KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI RI UNIVERSITAS LAMPUNG UPT. TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Jalan Soemantri Brojonegoro No. 1 Gedungmeneng Bandarlampung 35145 Telepon (0721) 773802 PABX 137 dan 127 URAIAN TUGAS DIVISI PUSAT DATA DAN INFORMASI UPT. PUSKOM UNIVERSITAS LAMPUNG No. 01. Nama Pendidikan Dr. Eng. Lukmanul Hakim, S.T., M.Sc. Doktor NIP 197209232000121002 Pangkat Penata Gololongan III/c Kepala Divisi Pusat Data dan Informasi 01.1 Sony Ferbangkara, S.T. Karyawan Kontrak Web Administrator Sarjana Uraian Tugas 1. Menyusun rencana sistem perekaman dan pengamanan data dan informasi 2. Pengelolaan Pemutahiran Data pada Sistem PDUT Universitas Lampung 3. Mengkoordinir pembuatan blog dan website 4. Pengelolaan website UPT. TIK Unila 5. Pengelolaan Webometrik Universitas Lampung 6. Pengelolaan blog dosen dan Mahasiswa 7. Pengelolaan Video Converence Universitas Lampung 8. Pengelolaan layanan pengaduan gangguan Teknologi Informasi dan Komunikasi 9. Melayani permintaan data dan informasi oleh unit kerja di lingkungan universitas. 10. Pengelolaan Helpdesk Universitas Lampung 11. Melaporkan hasil kerja ke direktur secara berkala (per-bulan) dalam bentuk lisan dan tertulis. 1. Melaksanakan pembuatan blog dan website blog berdasarkan permintaan dari unit kerja atau eksternal Universitas Lampung 2. Pengelolaan website UPT. TIK Universitas Lampung 3. Pengelolaan website Guru Besar Univesitas Lampung 4. Mengedit artikel UPT. TIK Universitas Lampung 5. Melaksanakan monitoring dan pemeringkatan situs web unit kerja di lingkungan Universitas Lampung 6. Menyiapkan pengangkat video converence yang akan digunakan 7. Memvisualisasikan data pada Sistem PDUT dalam bentuk grafik dan tabel 8. Menyiapkan data untuk keperluan AIPT, Akreditasi, Pidato Rektor, dan Unila Dalam 01.2 Surya Andhika Karyawan Magang Web Administrator 01.3 Okta Reza, S.Kom. Karyawan Kontrak Pengadministrasi Layanan TIK SMA Sarjana Angka 9. Melaksanakan tugas tambahan yang diberikan atasan 1. Melaksanakan pembuatan blog dan website blog berdasarkan permintaan dari unit kerja atau eksternal 2. Melaksanakan pembuatan artikel UPT. TIK Unila 3. Pengelolaan website Guru Besar Univesitas Lampung 4. Melaksanakan monitoring dan pemeringkatan situs web unit kerja di lingkungan Universitas Lampung 5. Menyiapkan pengangkat video converence yang akan digunakan 6. Menyiapkan data untuk keperluan AIPT, Akreditasi, Pidato Rektor, dan Unila Dalam Angka 7. Melaksanakan tugas tambahan yang diberikan atasan 1. Melayani pengaduan gangguan Teknologi Informasi dan Komunikasi (SSO, BKD, VOIP, E-Learning, Blog, Email, Sistem Pendaftaran Mahasiswa Baru, Sistem Registrasi Mahasiswa Baru, dan Sistem Wisuda) 2. Mendokumentasikan semua kegiatan yang berhubungan dengan layanan pengaduan gangguan Teknologi Informasi dan Komunikasi (SSO, BKD, VOIP, E-Learning, Blog, Email, Sistem Pendaftaran Mahasiswa Baru, Sistem Registrasi Mahasiswa Baru, dan Sistem Wisuda) 3. Operator komputer dan opscan 4. Melaksanakan tugas tambahan yang diberikan oleh pimpinan Bandarlampung, 11 Januari 2016 Kepala UPT. TIK Unila, H. Muhamad Komarudin,S.T., M.T. NIP 196812071997031006