KOMPETENSI KODE DURASI PEMELAJARAN : : : LEVEL KOMPETENSI KUNCI KONDISI KINERJA SUB KOMPETENSI 1. Menyiapkan sket tangan Menggambar dan membaca sketsa M.9.1 A 120 Jam @ 45 menit A 2 B 1 C 2 D 2 E 1 F 2 G 1 Pelaksanaan unit kompetensi ini harus di dukung dengan adanya : SOP yang berlaku di perusahaan dan dijalani; Kebijakan yang berlaku di perusahaan dan dipatuhi; Peralatan dan sarana yang terkait untuk pelaksanaannya; Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang harus dipatuhi. KRITERIA KINERJA LINGKUP BELAJAR Sket digambar dengan benar dan sesuai. Sket digambar dalam benda kerja atau bagian dari benda kerja. Dimensi dibuat dengan benar. Dimensi ditunjukan dengan jelas. Instruksi ditunjukan dengan jelas. Garis patokan atau titik acuan ditunjukan dengan jelas. Identifikasi sket gambar benda kerja Identifikasi gambar pandang-an benda kerja yang diperlu-kan Menggambarkan sket benda kerja atau bagian dari benda kerja. Pencantuman ukuran pada gambar benda. Penunjukkan ukuran benda kerja pada gambar. Penunjukkan tanda pengerja-an Penunjukkan simbol benda kerja pada gambar. Penggambaran garis-garis benda dan sistem penunjuk-kan ukuran. MATERI POKOK PEMELAJARAN SIKAP Menggambar sesuai prosedur PENGETAHUAN Memahami sket gambar benda kerja Memahami gambar pandangan benda kerja yang diperlukan KETERAMPILAN Menyiapkan sket tangan. Menggambar sket benda kerja. Mencantumkan ukuran/ dimensi Menggambar penunjuk-kan ukuran. Menunjukan instruksi pengerjaan/simbol. Menentukan dan meng-gambar titik acuan. SUB KOMPETENSI 2. Mengartikan detail sket tangan KRITERIA KINERJA LINGKUP BELAJAR Komponen-komponen, barang rakitan atau bendabenda kerja diketahui sesuai kebu-tuhan Dimensi (ukuran-ukuran) di-identifikasi sesuai dengan bidang pekerjaan. Instruksi diidentifikasi dan di-ikuti sesuai dengan kebutuhan Kebutuhan material diidenti-fikasi seperti yang diperlukan. Simbol-simbol yang digunakan dapat dikenali didalam sket. Identifikasi hubungan gambar bagian Identifikasi bentuk benda kerja. Identifikasi satuan ukuran yang digunakan Identifikasi dimensi utama benda kerja Identifikasi bahan benda kerja MATERI POKOK PEMELAJARAN SIKAP PENGETAHUAN Memahami bahan benda kerja KETERAMPILAN Menentukan detail hubungan gambar bagian. Mengidentifikasi ukuran/ dimensi. Menentukan tanda pengerjaan. Mengidentifikasi kebutuhan material. Penggambaran simbol benda kerja.