Strategi Pemasaran Pada PT. Promankasa Holcim Lisa Vania

advertisement
Strategi Pemasaran Pada
PT. Promankasa Holcim
Lisa Vania 35213008 3DD01
Dosen Pembimbing :
Dr. Misdiyono, SE., MM
LATAR BELAKANG
• Pemasaran (Marketing) = keuntungan.
• Industri semen di Indonesia tumbuh pesat penjualan semen = 54
juta ton pada tahun 2012.
• Materi utama laporan kerja praktik ini yaitu mengetahui dan
mengidentifikasi strategi pemasaran PT. Promankasa Holcim.
Tujuan Kerja Praktik
•
Memperoleh informasi mengenai penjualan Semen Holcim.
•
Menerapkan ilmu yang telah didapatkan selama perkuliahan.
•
Mengetahui strategi pemasaran produk Semen Holcim.
•
Mengetahui kendala - kendala dalam memasarkan produk Semen Holcim.
•
Memiliki peluang orientasi studi lapangan bagi program studi manajemen
pemasaran Universitas Gunadarma untuk mempersiapkan diri dan
menumbuhkan minat dalam kaitannya dengan penyusunan tugas akhir atau
LKP (laporan kerja praktik) sebagai syarat kelulusan.
PEMBAHASAN
PT. Promankasa Holcim merupakan distributor tunggal
semen holcim dalam pemasarannya meliputi wilayah
Bogor dan Banten yang melayani kurang lebih 1300
ritel (toko bangunan) dan kontraktor.
STRUKTUR PT.PROMANKASA HOLCIM
ADMINISTRASI
1. LALA
KEUANGAN
2. YUGA
SUCIN
3. LANI
KEPALA CABANG
BANTEN
KEPALA
GUDANG
KEPALA CABANG
BOGOR
SUVENDI KHOU
SUKIANTO
FERRY
SALES
MARKETING
KEUANGAN DAN
ADMINISTRASI
ENDANG
1. SOMAD
2. SIRAJUDIN
3. SUPRIYADI
MARKETING
KOLEKTOR
SISTEM DISTRIBUSI
•
Merupakan
kegiatan
pemasaran
yang
memperlancar
dan
mempermudah penyampaian produk dan jasa dari produsen ke
konsumen atau melalui perantara.
•
Sistem Distribusi Langsung
SISTEM DISTRIBUSI
•
Sistem Distribusi Tidak Langsung
KEGIATAN KERJA PRAKTIK
No
Tanggal
1
03-04 September 2015
Kegiatan Kerja Praktik
Memperkenalkan diri dan mendapat
pengarahan di PT. Promankasa Holcim.
Penjelasan mengenai program-program untuk
2
07-09 September 2015
menunjang peningkatan penjualan semen dan
loyalitas pelanggan.
3
10–15 September 2015
4
16-21 September 2015
5
22-24 September 2015
6
25 September 2015
Melakukan kunjungan ke pelanggan atau
beberapa toko bangunan.
Penjelasan dan penerapan strategi pemasaran
PT. Promankasa Holcim.
Membuat laporan diwebsite salesforce.
Pengambilan data.
Product
Price
Bauran Pemasaran 4P
Place
Promotion
PRODUK
Berat 50 kg
Berat 40 kg
HARGA
Berikut daftar harga penjualan Semen Holcim pada PT.
Promankasa Holcim yaitu:
1. Semen Holcim kemasan 50 kg harga Rp. 60.000 per sak.
2. Semen Holcim kemasan 40 kg harga Rp. 48.000 per sak.
Pengiriman produk ke pelanggan menggunakan truk dengan berat
8 ton (berat Semen Holcim 50 kg = 160 per sak + berat Semen
Holcim 40 kg = 200 per sak dan berat 16 ton (berat Semen
Holcim 50 kg = 320 per sak + berat Semen Holcim 40 kg = 400
per sak).
TEMPAT
Jangkauan yang didistribusikan oleh PT. Promankasa Holcim
untuk toko bangunan atau pelanggan yaitu Kota Bogor dan tiga
Kabupaten Serang, Pandeglang, dan Lebak sedangkan untuk
pendistribusian ke beberapa proyek di se-Jabodetabek.
Lokasi Pabrik Holcim
Lokasi Gudang Holcim
PROMOSI
Warna Kartu Anggota
MiniMix
SpeedCrete
MobileLab
Iklan
Pemasaran Langsung
Bauran Promosi
Penjualan Pribadi
Promosi Penjualan
Kelebihan Produk Semen Holcim dengan
Persaingan Semen
•
Semen Holcim
Memiliki S-Particle (mengisi pori – pori dinding rumah agar terlihat sempurna).
•
Semen Padang
Memiliki kelebihan kedap air.
•
Semen Merah Putih
Memiliki kelebihan ukuran butir pasir yang unik sehingga mudah larut dalam air.
•
Semen Tiga Roda
Produk adalan utama = produsen semen putih di Indonesia.
PERSAINGAN HARGA
Perbandingan Daftar Harga Semen
Berat
Semen
Semen
Semen
Semen
Holcim
Padang
Merah putih
Tiga roda
40 kg
Rp. 48000
Rp. 50000
Rp. 52000
Rp. 58000
50 kg
Rp. 60000
Rp. 63000
Rp. 63000
Rp. 70000
PERSAINGAN LETAK LOKASI
Lokasi Pabrik Semen Holcim
Lokasi Pabrik Semen Tiga Roda
PERSAINGAN STRATEGI PROMOSI
Kartu Jelajah Holcim
Kartu Mitra Semen Tiga Roda
Kesimpulan:
•
•
•
Strategi pemasaran yang dilakukan oleh PT. Promankasa Holcim sudah baik
dan tepat dalam menjangkau segmentasi pasar.
Bentuk kegiatan promosi melalui iklan, pemasaran langsung, penjualan pribadi
dan promosi penjualan.
Adanya kendala dalam bauran pemasaran 4P pada Semen Holcim.
Saran:
•
•
•
•
Bagi PT. Promankasa Holcim tetap mempertahankan strategi pemasaran
kepada toko bangunan atau pelanggan.
Bagi peneliti berguna menambah ilmu dan wawasan dalam mengelola suatu
bisnis di perusahaan besar.
Bagi peneliti berikutnya, semoga memberikan manfaat dan peluang membuka
suatu bisnis.
Bagi kompetitor, walaupun adanya persaingan, PT. Promankasa Holcim tetap
memperluas penjangkauan lokasi dan informasi kepada pelanggan.
Download