Uploaded by User43060

elsa tugas.cdrpolos

advertisement
PROGRAM KERJA
KETUA PROGRAM STUDI AKUNTANSI
TAHUN PELAJARAN 2019/2020
DISUSUN OLEH:
ELSA MAYEFNI, S.PD
SMK BINA INSAN SIAK HULU
TERAKREDITASI “A” KEPUTUSAN BAP PROVINSI RIAU
JL.REJEKI PASIR PUTIH DESA BARU
KAMPAR-RIAU
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala
Rahmat dan karunia nya kepada kami, sehingga kami dapat menyusun dan menyelesaikan
Program/Rencana Kerja Program Studi SMK BINA INSAN SIAK HULU . Kami menyadari
bahwa program kerja yang kami susun masih sangat jauh dari kata sempurna, untuk itu
dengan penuh kerendahan hati kami mengharapkan masukan, kritik maupun saran dari
berbagai pihak yang berkompeten dan berkepentingan terhadap kemajuan pendidikan,
khususnya SMK BINA INSAN SIAK HULU, untuk perbaikan penyusunan rencana kerja di
masa yang akan datang.
Tak lupa kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah ikut
meluangkan waktu, tenaga atau sumbangan pemikiran dalam proses penyusunan Rencana
Kerja Program Studi SMK BINA INSAN SIAK HULU.
Akhirnya kami berharap semoga Rencana Kerja ini dapat menjadi pedoman
penyelenggaraan program studi akuntansi SMK BINA INSAN SIAK HULU untuk 6 bulan ke
depan, sehingga visi dan misi SMK BINA INSAN SIAK HULU dapat diwujudkan.
Siak Hulu, Januari 2020
Penyusun,
Elsa Mayefni, S.Pd
DAFTAR ISI
Halaman Judul
Kata Pengantar .......................................................................................................................
i
Daftar Isi ...................................................................................................................................
ii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang .................................................................................................................................
1
B. Maksud dan Tujuan RKPS ...........................................................................................................
1
C. Dasar Penyusunan Program ......................................................................................................
2
BAB II VISI, MISI DAN TUJUAN PROGRAM STUDI
A. Visi Program Studi ........................................................................................................................
3
B. Misi Program Studi .......................................................................................................................
3
C. Tujuan Program Studi .................................................................................................................
4
BAB III PROGRAM KERJA PROGRAM STUDI...................................................................
5
BAB IV PENUTUP
A. Simpulan ............................................................................................................................................
7
B. Saran ....................................................................................................................................................
7
ii
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Yayasan Pendidikan Islam Khaliqa (YPIKH) adalah yayasan yang bergerak di dalam
dunia pendidikan, SMK Bina Insan Siak Hulu adalah salah satu sekolah menegah kejuruan
yang barada dalam naungan Yayasan Pendidikan Islam Khaliqa (YPIKH). Satu-satunya
kompetensi keahlian dalam program keahlian keuangan di SMK Bina Insan Siak Hulu
yaitu Akuntansi dan Keuangan Lembaga. Setiap tahun SMK Bina Insan Siak Hulu
mengalami perkembangan baik dari segi kualitas maupun kuantitas. Seiring dengan
perkembangan tersebut penyusunan Rencana Kerja Program Studi menjadi suatu
keharusan, untuk hal tersebut Program Studi Akuntansi mencoba menyusun rencana
kerja untuk enam (6) bulan ke depan, dengan harapan kegiatan-kegiatan rutin program
studi akuntansi dan kegiatan-kegiatan pengembangan sekolah dapat lebih terprogram
dan terarah.
B. Maksud dan Tujuan RKPS
Adapun maksud dan tujuan penyusunan RKPS ini yaitu:
1. Maksud Rencana Kerja Program Studi
Sebagai program kerja kepala program studi akuntansi dalam melaksanakan tugas
dan tanggung jawab selama tahun pelajaran 2019/2020
2. Tujuan Penyusunan RKPS
a. Untuk mengetahui rencana dan program kerja yang akan dilaksanakan sehingga
dapat mencapai tujuan yang optimal
b. Sebagai bahan masukan bagi penyusunan program dan pertimbangan kepala
sekolah dalam menetapkan kebijakan serta langkah-langkah pengembangan
sekolah selanjutnya
c. Agar dapat melaksanakan tugas secara rinci, efektif, dan efisien sesuai dengan
bidang tugas kepala program studi Akuntansi.
A. Dasar Penyusunan Program
Penyusunan RKPS SMK Bina Insan Siak Hulu didasarkan atas:
a. Undang-undang Nomor 20 tahun 2013 tentang Pendidikan Nasional
b. Rencana Kerja Kepala Sekolah Tahun 2019/2020
c. Kalender Pendidikan Kampar tahun 2019/2020
d. Kalender Pendidikan Yayasan Pendidikan Islam Khaliqa (YPIKH) tahun 2019/2020
e. Kalender Pendidikan SMK Bina Insan Siak Hulu tahun 2019/2020
2
3
BAB II
VISI, MISI DAN TUJUAN PROGRAM STUDI
A. Visi Program Studi
Menjadi
pusat
pendidikan
dan
pelatihan
untuk
menyiapkan
tenaga
kerja
tingkat menengah yang berjiwa wirausaha dan memiliki daya saing baik pada dunia
usaha dan industri pada tingkat regional, nasional dan Internasional.
B. Misi Sekolah
Adapun misi program studi akuntansi SMK BINA INSAN SIAK HULU adalah:
1. Menyiapkan tamatan yang bertaqwa dan berbudi luhur, mempunyai etos kerja yang
tinggi,berjiwa wirausaha dan mandiri
2. Menciptakan tamatan yang mempunyai kemampuan keahlian akuntansi
3. Meningkatkan daya serap tamatan di dunia usaha/dunia industri dan dapat
melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi.
C. Tujuan Program Studi
1.
Mempersiapkan tamatan yang memiliki pengetahuan dan keterampilan di bidang
akuntansi
2.
Menyiapkan tamatan yang memiliki sikap dan karakter yang sesuai dengan
kebutuhan dunia usaha dan dunia industri
3.
Mempersiapkan tamatan yang mampu menerapkan prinsip praktek profesional
dalam bekerja
4.
Mempersiapkan tamatan yang mampu menerapkan praktek-praktek kesehatan dan
keselamatan di tempat kerja
5.
Mempersiapkan tamatan yang kompeten dalam melaksanakan komunikasi bisnis
yang efektif
6.
Mempersiapkan
tamatan
yang
administrasi dokumen transaksi
kompeten
dalam
melaksanakan
prosedur
1.
Mampu mengelola dokumen keuangan dan entri jurnal serta membuat dan
menyusun laporan keuangan baik dalam penerapannya ke kehidupan sehari-hari
maupun dalam praktiknya
2.
Memiliki kemampuan kompetensi keahlian keuangan dan mempraktikkan dalam
pengelolaan kas kecil, kas bank, kartu piutang, aktiva tetap, kartu utang dan
persediaan supplies baik dalam penerapannya ke kehidupan sehari-hari maupun
dalam praktiknya
3.
Mampu melaksanakan dan mempraktikkan menyajikan laporan harga pokok produk
dalam perusahaan pabrikasi
4.
Mampu mengelola administrasi pajak dan mempraktikkan dalam kehidupan seharihari menjadi orang bijak dan taat pajak
5.
Mampu mengoperasikan paket program pengolah angka/spreadsheet
6.
Mampu mengoperasikan dan mempraktikkan aplikasi komputer akuntansi Program
MYOB Versi 18, 18+, 19 dan 21, Program Accurate Versi 1-4
7.
Mampu mengelola akuntansi perusahaan khusus, misalnya leasing, angsuran
asuransi, analisis keuangan
4
Visit Industri
Praktek Kerja
Industri
My School My Home
(Club Akuntansi)
Bursa Kerja Khusus
Teaching Factory
2
3
4
5
KEGIATAN
1.
NO
3
4
5
1
2
3
4
5
1
2
2.
3.
4.
1.
2.
3.
4.
5
1,
2
1.
Persiapan pelaksanaan visit industri
Pelaksanaan kegiatan visit industri
Penyusunan laporan kegiatan
Penyusunan proposal prakerin
Persiapan pelaksanaan prakerin
Pelakasanaan prakerin
Ujian laporan prakerin
Penyusunan Laporan Kegiatan
Penyusunan program club akuntansi
Persiapan
pelaksanaan
club
akuntansi
Pelaksanaan club akuntansi
Pelaksanaan lomba/olimpiade
Penyusunan laporan olimpiade
Penyusunan legalisasi BKK
Sosialisasi BKK
Menjalin kerja sama dengan DUDI
Pendataan pencari kerja
Penyusunan laporan pelaksanaan
Persiapan
Persiapan
teknis
pembentukan
Penyusunan proposal visit industri
TAHAPAN PELAKSANAAN KEGIATAN
√
√
√
√
7
√
√
√
√
√
8
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
9
10
11
12
1
2
3
4
PROGRAM KERJA PROGRAM KEAHLIAN
BAB III
√
√
√
√
5
√
√
√
√
√
6
5
6
5
Ujian Nasional
Ujian Sekolah
Berstandar Nasional
6
Uji Kompetensi
Keahlian
4
2.
2.
1.
1.
4
5
1.
2.
3.
3
Persiapan pelaksanaan ujian
sekolah berstandar nasional
Pelaksanaan USBN
Persiapan pelaksanaan Ujian
Nasional
Pelaksanaan Ujian Nasional
TEFA
Menjalin kerja sama dengan Bank
Umum
Sosialisasi
Penyusunan laporan pelaksanaan
Persiapan pelaksanaan UKK
Pelaksanaan UKK
Rekapitulasi nilai UKK
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
√
7
BAB IV
PENUTUP
A. Kesimpulan
1. Keberhasilan dan kelancaran suatu kegiatan diperlukan sarana penunjang yang
lengkap, perencanaan yang matang dan pembagian tugas yang jelas
2. Agar semua hambatan yang mungkin timbul dapat dikurangi diperlukan pengawasan
dan pembinaan yang baik disertai rasa tanggung jawab dan dedikasi yang tinggi dari
seluruh aparat sekolah
3. Pengumpulan data yang akurat dan ketelitian dalam setiap pelaksanaan tugas sangat
diperlukan guna penyusunan laporan yang cepat dan tepat
B. Saran
1. Diharapkan dengan adanya program kerja ini dapat mewujudkan mekanisme kerja
yang harmonis, efektif dan efisien sehingga dapat menunjang ketercapaian sasaran
yang diharapkan.
2. Apabila setiap pelaksana terkait di dalam kegiatan memahami aturan yang telah
ditetapkan maka kerja yang diprogramkan akan berjalan dengan baik
Download