KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN SILABUS NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : X/1 : (Sejarah Agama Hindu) Memahami sejarah perkembangan agama Hindu di India dan Negara-negara lainnya. : 1. Sejarah Agama Hindu : 10 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Menjelaskan Perkembangan Agama Hindu di India. INDIKATOR 1.2 Menjelaskan Perkembangan agama Hindu di Negara lain Menyebutkan tahap-tahap perkembangan agama Hindu di India. Menguraikan fakta-fakta sejarah Agama Hindu di India. Menyebutkan perkembangan sejarah agama Hindu di Negara lain. Menyebutkan fakta-fakta sejarah agama Hindu di Negara lain. 1.3 1.3 Mengambil Hikmah dari Perkembangan Agama Hindu di India dan Negara lain. Menggunakan pengalaman tentang sejarah agama Hindu untuk meningkatkan kebanggaan sbg penganut agama Hindu MATERI PEMBELAJARAN Tahap-tahap perkembangan agama Hindu di India. Kejadian sejarah agama Hindu di India. Pengaruh agama Hindu di Negara lain. KEGIATAN PEMBELAJARAN Dialog/Tanya jawab tentang tahap-tahap perkembangan agama Hindu di India. TM Tes lisan 2 Tes tertulis PS PI SUMBER BELAJAR Buku sejarah India. Buku sejarah agama Hindu Tugas Dialog/Tanya jawab tentang kejadian sejarah agama Hindu di India. Buku sejarah Indonesia Dialog/Tanya jawab tentang pengaruh agama Hindu di Negara lain. Tes lisan Sejarah kejayaan agama Hindu di India dan Negara lain. Diskusi/seminar kecil tentang kebanggaan menjadi Hindu menurut perspektif sejarah. Tes lisan Urutan kejadian sejarah agama Hindu di India dan Negara lain Presentasi/seminar kecil tentang bukti-bukti peninggalan sejarah agama Hindu dan Negara lain. Tes lisan Kejadian sejarah agama Hindu di Negara lain. ALOKASI WAKTU PENILAIAN 2 Tes tertulis Buku sejarah agama Hindu. Buku sejarah Indonesia. Tugas 2 Tes tertulis Buku sejarah Dunia. Buku sejarah India. Tugas Menunjukkan sebab-sebab kejayaan agama Hindu di India dan Negara lain. 1.4 Menunjukkan bukti-bukti peninggalan sejarah perkembangan agama Hindu di India dan di Negara-negara lain. Mengidentifikasi bukti-bukti peninggalan sejarah di India dan Negara-negara lain Memberi contoh /gambar bukti-bukti peninggalan sejarah agama Hindu di India dan Negara lain KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Bukti-bukti peninggalan sejarah agama Hindu di India dan Negara lain Tes tertulis Tugas 4 Buku sejarah India. Buku sejarah Dunia. Buku sejarah Indonesia Buku sejarah agama Hindu SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 1 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : X/1 : (Kepemimpinan) Memahami kepemimpinan menurut Niti Sastra. : 2. Kepemimpinan : 10 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 1.1 Menjelaskan tipe-tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra. Menyebutkan macammacam tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra. MATERI PEMBELAJARAN Macam-macam tipe kepemimpin an menurut Niti Sastra. Menguraikan cirri-ciri karakteristik tipe-tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra. 1.2. Mengdentifikasi kelebihan dan kekurangan dari masingmasing tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra. 1.3 Merumuskan kepemimpinan yang ideal menurut Niti Sastra. Dialog/Tanya jawab tentang macam-macam kepemimpinan dan cirriciri karekteristik kepemimpinan menurut Niti Sastra. ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM Tes lisan 2 Tes tertulis PS PI SUMBER BELAJAR Buku Niti Sastra. Buku Manawa Dharmasastra Tugas Buku Mahabharata Buku Ramayana Membandingkan antara tipe-tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra. Ciri-ciri Karakteristik tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra Merumuskan beberapa kelebihan dan kekurangan masing-masing tipe kepemimpinan menurut Niti Sastra. Bentuk dan model kepemim pinan menurut Niti Sastra. Mengidentifikasi konsepkonsep kepemimpinan yang ideal menurut Niti Sastra. Konsep-konsep kepemimpinan menurut Niti Sastra. Menyimpulkan kepemimpin an mana saja yang ideal menurut Niti Sastra. KEGIATAN PEMBELAJARAN Kelebihan dan kekurangan tipe-tipe kepemimpinan menurut Niti sastra. Kepemimpinan yang ideal menurut Niti Sastra. Dialog/Tanya jawab tentang bentuk dan model kepemimpinan, kelebihan dan kekurang an tipe-tipe kepemimpin an menurut Niti Sastra. Tes lisan Tes tertulis 2 Tugas Buku kepemimpinan menurut Hindu Buku Niti Sastra Buku Mahabharata Buku Ramayana Diskusi/seminar kecil tentang kepemimpinan menurut Niti Sastra. Tes lisan Tes tertulis Tugas 2 Buku kepemimpinan menurut Hindu Buku Niti Sastra Mahabharata Buku Ramayana Manawadharma sastra Sarasamuscaya KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 2 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN KOMPETENSI DASAR 1.4 Meneladani figure yang ideal dan mempraktekkan ajaran kepemimpinan menurut Niti Sastra INDIKATOR KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Mengenal tokoh-tokoh Hindu yang mempraktekkan ajaran kepemimpinan menurut Niti sastra. Memilih figure pemimpin yang diidolakan untuk diikuti jejaknya. KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN Tokoh-tokoh Hindu yang mempraktekkan ajaran kepemimpinan Niti sastra. Tanya jawab /presen tasi tentang tokohtokoh Hindu yang mempraktekkan ajaran kepemimpinan Niti Sastra. Pemilihan figure pemimpin yang diidolakan PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM Tes lisan Tes tertulis Tugas 4 PS PI SUMBER BELAJAR Buku kepemimpinan menurut Hindu Buku Niti Sastra Buku Mahabharata Buku Ramayana SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 3 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : X/1 : (Yadnya) Memahami Tata Cara Persembahyangan. : 3. Yadnya : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM 1.1 Meguraikan pengertian dan Tujuan Persembahyangan Menyebutkan pengertian dan tujuan persembahyangan. Menjelaskan makna persembahyangan. Pengertian, tujuan dan makna persembahyangan Dialog/Tanya jawab tentang pengertian, tujuan dan makna persembahyangan. Tes lisan Tes tertulis 2 1.2. Melafalkan mantramantra sembahyang. Mengingat kembali mantra-mantra sembahyang. Mendemonstrasikan mantra-mantra sembahyang. Kutipan mantra-mantra sembahyang. Menuliskan kembali mantra-mantra sembahyang. Melafalkan mantramantra sembahyang. Tes lisan Tugas 2 1.3 Melaksanakan sembahyang sesuai dengan tatacara yang benar. Melakukan kegiatan sembahyang dengan tata cara yang benar. Tata cara persembahyangan Melakukan praktek sembahyang. Tugas 2 KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN PS PI SUMBER BELAJAR Buku pelajaran agama Hindu X SMA Buku Persem bahyangan Buku kramaning sembah 2 Buku doa sehari-hari menurut Hindu SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 4 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : X/1 : (Hari Suci) Memahami Perhitungan Hari-hari suci menurut Hindu. : 4. Hari Suci : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Menentukan hari-hari suci menurut Hindu. 1.2. Menunjukkan caracara menentukan harihari suci berdasarkan perhitungan Hindu (Wuku dan Srtiti) INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Mencari hari baik buruknya (Hala Ayuning) Dewasya. Wariga. Menghasilkan perhitungan hari-hari suci menurut Hindu. Hari-hari suci. Mengunakan perhitungan hari-hari suci. Menghitung baik buruknya dewasya. Wariga. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Hari-hari suci. KEGIATAN PEMBELAJARAN Memahami cara mencari/memperhitungk an baik buruknya dewasya. Menghitung dengan benar perhitungan harihari suci menurut Hindu. Menerapkan cara menghitung hari-hari suci. ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM Tes lisan Tes tertulis Tugas Tes lisan Tugas 4 4 PS PI SUMBER BELAJAR Buku wariga Kalender Hindu. Buku wariga Kalender Hindu. SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 5 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : X/2 : (Susila) Memahami Sifat-sifat Triguna dan Dasamala. : 5. Susila : 14 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Mengurainan pengertian Triguna dan Dasa Mala. INDIKATOR 1.2. Menjelaskan bagianbagian Triguna dan Dasamala. 1.3 Mengidentifikasi pengaruh Triguna dan Dasamala terhadap kepribadian manusia. 1.4 Menunjukkan contohcontoh prilaku yang dipengaruhi Triguna dan Dasamala. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR Menyebutkan pengertian dan bagian-bagian Triguna dan Dasa Mala. Menguraikan makna Triguna dan Dasa Mala. Pengertian dan makna Triguna. Pengertian dan makna Dasamala Dialog/Tanya jawab tentang pengertian Triguna dan Dasamala Tes lisan Tes tertulis Membedakan bagianbagian Triguna dan Dasamala. Memberi contoh bagianbagian Triguna dan Dasamala. Perbedaan bagian-bagian Triguna. Perbedaan bagian-bagian dasamala. Dialog/Tanya jawab tentang perbedaan bagian-bagian Triguna dan Dasamala dan contoh-contohnya. Tes lisan Tes tertulis 2 Buku pelajaran X SMU Bhagawadgita Saracamuscaya Manawa Dharmasastra Menyebutkan tandatanda pengaruh Triguna dan Dasamala. Memberi alasan tentang pengaruh Triguna dan Dasamala terhadap kepribadian manusia. Pengaruh Triguna dan Dasamala terhadap kepribadian manusia. Dialog/Tanya jawab tentang pengaruh Triguna dan Dasamala terhadap kepribadian manusia. Tes lisan Tes tertulis 4 Buku pelajaran X SMU Bhagawadgita Saracamuscaya Manawa Dharmasastra Dialog/Tanya jawab/seminar kecil tentang pengaruh Triguna dan Dasamala terhadap prilaku manusia. Tes lisan Tes tertulis Tugas 4 Nara sumber Buku bacaan agama Hindu Bhagawadgita Manawadharmas astra Sarasamuscaya Menggolongkan prilaku yang dipengaruhi Triguna dan Dasamala. Menyajikan daftar/bagan prilaku yang dipengaruhi Triguna dan Dasamala Pengaruh Triguna terhadap prilaku manusia. Pengaruh Dasamala terhadap prilaku manusia. Ajaran pengendalian diri. 2 Buku pelajaran X SMU SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 6 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN KOMPETENSI DASAR 1.5 Melakukan Upaya-upaya untuk menghindari pengaruh Dasamala INDIKATOR KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Memahami ajaran pengendalian diri. Menerapkan ajaran pengendalian diri. KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN Dialog/Tanya jawab/presentasi tentang ajaran pengendalian diri. Saran dan praktek melakukan Brata dan Upawasa pada hari-hari tertentu. ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR PENILAIAN TM Tes pengamatan Tes prilaku Tes tertulis Tugas 2 PS PI Nara sumber Buku Etika Pengendalian diri Tata Susila Intisari ajaran Hindu Upadesa SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 7 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : X/ 2 : (Tempat Suci) Memahami Struktur, hakekat dan pelestarian kesucian tempat suci. : 6. Tempat suci : 6 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Meguraikan struktur dan hakekat tempat suci. 1.2. Menambah struktur tempat suci menurut daerah setempat. 1.3 Melakukan upaya-upaya melestarikan kesucian tempat suci. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN SUMBER BELAJAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN Menyebutkan struktur tempat suci. Menjelaskan hakekat tempat suci. Struktur dan hakekat tempat suci. Diskusi/dialog/Tanya jawab tentang struktur dan hakekat tempat suci. Tes lisan Tes tertulis 2 Buku pelajaran agama Hindu X SMA Membuat sketsa susunan tempat suci menurut daerah setempat. Menjelaskan fungsi dan makna susunan tempat suci menurut daerah setempat. Bentuk dan jenis tempat suci menurut daerah setempat. Fungsi dan makna bentuk dan jenis tempat suci menurut daerah setempat. Membuat gambar diskusi/dialog tentang bentuk, jenis, fungsi dan makna tempat suci menurut daerah setempat. Tes lisan Tugas 2 Gbr tempat suci menurut daerah di Indonesia dan India. Buku pedoman membangun tempat suci. Menyebutkan isi bisama kesucian pura. Melaksanakan upayaupaya untuk melestarikan kesucian tempat suci Bisama kesucian pura. Upaya-upaya melestarikan kesucian tempat suci. Diskusi/Tanya jawab tentang isi bisama kesucian pura dan upaya melestarikan kesucian tempat suci. Tes lisan Tes tertulis 2 Buku bacaan dan pelajaran SMU Buku bisama PHDI Majalah Hindu TM PS PI SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 8 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI Alokasi Waktu : : AGAMA HINDU : X/2 : (Sraddha) Memahami Atman sebagai sumber hidup. : 7. Sraddha : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM 1.1 Menjelaskan pengertian dan fungsi Atman. 1.2. Menguraikan sifat-sifat Atman. 1.3 Menjelaskan hubungan Atman dengan Brahman KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Menyebutkan pengertian dan fungsi Atman. Menguraikan hakekat Atman. Pengertian, fungsi dan hakekat Atman. Dialog/Tanya jawab tentang pengertian, fungsi dan hakekat Atman. Tes tertulis Membedakan antara badan dan Atman. Menjelaskan sifat-sifat Atman. Sifat-sifat Atman Dialog/Tanya jawab tentang sifat-sifat Atman. Tes lisan Tes tertulis Tugas Dialog/Tanya jawab tentang hubungan Atman dengan Brahman. Tes tertulis Menghubungkan sifatsifat Atman dengan sifatsifat Brahman. Menguraikan prinsipprinsip dasar hubungaman Atman dengan Brahman. Sifat-sifat Brahman Prinsip dasar hubungan Atman dengan Brahman 2 2 4 PS SUMBER BELAJAR PI Buku Panca Sraddha Bhagawadgita Upadesa Buku pelajaran SMU X Buku Panca Sraddha Bhagawadgita Upadesa Buku pelajaran SMU X Buku Upanisad Utama Bhagawadgita Brahma Sutra SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 9 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/1 : (Sraddha) Memahami Hukum Karma dan Punarbhawa. : 8. Sraddha : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 1.1 Menjelaskan pengertian Hukum Karma dan Punarbhawa 1.2. Menjelaskan bagianbagian Hukum Karma Menyebutkan pengerttian Hukum Karma dan Punarbhawa. Menguraikan hakekat Hukum Karma dan Punarbhawa. 1.3 Menjelaskan hubungan Hukum Karma dengan Punarbhawa 1.4 Menunjukkan contohcontoh Hukum Karma Pala dan Punarbhawa KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Menyebutkan bagianbagian Hukum Karma Menguraikan masingmasing bagian Hukum Karma. MATERI PEMBELAJARAN Pengertian dan Hakekat Hukum Karma dan Punarbhawa. KEGIATAN PEMBELAJARAN Dialog/Tanya jawab tentang pengertian, Hukum Karma dan Punarbhawa. ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM Tes tertulis 2 Uraian bagian-bagian Hukum Karma Dialog/Tanya jawab tentang Bagian-bagian Hukum Karma. Tes tertulis 2 Menyebutkan prinsip prinsip dasar Hukum Karma dan Punarbhawa. Menguraikan hubungan Hukum Karma dengan Punarbhawa. Prinsip-prinsip dasar hukum Karma dan Punarbhawa Hubungan antara Hukum Karma dan Punarbhawa Dialog/Tanya jawab tentang hubungan Hukum Karma dengan Punarbhawa Tes tertulis 2 Menceriterakan kisah tentang Hukum Karma dan Punarbhawa dalam Kitab Ithiasa dan Purana. Menceriterakan Kisah Hukum Karma dan Punarbhawa yang dialami orang-orang tertentu pada saat ini. Ceritera Hukum Karma dan Punarbhawa dalam Kitab Ithiasa dan Purana. Kesaksian tentang Hukum Karma dan Punarbhawa yang dialami orang tertentu saat ini. Diskusi/seminar kecil tentang ceritera Hukum Karma dan Punarbhawa dalam Kitab Purana dan kesaksian orang-orang tertentu pada saat ini. Tes tertulis PS PI SUMBER BELAJAR Buku Hukum Karma dan Reinkarnasi Bhagawadgita Sarasamuscaya Buku Panca Sraddha Bhagawadgita Upadesa Dasar-dasar agama Hindu Buku Panca Sraddha Bhagawadgita Upadesa Dasar-dasar agama Hindu Hukum Karma dan Reinkarnasi Buku Panca Sraddha Intisari Ajaran Agama Hindu Buku Mahabharata Buku Ramayana Buku Pelajaran Agama Hindu SMU X SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 10 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/1 : (Alam Semesta) Memahami Proses Penciptaan dan Pralaya Alam Semesta.KODE KOMPETENSI: : 9. Alam Semesta : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 1.1 Menguraikan proses terciptanya Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Mengidentifikasi Unsur-unsur Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Menjelaskan proses evolusi Bhuana Agung dan Bhuana Alit. 1.2. Menunjukkan Sloka dan Mitologi yang berkaitan dengan penciptaan Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Mengumpulkan / menemukan sloka dan mitologi yang berkaitan dengan penciptaan Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Memahami isi sloka dan mitologi Bhuana Agung dan Bhuana Alit 1.3 Menjelaskan proses Pralaya Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Menyebutkan factorfaktor penyebab terjadinya pralaya Menyebutkan Proses Pralaya Bhuana Agung dan Bhuana Alit KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM Unsur Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Proses evolusi Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Sloka tentang penciptaan Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Dialog/Tanya jawab tentang proses terciptanya Bhuana Agung dan Bhuana Alit Tes tertulis 2 Mitologi tentang penciptaan Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Dialog/Tanya jawab /Presentasi tentang tugas kutipan sloka dan mitologi penciptaan Bhuana Agung dan Bhuana Alit. Tes pengamata n. Tes penampilan . Penugasan 4 Tes tertulis 2 Sebab-sebab terjadinya Pralaya Bhuana Agung dan Bhuana Alit Dialog/Tanya jawab tentang sebab-sebab Pralaya dan Proses Pralaya Bhuana Agung dan Bhuana Alit. PS PI SUMBER BELAJAR Kitab Brahmanda Purana Upadesa Bhuana Kosa Kitab Brahmana Purana Bhuana Kosa Upadesa SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 11 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/ 1 : (Kepemimpinan) Mamahami Hakekat Kepemimpinan Hindu. : 10. Kepemimpinan : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 1.1 Menguraikan kepemimpinan menurut ajaran Hindu seperti Panca Dasa Pramiteng Prabu Sad Warnaning Raja Niti, Panca Upaya Sandi dan Nawa Natya. 1.2. Meneladani sifat-sifat kepemimpinan Hindu. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Menyebutkan pengertian, tujuan dan fungsi Kepemimpinan menurut agama Hindu. Menjelaskan ajaran kepemimpinan Hindu seperti Panca Dasa Pramiteng Prabu, Sad Warnaning Raja Niti, Panca Upaya Sandi dan nawa natya. Memahami sifat-sifat kepemimpinan Hindu. Melaksanakan sifat-sifat kepemimpinan Hindu. KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN Pengertian, tujuan dan fungsi kepemimpinan menurut Hindu. Ajaran kepemimpinan Hindu Panca Dasa Pramiteng Prabu, Sad Warnaning Raja Niti, Panca Upaya Sandi dan nawa natya. Sifat-sifat Kepemimpinan Hindu. Dialog/Tanya jawab tentang Ajaran kepemimpinan Hindu Panca Dasa Pramiteng Prabu, Sad Warnaning Raja Niti, Panca Upaya Sandi dan nawa natya. Dialog/Tanya jawab tentang Sifat-sifat kepemimpinan Hindu. ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR Tes tertulis 4 Buku Niti Sastra Kepemimpinan Hindu Tes tertulis 4 Buku Niti sastra Kepemimpinan Hindu SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 12 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/ 1 : (Budaya) Mamahami Nialai-nilai Budaya dalam Dharma Gita. : 11. Budaya : 10 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Menguraikan Nilai-nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. INDIKATOR 1.2. Menunjukkan contohcontoh nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. 1.3. Menyanyikan Dharma Gita yang mengandung nilai-nilai budaya Mengidentifikasi nilainilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Menjelaskan nilai-nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Nilai Kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Menyebutkan contoh nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Mengaplikasikan nilainilai kebenaran, est etika dan etika moral yang ada kedalam kegiatan keagamaan Dharma Gita. Contoh-contoh nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Mengetahui aturanaturan guru lagu dalam kidung dan Palawakya. Mendemonstrasikan nyayian-nyanyian dalam Dharma Gita KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN Kidung, Panca Yadnya Kekawin Ramayana dan Mahabharata Menjelaskan nilai-nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Dialog/Tanya jawab tentang nilai-nilai kebenaran, estetika dan etika moral dalam Dharma Gita. Mendiskusikan beberapa kidung/kekawin untuk mencari nilai kebenaran, estetika dan etika moral. Mengidetifikasi beberapa nilai yang terkandung dalam Dharma Gita. Melatih salah satu kidung Panca Yadnya dan Palawakya. Menyanyikan beberapa kidung Panca Yadnya dan Palawakya. PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM Tes tertulis Tes lisan Tugas individu PI 2 Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku Dharma Gita 4 Buku Kidung Buku Kekawin Ramayana dan Mahabharata Tes tertulis Tes lisan 4 Demons trasi Unjuk Kerja PS SUMBER BELAJAR Kaset Kidung Buku Panduan Dharma Gita BukuBhagawad gita SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 13 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN KELAS/SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/2 : (Yadnya) Mamahami Pelaksanaan yadnya dalam Kehidupan. : 12. Yadnya : 14 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Menguraikan Hakekat dan Tujuan Yadnya. INDIKATOR 1.2. Menyebutkan bentukbentuk pelaksanaan yadnya dalam kehidupan nyata dan kehidupan masyarakat setempat. Menjelaskan hakekat dan tujuan yadnya. Menyebutkan hakekat dan tujuan yadnya. Melaksanakan Pelaksanaan Yadnya Menjelaskan bentukbentuk pelaksanaan yadnya dalam kehidupan nyata . Melaksanakan bentukbentuk pelaksanaan yadnya dalam kehidupan nyata dan kehidupan masyarakat setempat. KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN Hakekat Yadnya. Tujuan Yadnya. bentuk-bentuk pelaksanaan yadnya dalam kehidupan nyata. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Menjelaskan hakekat dan tujuan yadnya. Dialog/Tanya jawab/mendiskusikan hakekat dan tujuan yadnya. Melaksanakan Upacara Yadnya disekolah. Menjelaskan bentukbentuk pelaksanaan yadnya dalam kehidupan nyata dan kehidupan masyarakat setempat. Melaksanakan yadnya dalam kehidupan nyata baik disekolah dan dimasyarakat pd harihari purnama tilem. Membuat sarana upakara yadnya sebagai bukti rasa bhakti pada Tuhan. Memahami hakekat pelaksanaan Yadnya PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM Tes tertulis Tes lisan Tugas Individu 4 Tes tertulis Tes Praktik 4 PS PI SUMBER BELAJAR Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku Yadnya 2 Lingkungan Alam sekitar Tempat Suci Buku Yadnya Sarana Upakara SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 14 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN KOMPETENSI DASAR 1.3 Mengaplikasikan nilai-nilai Yadnya dalam kehidupan nyata dan kehidupan masyarakat setempat. INDIKATOR KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Melaksanakan nilai-nilai Yadnya dalam kehidupan nyata dan kehidupan masyarakat setempat. Mengimplementasikan nilai nilai yadnya dalam keluarga dan hidup bermasyarakat. MATERI PEMBELAJARAN Nilai-nilai Yadnya dalam kehidupan nyata. KEGIATAN PEMBELAJARAN Mengamati gambar pelaksanaan yadnya. Membuat pertanyaan dan jawaban berdasarkan gambar. Merumuskan dan mengidetifikasi nilai-nilai Yadnya dalam kehidupan nyata dan kehidupan masyarakat setempat. Menyimpulkan nilai-nilai yang terkandung dalam yadnya. PENILAIAN Tes Tertulis Tes Lisan ALOKASI WAKTU TM PS 2 2 SUMBER BELAJAR PI Lingkungan Alam sekitar Buku Yadnya Koran Majalah SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 15 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/2 : (Susila) Mamahami Ajaran Tat Twam Asi Sebagai landasan Etika dan Moral. : 13. Susila : 8 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR 1.1 Menjelaskan Pengertian Tat Twam Asi. Menyebutkan pengertian Tatwamasi Menguraikan pengertian Tat Twam Asi. Pengertian Tat Twam Asi. Menjelaskan pengertian Tat Twam Asi. Melakukan/Tanya jawab tentang Tat Twam Asi. Mendiskusikan Sloka sloka yang terkait dengan Tat Twam Asi. Tes tertulis Tes lisan Penugasan 2 Buku Pelajaran Buku Bacaan Candogya Upanisad 1.2. Menunjukkan prilaku sebagai implementasi ajaran Tat Twam Asi. Pada semua orang berprilaku baik sesuai dengan ajaran Tatwamasi. Melakukan ajaran Tat Twam Asi bentuk-bentuk prilaku ajaran Tat Twam Asi. Mengamati gambar yang terkait dengan ajaran Tat Twam Asi. Mendiskusikan gambar yang terkait dengan ajaran Tat Twam Asi. Merumuskan hakekat ajaran Tat Twam Asi. Tes tertulis Tes lisan 6 Buku Pelajaran Buku Bacaan Gambar KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 16 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XI/2 : (Kitab Suci) Mamahami Pokok-pokok Ajaran Veda. : 14. Kitab Suci : 8 x 45 Menit ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR INDIKATOR 1.1 Menguraikan isi pokok Veda Sruti dan Smerti Menjelaskan isi pokok Veda Sruti dan Smerti Menyebutkan isi pokok Veda Sruti dan Smerti Menyebutkan isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. Menggambarkan isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. 1.2. Menjelaskan makna isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN Veda Sruti. Veda Smerti Menjelaskan isi pokok Veda Sruti dan Veda Smerti Merangkum isi pokok Veda Sruti dan Veda Smerti Menggambarkan isi pokok Veda Sruti dan Veda Smerti kedalam lembar kerja Tes tertulis Tes lisan 4 Veda Sruti Veda Smerti Isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. Membuat bagan isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. Memaknai Isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. Menyimpulkan Isi pokok veda sruti dan Veda Smerti. Tes tertulis Tes Praktik 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan TM PS PI SUMBER BELAJAR SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 17 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XII/1 : (Sraddha) Mamahami Ajaran Moksa sebagai Tujuan tertinggi. : 15. Sraddha : 14 x 45 Menit ALOKASI WAKTU KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR 1.1 Menjelaskan pengertian moksa. Menyebutkan pengertian moksa. Menguraikan pengertian moksa. Pengertian moksa Menjelaskan pengertian moksa. Merumuskan pengertian moksa Menyimpulkan pengertian moksa . Tes tertulis Tes lisan 2 Buku Bacaan Buku Pelajaran 1.2 Menguraikan tingkatan moksa Menggambarkan tingkatan-tingkatan moksa. Menyusun bagan tingkatan-tingkatan moksa Tingkatan moksa Mengamati gambar tentang orang moksa. Mendiskusikan tentang gambar moksa Mendiskrepsikan gambar yang terkait pada tingkatan moksa Tes tertulis Tes lisan 4 Bhagawadgita Buku bacaan Buku pelajaran 1.3. Melakukan Upaya pencapaian moksa. Melaksanakan upaya pencapaian moksa Disiplin diri dalam upaya pencapaian moksa. Upaya-upaya pencapaian moksa. Menyebutkan beberapa upaya pencapaian moksa. Mendiskusikan/Tanya jawab tentang upaya pencapaian moksa. Melatih dasar-dasar disiplin diri dalam upaya pencapaian moksa Tes tertulis Tes lisan 4 KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku mahabharata SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 18 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XII/1 : (Budaya) Mamahami Seni Keagamaan Hindu. : 16. Budaya : 10 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Menguraikan Jenis-jenis Seni Keagamaan (Sakral dan Profan) INDIKATOR Mengetahui Jenis-jenis seni keagamaan (Sakral dan Profan) Menyebutkan Jenis-jenis seni keagamaan (Sakral dan Profan) KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN Jenis-jenis seni keagamaan (Sakral dan Profan) 1.2. Menguraikan tujuan dan makna seni keagamaan (Sakral dan Profan). KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Menjelaskan Tujuan dan makna Jenis-jenis seni keagamaan (Sakral dan Profan). Merumuskan Tujuan dan makna Jenis-jenis seni keagamaan (Sakral dan Profan). Tujuan dan makna seni keagamaan (Sakral dan Profan). PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM Menjelaskan Jenisjenis seni keagamaan (Sakral dan Profan) Mengidentifikasi Jenisjenis seni keagamaan (Sakral dan Profan) Menyimpulkan Jenisjenis seni keagamaan (Sakral dan Profan) Tes tertulis Tes lisan 2 Mendiskripsipan gambar seni keagamaan (Sakral dan Profan). Tes tertulis Tes lisan 2 PS SUMBER BELAJAR PI Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku seni sakral 2 Buku Pelajaran Buku Bacaan Gambar Kaset Gamelan Pakaian tari SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 19 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN KOMPETENSI DASAR 1.3 Menguraikan manfaat seni keagamaan Hindu dalam pembentukan kepribadian. INDIKATOR Mengetahui manfaat seni keagamaan Hindu dalam pembentukan kepribadian. Menjelaskan manfaat seni keagamaan Hindu dalam pembentukan kepribadian. KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN manfaat seni keagamaan Hindu dalam pembentukan kepribadian. 1.4 Melatih diri untuk memperagakan seni keagamaan hindu sesuai kondisi setempat. Menarikan seni keagamaan hindu sesuai kondisi setempat. Memperagakan seni keagamaan hindu sesuai kondisi setempat. Tata cara memperagakan seni keagamaan Tanya jawab mengenai seni keaga maan Hiindu sesuai kondisi setempat. Mempraktekkan dan memperagakan seni keagamaan Hiindu sesuai kondisi setempat. Melatih seni keagamaan. Mengidentifikasi makna seni keagamaan (Sakral dan Profan). Menyimpulkan makna seni keagamaan. PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM Tes tertulis Tes Praktik 2 Tes tertulis Tes lisan 2 PS PI SUMBER BELAJAR Mendiskusikan seni keagamaan hindu sesuai kondisi setempat KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 20 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XII/1 : (Susila) Mamahami Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. : 17. Susila : 14 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR 1.1 Menjelaskan pengertian dan bagian-bagian Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Menguraikan pengertian dan bagian-bagian Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Menyebutkan bagianbagian Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Membedakan bagianbagian Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Menjelaskan pengertian dan bagian-bagian Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Tanya jawab tentang ajaran Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Diskusi tentang ajaran Catur Warna, Catur Asrama dan Catur Purusartha. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan 1.2. Menjelaskan hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Menguraikan hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Menganalisis hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Mengetahui hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Menggambarkan hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Mendiskripsikan hubungan Catur Warna dengan Catur Asrama. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan Gambar KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 21 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR 1.3 Menjelaskan hubungan antara Catur Asrama dengan Catur purusartha. Menguraikan hubungan antara Catur asrama dan Catur Purusartha. Menganalisis hubungan antara Catur Asrama dan Catur Purusartha. Mengetahui hubungan antara Catur Asrama dan Catur Purusartha Hubungan antara Catur Asrama dan Catur Purusartha. Menjelaskan hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Mediskusikan tentang hubungan antara Catur Warna dan Catur Asrama. Menggali hubungan antara Catur Warnadan Catur Asrama. Tes tertulis Tes lisan 2 Buku pelajaran Buku bacaan 1.4 Menunjukkan contohcontoh Catur Warna dan Catur Asrama dalam masyarakat Hindu. Mengklasifikasikan contoh Catur Warna dan Catur Asrama dalam masyarakat Hindu. Contoh-contoh Catur Warna dan Catur Purusartha dalam masyarakat Hindu. Mengisi tabel yang terkait dalam contohcontoh Catur Warna dan Catur Asrama. Tanya jawab dan diskusi tentang tabel yang telah diisi. Membuat contohcontoh ceritera dalam bentuk abstraksi yang terkait pada Catur Warna dan Catur Asrama. Menyimpulkan hakekat ajaran Catur Warna dan Catur Purusartha. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku pelajaran Buku bacaan Mendiskripsikan Catur Warna dan Catur Asrama dalam masyarakat Hindu. Mengaplikasikan ajaran Catur Warna dan Catur Purusartha. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 22 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XII/2 : (Yadnya) Mamahami Perkawinan Menurut Hindu (Wiwaha). : 18. Yadnya : 14 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR 1.1 Menguraikan pengertian, tujuan dan hakekat Wiwaha. Menjelaskan pengertian, tujuan dan hakekat Wiwaha. Membedakan antara tujuan dan hakekat Wiwaha. engertian Wiwaha. Hakekat dan tujuan Wiwaha. Tanya jawab tentang pengertian, tujuan dan hakekat Wiwaha. Diskusi tentang hakekat Wiwaha Mempresentasikan hakekat wiwaha. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan Juknis tentang wiwaha 1.2. Menjelaskan sistim dan pelaksanaan Wiwaha. Mengetahui sistim dan pelaksanaan Wiwaha Menyebutkan sistim dan pelaksanaan Wiwaha. Sistim Pelaksanaan Wiwaha. Diskusi tentang sistim dan pelaksanaan Wiwaha. Menjelaskan sistim dan pelaksanaan Wiwaha. Tanya jawab tentang sistim pelaksanaan wiwaha. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku wiwaha KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 23 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU TM PS PI SUMBER BELAJAR 1.3. Menguraikan syaratsyarat perkawinan menurut Hindu. Menyebutkan syaratsyarat perkawinan menurut Hindu. Merumuskan syaratsyarat perkawinan menurut Hindu. Syarat-syarat perkawinan menurut Hindu. Merumuskan syaratsyarat perkawinan menurut Hindu. Mendiskusikan tentang syarat perkawinan menurut Hindu. Mempresentasikan tentang syarat perkawinan menurut Hindu. Tes tertulis Tes Praktik 2 Buku Bacaan Buku pelajaran 1.4 Menunjukan contohcontoh sistim perkawinan menurut Hindu. Mengetahui contoh sistim perkawinan menurut Hindu. Menceriterakan contoh sistim perkawinan menurut Hindu. Menyebutkan contoh sistim perkawinan Contoh-contoh sistim perkawinan menurut Hindu. Mengamati gambar perkawinan menurut Hindu. Merumuskan hakekat dan sistim perkawinan menurut Hindu. Menganalisis gambar perkawinan menurut Hindu. Mempresentasikan hasil rumusan sistim perkawinan Hindu Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Bacaan Buku pelajaran KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 24 dari 25 KURIKULUM SMK NEGERI 1 BALIKPAPAN NAMA SEKOLAH MATA PELAJARAN /SEMESTER STANDAR KOMPETENSI KODE KOMPETENSI ALOKASI WAKTU : : AGAMA HINDU : XII/2 : (Kitab Suci) Mamahami Weda Sebagai Sumber Hukum Hindu. : 19. Kitab Suci :12 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR 1.1 Menjelaskan pengertian hukum Hindu. INDIKATOR Menyebutkan pengertian Hukum Hindu. Menguraikan pengertian Hukum Hindu. KEGIATAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN pengertian Hukum Hindu. 1.2. Menguraikan sumbersumber Hukum Hindu. Mengetahui sumbersumber Hukum Hindu. Menyebutkan sumbersumber Hukum Hindu. Sumber-sumber Hukum Hindu. 1.3 Melakukan upaya mentaati hukum Hindu dalam kehidupan keagamaan dalam kerangka hukum Nasional. KOMPETENSI KEAHLIAN : SEMUA KOMPETENSI KEAHLIAN Melaksanakan taat hukum Hindu dalam kehidupan keagamaan dalam kerangka hukum Nasional. Disiplin terhadap hukum Hindu dalam kehidupan keagamaan dalam kerangka hukum Nasional. Upaya-upaya mentaati Hukum Hindu. ALOKASI WAKTU PENILAIAN TM PS PI SUMBER BELAJAR Menjelaskan tentang pengertian Hukum Hindu. Tanya jawab tentang Hukum Hindu. Mendiskusikan tentang Hukum Hindu. Menyimpulkan tentang Hukum Hindu. Tes tertulis Tes lisan Tugas mandiri 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku Manawa Dharmasastra Mengumpulkan sloka tentang Hukum Hindu. Menyimak dan memaknai sloka yang berkaitan dengan Hukum Hindu Merumuskan sumbersumber Hukum Hindu. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Pelajaran Buku Bacaan Buku Manawa Dharmasastra Mengajak siswa untuk taat pada Hukum Hindu. Menjelaskan upayaupaya dalam mentaati hukum Hindu. Melaksanakan upaya dalam mentaati hukum Hindu melalui ramah lingkungan. Tes tertulis Tes lisan 4 Buku Bacaan Buku Pelajaran SILABUS – PENDIDIKAN AGAMA HINDU Halaman 25 dari 25