Kebijakan

advertisement
KEBIJAKAN
PEMBANGUNAN KESEJAHTERAAN DAN PERLINDUNGAN ANAK
DAN
PENGEMBANGAN KAB/KOTA LAYAK ANAK
Deputi Bidang Perindungan Anak
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak
Republik Indonesia
Perbahan Nomenklatur
Kelembagaan
Meneg
Meneg
Pemberdayaan
Perempuan
Perpres
No.47/2009
ttg Pembentukan
Organisasi
Kementerian
Negara
Pemberdayaan
Perempuan
Dan Perlindungan
Anak
Tugas Pokok dan Fungsi
MENEG
PP DAN PA
Monitoring dan Evaluasi
Peraturan
Pemerintah
No.38/2007
Peraturan
Pemerintah
No.41/2007
Perlindungan anak
menjadi urusan wajib pemprov
dan pemkab/kota
Peraturan Menteri Negara Pemberdayaan
Perempuan RI No. 3/2008 ttg Pedoman
Pelaksanaan Perlindungan Anak
(NSPK)
Fokus Perlindungan Anak
Anak
Korban
Kekerasan
Anak
Jalanan
Pekerja
Anak
ANAK YG
MEMERLUKAN
PERLINDUNGAN
KHUSUS
Anak Cacat
Anak
Dalam Keadaan
Darurat
Anak dgn
Kemampuan
Berbeda
PERIODISASI PERKEMBANGAN ANAK
Masa dalam kandungan:
Masa formatif pertumbuhan fisik
Usia Sekolah: Belajar norma sosialkultural, keterampilan skolastik
0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
Bawah Lima Tahun:
Penyempurnaan otot, tulang,
kemampuan bahasa, persiapan sekolah
Bawah Tiga Tahun:
Perkembangan motorik (otot dan
refleks), penyenpurnaan panca indra,
bahasa, keterdekatan sosial dan
emosional dengan pengasuh
Masa Remaja: Pertumbuhan
tanda-tanda seksual sekunder,
perkembangan hubungan
heteroseksual, persiapan mengandung
dan melahirkan untuk perempuan
Anak Amanah Tuhan perlu dipertanggung
jawabkan secara pribadi dan sosial
1
Alasan
Mengapa
Kabupaten/
Kota
Layak Anak
(KLA)
2
3
4
5
∑ Anak 30-36 % dr total penduduk,
Tidak bisa di abaikan
Perubahan global mengancam tatanilai,
agama, sosial dan budaya lokal
Embrio SDM yang handal dan tangguh
Menentukan masa depan bangsa & negara
Anak terancam & menjadi korban kekerasan,
pelecehan, diskriminasi, perlakuan salah
PENGERTIAN
KLA adalah system pembangunan
kabupaten/kota yang mengintegrasikan
komitmen dan sumberdaya pemerintah,
masyarakat dan dunia usaha yang
terencana secara menyeluruh dan
berkelanjutan dalam program dan
kegiatan
pemenuhan
hak
dan
perlindungan anak.
Ruang Lingkup KLA
Pendidikan
Kesehatan
Anggaran
Ketenagaan
Sarana/Parasarana
Metoda
Infrastruktur
Lingkungan
Hidup
Pariwisata
Partisipasi
Tahapan Pengembangan KLA
Tahap 5
Mobilisasi sumber daya
Tahap 4
Rencana Aksi Daerah
Tahap 3
Pengumpulan Data Basis
Tahap 2
Penyusunan Gugustugas
Tahap 1
Keputusan Politis
Tahapan
Pendekatan
KLA
Provinsi
Kab/
Kota
Indonesia Layak
Bagi Anak
Dunia Layak Bagi Anak
Kecamatan
Desa/
Kel
RW/RT
Keluarga
Sasaran JK Pendek
dan Menengah
Lembaga
Perlind
Anak
Pemerintah
Dunia
Usaha
Masyarakat
Sasaran Akhir
atau JK Panjang
1. Keluarga
2. Anak
IMPLEMENTASI
KLA DI DESA
Desa Ramah Anak
Kebijakan
1. SK Desa/Lurah
ttg DRA
2. Gugus Tugas
DRA
Program
1. Rencana kerja
Gugus Tugas
2. Partisipasi
Anak
3. Pertemuan
reguler
4. Pelaporan
Visualisasi
1. Visualisasi
DRA
2. Penghijauan
Lingkungan
3. Produk
Unggulan
Indikator Umum
Pendidikan
Kesehatan
Partisipasi Anak
Perlindungan
Infrastruktur
DESA
RAMAH
ANAK
Pariwisata
Lingkungan Hidup
Indikator Khusus
Pernyataan Politis
B
Promosi
Kebijakan
A
C
Pengorganisasia
Kebijakan
Keragaman
program
perlindungan
anak
E
D
Adanya
rencana kerja
perlindungan
anak
Indikator Khusus
Adanya Percontohan RW,
RT, Keluarga Ramah Anak
B
Struktur
Organisasi
Gugus
Tugas
A
C
Adanya
Rencana
Kegiatan Tertulis
Gugus Tugas
Pengorganisasian
Organisasi Anak
Berdasarkan
Minat dan
Bakat
E
D
Forum Anak
Desa /
Kelurahan
Indikator Khusus
Booklet KLA
B
Sasaran
Promosi
Kebijakan
A
C
Selebaran/
Leaflet
Promosi
Kebijakan
DRA
Kalender
DRA
E
D
Baliho,
Papan,
Rambu-rambu
Indikator Khusus
Jenis tanaman
Unggulan
B
Gerakan
Menanam
Pohon
A
C
Forum Anak
Dilibatkan
Penghijauan
Lingkungan
Organisasi Anak
Berdasarkan
Minat dan
Bakat
E
D
Forum Anak
Desa /
Kelurahan
Jenis Visual
Rambu Peringatan Bahaya
Rambu Penunjuk Arah
Papan Informasi
Promosi Hak Anak
Iklan Ramah Anak
Tempat Visualisasi
1. Keluarga
5. Lingk. Pendidikan
2. Rumah tangga
6. Jalan Raya
3. Taman bermain
7. Kawasan Pemukiman
4. Ruang terbuka
8. Media
Tempat Visualisasi
9. Terminal, Bandara
Pelabuhan, Stasiun
13. Media luar ruang
10. Perkantoran
14. Transportasi umum
11. Perbelanjaan
15. Pariwisata
12. Pelayanan
kesehatan
16. Balai desa/kelurahan
Tempat Visualisasi
17. Lokasi bencana
21. Kantor Camat
18. Wilayah konflik
22. Kantor bupati
/ walikota
23. Pariwisata
19. Pusat keg. Olahraga
20. Pusat keg. Kesenian
Media Publikasi
http://www.kotalayakanak.org
56 Anggota
Komunitas WEBSITE
Mahasiswa, Akademisi dan
Masyarakat Nasional dan
International
Jajaran Deputi
bidang
Perlindungan
Anak
KPP & PA
LSM/NGO dan
Pemerhati Anak
Jajaran SKPD
Prov., Kab./Kota
WEBSITE
KOTA
LAYAK
ANAK
Forum Anak,
Mahasiswa dan
Akademisi
Media Komunikasi
[email protected]
70 Anggota
Komunitas MILIS
Jajaran Deputi bidang
Perlindungan Anak
KPP & PA
Sektor
Jajaran SKPD
Prov., Kab/Kota
MILIS KOTA
LAYAK
ANAK
LSM / NGO dan
Pemerhati Anak
Forum Anak,
Mahasiswa dan
Akademisi
http://www.kotalayakanak.org
Download