T1_292012537_ Lampiran

advertisement
95
96
Lampiran 1 surat Izin Observasi dan Penelitian
97
Lampiran 2 Surat Izin Uji Validitas dan Reliabilitas
98
Lampiran 3 surat keterangan Penelitian
99
Lampiran 4 RPP siklus I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah : SDN Kutowinangun 11
Mata pelajaran : IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)
Kelas/semester : 4/2
Alokasi waktu : 2 x 35 menit
Hari/tanggal
I.
: Rabu, 16 Maret 2016
Standar Kompetensi
9. Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda
langit.
II.
Kompetensi Dasar
9.1 Mendiskripsikan perubahan kenampakan bumi.
III.
Indikator
1. Siswa mampu menyebutkan apa saja perubahan kenampakan
bumi.
2. Siswa mampu menganalisis penyebab terjadinya perubahan
kenampakan bumi.
3. Siswa
mampu
mendiskripsikan
pengaruh
dari
perubahan
kenampakan bumi.
4. Siswa mampu menjelaskan hal-hal yang mempengaruhi perubahan
kenampakan bumi.
IV.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui tanya jawab siswa mampu menyebutkan perubahan
kenampakan pada bumi dengan tepat
100
2. Melalui mendengarkan dan memperhatikan penjelasan dari guru
siswa dapat mengidentifikasi penyebab terjadinya perubahan
kenampakan pada bumi secara tepat dan benar
3. Melalui mendengarkan penjelasan dari guru dan tanya jawab siswa
dapat mendiskripsikan pengaruh dari terjadinya perubahan
kenampakan pada bumi secara baik dan benar.
4. Melalui mendengarkan dan memperhatikan penjelasan dari guru
siswa dapat menjelaskan kenampakan pada bumi dan pengaruh
terjadinya perubahan kenampakan pada bumi secara tepat dan
jelas.
5. Melalui permainan kartu teka-teki siswa dapat memahami
kenampakan pada bumi beserta pengaruh terjadinya perubahan
kenampakan pada bumi dengan benar dan tepat.
V.
Materi Ajar
Video perubahan kenampakan bumi.
VI.
a. Metode pembelajaran
1. Diskusi
2. penugasan
3. Tanya Jawab
4. Permainan teka-teki
b. Model pembelajaran
Cooperative learning : Tebak Kata
Alokasi
waktu
Kegiatan Pembelajaran
Nilai Karakter
101
2x35 menit
Kegiatan
A.Kegiatan awal
awal
5 Apersepsi atau motivasi
1. Guru mengkondisikan kelas agar
menit
siswa siap untuk belajar
2. Mengawali pembelajaran siswa
dan guru saling mengucap salam
dan berdoa.
3. Guru mengabsen kehadiran siswa
dan
memeriksa
kerapian
berpakaian siswa.
4. Guru
melakukan
apersepsi
dengan siswa ditanyai
a. Anak-anak siapa yang
pernah ke pantai? Airnya
surut apa tidak?
b. Siapa
yang
pernah
melihat nelayan yang
sedang mencari ikan?
Kapan nelayan mencari
ikan?
5. (kembangkan kebiasaan ruang
kelas) Anak-anak merasa lebih
aman ketika mereka tahu apa
yang mereka kerjakan dan
kemana mereka akan menuju.
Susunan dan rutinitas sangat
membantu ketika menangani
anak menyangkut konsistensi
pembelajaran dan perilaku.
6. Menyampaikan
tujuan
pembelajaran yaitu mengenai
terjadinya
Perubahan
kenampakan pada Bumi.
B. Kegiatan inti
Eksplorasi :
7. Siswa
memperhatikan
dan
mendengarkan penjelasan guru.
8. Guru memutar video mengenai
Kegiatan
pasang surut air laut dan
Inti 45
terjadinya siang dan malam,
menit
1.
2.
3.
4.
Mandiri
Toleransi
Displin
Rasa ingin tahu
5.
6.
7.
8.
Rasa Ingin tahu
Tanggungjawab
Kerja keras
Kreatif
9. Bekerjasama
10. Kreatif
11. Rasa ingin tahu
12. Cermat
13. Teliti
14. Menghargai
15. Demokrasi
16. Aktif
102
badai, erosi dan kebakaran.
9. Guru dan siswa melakukan
analisa
tentang
perubahan
kenampakan bumi dari video
yang diputar.
10. Gunakan pertanyaan untuk tujuan
yang tepat –untuk menemukan–
dan bukan sebagai sarana
mengendalikan perilaku, seperti
pertanyaan dibawah ini:
11. Guru bertanya jawab dengan
siswa
1. Pernahkah kalian berpikir
mengapa ada siang dan
malam?
2. mengapa air laut bisa
mengalami pasang dan surut?
Apa pengaruhnya dalam
kehidupan sehari-hari?
12. Untuk memotivasi siswa, jangan
langsung merespons jawaban atas
pertanyaan dengan pertanyaan
lain, buatlah komentar atas
jawaban pertama lebih dulu.
13. Guru memberikan kesempatan
kepada peserta didik untuk
mengemukakan pendapatnya.
14. (penghargaan dan motivasi)
perilaku perlu dimodifikasi
melalui penghargaan, melalui
penghargaan ekstrinsik seperti
sticker,poin, dan kemudian
beralih ke penghargaan intrinsik
seperti memuji seseorang dan
mengerjakan pekerjaan karena
mereka ingin mengerjakannya.
Setelah anak yang berinisiatif
mengemukakan pendapatnya,
guru memberi sticker Bintang
yang sudah disiapkan.
15. Guru melibatkan siswa secara
aktif dalam setiap kegiatan
17. Menghargai
prestasi
18. Cermat
19. Bekerjasama
20. Menghargai
prestasi
21. Demokrasi
22. Rasa ingin tahu
103
pembelajaran.
Elaborasi :
16. (memonitor) umpan balik dapat
menjadi
sarana
memonitor
pembelajaran siswa dan harus
memberikan komentar mengenai
apa yang telah dicapai dan apa
yang masih harus dicapai serta
apakah siswa pada jalur yang
tepat.
17. Siswa dan guru melakukan tanya
jawab dan simulasi tentang
materi yang telah dijelaskan.
18. Guru menyiapkan beberapa kartu
yang berukuran 10x10 cm yang
nanti
dibacakan
pada
pasangannya. Seorang siswa
yang lain diberi kartu yang
berukuran 5x2 cm yang isinya
tidak boleh dibaca (dilipat)
kemudian ditempelkan di dahi
atau diselipkan ditelinga.
19. Sementara siswa membawa
kartu 10x10 cm membacakan
kata-kata
yang
tertulis
didalamnya
sementara
pasangannya menebak apa yang
dimaksud dalam kartu 10x10 cm.
Jawaban tepat bila sesuai dengan
isi kartu yang ditempelkan di
dahi atau telinga.
20. Apabila jawabannya tepat (sesuai
yang tertulis dikartu) maka
pasangan itu boleh duduk. bila
belum tepat pada waktu yang
telah ditetapkan boleh mengarah
pada kata-kata lain asal jangan
langsung memberi jawabannya.
21. Setelah satu babak, permainan
dilanjutkan
kepada
siswa
berikutnya.
22. Guru
memberi
pengarahan
104
Kegiatan
Akhir 15
Menit
tentang kegiatan diskusi yang
akan dilaksanakan siswa.
23. Guru membimbing siswa pada
saat pengerjaan tugas.
Konfirmasi :
24. Guru
memberi
penguatan
terhadap materi yang telah
didiskusikan
25. Guru dan siswa membahas
bersama-sama hasil diskusi.
26. Guru membimbing siswa tentang
materi perubahan kenampakan
bumi yang belum dipahami
siswa.
27. Siswa
secara
mandiri
mengerjakan tes tertulis sebagai
evaluasi dari pembelajaran yang
sudah dilakukan.
28. Guru mengklarifikasi jawaban
siswa
dan
kemudian
menjelaskan kembali
tentang
perubahan
kenampakan
permukaan bumi dan benda
langit, yaitu pasang surut air laut,
terjadinya siang dan malam,
badai, erosi dan kebakaran.
29. Guru melakukan tanya jawab
untuk mengetahui pemahaman
mengenai materi yang telah
dipelajari.
C. kegiatan akhir
30. Guru bersama siswa membuat
rangkuman materi pelajaran yang
baru dipelajari
31. Guru
bersama
siswa
menyimpulkan bahwa terjadi
beberapa
faktor
yang
mempengaruhi
bumi, seperti
pengaruh bulan dapat terjadinya
pasang surut air laut, pengaruh
matahari dapat terjadinya siang
dan
malam.
Kerusakan
23. Religius
24. Disiplin
105
VI.
lingkungan dipengaruhi oleh
perilaku penduduknya dan dapat
dicegah dengan memelihara
lingkungan
dengan
sebaikbaiknya.
32. Guru bersama siswa berdoa dan
mengucap
salam
menutup
pelajaran.
Alat dan sumber belajar
Sumber belajar :
a. Buku BSE Ilmu Pengetahuan Alam dan Lingkunganku Kelas
IV Semester 2 (Mulyati Arifin,Mimin Nurjhani K, Muslim).
b. Buku BSE IPA untuk SD/Mikelas IV Semester 2 (Ikhwan SD,
Wahyudi).
c. Buku strategi Pembelajaran aktif (Hisyam Zaini,Bermawy
Munthe,Sekar ayu aryani).
Media pembelajaran :
a. LCD, kartu permainan (kartu soal dan kartu jawaban)
b.
Lembar soal evaluasi
Alat peraga :
Video macam-macam perubahan kenampakan bumi.
106
107
Lampiran
I.
Jawablah soal-soal berikut ini menggunakan pilihan ganda a,b,c dan d!
1. Terjadinya pasang surut air laut disebabkan oleh ....
a. gaya tarik bumi
c. gelombang air laut
b. gaya tarik bulan
d. angin laut
2. Pengikisan pantai yang disebabkan oleh ombak laut disebut ....
a. abrasi
c. erosi
b. konjungsi
d. korosi
3. Benda langit yang memancarkan cahaya sendiri disebut ....
a. planet
c. bintang
b. meteor
d. bulan
4. Bulan dapat bersinar pada malam hari karena ....
a. bulan menghasilkan cahaya sendiri
b. bulan menghasilkan cahaya dari matahari
c. bulan memantulkan cahaya dari bumi
d. bulan memantulkan cahaya dari matahari
5. Angin kencang yang menyertai cuaca buruk disebut ....
a. badai
c. tsunami
b. gelombang angin
d. angin darat
6. Perhatikan tabel berikut.
108
NO
Peristiwa
1
Pelapukan batuan
2
Tanah kering dan retak
3
Abrasi
4
Kebakaran hutan
Peristiwa yang diakibatkan oleh panas matahari ditunjukkan pada nomor ....
a. 1, 2, dan 3
c. 1, 2, dan 4
b. 2, 3, dan 4
d. 1, 3, dan 4
7. Penanaman pohon bakau di pantai dapat mengurangi abrasi karena ....
a. dapat tumbuh di tepi laut
b. dapat menghalangi gelombang laut
c. daunnya rindang untuk menahan air laut
d. mempunyai akar penunjang yang kuat
8. Pembuatan terasering berguna untuk mencegah ....
a. erosi
c. deflasi
b. badai
d. Abrasi
9.
Gambar di atas adalah bentuk bulan ....
a. sabit
c. bulat
109
b. lonjong
d. Purnama
10. Hal mana yang bukan cara untuk mencegah abrasi ....
a. reboisasi dan penghijauan dengan hutan bakau
b. dibuat daerah penahan dan pemecah ombak seperti batu-batu besar
c. dibuat dinding, atau beton di daerah pantai
d. mengabaikan penghijauan dan dan pembuatan daerah penahan
11. Pada saat siang hari bumi tampak terang karena bumi ….
a. tidak terhalang bulan
b. dekat dengan matahari
c. lebih besar daripada matahari
d. mendapat cahaya dari matahari
12. Akibat erosi terhadap tanah menyebabkan tanah menjadi ….
a. tandus
c. datar
b. miring
d. Gembur
13. Agar tidak mudah terkena erosi, maka tanah banyak ditanami tumbuhan
karena….
a. akar banyak menyimpan air
b. air akan menghanyutkan tanaman
c. akar dapat menahan tanah dari air
d. tumbuhan banyak menampung zat hara tanah
14. Pengikisan pantai akibat gelombang laut disebut ….
110
a. erosi
c. abrasi
b. korasi
d. Intrusi
15. Angin yang bergerak dari laut ke darat disebut angin ….
a. laut
c. ribut
b. darat
d. topan
16. Kapal-kapal besar dapat merapat ke dermaga saat ….
a. air laut surut
b. air laut pasang
c. gelombang laut kecil
d. pasang surut air laut
17. Bulan sabit akan terlihat di ….
a. atas kepala pada sore hari
b. sebelah timur setelah matahari terbit
c. sebelah barat setelah matahari terbit
d. sebelah barat setelah matahari terbenam
18. Contoh perubahan lingkungan karena pengaruh hujan adalah ….
a. tanah longsor
c. batuan lapuk
b. tanah tandus
d. debu beterbangan
111
19. Cara untuk mencegah erosi adalah
a. menebang pohon sembarangan
b. melestarikan hutan
c. Mengikis tanah
d. Membiarkan hutan yang gundul
20. Pasang surut air laut disebabkan oleh gaya gravitasi ….
a. bumi
c. planet
b. bulan
d. matahari
112
Kunci jawaban
1. a
11. d
2. a
12. a
3. c
13. a
4. d
14. c
5. a
15. a
6. c
16. b
7. d
17. d
8. a
18. a
9. a
19. c
10. d
20. B
113
.
1. Kriteria penilaian soal Evaluasi
Nilai maksimal
= jumlah skor x skor benar
114
Lampiran 5 Lembar Observasi Keaktifan dan aktivitas siswa siklus I
115
117
Lampiran 7 RPP Siklus II
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Siklus II pertemuan I
Nama Sekolah : SDN Kutowinangun 11
Mata Pelajaran : IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)
Kelas/Semester : 4/2
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
Hari/Tanggal
VII.
: Rabu, 06 April 2016
Standar Kompetensi
9. Memahami perubahan kenampakan permukaan bumi dan benda langit.
VIII.
Kompetensi Dasar
9.2 Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari ke hari.
IX.
Indikator
1. Mengidentifikasi kenampakan benda langit.
2. Mendeskripsikan benda-benda langit yang dapat dilihat tanpa alat
bantu (Matahari, Bulan dan Bintang )
3. Menyebutkan manfaat matahari, bulan dan bintang
4. Mengidentifikasi kenampakan bulan.
5. Mengurutkan fase-fase perubahan bentuk kenampakan bulan.
X.
TUJUAN PEMBELAJARAN
6. Melalui tanya jawab siswa mampu mengidentifikasi kenampakan
benda langit dengan benar.
118
7. Melalui mendengarkan dan memperhatikan video serta penjelasan
dari guru siswa dapat mendeskripsikan kenampakan benda-benda
langit yang dapat dilihat tanpa alat bantu (Matahari, bulan dan
bintang) secara tepat dan benar
8. Melalui mendengarkan penjelasan dari guru dan tanya jawab siswa
dapat mendeskripsikan posisi kenampakan matahari, bulan dan
bintang dengan benar dan tepat.
9. Melalui pengamatan video tentang kenampakan (matahari, bulan
dan bumi) dan penjelasan dari guru siswa dapat mengurutkan fasefase perubahan bentuk bulan dengan tepat.
10. Melalui mendengarkan dan memperhatikan penjelasan dari guru
siswa dapat menyebutkan manfaat matahari, bulan dan bintang.
11. Melalui permainan kartu teka-teki siswa dapat memahami bentuk
dan fungsi kenampakan benda langit (matahari,bulan,bintang)
beserta fase-fase perubahan bentuk bulan,
XI.
Materi Ajar
Mendeskripsikan posisi bulan dan kenampakan bumi dari hari kehari.
XII.
a. Metode pembelajaran
5. Diskusi
6. Penugasan
7. Tanya Jawab
8. Permainan teka-teki
c. Model pembelajaran
Cooperative learning : Tebak Kata
Alokasi
Kegiatan Pembelajaran
waktu
2x35 menit
Kegiatan
A.Kegiatan awal
awal
5 Apersepsi atau motivasi
Nilai Karakter
119
menit
Kegiatan
Inti 45
menit
33. Guru mengkondisikan kelas agar
siswa siap untuk belajar
34. Mengawali pembelajaran siswa
dan guru saling mengucap salam
dan berdoa.
35. Guru mengabsen kehadiran siswa
dan
memeriksa
kerapian
berpakaian siswa.
36. Guru melakukan apersepsi dengan
siswa ditanyai
c. Tadi malam siapa yang
melihat bulan?
d. Saat berangkat ke sekolah
siapa saja melihat matahari
terbit?
37. (kembangkan kebiasaan ruang
kelas) Anak-anak merasa lebih
aman ketika mereka tahu apa yang
mereka kerjakan dan kemana
mereka akan menuju. Susunan dan
rutinitas sangat membantu ketika
menangani anak menyangkut
konsistensi pembelajaran dan
perilaku.
38. Menyampaikan
tujuan
pembelajaran yaitu mengenai
posisi bulan dan kenampakan
bumi dari hari ke hari.
B. Kegiatan inti
Eksplorasi :
39. Siswa
memperhatikan
dan
mendengarkan penjelasan guru.
40. Guru memutar video mengenai
posisi bulan dan kenampakan
bumi dari hari kehari.
41. Guru dan siswa melakukan analisa
tentang
posisi
bulan
dan
kenampakan bumi dari hari ke
hari beserta matahari.
42. Gunakan pertanyaan untuk tujuan
yang tepat –untuk menemukan–
dan
bukan
sebagai
sarana
25. Mandiri
26. Toleransi
27. Displin
28. Rasa ingin tahu
29. Rasa Ingin tahu
30. Tanggungjawab
31. Kerja keras
32. Kreatif
33. Bekerjasama
34. Kreatif
35. Rasa ingin tahu
36. Cermat
37. Teliti
38. Menghargai
39. Demokrasi
40. Aktif
120
mengendalikan perilaku, seperti
pertanyaan dibawah ini:
43. Guru bertanya jawab dengan
siswa
a. Pernahkah kalian berpikir
mengapa ada siang?
b. mengapa ada malam? Apa
manfaatnya dalam
kehidupan sehari-hari?
44. Untuk memotivasi siswa, guru
tidak merespons jawaban secara
langsung atas pertanyaan dengan
pertanyaan lain, tetapi buatlah
komentar atas jawaban pertama
lebih dulu.
45. Guru memberikan kesempatan
kepada peserta didik untuk
mengemukakan pendapatnya.
46. (penghargaan dan motivasi)
perilaku perlu dimodifikasi
melalui penghargaan, melalui
penghargaan ekstrinsik seperti
sticker,poin, dan kemudian beralih
ke penghargaan intrinsik seperti
memuji seseorang dan
mengerjakan pekerjaan karena
mereka ingin mengerjakannya.
Setelah anak yang berinisiatif
mengemukakan pendapatnya,
guru memberi sticker Bintang
yang sudah disiapkan.
47. Guru melibatkan siswa secara
aktif dalam setiap kegiatan
pembelajaran.
Elaborasi :
48. (memonitor) umpan balik dapat
menjadi
sarana
memonitor
pembelajaran siswa dan harus
memberikan komentar mengenai
apa yang telah dicapai dan apa
yang masih harus dicapai serta
apakah siswa pada jalur yang
41. Menghargai
prestasi
42. Cermat
43. Bekerjasama
44. Menghargai
prestasi
45. Demokrasi
46. Rasa ingin tahu
121
tepat.
49. Siswa dan guru melakukan tanya
jawab dan simulasi tentang materi
yang telah dijelaskan.
50. Guru menyiapkan bando dan
gambar yang akan digunakan
untuk permainan tebak kata.
51. Dua orang siswa akan melakukan
permainan tebak kata di depan
kelas,
salah satu siswa
menggunakan bando yang akan
diselipkan
gambar
tentang
kenampakan
benda
langit
(matahari, bulan, bintang), dan
seorang teman yang berada
didepan siswa yang menggunakan
bando akan membacakan soal
serta memberi kode mengenai
gambar yang diselipkan di atas
bando. Siswa yang menggunakan
bando
berusaha
menjawab
tebakan temannya.
52. Apabila jawabannya tepat (sesuai
gambar yang diselipkan diatas
bando) maka pasangan itu boleh
duduk. Bila belum tepat pada
waktu yang telah ditetapkan boleh
mengarah pada kata-kata lain asal
jangan
langsung
memberi
jawabannya.
53. Setelah satu babak, permainan
dilanjutkan
kepada
siswa
berikutnya.
54. Guru memberi pengarahan tentang
kegiatan
diskusi yang akan
dilaksanakan siswa.
55. Guru membimbing siswa pada
saat pengerjaan tugas.
Konfirmasi :
56. Guru memberi penguatan terhadap
materi yang telah didiskusikan
57. Guru dan siswa membahas
47. Religius
48. Disiplin
122
Kegiatan
Akhir 15
Menit
VII.
bersama-sama hasil diskusi.
58. Guru membimbing siswa tentang
materi
posisi
bulan
dan
kenampakan bumi dari hari ke
hari.
59. Siswa secara mandiri mengerjakan
tes tertulis sebagai evaluasi dari
pembelajaran
yang
sudah
dilakukan.
60. Guru mengklarifikasi jawaban
siswa dan kemudian menjelaskan
kembali tentang posisi bulan dan
kenampakan bumi dari hari ke
hari.
61. Guru melakukan tanya jawab
untuk mengetahui pemahaman
mengenai materi yang telah
dipelajari.
C. kegiatan akhir
62. Guru bersama siswa membuat
rangkuman materi pelajaran yang
baru dipelajari
63. Guru
bersama
siswa
menyimpulkan bahwa posisi bulan
dan bumi melakukaan perubahan
dari hari ke hari, serta manfaat
matahari, bulan dan bintang dalam
kehidupan sehari-hari.
64. Guru bersama siswa berdoa dan
mengucap
salam
menutup
pelajaran.
Alat dan sumber belajar
Sumber Belajar:
123
124
XIII.
Lampiran 1
Gambar media tebak kata
Bulan baru
bulan purnama
bulan sabit
Bumi
bulan separuh
Matahari
bulan cembung
125
Materi ajar
Kenampakan Benda Langit
A. Kenampakan Matahari
Matahari termasuk salah satu
contoh
bintang karena
dapat
menghasilkan cahaya sendiri. Matahari merupakan bola gas yang sangat panas
serta berukuran sangat besar. Matahari adalah bintang yang paling terang bila
dilihat dari bumi. Hal ini disebabkan jaraknya paling dekat dengan bumi.
Setiap hari, kamu menyaksikan matahari terbit dan terbenam. Tahukah
kamu, kapan dan di mana matahari terbit? Dapatkah kamu mencatat waktu
matahari terbit dan terbenam? Kita tidak boleh memandang matahari secara
langsung. Mengapa? Karena akan merusak mata, bahkan dapat menimbulkan
kebutaan. Negara kita termasuk negara tropis. Artinya, matahari terbit setiap
hari. Matahari terbit dari arah timur dan terbenam di arah barat. Di Indonesia
bagian timur, matahari akan terbit lebih dulu daripada di Indonesia bagian
tengah dan Indonesia bagian barat. Demikian pula saat matahari terbenam.
126
Perubahan Kenampakan Matahari
Pada saat matahari terbit di pagi hari maka kita akan melihat bentuknya
1. Matahari di pagi hari
Pada pagi hari, matahari terbit dari sebelah timur. Warna matahari kekuningkuningan. Bayangan manusia berlawanan arah dengan matahari yaitu berada
di sebelah barat. Bayangan lebih panjang daripada aslinya.,
2. Matahari di siang hari
Pada siang hari, matahari tepat berada di atas kepala kita. Warna Matahari
putih. Bayangan benda atau manusia tepat berada dibawahnya. Bayangan
pada siang hari lebih pendek daripada aslinya.
3. Matahari di sore hari
Pada sore hari, Matahari terbenam disebelah barat. Warna Matahari kemerahmerahan. Bayangan benda atau manusia berada disebelah timur.
127
Manfaat Matahari
Menerangi Bumi
Bagi Manusia
1. Mengeringkan pakaian
2. Sebagai sumber energi listrik
3. Menjaga kelembutan kulit
4. Melancarkan sirkulasi darah
Bagi Tumbuhan
1. Sebagai proses fotosintesis
2. Membantu proses pertumbuhan kecambah
3. Membantu pertumbuhan bunga dan daun
4. Menjaga temperatur tumbuhan
B. Kenampakan bintang
Jika kita memperhatikan dengan cermat, pada malam hari, terlihat antara
bintang yang satu dengan bintang yang lain tidak berubah kedudukannya.
Bintang-bintang tersebut digabungkan nmenjadi rtasi bintang.
Tahukah kamu bahwa masing-masing rasi bintang memiliki nama ?
perhatikan uraian berikut ini.
128
a. Rasi bintang layang-layang
Rasi bintang laying-layang disebut juga rasi bintang pari. Kita dapat
melihat rasi bintang laying-layang ketika memandang langit sebelah
selatan. Rasi bintang ini biasanya digunakan sebagai petunjuk arah
selatan.
b. Rasi bintang kalajengking
Rasi bintang kalajengking dapat kita lihat ketika memandang langit bagian
tenggara. Bintang-bintang akan terliuhat bergabung dan membentuk
seperti kalajengking atau scorpio.
c. Rasi bintang biduk disebut juga rasi bintang beruang besar. Kita dapat
melihat rasi bintang ini ketika memandang langit sebelah utara.
Sekelompok bintang terlihat berkumpul membentuk formasi seperti
beruang besar.
129
d. Rasi bintang waluku
Berbeda dengan rasi bintang yang lain, rasi bintang waluku dapat kita
lihat ketika memandang langit di sore hari di antara sebelah timur dan barat.
Rasi bintang ini dekenal juga dengan sebutan rasi bintang Orion. Pada jaman
nenenk moyang kita dulu, rasi bintang Orion dijadikan sebagai petunjuk untuk
memulai bercocok tanam.
130
C. Kenampakan Bulan
a.
Pada kedudukan 1
Bulan terletak di antara matahari dan bumi. Akibatnya, permukaan
bulan yang mendapat sinar matahari membelakangi bumi. Sehingga kita tidak
dapat melihat Bulan. Kedudukan ini disebut bulan baru atau bulan muda.
b. Pada kedudukan 2
Separuh bagian bulan yang menghadap bumi kira-kira hanya
seperempatnya yang terkena sinar matahari. Akibatnya, kita melihat bulan
sabit.
c. Pada kedudukan 3
Bulan bergeser hingga kedudukannya terhadap matahari dan bumi
membentuk sudut 90°. Dari separuh bagian bulan yang menghadap Bumi,
hanya seperempat bagian bulan yang terkena sinar matahari. Sehingga bentuk
131
bulan yang terlihat adalah setengah lingkaran. Kedudukan ini disebut bulan
separuh.
d. Pada kedudukan 4
Dari separuh bagian bulan yang menghadap bumi kira-kira tiga
perempatnya terkena sinar matahari. Akibatnya, kita melihat bulan cembung.
e. Pada kedudukan 5
Separuh permukaan bulan memantulkan cahaya matahari ke bumi.
Akibatnya, kita melihat bulan purnama yang terjadi pada sekitaran hari ke-14
atau ke-15 setiap bulan dari tahun komariah.
Bulan sebenarnya tidak mengalami perubahan bentuk. Bentuk bulan
tetap bulat. Bulan tampak berubah bentuk karena bulan mengelilingi bumi.
Akibatnya, bagian bulan yang memperoleh cahaya matahari menjadi berubahubah pula. Karena kamu hanya dapat melihat bagian bulan yang terkena
cahaya matahari, maka bentuk bulan terlihat selalu berubah-ubah.
132
Lampiran 2
Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (X) pada salah satu
jawaban.
1. Bentuk bulan adalah…
a. Datar
c. Lonjong
b. Bulat
d. Garis
2. Matahari terbit dari sebelah…
a. Utara
c. Selatan
b. Barat
d. Timur
3. Bentuk bulan akan terlihat bulat penuh pada fase…
a. Bulan sabit
c. Bulan purnama
b. Bulan bungkuk
d. Bulan separuh
4. Kenampakan bulan yang berbeda-beda dari waktu ke waktu disebabkan
oleh…
a. Gerakan bumi pada porosnya
b. Gerakan bulan mengelilingi bumi
c. Gerakan bulan pada porosnya
d. Gerakan bulan mengelilingi matahari
5. Matahari tampak terbenam di sebelah…
a. Barat
c. Utara
b. Timur
d. Selatan
6. Pada siang hari, bumi tampak terang karena…
a. Bumi dekat dengan matahari
b. Bumi dekat dengan pelanet mars
c. Bumi lebih besar daripada matahari
d. Bumi mendapat cahaya dari matahari
7. Benda langit yang tidak dapat memancarkan cahayanya sendiri adalah…
a. Bintang
c. Komet
b. Bulan
d. Planet
133
8. Bintang dapat kita lihat hanya pada malam hari karena…
a. Bulan bersinar
b. Matahari tidak bersinar
c. Matahari tidak menyinari belahan bumi tersebut
d. Di langit penuh dengan bintang
9. Bintang-bintang yang saling berdekatan dikelompokkan menjadi…
a. Rasi planet
c. Rasi bintang
b. Rasi bulan
d. Rasi matahari
10. Rasi bintang layang-layang disebut juga…
a. Rasi bintang pari
c. Rasi bintang waluku
b. Rasi bintang biduk
d. Rasio bintang kalajengking
11.
Gambar diatas adalah gambar…
a. Rasi bintang kalajengking
c. Rasi bintang waluku
b. Rasi bintang biduk
d. Rasi bintang layang-layang
12. Rasi bintang yang dapat dilihat sore hari adalah rasi bintang…
a. Layang-layang
c. Biduk
b. Kalajengking
d. Waluku
134
13. Pada siang hari kita merasakan panasnya matahari karena pada saat itu posisi
matahari …
a. Berada di belakang
c. Berada di depan
b. Berada di atas kepala
d. Berada di samping
14. Pada saat bulan berada sejajar dengan bumi dan matahari maka bulan hampir
tidak dapat dilihat, fase ini disebut fase…
a. Bulan sabit
c. Bulan separuh
b. Bulan baru
d. Bulan purnama
14. Apa manfaat matahari bagi manusia…
a. Untuk mengeringkan
pakaian
c. Untuk olahraga
d. Untuk pernafasan
b. Untuk menjaga kekuatan
tubuh
15. Rasi bintang pari disebut juga …
a. Rasi bintang kalajengking
c. Rasi bintang waluku
b. Rasi bintang layang-layang
d. Rasi bintang biduk
16. Fase bulan
Gambar diatas fase bulan…
a. Sabit
c. Baru
b. Purnama
d. Cembung
135
17. Benda langit yang berkelip ketika dilihat dari bumi adalah…
a. Bulan
c. Matahari
b. Meteor
d. Bintang
18. Warna matahari saat terbenam adalah…
a. Putih
b. Kekuning-kuningan
c. Kemerah-merahan
19. Bulan mengitari bumi dalam jangka waktu…
a. 26.5 hari
b. 27.5 hari
c. 28.5 hari
d. 29.5 hari
d. Putih kekuningan
136
Kunci jawaban
1. B
11. D
2. D
12. D
3. C
13. B
4. B
14. B
5. A
15. A
6. D
16. B
7. B
17. A
8. C
18. D
9. C
19. C
10. A
20. D
137
Pedoman Penilaian
2. Lembar penilaian dan kriteria penilaian
Amatilah ketika siswa dalam proses pembelajaran, lalu berilah skor pada aspek
pengamatan
berpaduan pada cara pemberian skor.
Aspek yang dinilai
No
Nama
Jumlah
A
1.
Aulya Wulan Sari
2
Jingga
3
Nicholas Adji Pangestu
4
Muhamad Yusuf .A
5
Nia
6
Natasya Melan Priska
7
Arsa
8
Ekha Fajar Saputra
9
Riska
10
Denar Putri Anjelika
11
David
12
Nabila
13
Devan
14
Fani
15
Dion Daniel
16
Rara
17
Lana
18
M. Sya Hafis
19
Brigita Lauren
20
Syifa
B
C
D
Nilai
akhir
138
21
Arif
22
Reno
a.
Ketepatan menjawab soal dan jawaban yang di pegang teman
b.
Keaktifan untuk menemukan jawaban.
c.
Tangkas dalam menyampaikan hasil ketika sudah mencocokan soal dan jawaban
d.
Disiplin dalam mengerjakan tugas.
*Sangat baik : 85-100
*Baik
: 50-84
*Cukup
: 35-49
*Kurang
: 10-34
3. Kriteria penilaian soal Evaluasi
Nilai maksimal
= jumlah skor x skor benar
139
Lampiran 8 Lembar Observasi Keaktifan dan Aktivitas Siswa Siklus II
140
142
Guru menyiapkan bando dan gambar
Guru memberi pengarahan tentang
untuk permainan tebak kata
kegiatan permainan tebak kata
Dua orang siswa melakukan permainan
Dilanjutkan dengan dua orang siswa
tebak kata di depan kelas
melakukan permainan tebak kata
143
Kegiatan evaluasi gambar 1
Kegiatan evaluasi gambar 2
Guru dan siswa membuat rangkuman
Guru bersama siswa
materi pelajaran
menyimpulkan materi pelajaran
Download