kom intl-10 (kls pagi)

advertisement
Mata Kuliah
Pertemuan ke
Tema
Dosen
:
:
:
:
Komunikasi Internasional
10
The Role of Global Advertising
Niken Puspitasari S.IP., M.A
Dikaitkan dengan Komunikasi Internasional,
Periklanan Internasional masuk dalam perspektif
Bisnis
Pesan-pesannya berisi kepentingan ekonomi dan bisnis
internasional
Peran pentingnya adalah: menyampaikan informasi
mengenai produk dan juga berperan dalam
menciptakan brand loyality terhadap konsumen serta
membangun citra perusahaan
Sektor
P
E
R
I
K
L
A
N
A
N
salah satu sektor komunikasi yang
mengalami perkembangan pesat
sejak berakhirnya Perang Dunia II
“Perusahaan-perusahaan periklanan internasional tak hanya
berperan sebagai perusahaan yang mengirimkan pesan
internasional dari kantor pusat mereka, melainkan juga
beroperasi langsung di negara-negara berkembang,
terutama dalam bentuk hubungan kerja sama (meskipun
kerap dalam pola hubungan yang tak seimbang) dengan
perusahaan-perusahaan iklan lokal”
Example
1). Dentsu, Inc (Japan)
Slogan : “Communications Excellence”
Service : market research and strategic planning, creative development,
media service, sales promotion, corporate communications, sports
marketing, event promotion, new media and digital advertising, and
advertising support systems.
Committed : to making sure each client’s message reaches its designated
target through its Total Communication Servive.
(it maintains and operates 32 offices in Japan and has subsidiaries and
affiliates in 27 countries around the globe)
Global clients : Canon, Sony, Hitachi, Bell Atlantic, and Toyota
Dentsu Indonesia : MNC Media, JKT48
2). Omnicom Group Inc (United State)
Clients : PepsiCo, Anheuser-Busch, McDonald’s, GE, Air France, and
Daimler Chrysler.
Service : branding&identity, media planning&buying, design, digital,
public relations, relationship marketing.
Operates: three global agency networks (BBDO Worldwide, DDB Worldwide, and
TBWA Worlwide)
-BBDO : 300 agencies in 76 countries
(major global business: Dell Computer, Frito-Lay, and Duracell)
-DDB : 206 offices in 96 countries
(major global accounts: Sheraton Hotels and FTD)
-TBWA : 237 offices in 75 countries
( GLOBAL ACCOUNTS: Master Foods, Nextel, NatWest Bank, Societe
BIC, ang Levi’s)
Point :

Melalui periklanan, perusahaan dapat menjangkau
konsumen sebanyak-banyaknya yang disyaratkan
bagi keberhasilan produksi massa bagi keberhasilan
proses industrialisasi.
 Teknologi komunikasi sangat menunjang industri
periklanan.
 Pertumbuhan periklanan internasional berlangsung
sejalan dengan munculnya perusahaan-perusahaan
yang tak hanya beroperasi secara domestik namun
juga dalam skala internasional.
1. Pendekatan
standarisasi global
2. Pendekatan
adaptasi lokal
 satu cara promosi, digunakan di
berbagai negara berbeda
 implikasi : promosi yang dirancang
dari kantor pusat di pusat produksi,
menggunakan
lembaga-lembaga
periklanan yang berada di pusat
produksi tersebut
 Pendekatan 1 : posisi biro iklan sekedar sebagai perpanjangan tangan untuk
memasuki pasar domestik
 Pendekatan 2 : biro iklan lokal menempati posisi menentukan karena
dianggap lebih memahami kebutuhan lokal
KRITIK:
Masuknya periklanan internasional ke negara-negara berkembang
mendorong masyarakat negara berkembang mengkonsumsi barangbarang mewah yang tidak merangsang tumbuhnya industri padat
karya dan memiliki ketergantungan pada komponen impor sangat
tinggi.
BUKTI:
Jika sebuah negara membuka diri terhadap arus investasi asing serta
barang-barang konsumsi asing, sulit untuk menghambat laju masuk
dan
mendominasinya
perusahaan-perusahaan
periklanan
transnasional ke dalam negeri.
sumber:
Wikipedia.org
Buku: Global Communications - McPhail
Buku: Komunikasi Internasional – Adi Armando
sejauh mana peran periklanan global di Indonesia
menurut saudara ? Berikan contoh.
Jawaban ditulis tangan/ketik rapi, dikumpulkan pada
pertemuan berikutnya tgl. 24 Desember 2014.
Download