Konsep Pemasaran Langsung dan Online Marketing

advertisement
Matakuliah
Tahun
Versi
: J0114 – Manajemen Pemasaran
: 2005
:1
Pertemuan 22
Bauran promosi : Penjualan Tatap
Muka dan Manajemen Penjualan
1
Learning Outcomes
Mahasiswa dapat menjelaskan konsep
dan strategi penjulan langsung dan
bagaimana strategi pemilihan media
promosi
2
Outline Materi
Pokok Bahasan
• Peran Penjualan dan Mengelola
Tenaga Penjual
• Prinsip Penjulan Tatap Muka
• Media Selection
• Integrate Direct Marketing
3
Konsep Pemasaran Langsung dan
Online Marketing
• Pemasaran langsung adalah sistem
pemasaran
interaktif yang
menggunakan satu atau lebih media
iklan untuk menghasilkan
tanggapan dan/atau transaksi yang
dapat
diukur pada suatu lokasi
• Pemasaran langsung  komunikasi
langsung dengan konsumen perorangan
yang
menjadi sasaran untuk
memperoleh tanggapan yang segera
4
Pertumbuhan dan Manfaat
Direct Marketing
• Bagi pelanggan  mis : pelanggan
melaporkan bahwa belanja dari rumah itu
menyenangkan, mudah dan tidak repot.
Belanja dari rumah itu menghemat waktu
dan memberikan pilihan barang yang
beragam
• Bagi penjual  pemasar langsung dapat
membeli daftar pengeposan yang berisi
nama hampir setiap kelompok. Pemasar
langsung dapat memberi & membangun
hubungan yang berkelanjutan dengan
setiap pelanggan
5
Pertumbuhan Pemasaran Langsung
• Pertumbuhan pemasaran
langsungn
tradisional (katalog,
direct mail dan
telemarketing)
• Pertumbuhan pemasaran langsung
melalui pemasaran online
6
Bentuk Direct Marketing
Pemasarn
online
Penjualan
temu muka
Pemasaran
direct mail
Pemasaran kios
Pemasaran
televisi
tanggapan –
langsung
Pelanggan
&
Prospek
Pemasaran
katalog
Telemarketing
7
Kelemahan Pemasaran Langsung
• Gangguan
• Ketidakadilan
• Penipuan dan Kecurangan
• Pelanggaran Privasi
8
Pemasaran Online dan Perdagangan
Elektronik
A. Pemasaran online
Pemasaran online (online marketing)
 merupakan pemasaran yang
dilakukan melalui sistem komputer
online interaktif, yang
menghubungkan konsumen
dengan penjual secara elektronik
9
Jasa Online Komersial (commercial
online services)  jasa yang
menawarkan jasa informasi dan
pemasaran online kepada pelanggan
yang membayar iuran bulanan seperti
American online, CompuServe dan
Prodigy
Internet  sebagai salah satu sarana
pemasaran online yang utama.
10
Internet  web yang luas dan besar;
jaringan komputer yang
menghubungkan komputer di seluruh
dunia
World Wide Web (WWW)  standar
akses internet yang mudah digunakan
11
B. Perdagangan Elektronik
(Electronic Commerce)
eCommerce  merupakan istilah umum
untuk proses pembelian dan penjualan yang
didukung oleh cara-cara yang elektronik
Manfaat Pemasaran Online
• Manfaat untuk Konsumen
• Manfaat untuk Pemasar
12
Saluran Pemasaran Online
Pemasaran online dapat dilakukan
dengan empat cara :
• Menciptakan etalase – toko elektronik
• Memasang iklan online
• Mengambil peran dalam forum internet
atau
komunitas web (mis : mailing list)
• Menggunakan email online
(Webcasting)
13
Download