1. hewan yang hidup di darat

advertisement
Standar Kompetensi
1.Mengenal pengelompokkan hewan
Kompetensi Dasar
1.1 Menyebutkan pengelompokkan hewan berdasarkan
tempat hidupnya.
1.2 Mengetahui pengelompokkan hewan berdasarkan cara
berkembangbiaknya.
A. Pengelompokkan hewan berdasarkan
tempat hidupnya
Berdasarkan tempat hidupnya,hewan-hewan
dapat dibedakan menjadi tiga kelompok yaitu:
 Hewan yang hidup di darat
 Hewan yang hidup di air
 Hewan yang hidup di darat dan di air
1. HEWAN YANG HIDUP DI DARAT
KUDA
KELELAWAR
KELINCI
HARIMAU
Di darat terdapat berbagai jenis tempat hidup.Contoh:
a. Hewan darat yang hidup di sekitar rumah maupun di dalam
rumah.
nyamuk
lalat
belalang
kucing
b.
Hewan darat yang hidup di hutan
banteng
anoa
tapir
Burung kasuari
c. Hewan darat yang hidup di dalam tanah
Hewan-hewan tertentu dapat menggali lubang dan tinggal di dalam
tanah.
RAYAP
CACING
d. Hewan darat yang hidup di dalam gua
Beberapa hewan bertempat tinggal di dalam gua yang gelap dan lembap.
BURUNG WALET
SARANG BURUNG WALET
2. HEWAN YANG HIDUP DI AIR
Hewan air atau hewan akuatik menetap sepanjang hidupnya di dalam air.
Hewan-hewan ini tidak dapat hidup tanpa air.
Tidak mempunyai alat-alat tubuh seperti tangan,kaki,atau sayap yang
memungkinkannya hidup di darat.
Ada 3 jenis perairan yaitu:
1. Perairan asin
Air di tempat-tempat tersebut berasa asin karena kadar garamnya
tinggi.
2. Perairan tawar atau perairan darat
Disebut perairan tawar karena airnya tidak berasa (tawar).Kadar
garam di perairan tawar sangat rendah.Ikan-ikan yang hidup di
air tawar ada yang biasa dimakan dan ada yang sebagai ikan
hias.
BERUDU
IKAN KOI
IKAN BETOK
3. Perairan payau
Biasanya terdapat di muara sungai atau tambak.Diperairan payau
airnya agak asin karena air sungai tercampur air laut.
Diperairan ini misalnya di tambak dipelihara ikan bandeng atau
udang,seperti udang galah dan udang windu.
3. HEWAN YANG HIDUP DI DARAT DAN DI AIR
Kadang-kadang hewan-hewan itu hidup di darat.Namun,ada kalanya
mereka hidup di dalam air.
B. Pengelompokkan hewan berdasarkan cara
berkembangbiaknya
Berkembangbiak merupakan salah satu ciri makhluk hidup.Seperti
halnya tumbuhan dan manusia,hewan juga berkembangbiak .
Hewan-hewan berkembangbiak untuk melestarikan jenisnya.
1. Hewan yang berkembangbiak dengan cara bertelur.
Hewan ini disebut hewan ovipar.
BURUNG PRENJAK
Telur berbagai hewan yang bertelur di darat
biasanya dilindungi cangkang.Telur-telur berbagai
hewan yang bertelur di dalam air umumnya tidak
bercangkang.
Telur-telur ini dilindungi bahan seperti lendir.
2. Hewan yang berkembangbiak dengan melahirkan anak
Hewan ini disebut hewan vivipar.
Induk betina hewan tersebut setelah melahirkan anak akan menyusuinya.
Hewan-hewan yang melahirkan anak disebut hewan menyusui(mamalia).
Download