FITOTERAPI

advertisement
FITOTERAPI
OLEH
REZQI HANDAYANI, M.P.H., Apt
Fioterapi
• Penggunaan tanaman, bagian tanaman,
sediaan yang terbuat dari tanaman untuk
pengobatan dan pencegahan penyakit
• Bagaian penting dr fitoterapi adalah bagian
tumbuhan yg berfungsi sebagai obat
• Menggambarkan tentang potensi dan
batasan obat herbal yg digunakan
u/pengobatan manusia
Obat Herbal
• Memiliki efek yg lebih lemah dibandingkan obat
sintetik
• Ditujukan u/ jenis penyakit yg nonspesifik dgn
tingkat keparahan ringan, karena itu cocok u/
tujuan memelihara kondisi kesehatan
• Memiliki waktu kerja obat yg relatif lebih lama
dibandingkan dgn obat konvesional sehingga tidak
cocok u/ penanganan gawat darurat
Obat Herbal
• Aspek penting yg harus diperhatikan adalah khasiat
• Mempunyai khasiat lebih kuat dari plasebo
• Aman digunakan (walaupun kemungkinan
ketidakamanan mungkin saja terjadi dan berasal dr
tanaman itu sendiri)
Obat Herbal
• Pemberiannya harus memenuhi asa rasionalitas
dan dapat dipertanggungjawabkan seperti halnya
obat sintetik
• Dianjurkan u/dipakai kombinasi
• Obat herbal yg beredar dipasaran sebagai besar
dlm bentuk kombinasi
Obat Herbal
• Tujuan kombinasi:
1. Memberikan efek aditif karena ada kesamaan
atau kemiripan aktivitas atau target
2. Mengurangi efek yg tidak diinginkan
3. Meningkatkan kenyamanan penggunaan
Sediaan
tradisional
• Teh
• Dekok
• Infusa
• Jus
• Sirup
• Tingtur
• Ekstrak
Inovasi Teknologi Farmasi
•
•
•
•
•
Tablet
Kapsul tablet salut
Salep
Krim
Jel
Penatalaksanaan Fitoterapi
•
•
•
•
•
•
Kelainan Jantung dan Pembuluh Darah
Gangguan Saluran Pencernaan
Antidiabetes Melitus
Anti Asam urat
Gangguan Saluran Kemih
Imunomodulator
Download