1. Manakah yang termasuk dari Tiga aspek menonjol dari semua pemikiran mengenai kepemimpinan yaitu (kecuali) ... a. Manusia b. Pengaruh c. Waktu d. Kemampuan 2. Pemimpin lebih menyukai proses konsensual dan kolaboratif, serta pengaruh muncul lewat hubungan, bukan kekuasaan posisi dan kewenangan formal disebut kepemimpinan ... a. Interaktif b. Interpersonal c. Korelatif d. Inisiatif 3. Suatu hal yang diperlukan untuk membantu organisasi memenuhi komitmen yang ada disebut ... a. Manajemen yang teratur b. Manjemen yang baik c. Kepemimpinan yang disiplin d. Kepemimpinan yang baik 4. Cenderung lebih memperhatikan pemenuhan jadwal, penghematan biaya, dan efisiensi produksi daripada pencapaian tujuan dan kebutuhan manusiawi disebut ... a. Pemimpin berorientasi staf b. Pemimpin berorientasi tugas c. Pemimpin berorientasi tujuan d. Pemimpin berorientasi pegawai 5. Mirip dengan pemimpin karismatik, namun dibedakan oleh kemampuan istimewa mereka untuk memunculkan inovasi dan perubahan dengan mengakui kebutuhan dan kepentingan pengikut mereka disebut Pemimpin ... a. Transaksional b. Visioner c. Transformasional d. Karismatik 6. Berikut beberapa cara menonjolkan sifat pemimpin yang karismatik, (kecuali) ... a. Percaya Diri b. Bertanggung Jawab c. Tidak mudah bersosialisasi dengan masyarakat d. Inovatif