Uploaded by User73460

KISI-KISI EKONOMI KELAS 10 LINTAS MINAT

advertisement
KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Mata Pelajaran
: Ekonomi
Kelas
: X IPS
Penyusun
: Rian Faturahman
A. PILIHAN GANDA
Kompetensi Dasar
3.1 Mendeskripsikan
konsep
ilmu
ekonomi
4.1 Mengidentifikasi
kelangkaan dan
biaya
peluang
dalam memenuhi
kebutuhan
Materi
Indikator Soal
Disajikan
data
kelangkaan
dan
masalah yang terjadi
disuatu
daerah,
peserta didik mampu
Konsep Ilmu menginentisikasi data
Ekonomi
tersebut
apakah
termasuk
dalam
masalah
ekonomi
mikro/makro dengan
tepat
Kelangkaan
Disajikan beberapa
faktor
yang
menyebabkan
kelangkaan. Peserta
didik
mampu
mengidentifikasi
mana yang termasuk
Tingkat
Kesukaran
Soal
Level Kognitif
Kunci
Jawaban
C1
D
C3
E
Permasalahan kenaikan harga bahan pokok dan
kelangkaan BBM di berbagai daerah termasuk
dalam lingkup pembahasan ilmu ekonomi....
LK 1
A.
B.
C.
D.
E.
Moneter
Mikro
Regional
Makro
Publik
Berikut yang tidak termasuk penyebab
munculnya kelangkaan adalah…
LK 2
A. Keterbatasan benda pemenuh kebutuhan
di alam
B. Kerusakan sumber daya alam
C. Keterbatasan kemampuan manusia untuk
mengolah sumber daya ekonomi
D. Peningkatan kebutuhan lebih cepat
daripada penyediaan sarana pemenuhan
kebutuhan
E. Adanya teknologi yang canggih untuk
memproduksi barang dan jasa
dalam
faktor
penyebab
kelanagkaan dengan
tepat
Biaya Peluang
Disajikan
contoh
tindakan
ekonomi
dengan
mempertimbangkan
biaya
peluang.
Peserta didik mampu
menentukan
tindakan yang tepat
sesuai dengan biaya
peluang dengan tepat
Bambam memiliki uang sebesar Rp300.000,00
dan ingin sekali membeli sepatu serta ikut
memberi sumbangan kepada korban banjir.
Karena itu Bambam memegang prinsip ekonomi,
maka yang dilakukan Bambam adalah….
LK 2
A. membeli sepatu yang murah lalu
memberikannya kepada para korban banjir
sehingga ada sisa uang yang dapat
digunakan sewaktu-waktu
B. membeli sepatu di tempat yang menjual
sepatu dengan kualitas baik dan harga
murah sehingga tetap dapat memberikan
sumbangan
C. memberikan seluruh uangnya untuk
disumbangkan kepada para korban banjir
D. membeli sepatu yang bermerk sehingga
tahan lama
E. membelanjakan semua uangnya untuk
membeli sepatu dan tidak jadi memberikan
sumbangan
C3
B
Disajikan
sebuah
ilustrasi
kegiatan
ekonomi.
Peserta
didik
mampu
Motif Ekonomi menentukan kegiatan
yang termasuk dalam
prinsip dan motif
ekonomi
dengan
tepat
Konsep
Ekonomi
Disajikan beberapa
tindakan ekonomi.
Peserta didik mampu
menilai
tindakan
mana yang sesuai
dengan
prinsip
ekonomi
dengan
Ilmu
tepat
Mark ingin mendapat penghasilan dengan menjadi
seorang penyanyi. Usaha yang dilakukan oleh
Mark merupakan salah satu dari...
LK 1
LK 3
A.
B.
C.
D.
E.
Prinsip ekonomi
Hukum ekonomi
Tindakan ekonomi
Motif ekonomi
Perilaku ekonomi
Berikut adalah tindakan dalam kegiatan ekonomi
1. Pengusaha katering membeli ayam
langsung ke peternak ayam
2. Berbelanja di pasar tradisional
3. Berbelanja di toko super mewah
4. Membeli barang tanpa menawar harga di
pasar tradisional
5. Selalu berusaha memenuhi kebutuhan
primer terlebih dahulu
Pernyataan yang termasuk tindakan yang
berdasarkan prinsip ekonomi ditunjukkan
nomor…
A.
B.
C.
D.
E.
1, 2, dan 3
1, 2, dan 4
1, 2, dan 5
2, 3, dan 5
3, 4, dan 5
C2
D
C5
C
Masalah
Ekonomi
dalam sistem
Ekonomi
3.2 Menganalisis
masalah ekonomi
dalam
sistem
ekonomi
Disajikan
data
mengenai kegiatan
ekonomi.
Peserta
didik
mampu
menentukan
permasalahan
ekonomi
modern
apakah
yang
dihadapi
dengan
benar.
Pak Andi merupakan penjual bakso keliling sering
mengalami kerugian karena bakso yang dijualnya
sering tidak habis, namun terkadang bakso tersebut
bisa habis dengan cepat apabila Pak Andi
berjualannya di hari libur. Untuk itu, ia
mengurangi jumlah bakso yang dijualnya pada
hari kerja, dan menambahkan jumlah bakso yang
LK 2
dijual pada hari libur. Pak Andi telah berhasil
memecahkan masalah ekonomi….
C3
B
C3
D
A. Bakso apa yang akan dijual
B. Berapa bakso yang akan dijual
C. Bagaimana cara memproduksi bakso
D. Apa bahan-bahan membuat bakso
E. Kepada siapa menjual bakso
Sistem
Ekonomi
4.2 Menyajikan hasil
analisis masalah
ekonomi dalam
sistem ekonomi
Disajikan pertanyaan
mengenai perbedaan
sistem
ekonomi.
Peserta didik mampu
menentukan
perbedaan
sistem
ekonomi
dengan
benar.
Perbedaan sistem ekonomi liberal dengan sistem
ekonomi campuran adalah….
LK 2
A. Kehidupan ekonomi liberal
mementingkan orang lain sedang sistem
ekonomi campuran hidup bergotongroyong
B. Alat produksi dikuasai oleh negara,
sedang ekonomi campuran alat produksi
dimiliki individu
Sistem
ekonomi
Sistem
Ekonomi
Disajikan
ciri-ciri
sistem
ekonomi.
Peserta didik mampu
menentukan sistem
ekonomi yang tepat
sesuai
ciri-ciri
dengan benar.
Disajikan pertanyaan
mengenai
kelebihan/kelemahan
sistem
ekonomi.
Peserta didik mampu
mengidentifikasi
kelemahan/kelebihan
LK1
C. Ekonomi liberal bertujuan memenuhi
kebutuhan minimum, sedangkan ekonomi
campuran mencari laba sebesar-besarnya
D. Ekonomi liberal menghendaki kebebasan
yang seluas luasnya sedang ekonomi
campuran diatur oleh negara dan swasta
E. Penguasaan teknik produksi ekonomi
pasar sudah modern sedangkan ekonomi
liberal dengan alat sederhana
Perhatikan ciri-ciri sistem ekonomi berikut
1. Alat produksi dimiliki masyarakat
2. Masyarakat terbagi menjadi golongan
pekerja dan golongan pemberi kerja
3. Setiap kegiatan ekonomi didasarkan untuk
mencari keuntungan.
4. Adanya persaingan dalam masyarakat
Pernyataan di atas adalah ciri-ciri sistem
ekonomi…
C2
A
C3
A
A. Pasar
B. Pancasila
C. Terpusat
D. Sosialis
E. Campuran
Kelemahan sistem ekonomi liberal adalah…
LK 2
A. Memancing munculnya monopoli yang
merugikan
B. Adanya inisiatif individu untuk melakukan
kegiatan ekonomi
C. Masyarakat tidak memiliki kebebasan
untuk memiliki sumber daya
D. Adanya persaingan untuk maju
E. Menghasilkan barang dengan mutu tinggi
sistem
ekonomi
dengan benar.
Sistem
Perekonomian
Indonesia
Kegiatan
ekonomi
3.3 Menganalisis
peran
pelaku
ekonomi dalam
kegiatan ekonomi
Disajikan pertanyaan
mengenai
sistem
perekonomian
Indonesia. Peserta
didik
mampu
menganalisis nilainilai
dasar
perekonomian
Indonesia
dengan
benar.
Disajikan data biaya
produksi.
Peserta
didik
mampu
menghitung
besarnya
biaya
produksi
dengan
benar.
Yang tidak termasuk dalam nilai-nilai dasar
perekonomian Indonesia menurut Pasal 33 UUD
1945 adalah…
LK1
LK 2
A. Tiap warga negara berhak atas pekerjaan
dan penghasilan
B. Usaha vital dikuasai negara melalui
BUMN
C. Keputusan APBN harus berdasarkan suara
rakyat
D. Perekonomian
dilaksanakan
sesuai
demokrasi
E. Perekonomian disusun oleh pemerintah
Sebuah perusahaan memiliki fungsi biaya
produksi TC = 100.000 + 3.400Q. Berapa jumlah
biaya produksi yang harus dikeluarkan untuk
memproduksi sebanyak 1200 barang?
A.
B.
C.
D.
E.
Rp3.080.000
Rp4.880.000
Rp4.180.000
Rp4.080.000
Rp4.090.000
C3
E
C3
C
Kegiatan
ekonomi
4.3 Menyajikan hasil
analisis
peran
pelaku ekonomi
dalam kegiatan
ekonomi
Kegiatan
ekonomi
Disajikan
data
tentang
produksi.
Peserta didik mampu
menyimpulkan data
sesuai dengan law of
diminishing return
dengan benar.
Disajikan
data
mengenai kegiatan
konsumsi.
Peserta
didik
dapat
menentukan hukum
apa yang berlaku
dengan benar.
Perhatikan tabel berikut
LK 3
LK 2
Dari tabel tersebut, kenaikan hasil yang semakin
menurun terjadi pada saat tenaga kerja sebanyak…
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5
E. 6
Saat mengonsumsi air untuk pertama kali, nilai
utilitasnya adalah 5. Saat konsumsi kedua, nilai
utilitasnya turun menjadi 6. Saat konsumsi ketiga,
nilai utilitas tetap 6. Saat konsumsi terakhir, nilai
utilitas turun menjadi 4.
Dari gambaran tersebut, berlaku hukum…
A.
B.
C.
D.
E.
Law of diminishing return
Law of diminishing income
Law of diminishing cost
Gossen II
Gossen I
C5
D
C3
E
Peran pelaku
ekonomi
Model
diagram
interakasi
antarpelaku
ekonomi
Disajikan beberapa
peran
pelaku
kegiatan ekonomi.
Peserta didik dapat
mengidentifikasi
peran salah satu
pelaku
kegiatan
ekonomi
dengan
benar.
Disajikan
gambar
diagram
interaksi
antarpelaku
ekonomi.
peserta
didik
mampu
menentukan
hubungan
antarpelaku ekonomi
dengan benar.
LK 2
Berikut adalah peran pelaku kegiatan ekonomi
1. Penghasil barang dan jasa
2. Mengedarkan barang dan jasa
3. Pengguna barang dan jasa
4. Penyedia faktor produksi
5. Meningkatkan pendapatan negara
Yang termasuk dalam peran konsumen adalah
C3
B
C2
A
A. 2, 3, dan 5
B. 3, 4, dan 5
C. 1, 2, dan 4
D. 1, 2, dan 3
E. 1, 4, dan 5
Perhatikan gambar berikut
LK 1
Pendapatan upah, gaji, sewa dam keuntungan
ditunjukkan oleh nomor…
A.
B.
C.
D.
1
2
3
4
E. 1 dan 3
Permintaan
dan
Penawaran
3.4 Mendeskripsikan
terbentuknya
keseimbangan
pasar dan struktur
pasar
4.4 Menyajikan hasil
pengamatan
tentang perubahan
harga
dan
kuantitas
keseimbangan di
pasar
Permintaan
dan
Penawaran
Disajikan beberapa
faktor-faktor yang
mempengaruhi
permintaan
dan
penawaran. Peserta
didik
dapat
mengidentifikasi
faktor
yang
mempengaruhi
permintaan dengan
benar.
Disajikan
data
berupa
fungsi
penawaran. Peserta
didik
mampu
menghitung
besarnya kuantitas
yang
ditawarkan
dengan benar.
LK 2
Berikut adalah faktor yang mempengaruhi
permintaan dan penawaran.
1. Perubahan tradisi, mode, dan selera
masyarakat
2. Jumlah dan karakteristik penduduk
3. Kemajuan teknologi
4. Biaya produksi
5. Jumlah pendapatan
Faktor-faktor yang memengaruhi permintaan
adalah…
C3
C
C5
B
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 1, 2, dan 5
D. 1, 3, dan 4
E. 2, 3, dan 5
Diketahui fungsi penawaran dinyatakan dengan Qs
= 6P-180. Jika harga barang per unitnya adalah
Rp120, maka jumlah barang yang ditawarkan
adalah…
LK 2
A.
B.
C.
D.
E.
900
540
1080
960
450
Keseimbangan
pasar
Elastisitas
Peran
pasar
dalam
perekonomian
Disajikan
data
berupa
fungsi
permintaan
dan
penawaran. Peserta
didik
mampu
menghitung harga
dan kuantitas saat
terjadi keseimbangan
pasar dengan benar.
Disajikan
data
tingkat harga dan
kuantitas.
Peserta
didik
mampu
menghitung
koefisien elastisitas
permintaannya
dengan benar.
Disajikan beberapa
peran pasar bagi
pelaku
ekonomi
dalam
perekonomian.
Peserta didik dapat
mengidentifikasi
peran pasar dalam
perekonomian bagi
Jika diketahui fungsi penawaran adalah Qs = 30+3P dan fungsi permintaan Qd = 120-2P, maka
harga dan kuauntitas keseimbangannya adalah…
LK 3
A.
B.
C.
D.
E.
Q = 420 dan P = 150
Q = 30 dan P = 60
Q = 84 dan P = 18
Q = 60 dan P = 30
Q = 18 dan P = 84
C5
D
LK 3
Ketika harga semangka adalah Rp20.000/Kg,
jumlah semangka yang diminta sebanyak 10 buah.
Jika harga naik menjadi Rp30.000/Kg, jumlah
semangka yang diminta turun menjadi 8 buah.
Dari pernyataan diatas, besar koefisien elastisitas
permintaannya adalah…
A. 0,4
B. 0,6
C. 1
D. 1,33
E. 3,6
C5
A
LK 2
Berikut adalah beberapa peran pasar dalam
perekonomian
1. Sarana promosi
2. Mempermudah untuk mendapatkan barang
dan jasa
3. Mengurangi pengangguran
4. Memperlancar penjualan hasil produksi
5. Mempermudah mendapatkan barang untuk
keperluan proses produksi
Yang termasuk ke dalam peran pasar bagi
produsen adalah…
C3
C
pelaku
ekonomi
dengan benar.
A.
B.
C.
D.
E.
1, 3, dan 5
2, 3, dan 4
1, 4, dan 5
2, 3, dan 5
3, 4, dan 5
Bandung, November 2020
Penuilis,
Rian Faturahman
NIM. 1704521
Download