Yogyakarta, Indonesia, 9-11 Desember 2013 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Tujuan Untuk menyempurnakan manajemen bahan Kimia di laboratorium Anda Menerapkan Sistem Manajemen Inventori Bahan Kimia (CIMS) di Laboratorium Anda Sasaran: Memahami manajemen cradle-to-gave Melatih Pelatih: menyalurkan pengetahuan dan praktek Mengidentifikasi tantangan/hambatan dan jalur ke depan Mengembangkan suatu Rencana Tindakan dan konsep SOPs untuk menerpakan CIMS. 2 Tentang Program kami Program Kerjasama Keamanan Bahan Kimia (CSP) dengan Tenaga Profesional Bahan Kimia untuk: Meningkatkan Kesadaran: Sifat Dua sisi Penggunaan bahan Kimia CSP Bekerja untuk mengurangi risiko ancaman bahan kimia dengan berkolaborasi dengan rekanan pemerintah, organisasi bahan kimia nasional dan internasional, dan profesional bahan kimia untuk meningkatkan kesadaran tentang keamanan dan keselamatan penggunaan bahan kimia, konsisten dengan panduan internasional, norma dan peraturan. Membantu Kolaborasi antara Tenaga Profesional Bahan Kimia Di seluruh Dunia CSP bekerja dengan organisasi bahan kiia dan universitas untuk memfasilitasi kolaborasi antar tenaga profesional bahan kimia. CSP khususnya tertarik untuk membiayai kolaborasi yang dapat memperbaiki keselamatan dan keamanan laboratorium. Menyediakan Pelatihan dan Bantuan Teknis Untuk Memperbaiki Keselamatan dan Keamanan di Laboratorium CSP bekerja dengan universitas kimia dan organisasi profesional untuk mengembangkan dan menerapkan modul-modul pelatihan untuk memastikan praktek terbaik untuk keselamatan dan keamanan penggunaan bahan kimia. Pelatihan di Fasilitas dan Rekanan Industri untuk Memeprbaiki praktek terbaik untuk keamanan bahan kimia pada Industri Kimia rekanan CSP CSP bekerjasama dengan organisasi industri bahan kimia untuk mempromosikan praktek terbaik untuk keamanan bahan kimia dilaksanakan, sebagaimana yang tercermin dalam Responsible Care Security Code and Responsible Care Management System. CSP juga memfasilitasi kesempatan keanggotaan untuk perusahaan kimia lokal rekanan CSP dalam bidang keamanan bahan kimia. Materi Lokakarya Binder: ◦ Presentasi ◦ Bagian sumber ◦ Website yang bermanfaat ◦ Sumber untuk Informasi Laboratorium dan pengajaran ◦ Daftar hal-hal dalam USB USB Flash Drives: ◦ Presentasi ◦ CIMS ◦ Berkas-berkas perangkat lunak, formulir, manual Manual Instalasi CIMS: 4 Instruktur ◦ Dr. Joe Hardesty ◦ Dr. Morgan Alley Peserta ◦ ◦ ◦ ◦ Nama, Negara, Institusi, Bidang spesialisasi 5 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Hari 1: o o o o o o o Sambutan, Tinjauan, Organisasi dan Tujuan Tinjauan Manajemen Bahan Kimia Prinsip dasar Sistem Manajemen Inventori Bahan Kimia (CIMS) Diskusi Kelompok: Manajemen Inventori Saat Ini Pembelian Bahan Kimia: Pengesahan, Pemesanan dan penelusuran Penyimpanan & Penerimaan Pusat : Kelebihan & Kekurangan Perangkat Lunak CIMS: Instalasi , Pengaturan dan Fitur-fitur Dasar Hari 2: o o o o o o o o o Pneyimpanan dan Penggunaan Bahan Kimia di Laboratorium : Menerima, Menyimpan & Menelusuri Prosedur Operasi Standar (SOP) Kegiatan SOP: Pembelian, Penerimaan & Penyimpanan Bahan Kimia Kegiatan CIMS: Penyimpanan dan Penggunaan Bahan Kimia di Laboratorium Limbah dan Pembuangan Bahan Kimia : Praktek manajemen inventori Pelaporan dan Audit Inventori Perangkat Lunak CIMS: Ipengaturan Inventori, penelusuran, Audit dan Pembuangan Latiah CIMS: Audit, Pelaporan, Limbah dan Pembuangan Inventori Kegiatan SOP: Audit, Pelaporan, Limbah & Pembuangan Inventori Hari 3: o o o o o Kegiatan SOP: Selesaikan Konsep SOP Ujian SOP CIMS Kelompok Diskusi: Masalah-masalah penerapan CMIS Kegiatan Kelompok: Penerapan CIMS, Rencana Tindakan dan Jadwal Langkah Selanjutnya dan Kesimpulan 7 Diskusi dan Kegiatan ◦ Identifikasi celah antara situasi sekarang dan situasi ideal ◦ Buat rencana dan prosedur untuk perbaikan Keberlanjutan ◦ Melatih Pelatih ◦ Kesempatan untuk menerapkan pengetahuan yang baru pada kondisi institusi Anda ◦ Tindak lanjuti dengan Rencana Tindakan dan Langkah Selanjutnya 8 Pembelian Bahan Kimia Tugas 1 bulan 3 bulan 6 bulan 1 tahun SOP Konsep selesai Persetujuan Manajemen Pelatihan Staf dan Penerapan Tinjauan Pertama berlangsung berkesinambungan Peninjauan/Revisi Penelusuran dan Manajemen Bahan Kimia: Tugas 1 bulan 3 bulan 6 bulan 1 tahun Tambahakan bahan Kimia ke Perangkat Lunak CIMS Latih staf dan pelajar tentang CIMS Setiap laboratorium harus memasukkan bahan kimia inventori ke Admin CIMS Audit CIMS Pertama Audit CIMS Kedua Berlangsung/ Berkesinambungan Modifikasi Inventori, audit, pelaporan 9 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Dari pemesanan Hingga Pembuangan (Cradle to Grave) Manfaat dan Praktek Terbaik Pembelian Penyimpanan Pengendalian Akses Inventori Limbah 11 Pengendalian dan akuntabilitas bahan kimia setiap saat, Dari pembelian hingga pembuangan sebagai limbah Penggunaan bahan kimia Penyimnapan Pengiriman/ Penerimaan Pengelolaan Limbah Sisa/ Pembuangan Limbah Pemensanan/ Pembelian 12 Mengurangi Biaya ◦ Pembelian lebih kecil dan sedikit ◦ Ruang penyimpanan lebih kecil ◦ Mengurangi Limbah ◦ Mengurangi limbah dan bahaya ◦ Kepatuhan pada peraturan ◦ Tanggap darurat Menghemat Waktu ◦ Pembagian lebihan (surplus) ◦ Lebih sedikit melakukan pencarian Menyempurnakan riset dan pengajaran ◦ kedaluwarsa penelusuran ◦ Mengajarkan standar Industri,harapan ◦ Pengendalian Kualitas yang Ditingkatkan Ramah Lingkungan dan Komunitas Keselamatan dan Keamanan Kesempatan untuk Pengakuan ◦ Identifikasi bahaya ◦ Prosedur yang benar ◦ Mencegah Incident ◦ Publikasi ◦ Presentasi ◦ Penghargaan 13 Kesempatan: Dalam Bidang Manajemen Bahan Kimia www.sciencedirect.com 14 Program Manajemen Bahan Kimia yang baik memiliki beberapa elemen penting • Daur ulang bahan kimia, wadah dan kemasan • Prosedur Pemesanan dan Pembuangan Bahan Kimia • Pengurangan sumber • Inventori dan penelusuran • Penyimpanan dalam ruang penyimpanan • Pengendalian akses • Manajemen Limbah 15 database bahan-bahan kimia ◦ Berbasis komputer/kode Barcode ◦ ID, lokasi, pemilik, bahaya Pengendalian akses ke database Menjaga dengan inspeksi Memastikan Pengendalian dan akuntabilitas ◦ Tidak ada bahan kimia tanpa keterangan 16 Bagaimana Pembelian dilibatkan dalam Manajemen Inventori? ◦ ◦ ◦ ◦ Perencanaan Pemesanan bahan kimia Penerimaan Bahan Kimia Pembagian kelebihan 17 Pisahkan bahan kimia yang tidak kompatibel Pisahkan zat mudah terbakar dan mudah melesak dari sumber penyulut ◦ Kabinet penyimpanan zat mudah terbakar Gunakan penampung sekunder ◦ Beri label dengan kompatibilitas kelompok Semua wadah diberi label dan penutup yang memadai Jangan menyimpan bahan kimia: ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ Di atas kabinet Di lantai Di dalam tudung kepala Di lorong jalan Dengan makanan Tempat yang memiliki variasi suhu, kelembapan, atau cahaya matahari yang besar 18 ◦ ◦ ◦ Pembatasan akses tergantung pada bahan atau informasi Pengendalian akses yang lebih jika terdapat COCs* Kunci kabinet, ruangan, daerah Pengendalian kunci, kombinasi, kode Berikan label pada daerah “Hanya Orang Yang Berwenang” Sarana untuk mengidentifikasi personel yang berwenang ◦ ◦ ◦ ◦ Tanyai orang yang tidak biasa berada di area Orang yang berwenang terpercaya Pemeriksaan latar belakang Terlatih Kebutuhan legalitas * COCs = Bahan Kimia yang dianggap berbahaya 19 Rencanakan langkah ke depan ◦ Kurangi jumlah dan bahaya Pisahkan selama pengambilan dan penyimpanan Daur ulang dan/atau pembuangan Cegah adanya bahan kimia tanpa keterangan dan yang tidak dikenal 20 Implementasi Manajemen Inventori yang Baik dapat Mencegah Bahan Kimia dan Limbah yang Tidak Diketahui Pemiliknya Memiliki prosedur pengeluaran untuk bahan kimia yang meninggalkan laboratorium Untuk bahan kimia dan sampel yang akan disimpan ◦ Beri label dengan hati-hati ◦ Dokumentasikan dalam catatan laboratorium dan di tempat lainnya Buang semua bahan kimia yang tidak dibutuhkan atau berlebih ◦ Tempatkan pada program pertukaran bahan kimia ◦ Buang dengan benar Semua yang ditinggalkan memiliki pemilik baru 21 Petugas Keamanan dan Keselamatan Penggunaan Bahan Kimia (CSSO) ◦ Tugas ◦ Rencana CSS Semuanya akan lebih baik jika didukung dengan CIMS yang baik Rancangan laboratorium Ventilasi Laboratorium/Topeng (hood) Bahan Kimia Toksikologi Bahan Kimia Pengangkutan bahan kimia yang aman Pencegahan dan perlindungan terhadap kebakaran di laboratorium Perencanaan dan Manajemen Darurat/Keamanan Pembersihan tumpahan Limbah bahan kimia, Daur ulang di lokasi, dan pengolahan limbah 22 Kunci ke keselamatan dan keamanan penggunaan bahan kimia Dari pemesanan Hingga Pembuangan (Cradle to Grave) ◦ Pengendalian dan akuntabilitas bahan kimia setiap saat, dari pembelian hingga pembuangan sebagai limbah Banyak masalah tertangani dengan perencanaan lebih jauh. Praktek yang baik di Manajemen Bahan Kimia dan penelitian berkualitas tinggi berkorelasi SOPitif Kesempatan untuk yang ingin menjadi pionir perbaikan 23 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Definisi Prinsip Utama Dasar Inventori database Inventori Pelaporan Inventori Inspeksi Inventori Pengendalian Akses Kesimpulan 26 Inventori ◦ database yang mendaftar dalam tabel bahanbahan kimia di laboratorium Dapat termasuk material, produk dan sampel sentesis Sistem inventori (dan penelusuran) ◦ Prosedur dan alat untuk memperbarui informasi dan lokasi penyimpanan Manajemen Inventori ◦ Seluruh proses yang terlibat dalam item-item sistem penelusuran inventori di seluruh siklus (pembelian hingga pembuangan) 27 Pembuatan kebijakan, prosedur, dan peralatan untuk Manajemen Bahan Kimia database inventori bahan kimia yang “live” Memerlukan pelatihan, perawatan, dan inspeksi Pengendalian akses ke database Memastikan pengendalian dan akuntabilitas ◦ Diperbarui dengan pembelian, pengangkutan, penggunaan, dan pembuangan ◦ Menunjukkan pemilik (orang yg bertanggung jawab) bahan kimia ◦ Tidak ada bahan kimia tak bertuan Memenuhi persyaratan perundangan dan institusional 28 Jenis-jenis CIMS (contoh-contoh): Berbasis kertas ◦ Katalok kartu ◦ Buku daftar inventori ◦ <100 inventori Sistem berbasis komputer/web ◦ Microsoft Access atau Excel ◦ Perangkat lunak yang tersedia secara komersial Penggunaan dan Fungsi CIMS (contoh): Penelusuran inventori ◦ Pengidentifikasi unik ◦ Barcode Banyak fungsi yang diinginkan ◦ Memperbaiki pekerjaan laboratorium ◦ Mengurangi inventori 29 Bidang database ◦ Bahan kimia atau nama dagang ◦ Nomor CAS ◦ Bahaya ◦ Daftar bahan ◦ Pemilik/pembeli ◦ Lokasi/organisasi ◦ tanggal: Pemesanan/diterima/kedal uwarsa ◦ Jumlah: yang dipesan, yang tersisa, yang digunakan ◦ Nomor lot Pnecarian dan laporan: ◦ ◦ ◦ ◦ Temukan (M)SDS Pemcarian Inventori Bahan Kimia Laporan Pearaturan Bahan Kimia Temukan lokasi penyimpanan bahan kimia Peringatan Tergenerasi Sistem (System Generated Alert) ◦ kedaluwarsa ◦ Bahan berbahaya atau harus dilaporkan 30 Database- Information yang dikumpulkan dan ditelusuri oleh sistem Bervariasi dari kecil ke besar, dari sederhana sampai yang rumit ◦ Jumlah satuan dan algoritma untuk menghitung jumlah total Pemilihan sistem database tergantung pada peraturan dan keinginan penelusuran ◦ Ukuran database dapat menunjukkan seberapa jauh sistem manajemen inventori yang Anda perlukan Contoh-contoh: o Untuk laboratorium sintesis • Masukkan produk sintesis ke dalam inventori, atau • Berikan saja label yang memadai o Untuk standar dan sampel yang banyak • Telusuri vial-vial tunggal setelah preparasi, atau • Telusuri batch, atau • Beri label secara memadai 31 Nama ◦ IUPAC, umum, industri CAS nomor Rumus Bahan Nomor lot Tempat ◦ Departemen ◦ Perorangan Pemohon Pembeli Lembar data keselamatan ◦ Fasilitas, gedung, ruang, kabinet, rak Pemilik Barcode Pemasok atau produsen Keadaan fisik Bahaya ◦ Kecocokan/penyimpanan informasi / COC sinyal ◦ Biosafety / biosekuriti tingkat ◦ Safety Data Sheet (SDS) Sertifikat analisis Kuantitas Tanggal pembelian atau diterima Tanggal kadaluwarsa Status (terbuka atau tidak) Gunakan dan mentransfer sejarah Hal ini dimungkinkan untuk melacak banyak informasi yang berguna dengan berbasis-komputer/web Sistem Inventori Manajemen Bahan Kimia 32 Baris kode Lokasi Tanggal masuk Nama Cas # Bentuk Jumlah Satuan wadah Bahaya/ peringatan AQ879816 124/2 2/12/2011 Asam Sulfat 7664-93-9 cair 500 mL Glass asam AQ879817 122/1 5/24/2003 Ferri Klorida 7705-08-0 padat 500 gram Metal Can toksik, korosif AQ879818 124/3 1/1/2001 Oksigen 7782-44-7 Gas 5 m3 AQ879819 121/A 6/24/2005 Aseton 67-64-1 cair 1 L Plastic AQ879820 122/2 2/7/1998 Dietil Eter 60-29-7 cair 1 L Plastic Mudah terbakar pembentuk peroksida AQ879821 124/1 5/8/1996 Magnesium 7439-95-4 padat 100 gram Metal Can Mudah terbakar AQ879823 121/B 5/30/2005 Pinakolil Alkohol 464-07-3 cair 26 kg Glass CWC sch 2 AQ879824 121/A 10/24/2002 Natrium Sianida 143-33-9 padat 5 gram Glass toksik Gas Cylinder Mudah terbakar Informasi yang Hilang? ◦ Tanggal kedaluwarsa? ◦ Pemilik ? 33 Audit inventori /Rekonsiliasi Memastikan ketepatan database Inventori Menyediakan penialaian visual kondisi bahan kimia Harus dilakukan sekali atau dua kali dalam satu tahun ◦ Terutama untuk COCs 34 Penggunaan sistem berbasis komputer/web memudahkan pelaporan Membantu berkoordinasi dengan regu tanggap darurat Laporan Inventori dapat disyaratkan oleh hukum atau oleh kebijakan institusi ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ Berdasarkan lokasi Kuantitas bahan kimia Dibeli atau digunakan harga kedaluwarsa Pengangkutan COCs 1994, California State University, Northridge ◦ Gempa bumi berkekuatan 6.7 berpusat beberapa meter dari kampus ◦ Kebakaran di bangunan sains dibiarkan untuk membakar karena inventori/bahaya tidak diketahui Image courtesy: P.W. Weigand, California State University Northridge Geology Department, Image source: Earth Science World Image Bank http://www.earthscienceworld.org/images 35 Suatu spreadsheet mungkin memadai untuk regu tanggap darurat Gunakan spreadsheet untuk membuat ringkasan bahaya bahan kimia ◦ Untuk institusi ◦ Untuk bagunan ◦ Untuk laboratorium individual Berguna saat membuat tanda bahaya di pintu 36 Level akses ke sistem inventori dan database yang berbeda ◦ pelajar ◦ Fakultas, staf peneliti ◦ Kepala departemen, administrator sistem ◦ Petugas keamanan dan keselamatan bahan kimia, pembelian terpusat Ancaman pihak luar ◦ Batasi akses ke informasi mengenai lokasi COC dan pengamanan fisik Ancaman dari dalam ◦ Manajemen personel ◦ Pembelian ◦ Manajemen Inventori Pemilik Bahan Kimia Inspeksi fisik Perlindungan data 37 Apakah tantangan utama untuk manajemen bahan kimia yang efektif ? Manfaat Sistem Inventori Manajemen Bahan Kimia ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ hemat waktu hemat uang menyempurnakan penelitian Menyempurnakan keselamatan Menyempuranakan keamanan Mematuhi peraturan Memperoleh pengakuan Artikel terbitan mengenai Manajemen Inventori Bahan Kimia1 ◦ ◦ ◦ ◦ Ateneo de Manila University Stanford University Temple University Los Alamos National Laboratory These and other articles are in Journal of Chemical Health and Safety http://www.journals.elsevier.com/journal-of-chemical-health-and-safety/ 1 38 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Apakah Sistem Manajemen Inventori Anda yang Berlaku? Perbaikan apa yang ingin anda lihat? Silakan mengacu pada handout: ◦ “Diskusi Kelompok: Sistem Inventori Manajemen Bahan Kimia (CIMS) yang Berlaku” 40 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Perencanaan Substitusi Pengurangan sumber Pembagian kelebihan Pemesanan bahan kimia Penerimaan Bahan Kimia 43 Perencanaan Pembelian Bahan Kimia ◦ ◦ ◦ ◦ ◦ Kebutuhan? Ketersediaan dan jumlah yang diperlukan? Bahaya? Pertimbangan penyimpanan? Melakukan Penilaian Risiko Kewenangan /persetujuan pembelian bahan kimia ◦ Siapa yang perlu mengetahui? Manajer laboratorium, Kepala Departemen, Kepala Institusi? ◦ Apa yang harus mereka periksa? Perundangan/peraturan Kondisi penyimpanan dan penggunaan Pelatihan atau pelatihan khusus tambahan Apa lagi yang penting untuk institusi Anda? 44 Cara kerja Halangan untuk Pembagian kelebihan Manfaat ◦ Bahan kimia berlebih dalam kondisi bagus dicatat ke suatu daftar ◦ Permintaan pembelian masuk dulu ke daftar bahan berlebih ◦ Jika terdapat dalam stok, peminta mendapatkan pilihan untuk mengambil bahan kimia berlebih secara gratis ◦ Memerlukan koordinasi dengan Pembelian terpusat ◦ Pengambilan bahan kimia, menimbun ◦ Memerlukan pelatihan ◦ Mengurangi biaya, limbah, dan bahaya Apakah saat ini Anda menggunakan metode pembagian kelebihan (surplus sharing) di laboratorium, departemen, atau institusi Anda? 45 Prosedur Pemesanan Sistem Terpusat ◦ Pastikan Perencanaan yang tepat ◦ Penelusuran dan akuntabilitas Hal-hal Untuk Diperhatikan Biaya ◦ Pembelian ◦ Penanganan Manusia Keuangan ◦ Penerimaan ◦ Penyimpanan ◦ Pembuangan Siapa yang dapat melakukan pemesanan bahan kimia di laboratorium, departemen atau institusi Anda? 46 Examples of the need for university procurement process security ◦ 2013 – University chemistry researcher arrested for making explosives1 ◦ 2012 – Medical school dropout rigged apartment with explosives as a trap, committed mass-shooting at a theater2 ◦ 2011 - Chemistry graduate student accused of running meth lab3 ◦ 1991 – University researcher arrested for attempted murder using toxic chemicals purchased through the university, added them to nasal spray4 http://www.wired.com/politics/security/multimedia/2008/01/gallery_bomb http://www.denverpost.com/portlet/article/html/imageDisplay.jsp?contentItemRelationshipId=4531692 http://www.btshomeinspections.com/MethTesting.html http://www.noseunblocked.com/nasal-sprays.html 1http://www.sacbee.com/2013/01/25/5139868/uc-davis-researcher-accused-of.html 2http://newsfeed.time.com/2013/01/08/james-holmes-hearing-fbi-expert-gives-details-on-aurora-shooters-booby-trapped-apartment/ 3http://www.nydailynews.com/news/national/dartmouth-chemistry-student-busted-running-meth-lab-apartment-article-1.951104 4"Researcher Awaits Fate in 'Mad Scientist' Case," The Los Angeles Times (14 July 1991): A8. 47 “Red flags” – potential signs that chemical purchase may be for illegitimate purpose ◦ Volume/amount, frequency, type not consistent with usual purchases or work being done ◦ Request for rush delivery or shipping to unusual location ◦ Request to falsify documentation or circumvent normal procurement process ◦ Vague or inconsistent reasons given for any of the above 48 Ketahui pemasok Anda ◦ Integritas bahan kimia Penyimpanan dan masa pakai Uji kedaluwarsa, pengotor DekomSOPisi berbahaya Bahan kimia pembentuk peroksida ◦ Sumber yang sah/berlisensi ◦ Reputasi perusahaan Kepuasan pelanggan Pengiriman 49 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Pertimbangan dasar ◦ ◦ ◦ ◦ Tenaga terlatih Persyaratan penyimpanan APD Peralatan Tanggap Darurat Kotak P3K, paket pembersih tumpahan (spill kit), dll. ◦ Pengendalian dan penelusuran inventori ◦ Pengangkutan di dalam fasilitas penggunaan wadah pelindung luar 51 Lokasi terpusat ◦ Penelusuran bahan kimia yang lebih mudah ◦ Pelaporan yang lebih mudah Karyawan permanen (lebih sedikit pergantian) ◦ Lebih mudah untuk menelusuri pelatihan tahunan ◦ Mempertahankan pengalaman dan pengetahuan personel yang terlatih oleh ahli untuk menangani masalah bahan-bahan kimia Korrodinasi untuk tanggap darurat Peralatan pengangkutan terlokalisasi Perlengkapan /fasilitas keselamatan dijaga 52 Metode pengiriman: ◦ Surat domestik, pengiriman komersial, pengiriman ekspres, pengiriman langsung Batasi pengiriman pada: ◦ Dok muatan, ruang penerimaan, laboratorium tertentu Rantai pengamanan (penelusuran) ◦ Tanda terima pengiriman ◦ Pesanan terverifikasi dan pengiriman inventori ◦ Baris kode untuk berkas master inventori Pelatihan ◦ Terlatih untuk mengenali dan mencegah bahaya ◦ Mencegah dan membersihkan tumpahan 53 Pertolongan Pertama dan CPR Dasar Penularan bahaya Pengaruh kesehatan dari bahan kimia Tanggap Darurat/Bahaya Patogen Di dalam Darah Penampungan /pembersihan tumpahan Berbagai bentuk APD and Penggunaanya yang Tepat Pencegahan/Penanggulangan Kebakaran Ergonomis/Peralatan untuk Keselamatan penggunaan Bahan Bergerak 54 Di mana, bagaimana, siapa yang membuka kiriman? Apakah paket harus dibuka dalam pelindung kepala? Apakah bahan berupa radioaktif, mudah terbakar, reaktif, mudah meledak, dll.? ◦ Apakah pemnjual memberi label pada paket secara tepat? ◦ Apakah penjual menyediakan SDS? Apakah alat monitor diperlukan? ◦ Gas beracun ◦ Bahan radioaktif Apakah penyimpanan khusus diperlukan saat penerimaan? ◦ Pemisahan untuk bernda-benda yang tidak kompatibel 55 Pengiriman bahan kimia ruahan ◦ Pelarut, bahan bakar dan hidrokarbon umum lainnya Dikirim menggunakan mobil rel atau truk tanker ◦ Peralatan transfer harus aman secara intrinsik Personel pemindahan harus memiliki pelatihan khusus Pembumian listrik dan penyambungan peralatan yang memadai ◦ Memiliki lokasi atau fasilitas pengiriman yang ditunjuk Terletak jauh dari populasi pekerja umum Sistem pencegah kebakaran atau tim tanggap kebakaran Inspeksi bahan kimia secara berkala, penggantian sesuai kebutuhan Terletak dil luar ruangan dan berventilasi bagus 56 Fasilitas Kecil VS. 1-50 Pengiriman per hari Lokasi kecil ◦ Departemen atau bangunan ◦ Pengiriman ke laboratorium Lebih sedikit dukungan manajer dan karyawan Tempat penyimpanan bahan kimia dengan kuantitas lebih rendah Fasilitas Besar 50+ pengiriman per hari Lokasi dan pengiriman bervariasi Dapat memerlukan kendaraan pengangkut tambahan Banyak pekerja dan manajer dengan berbeagai pelatihan dan pengalaman Bahan kimia dalam jumlah besar Persyaratan sifat bahan kimia lebih beragam Diperlukan pelatihan tanggap darurat yang ekstensif 57 Saat menetukan lokasi Penerimaan dan penyimpanan terpusat, pertimbangkan hal berikut: Fitur keselamatan yang dirancang pada fasilitas Lokasi fasilitas relatif terhadap pengiriman biasa Aksesibilitas ◦ Lokasi di dalam fasilitas ◦ Pengendalian/Pembatasan Akses ◦ Persyaratan/jenis pengiriman – dok muatan, tanjakan miring Sifat penyimpanan/operasi bahan kimia ◦ Syarat penyimpanan bahan kimia Kode-kode bangunan dan kebakaran B Hukum dan peraturan Keahlian dan pelatihan personel 58 Tergantung pada tata ruang dan ukuran Universitas ◦ Tentukan jenis/ukuran dan lokasi fasilitas penyimpanan/penerimaan terpusat Pelatihan Tahunan untuk SEMUA Karyawan ◦ Memahami panduan untuk memesan dan menerima bahan kimia Dok muatan, ruang penerimaan, laboratorium dan personel juru tulis 59 Pelindung tumpahan & penampung sekunder: ◦ Penghalang kedap cairan, ◦ Lantai berceruk dan tidak mudah terbakar, ◦ Penampungan sehingga kebocoran dari satu wadah tidak mengontak wadah lain, ◦ Lantai kisi baja yang ditinggikan atau fiberglass ◦ Kisi (grating) dan penyangga yang dapat dilepas untuk membersihkan bahan yang bocor, ◦ Pisahkan penampung biasa untuk mencegah pencampuran bahan yang bocor atau tumpah Menyimpan Limbah bahan kimia bervolume besar dalam bangunan dengan sedikit orang ◦ Akses dibatasi pada personel yang bertanggung jawab ◦ Dibagi ke dalam kelompok yang kompatibel secara kimia ◦ Menyediakan perlengkapan keselamatan dan alarm 60 Pisahkan bahan kimia yang tidak kompatibel Pisahkan zat mudah terbakar dan meladak dari sumber penyulut ◦ Kabinet penyimpanan yang mudah terbakar Wadah besar di dasar lemari Semua wadah diberi label dengan tepat dan ditutup ◦ Labeli dengan kelompok kompatibilitas Gunakan penampung sekunder Lap bagian luar wadah sebelum mengembalikan ke daerah penyimpanan Amanakan Bahan Kimia Yang Dianggap Berbahaya (COC) Kencangan lemari ke lantai atau dinding Lemari memiliki bibir dan/atau batang 61 Peralatan Tanggap Darurat ◦ Pembersih tumpahan Semua jenis: asam, basa, pelarut Ukuran dan jumlah yang cukup untuk menangani tumpahan atau pelepasan yang banyak ◦ Peralatan Penanggulangan Kebakaran Sistem sprinkler atau selang air Alat pemadam api Alarm asap dan panas ◦ Kotak P3K ◦ Pencuci mata dan Pancuran ◦ Alat Pelindung Diri (APD) Respons untuk tumpahan yang banyak APD umum untuk pengangkutan bahan kimia 62 Simpan silinder di luar dan salurkan melalui pipa ke laboratorium Simpan silinder di laboratorium Amankan (rantai/klem) Ulir/kencangkan penutup silinder Simpan dalam area yang berventilasi bagus Pisahkan dan beri label pada silinder yang kosong Pisahkan gas-gas yang tidak kompatibel Angkut dengan aman 63 Penandaan bahaya ◦ Semua area penyimpanan bahan kimia harus diberi tanda: Pintu masuk, kabinet, lemari, dll. ◦ Pintu masuk ke bangunan dan ruangan memerlukan penandaan tanggap darurat Bahaya apa yang terdapat Siapa yang harus dihubungi jika terjadi kondisi darurat Nomor telepon pemadam kebakaran dan polisi 64 Sebutkan bahaya dengan jelas ◦ Label (GHS) – botol dan kemasan Lindungi keutuhan sampel ◦ Label (mudah rusak, dll) ◦ Benturan, goncangan, jatuh Elemen/Sifat ◦ Suhu ◦ Kelembapan ◦ Cahaya matahari 65 Label botol produsen bahan kimia Alat gelas yang digunakan/tempat reaksi Wadah untuk pemindahan/penyimpanan sekunder 66 Identifikasi Material ◦ Nama kimia lengkap dan tepat ◦ Kode ID (Mis., Nomor UN) ◦ Kuantitas, Konsentrasi, jumlah wadah Kelas bahaya menurut peraturan ◦ Simbol pengangkutan o Simbol universal yang tepat Infromasi darurat Nama dan nomor telepon Bahasa 67 Wadah di dalam wadah Persyaratan spesifik tergantung pada bahan dan faktor lain Kemasan pengiriman/luar Contoh Membawa dengan tangan 68 Bahan Kriogenik ◦ Es kering (Karbon Dioksida Padat) Digunakan untuk mengirim sampel/bahan biologis Bahan manufaktur (Aramid pre-pregs) Beberapa bahan kimia (Etilena, Asetilena, bahan kimia halus) ◦ Pahami syarat-syarat penanganan dan penyimpanan khusus Keluarkan es kering dari wadah sebelum meletakkan dalam pendingin penyimpanan karena es kering yang menyublim menimbulkan bahaya sesak nafas ◦ Saat mengeluarkan sampel atau suplai kriogenik, selalu gunakan APD yang sesuai, biasanya sarung tangan kriogenik dan pelindung mata 69 Tentukan rute dan cara pengangkutan yang paling aman ◦ Dibawa dengan tangan, kereta dorong, doli, otomobil Penampungan sekunder APD and Peralatan Tanggap Darurat 70 Personel/perusahaan pengiriman yang bereputasi baik Berikan label pada daerah “Hanya personel Yang Berwenang” ◦ Cara untuk mengidentifikasi personel yang berwenang Personel yang berwenang ◦ Terpercaya, pemeriksaan latar belakang ◦ Terlatih ◦ Keperluan untuk pengesahan Pengendalian Akses ◦ Kunci area, ruangan dan kabinet Pembatasan aksestergantung pada bahan atau informasi ◦ Pengendalian akses yang lebih jika terdapat COCs Pemantauan Berkesinambungan ◦ Kamera, Sensor, titik akses/masuk Personel dan sistem keamanan 71 Prinsip Utama: ◦ Kebijakan keamanan dan SOP meliputi: Kegiatan yang diperbolehkan, daftar akses personel, lama operasi, tindakan yang harus diambil jika terjadi kecelakaan ◦ Semua pintu tahan api dan dapat dikunci ◦ Penerangan di luar ruangan selama pekerjaan di luar jam kerja ◦ Lampu darurat di bagian dalam ruangan ◦ Alarm deteksi intrusi Pada pintu/jendela, atau alarm interior volumetrikseperti microwave atau infra merah Rencana respons untuk kecelakaan khusus Siapa yang akan merespon? Pemadam kebakaran, penjaga keamanan, polisi 72 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000. Ringkasan ◦ Dasar dan fitur Instalasi dan Pengaturan Terpandu ◦ ◦ ◦ ◦ Instalasi perangkat lunak Instalasi peralatan Pengaturan database MSDS Pengaturan akses pengguna Mengacu pada CIMS “Panduan Instalasi dan Manual Pengguna” yang tersedia 75 Tujuan dan manfaat Peran dan Tanggung Jawab Penerapan dan Pemeliharaan ◦ Mendukung pendekatan fundamental untuk mengelola bahan kimia di laboratorium, yang difokuskan pada keamanan dan keselamatan ◦ Dirancang untuk fasilitas dengan penyimpanan/penerimaan terpusat dengan jumlah pengguna CIMS berwenang yang terbatas. ◦ “Administrator” – satu-satunya pengguna dengan kemampuan untuk memodifikasi inventori ◦ “pengguna umum” – dapat mencari dan melihat inventori ◦ Syarat-syarat meliputi (1) (2) (3) (4) ◦ SOP dokumentasi dan catatan Menetapkan peran dan tanggung jawab melatih staf baru pelaporan 76 Pengendalian Akses database MSDS “Peringatan” Bahan kimia Tabel lembar kerja: ◦ “Inventori” ◦ “Quick View” ◦ “Stock Check” 77 78 79 Diperlukan pembaruan secara berkala Berkas Inventori* CIMS_Excel_Master Master Inventory Chem_Inventory Penjelasan *Berkas ini disediakan pada CD atau USB CIMS. *Berkas ini dibuat dalam bagian “Administrator Access” di bawah. *Berkas ini dibuat dari berkas “Master Inventory”, setelah inventori diatur secara lengkap (atau diperbarui). Tujuan dan Penggunaan *Berkas ini diinstal pada komputer untuk mengatur berkas “Master Inventory”. *Berkas ini digunakan sebagai berkas inventori utama Administrator (untuk lab, departemen, atau institusi. *Berkas ini digunakan oleh “General User”; untuk penelusuran inventori, informasi item inventori (MSDS), dan pemeriksaan inventori. Kendali Akses *Berkas ini tidak boleh disunting. Berkas harus disimpan di tempat yang aman untuk diinstal kembali apabila diperlukan. *Berkas ini hanya untuk digunakan oleh Administrator. Berkas ini tidak menggunakan kata sandi kolom lembar kerja terkunci, tetapi perlindungan kata sandi SANGAT dianjurkan. *Berkas ini menggunakan kolom kunci kata sandiuntuk “Inventory”, “List1”, dan “Setup”. CATATAN: Nama berkas sama dengan yang diacu pada Pedoman Pengguna CIMS 80 1) Hide Tabs 2) Password Protect 81 SAND Number: 2013-8081 P Sandia is a multi-program laboratory operated by Sandia Corporation, a Lockheed Martin Company, for the United States Department of Energy’s National Nuclear Security Administration under contract DE-AC04-94AL85000.