Apa Posyandu?

advertisement
09/05/2012
OPTIMALISASI POSYANDU DAN POSBINDU
DLM UPAYA PERBAIKAN
GIZI MASYARAKAT
OLEH:
DODIK BRIAWAN
(KULIAH PEMBEKALAN KKP ILMU GIZI, BOGOR, 5 MEI 2012)
KOMPETENSI KKP/Internship (AIPGI)
1. Mengidentifikasi masalah gizi, bbg altrntif pemecahan dan
rekomendasinya
2. Mencari bbg informasi dari berbagai sumber utk
pemecahan permaslahan
3. Berfikir kritis untuk menyelesaikan permasalahan gizi
4. Merencanakan program pngn&gizi di suatu wilayah
5. Merencanakan dan melaksanakan konseling gizi
6. Merencanakan dan melaksanakan penyuluhan gizi
7. Menerapkan prinsip ilmu gizi dlm konteks permasalahan
gizi saat ini
1
09/05/2012
PROGRAM KKP
1.Pemberdayaan Posyandu
2.Pendampingan keluarga dengan
balita gizi kurang/ buruk
3.Advokasi perencanaan pangan
Apa Posyandu?
Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu)
adalah kegiatan yang dilaksanakan
oleh, dari dan untuk masyarakat yang
bertujuan untuk meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat pada umumnya,
serta khususnya kesehatan ibu dan
anak pada (KIA).
2
09/05/2012
HASIL RISET KESEHATAN DASAR (RISKESDAS)
TAHUN 2007
sekitar 78,3 % penimbangan balita
terjadi di Posyandu  menunjukkan
betapa vitalnya peran Posyandu
dalam memberikan pelayanan
kesehatan dasar (primary health care)
SASARAN PEMBINAAN GIZI DALAM RPJMN DAN
RENSTRA KEMKES 2010-2014
2010
2014
Pencapaian
2010
Persentase balita ditimbang berat
65 %
badannya (D/S)
Persentase balita gizi buruk yang
100 %
mendapat perawatan
Persentase bayi usia 0-6 bulan mendapat 65 %
ASI Eksklusif
Persentase 6-59 bulan dpt kapsul vitamin 75 %
A
Persentase ibu hamil mendapat Fe
71 %
Persentase RT yg mengonsumsi garam
75 %
beryodium *
Persentase Penyediaan bufferstock MP-ASI100 %
untuk daerah bencana
Persentase kabupaten/kota yang
100 %
melaksanakan surveilans gizi
85 %
67,3 %
100 %
100 %
80 %
36,2 %
85 %
80,3%
85 %
90 %
72,3 %
90,2 %
Indikator
1.
2.
Prevalensi
Gizi Kurang 15%
dan
Prevalensi Pendek
32%
3.
4.
5.
6.
7.
8.
sumber:
100 %
100 %
100 %
100 %
Laporan dari Provinsi
* Data dari 15 Provinsi
3
09/05/2012
Sasaran Posyandu?
a)
b)
c)
d)
Bayi,
Balita
Ibu hamil, menyusui, nifas
Wanita usia subur
Siapa pelaksana Posyandu?
Pelaksana Posyandu adalah kader.
 Kader Posyandu adalah yang:




Mau bekerja secara sukarela dan ikhlas
Mau dan sanggup melaksanakan kegiatan Posyandu
Mau dan sanggup menggerakkan masyarakat untuk
melaksanakan dan mengikuti kegiatan Posyandu.
4
09/05/2012
TUGAS-TUGAS KADER POSYANDU

Tugas sebelum hari buka Posyandu (H- Posyandu)

Tugas pada hari buka Posyandu (H= Posyandu)

Tugas sesudah hari buka Posyandu (H+ Posyandu)
TUGAS H- POSYANDU




Menyiapkan Alat dan Bahan
Mengundang dan Menggerakkan Masyarakat
Menghubungi POKJA Posyandu
Melaksanakan Pembagian Tugas
5
09/05/2012
TUGAS H= POSYANDU

Pelayanan Sistem 5 Meja
Meja 1: Pendaftaran
Meja 2: Penimbangan Balita
Meja 3: Pencatatan
Meja 4: Penyuluhan
Meja 5: Pelayanan Kesehatan dan KB
(oleh petugas kesehatan)
Permasalahan
6
09/05/2012
Penggunaan KMS
Kartu yang memuat data pertumbuhan serta beberapa informasi lain mengenai
perkembangan anak, yang dicatat setiap bulan mulai dari sejak lahir sampai
usia 5 tahun
Jenis-Jenis Informasi pada KMS:
1.
Pertumbuhan anak (BB anak)
2.
Pemberian ASI Ekslusif
3.
Imunisasi yang sudah diberikan pada anak
4.
Pemberian Vit A
5.
Penyakit yang pernah diderita anak dan tindakan yang diberikan
7
09/05/2012
MEJA IV (Penyuluhan)






Menjelaskan data KMS (keadaan anak) yang digambarkan
dalam grafik
Memberikan penyuluhan kepada setiap ibu berdasarkan data
KMS anaknya
Memberikan rujukan ke Puskesmas:
Balita
BB BGM
BB 2x berturut-turut tidak naik
Sakit (Diare, busung lapar, lesu, badan panas tinggi, batuk >100hr dsb)
Bumil
Pucat, nafsu makan kurang, gondok, bengkak kaki, pusing terus-menerus,
pendarahan, sesak nafas, muntah terus menerus, dsb
Memberikan Pelayanan Gizi dan Kesehatan Dasar
Penyuluhan untuk semua ibu hamil. Anjurkan juga agar
ibu memeriksakan kehamilannya sebanyak minimal 4
kali selama kehamilan kepada petugas kesehatan,
bidan di desa atau dukun terlatih.
Penyuluhan untuk semua ibu menyusui mengenai
pentingnya ASI.
8
09/05/2012
MEJA V (Pelayanan Kesehatan dan KB)
Kegiatan pelayanan yang dilakukan oleh Petugas
Puskesmas antara lain:
 Pelayanan Imunisasi
 Pelayanan KB
 Pengobatan
 Pemberian pil besi, vit A dan obat-obatan lainnya
TUGAS H+ POSYANDU




Memindahkan catatan-catatan dlm KMS ke buku
register kader
Menilai (mengevaluasi) hasil kegiatan dan
merencanakan kegiatan hari posyandu pd bulan
berikutnya
Diskusi kelompok dg ibu-ibu yg rumahnya
berdekatan
Kegiatan kunjungan rumah (home visiting)
9
09/05/2012
REVITALISASI
POSYANDU
10
09/05/2012




RENDAHNYA KEMAMPUAN KADER
KURANGNYA DUKUNGAN DARI
UNSUR PEMERINTAH
DESA/KELURAHAN
KURANGNYA PEMBINAAN DARI
DINAS/INSTANSI/ LEMBAGA
TERKAIT
KURANGNYA MINAT MASYARAKAT
KE POSYANDU
Sasaran Revitalisasi Posyandu meliputi seluruh
Posyandu dengan prioritas utama Posyandu
Pratama dan Madya.
11
09/05/2012
STRATEGI REVITALISASI (Kemendagri)
1. Meningkatkan kemampuan pengetahuan dan
ketrampilan teknis, serta dedikasi kader di Posyandu.
2. Memperluas sistem Posyandu dengan meningkatkan
kualitas dan kuantitas pelayanan di hari buka dan
kunjungan rumah.
3. Menciptakan iklim kondusif untuk pelayanan dengan
pemenuhan sarana dan prasarana kerja Posyandu.
4. Meningkatkan peran serta masyarakat dan kemitraan
dalam penyelenggaran dan pembiayaan kegiatan
Posyandu.
STRATEGI REVITALISASI (Kemendagri)
5. Menyediakan sistem pilihan jenis dalam pelayanan
(paket minimal dan tambahan) sesuai
perkembangan kebutuhan masyarakat.
6. Menggunakan azas kecukupan dan urgensi dalam
penetapan sasaran pelayanan dengan perhatian
khusus pada Baduta untuk mencapai cakupan
keseluruhan.
7. Memperkuat dukungan pembinaan dan
pendampingan teknis dari tenaga profesional dan
tokoh masyarakat, termasuk unsur LSM.
12
09/05/2012
BAHAN DAN ALAT POSYANDU










Timbangan dacin
Buku KIA /KMS
Buku pendaftaran/register
Kertas utk penimbangan
Register pencatatan hasil penimbangan
Jadwal penyuluhan
Materi penyuluhan
PMT (MP-ASI)
Pengukur LILA
dll
Keterampilan & pengetahuan yg harus dimiliki kader?
Seorang kader dalam tugasnya akan sering
melakukan penyuluhan:
1.
2.
3.
Penyuluhan perorangan dengan tatap muka
Penyuluhan kelompok
Penyuluhan disertai peragaan (demonstrasi)
13
09/05/2012
Keterampilan & pengetahuan yg harus dimiliki kader?



Keterampilan komunikasi interpersonal
Keterampilan yang berhubungan dengan kegiatan
di Posyandu (pencatatan, pelaporan, penimbangan
dll)
Pengetahuan kesehatan dasar dan gizi
Tugas KKP: Pemberdayaan Posyandu
 Sasaran kegiatan : revitalisasi satu Posyandu di lokasi yang
belum berjalan dengan baik.
 Pemilihan Posyandu yang akan dibina berdasarkan
kesepakatan dengan Desa/Kelurahan dan rekomendasi
Puskesmas setempat.
 Seluruh kader pada Posyandu yang terpilih di kecamatan
lokasi akan dilibatkan dalam kegiatan revitalisasi Posyandu.
 Kader Posyandu yang potensial akan dipilih untuk
mengikuti kegiatan pendampingan secara intensif terhadap
anak balita gizi kurang/buruk.
 Kegiatan penimbangan stl revitalisasi minimal 1 kali
14
09/05/2012
Latar Belakang
Meningkatnya UHH, dari 68,6 (th 2004) menjadi
70,6 (th 2009)...ttp Angka Kesakitan 30,46%
Peningkatan jumlah lanjut usia, tahun 2020
diperkirakan 28,8 juta jiwa.
Tujuan pemeliharaan kesehatan Lansia utk
menjaga tetap sehat, mandiri dan produkif
(active ageing)
15
09/05/2012
Posbindu atau Posyandu Lanjut Usia adalah
wadah pelayanan kpd lansia di masyarakat, yang
proses pembentukan dan pelaksanaannya
dilakukan oleh masyarakat bersama pemerintah
dan swasta, dengan menitik beratkan pelayanan
kesehatan pada upaya promotif dan preventif
Lansia usia ≥ 60 tahun; pra lansia 45-59 tahun
.
Kriteria keterlantaran:
a.Tidak sekolah atau tidak tamat SD
b. Makan makanan pokok < 21 kali/minggu
c. Makan lauk pauk berprotein tinggi < 4 kali
seminggu
d. Memiliki pakaian kurang dari 4 stel
e. Tidak mempunyai tempat tinggal tetap untuk
tidur
f. Bila sakit tidak diobati
16
09/05/2012
Organisasi Posbindu
adalah organisasi kemasyarakatan, bdsr azas
gotong royong untuk sehat dan sejahtera, yang
diorganisir oleh ketua, dibantu sekretaris, bendahara
dan kader.
Posbindu dapat dibentuk oleh masyarakat, atau :
1.Kelompok seminat dalam masyarakat
2.Organisasi profesi
3. Institusi pemerintah/swasta
4. Lembaga Swadaya Masyarakat
Sistem 5 meja Posbindu
a) Meja 1: pendaftaran
b) Meja 2: pengukuran BB dan TB utk IMT
c) Meja 3: pemeriksaan dan pengobatan sederhana
(tekanan darah, gula darah, Hb dan vitamin, dll)
d) Meja 4: konseling (kesehatan, gizi dan kesejahteraan)
e) Meja 5: informasi dan kegiatan sosial (PMT, modal,
pendampingan, dll)
17
09/05/2012
Jenis Kegiatan Posbindu
1. Pengukuran IMT (bulanan)
2. Pemeriksaan TD (bulanan), bagi yang berisiko
(mingguan)
3. Pemeriksaan Hb, gula dan kolesterol darah (6
bulanan), bagi berisiko (3 bulanan), bagi penderita
(bulanan).
4. Konseling dan penyuluhan kesehatan dan gizi (bulanan
)
5. Konseling usaha ekonomi produtif sesuai dengan
kebutuhan.
6. Kegiatan aktivitas fisik/senam (minimal mingguan)
18
09/05/2012
19
09/05/2012
20
09/05/2012
21
09/05/2012
22
09/05/2012
23
Download