Reference Manager

advertisement
DHAMA GUSTIAR BASKORO
MANAJER REFERENSI
MUSDA FPPTI JAWA BARAT, UPI Bandung, 9 Agustus 2016
TENTANG SAYA
DHAMA GUSTIAR BASKORO SS., M.PD
▸ Taman Osaka No.63, Lippo Karawaci,
Tangerang, Banten 15811
▸ Kepala Bagian Kerjasama
Perpustakaan dan Instruktur Literasi
Informasi UPH
▸ S1 Jurusan Ilmu Perpustakaan UI, 1996
▸ S2 Magister Pendidikan UPH, 2011
▸ [email protected]
▸ WA: 08128498266
DAFTAR ISI
MATERI
▸ Penelitian dan kejujuran akademik
▸ Persyaratan sebuah tulisan
akademik
▸ Plagiarisme dan anti plagiarisme
▸ Generator sitasi
▸ Manajer referensi
▸ Fungsinya
▸ Cara menggunakannya
PENELITIAN DAN
KEJUJURAN AKADEMIK
BAGIAN 01
RESEARCH IS THE ACTIVITY OF A DILIGENT AND
SYSTEMATIC INQUIRY OR INVESTIGATION IN AN
AREA, WITH THE OBJECTIVE OF DISCOVERING OR
REVISING FACTS, THEORIES, APPLICATIONS, ETC.
Berndtsson, 2008
Literasi informasi
IDENTIFIKASI
INFORMASI
PENELUSURAN
INFORMASI
EVALUASI
LEGALITAS DAN ETIKA
MENG
KOMUNIKASIKAN
PENGGUNAAN
PLAGIARISME
PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN RI NO.17 2010
“Plagiat adalah perbuatan sengaja atau tidak sengaja dalam
memperoleh atau mencoba memperoleh kredit atau nilai
untuk suatu karya ilmiah, dengan mengutip sebagian atau
seluruh karya dan atau karya ilmiah pihak lain yang diakui
sebagai karya ilmiahnya, tanpa menyatakan sumber secara
tepat dan memadai”
BAGIAN 01
KEJUJURAN AKADEMIK
▸ Membuat tugas/karya akademisnya sendiri
▸ Memberikan kredit untuk ide orang lain
▸ Membuat karya sesuai dengan fakta dan data tanpa
rekayasa
▸ Objektif
PERSYARATAN
TULISAN AKADEMIK
BAGIAN 02
TULISAN AKADEMIK
▸ Menampilkan fakta, data, yang AVR (Akurat, Valid, Relevan)
▸ Jumlah kutipan di dalam tulisan dibatasi (10%-25% dari
keseluruhan tulisan)
▸ Jumlah kutipan langsung sebaiknya tidak lebih dari 25%
▸ Jumlah catatan kaki atau sitasi harus sama jumlahnya
dengan bibliografi atau daftar pustakanya
▸ Tidak boleh ada kesalahan nama, penerbit, url, dsb dari
sumber yang dikutip.
BAGIAN 02
STANDARD KARYA TULIS
▸ Abstrak/Abstract – ringkasan yang terdiri dari tujuan, metode, hasil, dan simpulan.
▸ Pendahuluan/Introduction – Bagian yang mendeskripsikan latar belakang, tujuan
dan masalah penelitian.
▸ Metode/Method – Metode penelitian yang digunakan agar pembaca mengerti
apa yang dilakukan untuk mencapai hasil penelitian.
▸ Hasil/Result – hasil penelitian yang ditunjukkan dengan table, grafik, bagan, dan
analisisnya.
▸ Diskusi/Discussion – Bagian hasil penelitian yang didiskusikan, hubungan
(korelasi), generalisasi, kekurangan, dll.
▸ Bibliografi/Daftar Pustaka/Bibliography – Daftar referensi yang digunakan
CARANYA?
GENERATOR SITASI DAN
MANAJER REFERENSI:
MACAM DAN FUNGSINYA
BAGIAN 03
MANAJER SITASI VS MANAJER REFERENSI
Generator Sitasi
Manajer Referensi
Bisa langsung
digunakan
Harus loggin
Sitasi dan daftar
pustaka saja
Pengelolaan sumber
Tidak terhubung
dengan Ms Word
Terhubung dengan
Ms Word
Model sitasi
terbatas
Model sitasi 7.000
CSL Citation Style
GENERATOR SITASI DAN MANAJER REFERENSI
GENERATOR SITASI
‣ Manajer sitasi berbayar
‣ Free untuk sitasi MLA saja
‣ Selain sitasi, bisa membuat judul, dan running head di
setiap halaman makalah
‣ Bisa loggin menggunakan akun Google
‣ Hasil bisa langsung di salin ke Ms Word
GENERATOR SITASI DAN MANAJER REFERENSI
GENERATOR SITASI
‣ Manajer sitasi
‣ Free untuk beberapa model sitasi
‣ Bisa langsung digunakan tanpa perlu loggin
‣ Bisa memilih menggunakan cara otomatis (menggunakan
DOI, atau ISBN) atau manual memasukkan data
bibliografi.
‣ Bibliografi bisa langsung dicopy ke ms word.
GENERATOR SITASI DAN MANAJER REFERENSI
MANAJER REFERENSI
‣ Free, tambahan biaya untuk tambahan space
‣ Berfungsi sebagai program stand alone maupun
terhubung dengan browser menggunakan web installer
‣ Membuat sitasi dan daftar pustaka menggunakan Ms
Word
‣ Bisa menangkap metadata bibliografi sumber bahan
pustaka dengan mudah
‣ Bisa membuat atau mengikuti grup penelitian yang ada
untuk berbagi informasi
‣ Bisa mencari metadata dari sumber yang sudah diunduh
GENERATOR SITASI DAN MANAJER REFERENSI
MANAJER REFERENSI
‣ Free, tambahan biaya untuk tambahan space
‣ Berfungsi sebagai program stand alone maupun
terhubung dengan browser menggunakan web installer
‣ Membuat sitasi dan daftar pustaka menggunakan Ms
Word
‣ Bisa menangkap metadata bibliografi sumber bahan
pustaka dengan mudah
‣ Bisa membuat atau mengikuti grup penelitian yang ada
untuk berbagi informasi
‣ Bisa mencari informasi dengan fasilitas literature search
GENERATOR SITASI DAN MANAJER REFERENSI
MANAJER REFERENSI
‣ Bisa masuk melalui akun Google atau Facebook
‣ Program berbasis web (cloud), dan bisa digunakan di
smartphone
‣ Bisa dengan mudah menangkap barcode ISBN untuk
buku, dengan menggunakan aplikasi di smartphone
‣ Membuat sitasi dan daftar pustaka menggunakan Ms
Word
‣ Hasil bisa di copy dan paste dengan mudah ke Ms Word,
atau bisa dieksport ke berbagai RM lain
MENGGUNAKAN
GENERATOR SITASI
DAN
MANAJER REFERENSI
GENERATOR SITASI
LATIHAN MENGGUNAKAN BIBME.ORG
▸ Akses bibme.org
▸ Tentukan model sitasi (APA, MLA, Chicago/Turabian)
▸ Tentukan jenis sumber informasi yang ingin dibuat referensinya (Journal, buku,
website, dsb.)
▸ Tentukan cara otomatis atau manual. Misalnya masukkan ISBN: 9781843346272
▸ Jika sudah selesai memasukkan data, pilih buku yang anda miliki.
▸ Klik create citation, atau edit data bibliografi atau tambahkan anotasinya jika
diperlukan
▸ Klik “copy and paste” untuk menyalin ke ms word. Klik Parenthetical, untuk
menyiapkan data sitasi di dalam teks.
MANAJER REFERENSI
LATIHAN MENGGUNAKAN MENDELEY DAN REFME
▸ Akses mendeley.com
▸ Buat akun Mendeley, dan download Mendeley Desktopnya
▸ Klik “Tools” instal web browser dan ms word pluggin
▸ Cara membuat pangkalan data di Mendeley:
▸ Add files
▸ Watch files
▸ Menggunakan web importer
▸ Import files
▸ Search literatures
▸ Menggunakan Refme untuk mengcapture ISBN buku dan mengeksport ke Mendeley
▸ Membuat sitasi dan bibliografi pada Ms Word
Question and Answer
BACAAN
BIBLIOGRAFI
Baskoro, D.G. (2014) Plagiarisme dan alat anti plagiarisme. Tangerang:Universitas
Pelita Harapan.
Berndtsson, M., Hansson, J., Olsson, B., Lundell, B. (2008),Thesis Projects - A Guide for
Students in Computer Science and Information System. 2nd Edition.London:Springer.
Neville, C. (2010). The complete guide to referencing and avoiding plagiarism.
Maidenhead: Open University Press/McGraw Hill. Retrieved from http://
www.contentreserve.com/TitleInfo.asp?ID={197C3B08A875-45D1-9FD8-51FA8A622F26}&Format=50
Zobel, J., & Hamilton, M. (2002). Managing student plagiarism in large academic
departments. Australian Universities Review, 45(2), 23–30.
Download