Uploaded by User86802

SAP KDK II pert 1

advertisement
SATUAN ACARA PEMBELAJARAN
1. Identitas:
Prodi
: S1 KEPERAWATAN
Mata Kuliah
: KONSEP DASAR KEPERAWATAN II (KDK II)
Kode Mata Kuliah :
Semester
: Genap
WaktuPertemuan : 150 Menit
Pertemuan ke
:1
2. Capaian pembelajaran (CPTM)
Mahasiswa mampu menjelaskan dan Menerapkan konsep berfikir kritis dalam kehidupan
sehari-hari
3. Indikator pencapaian;
1) Mendeskripsikan tentang Pengertian berfikir kritis secara umum dan secara khusus
dalam keperawatan
4. Materi pembelajaran/Bahan Kajian
a. Penjelasan silabus
b. Kontrak belajar
c. Penjelasan tugas
d. Pengertian berfikir kritis
5. Skenario/langkah-langkah pembelajaran
Kegiatan
Uraian Kegiata Pembelajaran
Metode dan
media
pembelajaran
Pendahuluan
1. Menyajikan deskripsi singkat tentang pengertian Metode:
berfikir kritis
 Ceramah
2. Menunjukkan relevansi kompetensi terhadap
 Brain storming
perkuliahan
Estimasi
Waktu
10
menit
 Diskusi
Media:
Power point yang
ditayangkan
dengan LCD.
Kegiatan Inti
a. Mengamati
Menggunakan tayangan ppt dosen menjelaskan
Konsep berfikir kritis
b. Menanya
Mahasiswa merumuskan pertanyaan berdasarkan
hal-hal yang ingin diketahui dari hasil pengamatan
gambar tersebut. Pertanyaan diarahkan pada halhal yang substantif terkait dengan tujuan
pembelajaran.
c. Mengumpulkan Data/Informasi.
Mahasiswa mengumpulkan data/informasi dari
 Ceramah
 Diskusi/ tanya
jawab
120
menit
beberapa referensiuntuk menjawab pertanyaan
yang telah dirumuskan.
d. Mengasosiasi/Menalar
Mahasiswa menganalisis data/informasi yang
telah dikumpulkan dari buku teks, atau bahanbahan cetak lainnya, maupun sumber-sumber
maya, untuk menjawab pertanyaan yang telah
dirumuskan.
e. Mengomunikasikan
Mahasiswa bersama dosen mengambil simpulan
atas jawaban dari pertanyaan.
Penutup dan
tindak lanjut
1. Mahasiswa melakukan refleksi terhadap proses
pembelajaran terkait dengan penguasaan materi
dan pembelajaran yang telah dilakukan.
2. Mahasiswa diberi pesan tentang moral.
3. Dosen memberikan tugas untuk pertemuan
berikutnya
 Latihan
 Kuis
20menit
6. Penilaian.
a. Kompetensi Spiritual
Teknik penilaian: Observasi
b. Kompetensi Pengetahuan
Teknik Penilaian: Tes tertulis
1. Partisipasi Aktif Mahasiswa Dalam Sumbang Saran
2. Mengerjakan tugas individu
c. Kompetensi Keterampilan
Teknik Penilaian: Observasi dan mengerjakan tugas individu.
7. Sumber belajar/referensi
1. Aiken, T.D. (2004). Legal, Ethical, and Political Issues in Nursing. 2nd Ed.
Philadelphia: F.A. Davis Company.
2. Al-Quran dan Terjemahan
3. Bertens, K. (2002). Etika. Jakarta. Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama.
4. Beauchamp TL & Childress JF (1994). Principles of Biomedical Ethics. New York :
Oxford University Press.
5. Daniels. 2010. Nursing Fundamental: Caring & Clinical Decision Making. New
York. Delmar Cengage Learning
6. Franz Magniz S (2002). Etika Dasar, Yogyakarta: Penerbit Kanisius
7. Mubarak, F. A. (2016). Bulughul Maram dan Penjelasannya (Terjemahan
Mukhtasharul kalam ala Bulughul al-Maram oleh Imam Fauzi, Ikhwanuddin
Abdillah). Jakarta: Ummul Qura.
8. Potter, P.A. & Perry ,A.G. (2010). Fundamental Keperawatan (3-vol set) .Edisi
Bahasa Indonesia 7 Edition. Elsevier (Singapore) Pte.Ltd.
9. Kozier, B., Erb, G.,Berwan, A.J., & Burke,K. (2008). Fundamentals of
Nursing:Concepts, Process, and Practice. New Jersey: Prentice Hall Health.
10. Kode Etik Perawat Indonesia
11. PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA Nomor 72 tahun 2012 tentang
Sistem Kesehatan Nasional
12. Sistem Kesehatan Nasional dan Pelayanan Keperawatan, Kemenkes RI
13. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
14. UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA Nomor 38 tahun 2014 tentang
Keperawatan
Cirebon, 04 Februari 2020
Dosen Pengampu Mata Kuliah
Mengetahui,
Ketua Prodi
Hera Hijriani, S.Kep.,Ners.,M.Kep
Diperiksa
oleh:
Darmasta Maulana S.Kep., M.Kes
Catatan
perbaikan
jika ada
Hera
Hijriani,
S.Kep.,
Ners.,
M.Kep
LAMPIRAN MATERI
Kesesuaian
Materi dengan
RPS
Dilarang
memperbanyak
sebagian atau seluruh
isi dokumen tanpa ijin
tertulis dari STIKes
YPIB MAjalengka
Dibuat
oleh:
Darmasta
Maulana
S.Kep.,
M.Kes
Download