IMPLEMENTASI PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA UNIVERSITAS HASANUDDIN A.Wardihan Sinrang VISI UNHAS Pusat Pengembangan Budaya Bahari CITRA UNHAS 2010 Sistem Pendidikan yang handal (teaching – learning). Menyelenggarakan penelitian dan pemberdayaan masyarakat. Manajemen organisasi yang efektif. Lingkungan kampus yang asri dan bersahabat. FAKTOR-FAKTOR YANG MENENTUKAN MUTU PENDIDIKAN PERAN UTAMA TENAGA PENDIDIK DALAM PROSES PENINGKATAN MUTU SUMBER DAYA MANUSIA (TENAGA PENDIDIK) Jenis Kelamin (per 31 Agustus 2006) Pria : 1252 orang Wanita : 530 orang Jumlah : 1782 orang SUMBER DAYA MANUSIA (TENAGA PENDIDIK) Pendidikan (per 31 Agustus 2006) S1 : 379 orang Spesialis 1 : 52 orang S2 : 929 orang Spesialis 2 : 27 orang S3 : 395 orang Jumlah : 1782 orang SUMBER DAYA MANUSIA (TENAGA PENDIDIK) Jabatan Fungsional (per 31 Agustus 2006) CPNS (blm FS) : 51 orang PNS (blm FS) : 52 orang Asisten Ahli : 323 orang Lektor : 531 orang Lektor Kepala : 654 orang Guru Besar : 171 orang Jumlah : 1782 orang PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN Kurikulum Sumber daya manusia Sarana dan prasarana Pendanaan Manajemen PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA Sistem Penerimaan tenaga pendidik. Pengembangan SDM yang berkelanjutan. PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA UU No. 14 tahun 2005 TENTANG GURU DAN DOSEN RANCANGAN PERATURAN PEMERINTAH TENTANG DOSEN KUALIFIKASI DAN KOMPETENSI DOSEN Dosen wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi, sertifikat pendidik, sehat jasmani dan rohani, dan memenuhi kualifikasi lain yang dipersyaratkan satuan pendidikan tinggi tempat bertugas, serta memiliki kemampuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional. KUALIFIKASI DAN KOMPETENSI DOSEN Kualifikasi akademik minimum : lulusan program magister untuk program diploma atau program sarjana; dan lulusan program doktor untuk program pascasarjana. PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA Arah tugas Keprofesionalan : Melaksanakan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA Merencanakan, melaksanakan proses pembelajaran, serta menilai dan mengevaluasi hasil pembelajaran PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA Meningkatkan dan mengembangkan kualifikasi akademik dan kompetensi secara berkelanjutan sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni. PENDANAAN Peningkatan kualitas pendidikan. Pendidikan dan pelatihan fungsional (SDM). Fasilitas (Ruang belajar, laboratorium, perpustakaan dan ICT). TERIMA KASIH