IEEE Software Requirements Specification Template

advertisement
Spesifikasi Proyek
Sistem Informasi Perusahaan
Ekspedisi
Studi Kasus “Big Hero
Expedisi”
Disiapkan oleh Teddy Marcus Zakaria
Fakultas IT – Universitas Kristen Maranatha
30 April 2015
Spesifikasi Proyek Sistem Informasi Perusahaan Ekspedisi Studi Kasus “Big Hero Expedisi”
hal ii
Daftar Isi
1. Pendahuluan ..........................................................................................................................1
1.1
1.2
1.3
Latar Belakang .......................................................................................................................... 1
Tujuan Proyek ........................................................................................................................... 1
Ruang Lingkup Proyek............................................................................................................. 1
2. Deskripsi Proyek ...................................................................................................................3
2.1
Tentang Perangkat Lunak ....................................................................................................... 3
2.2
Fungsi-Fungsi Perangkat Lunak ............................................................................................ 4
 Ekspedisi .......................................................................................................................................... 4
 Sewa Kendaraan .............................................................................................................................. 4
 Kas Bank .......................................................................................................................................... 4
2.3
Karakteristik dan Klasifikasi Pengguna ................................................................................. 4
2.4
Batasan Desain dan Implementasi ........................................................................................ 4
3. Tahapan Proyek .....................................................................................................................4
3.1
3.2
Detail Rencana Kerja ............................................................................................................... 4
Time Schedule .......................................................................................................................... 4
4. Hasil Proyek............................................................................................................................5
4.1
4.2
Indikator Penilaian .................................................................................................................... 5
Standar Penyelesaian Proyek ................................................................................................ 5
5. Kebutuhan Personil ..............................................................................................................5
Spesifikasi Proyek Sistem Informasi Big Hero Expedisi
halaman 1
1. Pendahuluan
1.1 Latar Belakang
Perusahaan ekspedisi yang bernama Big Hero Expedisi, merupakan perusahaan yang baru mulai
sekitar 2 bulan lalu. Perusahaan ini masih mengelola data dan informasinya secara tertulis dan
menggunakan Excel. Karena perkembangan perusahaan ini, walau masih baru, maka dibutuhkan
sebuah sistem yang mampu untuk mengelola transaksi ekspedisi dan sewa kendaraan sampai dengan
laporan keuangan laba-rugi dan neraca.
1.2 Tujuan Proyek
ExpeditionPro merupakan software manajemen perusahaan ekspedisi yang memiliki fasilitas
Manajemen Keamanan Sistem dan Database, Manajemen Data Pelanggan, Data Agen, Data Supir,
Data Kendaraan, Order Pengiriman, Piutang, Hutang dan Laporan/Analisa. Teknologi yang
digunakan adalah Client-Server sehingga memudahkan untuk pengembangan di masa mendatang,
dengan dukungan Database SQL Server 2000. SQL Server mendukung integritas data yang lebih
baik dibanding dengan jenis xbase seperti Clipper/Dbase/Foxpro/Access dan fasilitas backup dan
restore secara online.
.
1.3 Ruang Lingkup Proyek
Sistem ini memiliki fitur antara lain :
A. MANAJEMEN KEAMANAN SISTEM DAN DATABASE
1. Login (Masuk ke Sistem HotelPro berdasarkan Hak Akses yang ditentukan)
2. Penelusuran User (mencatat siapa dan kapan user mengakses sistem)
3. Backup Data Otomatis (dapat diatur setiap saat tanpa menunggu transaksi harus berhenti)
4. Restore Data (jika terjadi kerusakan sistem dan data)
B. MANAJEMEN DATA MASTER
1. Kelompok Barang
2. Customer Pengirim (Shipper)
3. Customer Penerima (Consignee)
4. Agen
5. Kendaraan
Spesifikasi Proyek Sistem Informasi Big Hero Expedisi
6. Supir
7. Jurusan (Bdg-Smr, Bdg-Sby, Smr-Sby, Sby-Smr, Sby-Bdg, Sby-Smr)
8. Tarif per Jurusan
9. Data User, Hak Akses dan Password
10. Data Setting Awal
a. Nama Perusahaan
b. Wallpaper
c. Tanggal & Jam Sistem
C. MANAJEMEN TRANSAKSI EKSPEDISI
1. Transaksi Resi / Job Order
2. Daftar Paket / Surat Jalan
3. Daftar Muat
4. Charter
5. Penerimaan Barang (dari agen lain)
6. Pelunasan Piutang
7. Pembayaran Hutang
D. ANALISA dan LAPORAN
1. Job order
a. - terkirim/belum?
b. - lunas/belum?
c. - periode tanggal?
d. - jurusan?
e. - konsumen?
f. - detil dg barang/global?
2. Daftar paket/muat
a. - jurusan?
b. - Periode tanggal?
halaman 2
Spesifikasi Proyek Sistem Informasi Big Hero Expedisi
halaman 3
c. - Supir/Kernet?
3. Pelunasan Piutang
a. - Periode tanggal?
b. - Konsumen?
4. Pembayaran Hutang
a. - Periode tanggal?
b. - Agen?
5. Laporan Pengiriman
a. Hari ini
b. Pengiriman Bulan ini
c. Pengiriman Tahun ini
6. Statistik Tahun berjalan :
a. Jumlah Pengiriman th 2015
b. Jumlah Job Order
c. Jumlah Terbayar
d. Jumlah Belum Jatuh Tempo
e. Jumlah Lewat Jatuh Tempo
2. Deskripsi Proyek
2.1 Tentang Perangkat Lunak
Perangkat lunak ini menggantikan pencatatan manual. Kelebihannya analisa dan laporan
yang membantu pihak manajemen memantau setiap transaksi dan keuangan perusahaan.
Spesifikasi Proyek Sistem Informasi Big Hero Expedisi
halaman 4
2.2 Fungsi-Fungsi Perangkat Lunak
Rencana fungsi-fungsi utama perangkat lunak dibagi menjadi tiga bagian yaitu :



Ekspedisi
Sewa Kendaraan
Kas Bank
2.3 Karakteristik dan Klasifikasi Pengguna




Staff Front Office Ekspedisi
Staff Front Office Charteran
Staff Keuangan
Pemilik
2.4 Batasan Desain dan Implementasi



Sistem Operasi : Windows
Database : SQL Server
Bahasa Pemrograman : PHP, C# atau Delphi
3. Tahapan Proyek
3.1 Detail Rencana Kerja
1.
2.
3.
4.
5.
Analisa basis data
Perancangan antarmuka
Pembuatan program
Pengujian perangkat lunak
Pembuatan dokumentasi
3.2 Time Schedule
Kegiatan
I
(22 – 26
Juni)
Analisa data
Perancanga
n sistem
Fitur PL
Pengujian
II
(29 Juni –
3 Juli)
III
(6 – 10
Juli)
Jadwal
IV
13 – 16
Juli)
V
(20 – 24
Juli)
VI
(27 – 31
Juli)
VII
(3 – 7
Agustus)
Spesifikasi Proyek Sistem Informasi Big Hero Expedisi
halaman 5
PL
Dokumentasi
4. Hasil Proyek
4.1 Indikator Penilaian
1. Perangkat lunak ini dapat menghasilkan data-data yang sesuai dengan apa yang telah
diterbitkan / di-publish
2. Perangkat lunak ini dapat dimasukkan sebagai bagian dari sistem yang telah berjalan
4.2 Standar Penyelesaian Proyek
-
Produk Perangkat Lunak
-
Kesesuaian prosedur dan data
-
Laporan / Dokumentasi
5. Kebutuhan Personil
Posisi
: PHP / C# / Delphi Programmer
Jumlah orang
:3
Download