flu babi / A H1N1

advertisement
Arie W, FKM Undip
„
„
„
„
FLU BABI
PIG FLU
SWINE FLU
Terbaru : Influensa A H1N1
Swine influenza (flu babi / A H1N1) adalah
penyakit saluran pernapasan yang
disebabkan oleh virus Orthomyxoviridae.
„
„
„
„
„
Bersifat wabah sejak 18 April 2009 di
Meksiko.
worldwide there have been more than
440,000 laboratory confirmed cases of
pandemic influenza H1N1 2009 and over
5700 deaths reported to WHO. (WHO. 30 Okt 2009)
Indonesia ?
gejala flu ini mirip dengan flu biasa, ( gejala
saluran nafas ringan sampai berat )
Gejalanya seperti demam lebih dari 38 oC, rasa
capek, kurangnya nafsu makan, sesak nafas dan
batuk, Pneumonia. Ada juga penderita yang
disertai gejala tambahan seperti pilek, sakit
tenggorokan, jarang : mual, muntah, dan diare.
ƒ Penyakit ini sangat mudah menular
ƒ Penyakit ini menular antar manusia,
walaupun
angka
kematiannya
rendah.
„
Mortality rate rendah, 1 – 4 %.
ƒ Melalui kontak langsung dari manusia ke
manusia lewat batuk, bersin atau benda-benda
yang pernah disentuh oleh penderita.
ƒ Besarnya kemungkinan Infeksi tergantung
pd :
-Kepekaan (susceptibility),
-Dosis infeksi,
-Lamanya kontak,
-Daya tahan tubuh
„
Berpeluang menular pada 5 – 10 hari pertama
setelah terinfeksi, terutama pada anak-anak dan
pada saat kondisi tubuh lemah.
„
FLU BABI BUKAN PENYAKIT YANG
DITULARKAN MELALUI MAKANAN Î
BUKAN FOOD BORNE DISEASE (WHO)
„
PEMERINTAH MENJAMIN –
MASYARAKAT AMAN MENG-KONSUMSI
DAGING DAN PRODUK OLAHAN-NYA.
„
TIDAK ADA PENULARAN FLU AKIBAT
H1N1-2009 INI MELALUI DAGING ,YANG
TELAH DIMASAK .
“reassortment” (?)
Source: WHO/WPRO, 2006
„
„
„
„
„
„
„
„
„
Orang yg berasal dari negara terjangkit
TKI
Pekerja peternakan/pemroses Babi
Pekerja Laboratorium
Pengunjung peternakan Babi
Kontak dengan pasien flu H1N1.
Cuci tangan sesering mungkin menggunakan
sabun dan air kemudian keringkan, bila tidak ada
air dapat menggunakan cairan antiseptik pencuci
tangan.
Cuci tangan setelah melakukan kegiatan fisik,
terutama setelah bersin atau batuk.
Hindari kontak erat dengan seseorang yang sakit
„
„
Tinggal di rumah ketika sakit. Jika
memungkinkan, tinggallah di rumah dan batasi
kegiatan di luar rumah. Anda akan membantu
orang lain terhindar dari kesakitan.
Menutup mulut dan hidung dengan tisu ketika
batuk atau bersin untuk mencegah penyebaran
virus. Jika tidak ada tisu, gunakan telapak tangan
ketika batuk atau bersin. Buang tisu yang sudah
dipakai ke tempat sampah. Anda dapat
menggunakan masker untuk tidak menulari
orang lain.
„ Jika
anda sakit, jagalah jarak dengan orang
lain (lebih kurang 2 meter) dan gunakan
masker untuk mencegah penularan
„ Berperilaku hidup sehat; Tidak merokok,
Cukup tidur, Olah raga teratur, Kelola
stress, Minum dalam jumlah yang cukup,
Makan makanan bergizi.
„
„
Berobat ke Puskesmas/ Rumah Sakit
(dokter) jika sakit. Segera pergi berobat jika
mengalami gejala flu seperti demam, batuk,
pilek, sakit tenggorokan, sesak dan muntah serta
diare.
Tunda perjalanan jika anda sakit. Jika anda sakit,
tunda bepergian dengan pesawat terbang atau
alat transportasi umum lainnya. Jika anda harus
bepergian ke negara yang terjangkit influensa
A/H1N1 (strain mexico) dan pada saat kembali
anda merasa sakit, segera berobat ke dokter.
„ Dengarkan
informasi perkembangan
Flu Babi (Flu A H1N1) dari Dinas
Kesehatan setempat, Puskesmas
„ Sebarkan informasi pencegahan
kepada masyarakat luas.
`
KEY MESSAGE
Wash hands often with soap
and water
Sumber: WHO (2009): H1N1 Daily Update
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Pengamatan penyakit di terminal kedatangan
internasional dengan memasang thermal scanner,
Meningkatkan surveilans penyakit serupa influenza
(ILI),
Gejala infeksi pernafasan akut ditambah salah satu:
„ Dalam 7 hari sebelumnya kontak dg kasus
konfirmasi
„ Dalam 7 hari sebelumnya pernah berkunjung ke
daerah / negara terjangkit\
Menyiapkan oseltamivir,
Menyiapkan rumah sakit rujukan.
Menyiapkan laboratorium untuk pemeriksaan sampel
Menyebarluaskan informasi kepada masyarakat luas.
Surveilans di Mayarakat
Pendatang dari
Negara Terjangkit
(Wisman/Wisnu/TKI/
TKW/Haji)
Pendatang dari
Negara Terjangkit
(Wisman/Wisnu/TKI
/TKW/Haji)
Surveilans Migrasi Koord UPK/Nakes/Desa
RS RUJUKAN
ya
tdk
Rawat Isolasi
Oseltamivir
Rawat Jalan /
RAwat Inap
Cara Mencegah Diri
dari Virus Flu Babi (A H1N1)
Video
Download