Istiqomah FUND FACT SHEET NAV: 1,887.7219 31 Maret 2017 Takafulink Salam Is qomah Grafik Pertumbuhan Investasi Merupakan suatu produk investasi yang bersifat konservatif dimana bertujuan memperoleh hasil yang optimal dalam jangka panjang melalui penempatan pada sebagian besar efek syariah yang bersifat pendapatan tetap. Profile Tipe Sharia Fixed Income Fund Terbit 28 Februari 2005 80% - 100% Sharia Fixed Income 0% - 20% Sharia Money Market - Sharia Equity Kebijakan Investasi Alokasi Aset Investasi 9% ISBI (Infovesta Sharia Bond Indeks) merupakan Indeks obligasi syariah yang dikeluarkan infovesta. Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga, infovesta.com 91% Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 31 Maret 2017) 1 bulan 3 bulan 1 tahun YTD Sejak Terbit Is qomah 0.69% 0.99% 3.79% 0.99% 88.77% ISBI 0.49% 1.31% 7.48% 1.31% 190.80% Takafulink Istiqomah sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 88.77%. Market Note Investor asing agresif dalam memburu surat berharga negara (SBN) sejak awal tahun 2017. Merujuk situs Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan per 21 Maret 2017, kepemilikan asing di SBN domestik yang dapat diperdagangkan mencapai Rp 709,61 triliun. Nominal tersebut melonjak Rp 43,8 triliun atau 6,57% (YtD) dari posisi akhir tahun 2016 yang tercatat Rp 665,81 triliun. Porsi kepemilikan asing juga membesar dari semula 37,55% ke level 38,35%. Investor asing justru agresif mengakumulasi obligasi pemerintah Indonesia sejak Bank Sentral Amerika Serikat (AS) mengerek suku bunga acuannya pada 16 Maret 2017. Suku bunga The Fed naik 25 bps Maret lalu menjadi 0,75% -1%. Sebab, AS disinyalir masih akan akomodatif di waktu mendatang. Indonesia berpotensi memperoleh kenaikan rating menjadi investment grade dari Standard & Poor's (S&P) pada Mei 2017. Jika prediksi ini terwujud, maka pasar obligasi domestik bisa melaju kencang. Alhasil, investor asing berbondong - bondong mengakumulasi SBN sekarang sebelum harganya membumbung. Indonesia memang menjadi salah satu tujuan investasi di pasar negara berkembang. Sebab, ada ekspektasi Produk Domestik Bruto dalam negeri terus membaik ketimbang tahun lalu. Apalagi kurs rupiah relatif stabil yang diimbangi dengan cadangan devisa tinggi. Dalam kondisi seperti ini, dapat kita jadikan momentum untuk melakukan penambahan dana guna mendapatkan imbal hasil yang maksimal. Dengan profil konservatif yang dimiliki oleh Takafulink Istiqomah dapat dijadikan salah satu alternatif untuk mendapatkan imbal hasil optimal dengan tingkat risiko yang lebih rendah. Disclaimer Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini. Sharia Money Market Sharia Equity Sharia Fixed Income Securi es Is qomah - Top 5 Holdings SBSN SERI PBS0012 59.35% SBSN SERI PBS006 10.18% INDOSAT SI BK1-2E/15 8.03% INDOSAT SUKUK I 5/12 6.57% ADHI BKLJ SKK M.2/13 6.49% Dana Kelolaan/AUM Rp. 22,978,932,093 Kustodian Bank CIMB Niaga Publikasi NAB Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan Subscrip on / Redemp on Harian PT Asuransi Takaful Keluarga Graha Takaful Indonesia Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100 Jakarta 12790 - Indonesia www.takaful.co.id Layanan Peserta: (021) 7919 0005 | 0807 100 3456 Mizan NAV: 1,898.4816 FUND FACT SHEET 31 Maret 2017 Takafulink Salam Mizan Grafik Pertumbuhan Investasi Merupakan investasi yang bersifat balanced moderate dengan tujuan memperoleh hasil yang optimal dalam jangka panjang dengan tetap memberikan pendapatan yang memadai melalui penempatan pada efek syariah bersifat ekuitas, sukuk, dan pasar uang syariah. Profile Tipe Sharia Balance Moderate Fund Terbit 28 Februari 2005 Kebijakan Investasi 50% - 70% Sharia Fixed Income 0% - 20% Sharia Money Market 20% - 40% Sharia Equity Alokasi Aset Investasi 11% Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga 32% Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 31 Maret 2017) 57% Mizan 1 bulan 3 bulan 1 tahun YTD Sejak Terbit 1.55% 3.90% 3.60% 3.90% 89.85% Takafulink Mizan sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 89.85%. Sharia Money Market Market Note Performa IHSG cenderung menguat setelah pertemuan The Fed tanggal 15 Maret 2017. Ketidakpastian yang sebelumnya terjadi perlahan hilang seiring dengan kenaikan Fed Fund Rate (FFR) di bulan Maret ini. Investor asing yang masuk ke Bursa Efek Indonesia pada bulan Maret mencapai Rp. 10.1 triliun, sementara secara year to date mencapai Rp. 8.3 triliun . Yield benchmark Surat Utang Negara (SUN) 10 tahun (FR0059) flat di level 7,02% dan yield INDON 10 tahun (INDON 27) bergerak flat ke level 3,88% sejalan dengan yield US Treasury 10 tahun yang turun ke level 2,39%. Premi risiko Indonesia yang terefleksikan dalam Credit Default Swap (CDS) 5 tahun turun ke level 127bps. Rupiah ditutup melemah pada level 13.322/USD, atau flat bila dibandingkan dengan penutupan bulan lalu. Harga saham dan harga obligasi masih dalam kondisi flat cenderung melemah pada bulan Februari membuat Takafulink Mizan mecatat kinerja yang membaik. Kondisi tersebut kami perkirakan dapat terjadi secara berkelanjutan karena ekspektasi akan diperolehnya Investment Grade oleh lembaga S&P. Ditengah kondisi seperti ini merupakan langkah yang bijak apabila melakukan penempatan secara bertahap pada dengan memanfaatkan momentum penurunan yang terjadi dengan obyektif investasi jangka panjang untuk mendapatkan pertumbuhan maksimal. Disclaimer Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini. Sharia Equity Sharia Fixed Income Securi es Mizan - Top 5 Holdings SBSN SERI PBS0012 32.70% SBSN SERI PBS014 15.19% DGIK 11.23% PPRO 8.09% RD PACIFIC SAHAM SY 7.52% Dana Kelolaan/AUM Rp. 131,666,501,313 Kustodian Bank CIMB Niaga Publikasi NAB Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan Subscrip on / Redemp on Harian PT Asuransi Takaful Keluarga Graha Takaful Indonesia Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100 Jakarta 12790 - Indonesia www.takaful.co.id Layanan Peserta: (021) 7919 0005 | 0807 100 3456 Ahsan NAV: 1,157.4047 FUND FACT SHEET 31 Maret 2017 Takafulink Salam Ahsan Grafik Pertumbuhan Investasi Merupakan investasi yang bersifat balanced progressive dengan tujuan memperoleh hasil yang optimal dalam jangka panjang dengan tetap memberikan pendapatan yang memadai melalui penempatan pada efek syariah bersifat ekuitas, sukuk, dan pasar uang syariah. Profile Tipe Sharia Balance Progressive Fund Terbit 31 Mei 2010 Kebijakan Investasi 20%-40% Sharia Fixed Income 0% - 20% Sharia Money Market 50%-70% Sharia Equity Alokasi Aset Investasi Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga 11% Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 31 Maret 2017) 32% 57% Ahsan 1 bulan 3 bulan 1 tahun YTD Sejak Terbit 1.03% 3.18% 6.77% 3.18% 15.74% Takafulink Ahsan sejak diterbitkan menunjukan kinerja positif sebesar 15.74%. Market Notes Performa IHSG cenderung menguat setelah pertemuan The Fed tanggal 15 Maret 2017. Ketidakpastian yang sebelumnya terjadi perlahan hilang seiring dengan kenaikan Fed Fund Rate (FFR) di bulan Maret ini. Investor asing yang masuk ke Bursa Efek Indonesia pada bulan Maret mencapai Rp. 10.1 triliun, sementara secara year to date mencapai Rp. 8.3 triliun. Yield benchmark Surat Utang Negara (SUN) 10 tahun (FR0059) flat di level 7,02% dan yield INDON 10 tahun (INDON 27) bergerak flat ke level 3,88% sejalan dengan yield US Treasury 10 tahun yang turun ke level 2,39%. Premi risiko Indonesia yang terefleksikan dalam Credit Default Swap (CDS) 5 tahun turun ke level 127bps. Rupiah ditutup melemah pada level 13.322/USD, atau flat bila dibandingkan dengan penutupan bulan lalu. Harga saham dan harga obligasi masih dalam kondisi flat cenderung melemah pada bulan Februari membuat Takafulink Ahsan mecatat kinerja yang membaik. Kondisi tersebut kami perkirakan dapat terjadi secara berkelanjutan karena ekspektasi akan diperolehnya Investment Grade oleh lembaga S&P. Ditengah kondisi seperti ini merupakan langkah yang bijak apabila melakukan penempatan secara bertahap pada dengan memanfaatkan momentum penurunan yang terjadi dengan obyektif investasi jangka panjang untuk mendapatkan pertumbuhan maksimal. Disclaimer Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini. Sharia Money Market Sharia Equity Sharia Fixed Income Securi es Ahsan - Top 5 Holdings SBSN SERI PBS012 27.04% PPRO 19.02% DGIK 7.06% BULL 4.43% BIPI 4.22% Dana Kelolaan/AUM Rp. 52,888,271,293 Kustodian Bank CIMB Niaga Publikasi NAB Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan Subscrip on / Redemp on Harian PT Asuransi Takaful Keluarga Graha Takaful Indonesia Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100 Jakarta 12790 - Indonesia www.takaful.co.id Layanan Peserta: (021) 7919 0005 | 0807 100 3456 Alia NAV: 2,327.3857 31 Maret 2017 FUND FACT SHEET Takafulink Salam Alia Grafik Pertumbuhan Investasi Merupakan investasi yang bersifat agresif dengan tujuan memperoleh hasil yang optimal dalam jangka panjang melalui penempatan pada sebagian besar efek syariah bersifat ekuitas. Profile Tipe Sharia Equity Fund Terbit 21 Mei 2007 Kebijakan Investasi - Sharia Fixed Income 0% - 20% Sharia Money Market 80% - 100% Sharia Equity Alokasi Aset Investasi JII merupakan Jakarta Islamic Indeks Source: Tim investasi Asuransi Takaful Keluarga 5% Kinerja Investasi (Periode yang berakhir 31 Maret 2017) 1 bulan 3 bulan 1 tahun YTD Sejak Terbit Alia 0.89% 2.23% 8.62% 2.23% 132.74% Jakarta Islamic Index 2.90% 3.49% 10.06% 3.49% 106.62% Jakarta Composite Index (IHSG) 3.37% 5.12% 14.92% 5.12% 168.83% Takafulink Alia sejak diterbitkan telah menunjukan kinerja positif sebesar 132.74%. Market Notes 95% Sharia Money Market Alia - Top 5 Holdings TLKM 20.64% ASII 17.12% UNVR 16.29% Dari Amerika Serikat, pernyataan The Fed yang tidak terlalu hawkish mendorong dollar index mengalami koreksi tajam diikuti dengan kenaikan US Treasury. Rencana Donald Trump untuk menggantikan program kesehatan Obama mendapatkan penolakan dari parlemen AS karena dianggap merugikan warga. Hal ini memicu kekhawatiran program program pemerintahan Donald Trump tidak mendapatkan dukungan di parlemen, terutama program ekspansi fiskal. Kinerja IHSG di Maret naik 3.37% di level 5.568. Tidak ada faktor dominan dari domestik yang berperan dalam menggerakkan pasar saham selain rilis data laporan keuangan dan wacana pemberian Investment Grade oleh lembaga S&P pada bulan Mei. Faktor global terutama dari AS terkait membaiknya data perekonomian AS tidak terlalu memberikan sentimen positif bagi IHSG. Rp. 197,081,385,215 Total dana asing yang masuk ke Bursa Efek Indonesia pada bulan Maret mencapai Rp. 10.1 triliun, sementara secara year to date mencapai Rp. 8.3 triliun. Di bulan Maret tercatat terjadi deflasi sebesar -0.02% MoM, lebih rendah dibandingkan dengan bulan sebelumnya sebesar+0.23% dan konsensus ekonom +0.2%. secara tahunan, inflasi maret sebesar 3.61% YoY (vs inflasi maret 3.83%). Di tengah kondisi minim katalis seperti saat ini merupakan langkah yang bijak apabila melakukan penempatan dana secara bertahap dengan memanfaatkan penurunan yang terjadi dengan obyektif investasi jangka panjang untuk mendapatkan pertumbuhan maksimal. Disclaimer Fund Fact Sheet ini disajikan oleh PT. Asuransi Takaful Keluarga. Walaupun informasi ini telah dipersiapkan dengan cermat, namun PT. Asuransi Takaful Keluarga tidak bertanggungjawab terhadap keakuratan informasi dan opini yang terdapat di dalamnya. Opini, proyeksi dan perkiraan dapat berubah sewaktuwaktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu. Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja yang akan datang. PT. Asuransi Takaful Keluarga maupun agen atau karyawannya tidak bertanggungjawab terhadap setiap kerugian yang langsung maupun tidak langsung dari setiap penggunaan fund fact sheet ini. Sharia Equity Sharia Fixed Income Securi es UNTR 6.58% ICBP 6.30% Dana Kelolaan/AUM Kustodian Bank CIMB Niaga Publikasi NAB Koran: Bisnis Indonesia dan Kontan Subscrip on / Redemp on Harian PT Asuransi Takaful Keluarga Graha Takaful Indonesia Jl. Mampang Prapatan Raya No. 100 Jakarta 12790 - Indonesia www.takaful.co.id Layanan Peserta: (021) 7919 0005 | 0807 100 3456