RAJA AMPAT Raja Ampat yang terletak di papua barat ini merupakan salah satu 10 tempat menyelam dan snorkeling terbaik di dunia. Di bawah permukaan air anda akan dapat melihat pelangi berwarna dari 530 spesies karang, PANTAI DREAMLAND Merupakan salah satu primadona wisata di bali. Pantai yang menjadi salah satu magnet wisata di bali ini terkenal karena panoramanya yang indah.perpaduan antara pasir putih,batu serta tebing di pinggir pantai yang menjadi salah satu daya tarik tersendiri dari pantai ini KEPULAUAN KEI Provinsi Maluku Kepulauan kei terkenal dengan pantaipantainya yang berpasir putih halus, goa dengan pemandangan yang exotis, bukitbukit yang menyajikan pemandanganyang sangat indah,panorama bawah lautnya yang menawan ,ke exotisan pulau-pulau yang terdapat di kawasan kepulauan kei ini. KEPULAUAN KARIMUNJAWA Karimunjawa merupakan kepulauan kecil yang membentuk kawasan konservasi laut di utara jawa tengah, dengan hutan mangrove yang lebat, pantai putih menawan dan pesona bawahlautnya yang sungguh menawan TAMAN NASIONAL WAKATOBI Taman wisata laut yang terlentak di Sulawesi tenggara juga merupakan salah satu kawasan menyalam terbaik yang ada di dunia. Nama wakatobi merupakan gabungan dari 4 pulau utama yang mengintarinya . Gunung Bromo Merupakan gunung berapi yang masih aktif dan salah satu tempat wisata di Indonesia yang di gemari waisatawan lokal maupun mancanegara hamparan padang pasir,padang rumput serta pemandangan kawahnya yang menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan untuk mengunjungi gunung bromo.