita akan
melakukan BUY dan SELL
dalam trading.
Apa yang akan dibeli, misalnya
What
When
Trading di currency atau komoditas
apa.
Mengetahui kapan target
kenaikan ataupun penurunan
dari suatu harga
Bagaimmana
kita
akan
membeli suatu saham, option
atau bagaimana kita akan
memulai
trading
atau
investasi tersebut melalui
broker dan sekuritas apa dan
bagaimana pelaksanaannya.
Invest di saham apa yang akan
dibeli dengan mempertimbangkan
fundamental perusahaan dll.
Why
How
Mengapa kita membeli saham
tersebut, untuk investasi atau
trading ?
Mengapa kita trading currency
atau komoditas tersebut ?
TUJUAN SHARING SESSION
1. MENGETAHUI KAPAN KITA AKAN MENENTUKAN BUY DAN SELL
2. MENGETAHUI SAMPAI DIMANA PERGERAKAN SUATU HARGA
KONSEP DASAR
KERANGKA DASAR DARI TEKNIK FMCBR
KONSEP DARI FMCBR
FMCBR
EL 2
EL 6
Price Action
Fibonacci
Take Profit
EL 7
Ending Dari Market
SOP Wajib
FMCBR
KESIMPULAN …!!!
Bila tidak ada SOP, maka tidak
ada entry.
STANDARD OPERATING PROCEDURE - FMCBR
WAJIB ADA
IB (INITIAL BREAK)
INITIAL BREAK ADALAH ENGULFING
DIMANA SUATU KEADAAN BUYER
MENGALAHKAN SELLER, ATAU SELLER
MENGALAHKAN BUYER.
CB1 BREAK
PENJELASAN
HAL YANG HARUS DIPAHAMI
INITIAL BREAK
Initial break atau IB atau engulfing adalah keadaan dimana terjadi pertukaran antara buyer dan seller, pemahaman engulfing ini harus dilatih untuk membuat suatu
pattern di dalam sebuah pergerakan harga saham.
CANDLE BREAK 1 (CB1 BREAK)
Syarat wajib CB1 adalah
Harus ada candle closed diatas high diantara low dan new low.
ATAU
Harus ada candle closed dibawah low diantara high dan new high.
CANDLE BREAK 1 (CB1 BREAK)
CANDLE BREAK 1 (CB1 BREAK)
CONTOH CB 1 YANG TIDAK VALID
FIBONANNCI
UNTUK MENGETAHUI TARGET PRICE DAN ENDING
PERGERAKAN HARGA
SETTING RATIO FIBONACCI
423
261
161
CARA MENARIK GARIS FIBO
DOMINAN
BREAK
Bila ada dominan wajib
didahulukan
PROJECTION
CB 1 BREAK
Cara untuk menarik garis Fibo untuk mengetahui target kenaikan adalah dari atas ke
bawah, dari candle yang closed diatas dominan candle atau cb1 break ke ujung
candle atau shadow dari low yang paling bawah. Begitu juga sebaliknya.
ENTRY LEVEL 267
PRICE ACTION YANG WAJIB TERJADI DIKAWASAN FIBO
ENTRY LEVEL
EL 2
EL 6
EL 7
ENTRY LEVEL 2
ENTRY LEVEL 6
ENTRY LEVEL 7
KESIMPULAN
UNTUK MENGETAHUI TARGET PRICE DAN ENDING
PERGERAKAN HARGA
Kesimpulan SOP
FMCBR
1. Sudah berada di target price atau fibo
area.
2. Ada IB dan CB1 atau adanya entry level
267
3. Bisa ditambahkan ada supporting dari
support and resitent.
4. Adanya divergence di AO Indicator
Thank You
Insert the Sub Title of Your Presentation
Download