Uploaded by User42833

PPT PANCASILA FINISHHH

advertisement
Disusun oleh :
Nadya Sri Kusumawati
Putri Rismawati Dewi
Pancasila sebagai
dasar negara
Pembukaan UUD
1945
Hubungan
pancasila dengan
pembukaan UUD
1945
• Pancasila sebagai dasar negara diperoleh dari
alinea keempat Pembukaan UUD 1945 yang
menegaskan bahwa pancasila sebagai pandangan
hidup bangsa yang telah di murnikan dan
dipadatkan oleh PPKI atas nama rakyat Indonesia
dan menjadi dasar negara Republik Indonesia.
Suasana kebatinan dari UUD 1945.
Mewujudkan cita-cita hukum bagi hukum
dasar Negara
Mengandung norma yang mengharuskan UUD
mengandung isi yang mewajibkan pemerintah dan
penyelenggara negara memegang teguh cita-cita
moral rakyat yang luhur.
Merupakan sumber semangat dari UUD
1945,bagi penyelenggara negara,para
pelaksana pemerintahan.
Pembukaan
UUD 1945
Kedudukan
Memberi
faktor
mutlak
Tertib
hukum
Indonesia
Definisi
Hubungan Formal
Kedudukan
Pancasila yang
bersifat timbal balik
Hubungan Material
 berdasarkan
tempat terdapatnya
 rumusan pancasila sebagi dasar negara
republik indonesia.
 UUD 1945 merupakan pokok kaidah negara
yang fundamental.
 dasar kelangsungan hidup negara republik
Indonesia.
 Pancasila sebagai inti pembukaan UUD
1945.
•
•
Nilai-nilai pancasila sebagai sumber tertib
hukum Indonesia.
Intisari dari pokok kaidah negara yang
fundamental.
Menurut
Notonegoro
Dari Segi Terjadinya
Unsur mutlak Staats
Fundamental
Dari Segi Isinya
Memuat Dasar-dasar
negara yang di
bentuk
Dari Segi Terjadinya
Pembukaan UUD 1945
memenuhi syarat
sebagai Staats
Fundamental Norm
Dari Segi Isinya Memuat
Dasar-dasar negara yang
di bentuk asas
kerohanian negara yaitu
pancasila pada alenia 4
Download