Model regresi log-ganda dan semi-log

advertisement
Model regresi log-ganda dan semi-log
Model linier pada dasarnya memiliki parameter dan variabel yang
linier. Hal ini di satu sisi memiliki keutamaan karena modelnya
sederhana dan mudah dianalisis, tetapi di sisi lain juga terdapat
kelemahan. Model lainnya adalah:
 Model dengan parameter linier tetapi variabelnya tidak linier.
Y=1X2eu
Model ini dapat ditransformasikan menjadi sehingga
parameternya berbentuk linier. Maksud pelinieran di sini agar
mudah dianalisis.
ln Y = ln 1 + 2lnX + u atau
Y* = 1* + 2*X* + u*---dapat diramalkan dengan OLS
Model di atas ini disebut model log-ganda atau log-log atau
double log.
Keutamaan model ini adalah bahwa 2 menyatakan
elastisitas jika Y menyatakan kuantitas dan X harga, yaitu:
d(lnY)/d(lnX)=2
 Model dengan parameter dan variabel yang tidak linier
Model yang mengindikasikan salah satu Y atau X berbentuk
log.
lnY=1 + 2 X+ u ----> model pertumbuhan
Y=1 + 2 lnX+ u
Download