perpustakaan - Repository - Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta

advertisement
GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG TABLET ZAT BESI
(Fe) DI PUSKESMAS KRETEK BANTUL
KARYA TULIS ILMIAH
Diajukan Sebagai Syarat Penelitian Karya Tulis lmiah Kebidanan
Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
N ARTA
A
A AK
K OGY
A
T IY
S . YAN
U
P A
ER
P
IK
ST
E
D
EN
J
S
E
L
A
R
Marina Fitria Miftakhul Jannah
1311091
PROGRAM STUDI KEBIDANAN (D-3)
STIKES JENDERAL ACHMAD YANIYOGYAKARTA
2015
i
N ARTA
A
A AK
K OGY
A
T IY
S . YAN
U
P A
ER
P
ST
IK
J
S
E
D
EN
E
L
A
R
N ARTA
A
A AK
K OGY
A
T IY
S . YAN
U
P A
ER
P
ST
IK
J
S
E
D
EN
E
L
A
R
Motto
o Jika anda mengatakan anda bisa maka anda benar, jika anda mengatakan nda
tidak bisa maka anda punbenar, namun sesungguhnya jika anda mengataka nanda
tidak bisa maka anda telah membuang kesempatan untu kmenjadi bisa.
o Ketika ada perjuangan dan air mata maka ketika itulah Allah sedang
mempersiapkan mumenjadi orang yang luarbiasa
o Kesuksesan hanyamilik orang yang gigih merubah dirinya dan tidak akan menjadi
perubahan kecuali bagi orang yang berani melihat kekuranganya.
o Musuh yang paling berbahaya di atas dunia ini adalah penakut dan bimbang.
Teman yang paling setia, hanyalah keberanian dan keyakinan yang teguh
o Jadi Diri Sendiri, Cari Jati Diri, dan Dapatkan Hidup Yang Mandiri,
Optimis, Karena Hidup T\erus Mengalir Dan Kehidupan Terus Berputar
o Raih apa yang engkai ingin raih selagi ada kesempatan

P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
iv
A
T
AR
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
AN
Persembahan
 Kedua orang tuakut ercinta, Ayahku Agus Yulianto dan ibundaku Yaroh Tus’sadiyah ini
anakmu mencoba memberikan yang terbaik untuk kalia. Terima kasih telah melahirkanku
di Dunia ini, terima kasih atas semua yang kalian lakukan padaku, terima kasih kasih
sayang dan motifasi yang kalian berikan selama ini padaku, anakmu ini hanya bisa
memberikan satu titik kesenangan untuk saat ini, namun kelak aku akan menjadi anak
yang bisa kau banggakan, terima kasih Ayah dan bunda, aku sayang kalian.
 For My sister (Efrianur Siti Rahmah Hidayah & Jihan Fujianur Aisyah Yulianti),
senyum dan tawa kalian adlah penyemangat dan motivasi yang tak terbayarkan buatku,
Kakak sayang sama kalian.
 Yang kucintai dan kubanggakan ibu Ratih Kumoro Jati S.ST.M. Kes yang telah
AN
A
T
R
A
kasih telah semua yang ibu lakukan untuk muridmu ini, terima kasih telah K
memberikan
A
Y
motifasi yang membuatku ingin cepat menyelesaikan semuanya, terima
kasih ibu.
G
O
Y membimbing saya selama
 Untuk semua dosen yang di Stikes A.Yani, terima kasih Itelah
N
ini
YA
.
A
 Sahabat adalah salah satu sumber L
kebahagiaan dikala kita merasa tidak bahagia.
RA
Ucapan terima kasihu ntukE
sahabatku, Derry, Yani, Fara, Devi, Mursin Eonni dan Dwe
D
N
E
terima kasih karena
kalian
selalu siap menampung air mata, tawaku. I love u guys n I
J
S
E
will miss
u guys, persahabatan ini takkan ku lupakan sampai akhir hayat memisahkan
K
I
kita. We are BEST FRIEND FOREVER!!
ST
memberikan bimbingan, dan saran dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini, terima
A
K
A
T
S
U
P
R
E
P
 Teman teman ku seperjuangan angkatan 2011 ingat ya kita harus menjadi bidan yang
professional. Selamat memasuki dunia yang sesungguhnya
Akudatang, akubimbingan, akuujian, akurevisi, danakumenang
-AlhamdulillahTidak putusnya aku berterima kasih atas semua rahmadmu Ya Allah
v
KATA PENGANTAR
Puji syukur dipanjatkan kehadirat Allah SWT, karena hanya dengan rahmat dan karuniaNya Karya Tulis Ilmiah ini yang berjudul “GAMBARAN PENGETAHUAN IBU
HAMILTENTANG TABLET ZAT BESI (Fe) DI PUSKESMAS KRETEKBANTUL“
Karya Tulis Imliah ini tidak akan berhasil tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, oleh
karena itu disampaikan terima kasih kepada :
1. RatihKumoroJati, S.SiT,M.Kes selaku pembimbing penyusunan KTI
2. Dr. Tri PintaraM. SS.i., M.Kesselakupenguji
3. Kepala Puskesmas Kretek yang sudahmemberikaninformasidanijin
4. Ayahdanibu yang selalu memberikan semangat, dukungan dan doa yang senantiasa
AN
mengalir.
A
A YAK
K
A OG
T
AR
5. Teman-teman seperjuangan dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu
T ANI Y
S
U .Y
persatu, yang baik secara langsung maupun tidak langsung yang telah membantu
P AL A
R
E ER
tersusunnya Karya Tulis Ilmiah ini.
P
Kritik dan saran dari pembaca yang bersifat membangun. Semoga proposal ini dapat
S
E
K
I
T
D
N
JE
bermanfaat demi semua pihak.
S
Yogyakarta,
(Marina Fitria MJ)
vi
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ............................................................................................. i
HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... ii
PERNYATAAN ………………………………………………………………. ... iii
MOTTO.......................................................................................................... ....... iv
PEMBAHASAN ……………………………………………… ........................... v
KATA PENGANTAR .......................................................................................... vi
DAFTAR ISI ......................................................................................................... vii
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. viii
DAFTAR TABEL .................................................................................................. ix
DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................................... x
INTISARI ……………………………………………………………………... ... xi
ABSTRACT …………………………………………………………………… .. xii
BAB I PENDAHULUAN ..................................................................................... 1
A. Latar Belakang ........................................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ...................................................................................... 3
C. Tujuan Penelitian ....................................................................................... 3
D. Manfaat Penelitian ..................................................................................... 4
E. Keaslian Penelitian ..................................................................................... 6
BAB II TINJAUAN TEORI .................................................................................. 7
A. LandasanTeori ............................................................................................ 7
B. KerangkaTeori............................................................................................ 24
C. Kerangka Konsep ....................................................................................... 25
D. Pertanyaan Penelitian…………………………………………………. … 25
BAB III METODE PENELITIAN ........................................................................ 26
A. Desain Penelitian ........................................................................................ 26
B. Lokasi dan Waktu Penelitian ..................................................................... 26
C. Populasi dan Sampel Penelitian ................................................................. 27
D. Variabel Penelitian ..................................................................................... 28
E. Definisi Operasional................................................................................... 28
F. Alat dan Metode Pengumpulan Data ........................................................ 28
G. Metode Pengolahand an Analisis Data ..................................................... 30
H. Etika Penelitian .......................................................................................... 33
I. Pelaksanaan Penelitian ............................................................................... 34
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ……………………………………… .. 37
A. Hasil Penelitian ………………………………………………………… . 37
B. Pembahasan ……………………………………………………………. .. 42
AN
A
A YAK
K
A OG
T
AR
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ………………………………………. ... 44
A. Kesimpulan ……………………………………………………………. .. 44
B. Saran …………………………………………………………………… .. 45
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN
vii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Kerangka Teori .................................................................................. 24
Gambar 2. Kerangka Konsep .............................................................................. 25
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
ix
A
T
AR
DAFTAR TABEL
Tabel 1.Keaslian Penelitian………………………………………………………
Tabel 2.Definisi Operasional Variabel Penelitian………………………………… .
Tabel 3.Distribusi Frekuensi Ibu Hamil Berdasarkan Umur, Paritas, Pendidikan
dan Pekerjaan di Puskesmas Kretek Bantul……………………………..
Table 4.Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan Ibu Hamil
tentang Tablet Fe (ZatBesi) di Puskesmas Kretek Bantul..................... ..
Table 5.Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan Ibu Hamil
tentang Tablet Fe (Zat Besi) Secara Keseluruhan di Puskesmas Kretek
Bantul………………………………………………………………….. .
Table 6.Tabulasi Silang Karakteristik dengan Pengetahuan Ibu Hamil tentang
Tablet Fe di Puskesmas Kretek Bantul…………………………………....
AN
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
viii
38
39
40
41
A
T
AR
A YAK
K
A OG
6
28
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1.Time Schedule
Lampiran 2.Pengantar Kuisioner
Lampiran 3.Persetujuan Menjadi Responden
Lampiran 4.Kuisioner
Lampiran 5.Kunci Jawaban Kuisioner
Lampiran 6.Surat Ijin Studi Pendahuluan
Lampiran 7.Surat Ijin Penelitian
Lampiran 8.Hasil Penelitian
Lampiran 11.Lampiran Bimbingan KTI
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
x
A
T
AR
INTISARI
GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG TABLET ZAT
BESI (FE) PADA KEHAMILAN DI PUSKESMAS KRETEK BANTUL
Marina Fitria Mifatahul Jannah1, Ratih Kumoro Jati2
Latar Belakang : Menurut world health organization (WHO), 20% dari 515.000
kematian maternal di seluruh dunia disebabkan oleh anemia dan penderita lebih
banyak wanita dibanding pria. Program pencegahan anemia dengan pemberian
suplemen zat besi sebanyak 90 tablet selama kehamilan. Kenyataannya tidak
semua ibu hamil yang mengetahui tentang tablet Fe. Hal ini bisa disebabkan
karena faktor ketidaktahuan pentingnya zat besi untuk kehamilan.
Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui pengetahuan ibu hamil tentang tablet zat besi
(Fe) di Puskesmas Kretek Bantul.
AN
Metode Penelitian : Jenis penelitian descriptif. Sampel diambil dengan teknik
Proposive sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 39 orang ibu
hamil TM II dan TM III yang menderita anemia. Instrumen penelitian adalah
kuesioner dan hasil penelitian dianalisis dengan distribusi frekuensi relatif atau
prosentase.
Hasil Penelitian : Pengetahuan ibu hamil tentang pengertian tablet zat besi
mayoritas baik (79,5%). Pengetahuan tentang fungsi zat besi mayoritas baik
(61,5%). Pengetahuan tentang akibat kekurangan zat besi mayoritas cukup
(51,3%). Pengetahuan tentang kebutuhan tablet Fe mayoritas baik (56,4%).
Pengetahuan tentang efek samping tablet Fe mayoritas cukup (48,7%).
Pengetahuan tentang cara mengkonsumsi tablet Fe mayoritas cukup (46,2%).
Pengetahuan tentang bahan makanan yang mengandung zat besi mayoritas baik
(51,3%). Secara keseluruhan pengetahuan ibu hamil tentang tablet Fe (zat besi)
adalah kategori baik (38,5%)
Kesimpulan : Pengetahuan ibu hamil tentang tablet Fe (zat besi) adalah kategori
baik.
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
S
Kata Kunci : Pengetahuan, ibu hamil Trimester II dan III, Zat besi (Fe)
1
2
Mahasiswa DIII Kebidanan STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
Dosen DIII Kebidanan STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
xi
A
T
AR
ABSTRACT
KNOWLEDEGE DESCREPTION OF MATERNAL ABOUT TABLET IRON
(Fe) AT HEALTH CENTER KRETEK BANTUL
Marina Fitria Miftakhul Jannah3, Ratih Kumoro Jati4
Background: according to the world health organization (WHO), 20% of the
515,000 worldwide maternal deaths are caused by anemia and. Prevention of anemia
with iron supplementation during pregnancy as many as 90 tablets. In fact not all
pregnant women who know about the tablet Fe. This can be caused due to ignorance
of the importance of iron in pregnancy.
N ARTA
A
A AK
Objective: To determine the maternal knowledge about balets iron (Fe) in the health
center Kretek Bantul. Method: descriptif research method. Samples were taken with a
proposive sampling, in order to obtain the total sample of 39 maternal on TM II and
TM III are suffering from anemia. The research instrument was a questionnaire and
the results were analyzed with relative frequency or percentage distribution.
K OGY
A
T IY
S . YAN
U
P A
Results: maternal Knowledge about the definition on iron tablets are good (79,5%).
Kwonledege about the funcition of iron is about (61,5%). Knowledge of iron
defeciencu sufficient is about (51,3%). Knowledge of irone tablet needs are good
(56,4%). Knowledge of the tablet side effects sufficient Fe is about (48,7%).
Kwonledge of how to consume iron tablet is about (46,2%). Kwonledge of foods
containing iron are good (51,3%). Maternal overall knowledge of tablets Fe (iron) is
in a Good category (38,5%).
ER
P
L
A
R
E
D
EN
J
S
E
IK
ST
Conclusion: Knowledge of pregnant women on tablets Fe (iron) is a good category.
Keywords: Knowledge, Maternal on trimester II and III, iron (Fe)
3
Mahasiswa DIII Kebidanan STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
Dosen DIII Kebidanan STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
4
xii
RP
PE
S
E
K
I
T
.
LA
A
R
DE
N
E
J
S
KA
TA
US
AN
Y
I
AN
Y
Y
G
O
A
K
A
A
T
R
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Angka kematian ibu (AKI) di Indonesia saat ini masih jauh dari target yang
akan dicapai pada tahun 2015 sesuai dengan kesepakatan sasaran pembangunan
millenium developmet goals (MDG’s). Hasil survey Depkes RI 2013, AKI di
Indonesia masih berada pada angka 228 per 100.000 kelahiran hidup. Indonesia
berada diurutanke 3 dikawasan ASEAN. Angka kematian ibu (AKI) disebabkan
AN
oleh beberapa faktor yaitu perdarahan, preeklampsia dan infeksi. Selainitu,
A YAK
K
A OG
penyebab kematian ibu secara tidak langsung antara lain gangguan pada
T ANI Y
S
U .Y
kehamilan seperti kurang energi protein (KEP), kurang energi kronis (KEK) dan
P AL A
R
E ER
anemia (Depkes RI, 2013).
Menurut world health organization (WHO), 20% dari 515.000 kematian
P
D
N
JE
maternal di seluruh dunia disebabkan oleh anemia dan penderita lebih banyak
S
E
K
I
T
wanita dibanding pria. Di negara ASEAN padatahun 2007 angka kejadian anemia
S
bervariasi, di Indonesia berkisar 70%, di Filipina 55%, di Thailand 45%, Malaysia
30%, dan Singapura 7% yang menderita anemia. Penyebab anemia paling besar
disebabkan kurangnya zat besi, asam folat, vitamin B12 atau vitamin A, kronis
peradangan, infeksi parasit dan kelainan bawaan. Seorang wanita hamil dianggap
anemia jika kadar hemoglobin-nya selama pertama dantrimester tiga kehamilan
lebih rendah dari 110 g/ l, pada trimester kedua kehamilan, konsentrasi
hemoglobin biasanya menurun sekitar 5 g / l (WHO, 2013).
1
A
T
AR
2
Sebagian besar anemia yang ditemuakan di Indonesia adalah anemia gizi besi
yaitu anemia yang disebabkan karena kekurangan zat besi (Fe). Pemberian tablet
Fe di Indonesia pada tahun 2012 sebesar 85%. Presentase ini mengalami
peningkatan dibandingkan tahuan 2011 yang sebesar 83,3% (Depkes RI, 2013).
Berdasarkan data Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul tahun 2012 ibu hamil yang
mendapatkan tablet besi (Fe1 dan Fe3) mencakup Fe1 sebanyak 97,03% dan Fe3
sebanyak 89,49%. Tidak keseluruhan dari daerah Bantul memenuhi target Fe
salah satunya di puskesmas Kretek Fe1 66,32% dan Fe3 58,26%.
Salah satu upaya yang telah dilakukan pemerintah untuk mengatasi
AN
kekurangan zat besi pada ibu hamil yaitu melalui program pemberian tablet zat
A YAK
K
A OG
besi pada ibu hamil di puskesmas dan posyandu dengan mendistribusikan tablet
T ANI Y
S
U .Y
penambah darah, 1 tablet berisi 200 mg ferosulfat dan 0,25 asam folat (setara
P AL A
R
E ER
dengan 60 mg besi dan 0,25 asam folat). Setiap ibu hamil dianjurkan minum
tablet penambah darah dengan dosis satu tablet setiap hari sebanyak 90 tablet
P
D
N
JE
selama hamil dan 30 tablet setelah melahirkan. Tablet tambah darah disediakan
S
E
K
I
T
oleh pemerintah dan diberikan kepada ibu hamil secara gratis melalui sarana
S
pelayanan kesehatan (Depkes RI, 2003).
Program pencegahan anemia pada ibu hamil dengan fortifikasi dan pemberian
suplemen zat besi sebanyak 90 tablet selama kehamilan. Kenyataannya tidak
semua ibu hamil yang mengetahui tentang tablet Fe. Hal ini bisa disebabkan
karena faktor ketidaktahuan pentingnya zat besi untuk kehamilan (Depkes RI,
2012).
A
T
AR
3
Berdasarkan Studi pendahuluan di daerah Bantul, daerah kretek menyumbang
angka kematian ibu (AKI) tahun 2013 sebanyak 2 orang, penyebab AKI salah
satunya adalah perdarahan serta ibu menderita anemia. Anemia memiliki resiko
tinggi terjadinya perdarahan saat persalinan (Dinkes Bantul, 2014). Dilakukan
wawancara dengan 10 ibu hamil tentang pengetahuan tablet Fe (zat besi) di
peroleh hasil 7 ibu hamil mempunyai pengetahuan kurang tentang tablet Fe, dan 3
ibu hamil dengan pengetahuan cukup. Berdasarkan data di atas penting untuk di
lakukan penelitian dengan judul “Gambaran pengetahuan ibu hamil tentang tablet
Zat besi (Fe) pada kehamilan di Puskesmas Kretek Bantul”.
AN
A YAK
K
A OG
B. Rumusan Masalah
T ANI Y
S
U .Y
Berdasarkan uraian diatas maka yang menjadi rumusan masalah dalam
P AL A
R
E ER
penelitian ini adalah “Bagai mana pengetahuan ibu hamil tentang tablet zat besi
(Fe) di Puskesmas Kretek Bantul?”
P
S
E
K
I
T
S 1.
A
T
AR
D
N
JE
C. Tujuan Penelitian
Tujuan Umum
Secara umum tujuan penelitian ini adalahGambaran pengetahuan ibu
hamil tentang tablet zat besi (Fe) di Puskesmas Kretek Bantul.
2. Tujuan Khusus
Secara khusus tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengetahuan ibu
hamil tentang pengertian tablet zat besi, fungsi zat besi (Fe), akibat
kekurangan zat besi (Fe), kebutuhan tablet Fe, efek samping tablet Fe, cara
4
mengkonsumsi zat besi (Fe) dan bahan makanan yang mengandung zat
besi (Fe) di Puskesmas Kretek Bantul.
D. Manfaat Penelitian
1. Manfaat Teoritis
Penelitian ini bermanfaat untuk memberikan informasi dan menambah
wawasan penelitian di bidang kesehatan ibu serta anak khususnya
mengenai, tingkat pengetahuan ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet Fe
pada kehamilan sehingga dapat dijadikan landasan bagi penelitianpenelitian sejenisnya.
2. Manfaat Praktis
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
a. Bagi Mahasiswa STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
P AL A
R
E ER
Penelitian ini dapat menambah informasi serta bahan bacaan di
pustaka yang digunakan dalam perkembangan ilmu pengetahuan
P
D
N
JE
khususnya kebidanan.
S tenaga kesehatan Puskesmas kretek
b. E
Bagi
K
TI
S
A
T
AR
Hasil penelitian ini dapat memberikan masukan bagi tenaga
kesehatan Puskesmas Kretek dalam memberikan pelayanan kesehatan
berupa pemantauan dan memberikan informasi tentang pelayanan
untuk ibu hamil dalam mengkonsumsi tablet Fe.
c. Bagiprofesi (Bidan)
Sebagai masukan bagi bidan di Puskesmas Kretek, pentingnya
memperhatikan pendidikan dan penyuluhan kesehatan kepada ibu - ibu
5
hamil terutama tentang pentingnya mengkonsumsi Tablet Fe pada
kehamilan.
d. Bagi peneliti
Diharapkan dapat menambah pengetahuan tentang tablet Fe dan
dapat dikembangkan lebih luas dalam penelitian selanjutnya.
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
S
E
K
I
T
D
N
JE
A
T
AR
6
E. Keaslian Penelitian
Tabel 1. Keaslian penelitian
No
Penulis
(Tahun)
Judul
Rancangan
Penelitian
Sampel
Hasil Utama
Persamaan
Perbedaan
1
Sapora
R(2011)
Tingkat
pengetahua
n ibu hamil
tentang
pemberian
tablet Zat
besi di
Puskesmas
Melati II
Sleman
tahun 2011
Sekuruh
ibu hamil
Hasil menunjukan
tingkat
pengetahuan
terbanyak adalah
pengetahuan
kurang sebanyak
(75,7%)
Variabel
penelitian,
Tema, dan
sample
penelitian
Tahun
penelitian,
2
Irmayanti
A(2009)
Hubungan
Pengetahua
n Ibu Hamil
tentang
Pentingnya
Mengkonsu
msi Tablet
Fe dengan
Kejadian
Anemia di
RB Bina
Sehat
Bangunjiwo
, Kasihan,
Bantul,
Yogyakarta
Gambaran
Pengetahua
n Ibu Hamil
Tentang
Manfaat
Tablet Fe di
Desa Candi,
Kecamatan
Ampel,
Kabupaten
Boyolali
Jenis penelitian
Deskriktif dengan
pendekatan cross
sional, pengambilan
data dengan
kuisioner,
pengambilan
sampel dengan
teknik total sampel,
analisis data dengan
uji chi square dan
regresi logistik
Penelitian ini
menggunakan
analisis data dengan
menggunakan
analisis Chi-Square
32
sampling
Hasil menunjukan
pentingnya
mengkonsumsi
tablet Fe adalah
kejadian anemia
pada ibu hamil
sebagian besar
tidak terjadi
anemia ada 18
(56,26%) dan
tingkat
pengetahuan dalam
mengkonsumsi
tablet Fe cukup 17
(53,13%).
Tema
penelitian
sampling
yang
digunakan,
variabel,tahu
n penelitian,
persamaan
Hasil menunjukan
tingkat
pengetahuan
terbanyak adalah
pengetahuan
kurang sebanyak
38 (71,7%).
Metode
penelitian
3
Utami
dan Anita
(2010)
ST
S
E
K
I
A
T
AR
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
AN
D
N
JE
Metode penelitian
deskriptif
kuantitatif.
Pengambilan data
dengan kuesioner.
Sampel diambil
dengan teknik total
sampling. Analistik
yang digunakan
adalah distribusi
frekuensi relative.
53Sampe
l
Variabel
penelitian
RP
PE
S
E
K
I
T
.
LA
A
R
DE
N
E
J
S
KA
TA
US
AN
Y
I
AN
Y
Y
G
O
A
K
A
A
T
R
37
BAB IV
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Penelitian
1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian
Puskesmas Kretek terletak di Kecamatan Kretek Kabupaten Bantul,
kurang lebih 15 km sebelah selatan Kota Kabupaten Bantul dengan waktu
tempuh sekitar 20 menit, sedangkan dengan ibu kota propinsi berjarak 28 km
dengan waktu tempuh sekitar 5 menit. Desa terjauh di wilayah puskesmas
berjarak 4 km dengan waktu tempuh sekitar 10 menit. Kecamatan Kretek
AN
sendiri terdiri dari 5 desa, 52 dusundan 258 rukunte tangga. Batas Wilayah
A YAK
K
A OG
Kerja Puskesmas Kretek sebelah utara adalah Kecamatan Bambanglipuro,
T ANI Y
S
U .Y
sebelah selatan Samudera Indonesia, sebelah timur Kecamatan Pundong dan
P AL A
R
E ER
Kabupaten Bantul, dan sebelah barat Kecamatan Sanden dan Kecamatan
Pandak.
P
D
N
JE
Pelayanan kesehatan yang dilakukan Puskesmas Kretek meliputi
S
E
K
I
T
Poliklinik KIA, Poliklinik Perawatan serta ruang farmasi. Tenaga kesehatan di
SPuskesmas Srandakan meliputi tenaga bidan, perawat, dan dokter.
Puskesmas Kretek sudah memberikan tablet zat besi dan sudah
dilakukan konseling khususnya tentang tablet zat besi kepada ibu hamil
trimester II dan III. Konseling tentang tablet Fe diberikan kepada ibu hamil
ketika ibu melakukan ANC.
37
A
T
AR
38
2. Karak teristik Responden
Hasil penelitian terhadap karakteristik ibu ibu hamil di Puskesmas Kretek
Bantul disajikan pada tabel berikut:
Tabel 3. Distribusi Frekuensi Ibu Hamil Berdasarkan Umur, Paritas,
Pendidikan, dan Pekerjaan di Puskesmas Kretek Bantul
Karakteristik
Umur
< 20 tahun
20-35 tahun
> 35 tahun
Paritas
Primipara
Skundipara
Multipara
Pendidikan
Dasar
Menengah
Tinggi
Pekerjaan
Buruh
Ibu rumah tangga
Swasta
Wiraswasta
Jumlah
Sumber : Data primer tahun 2014
P
Prosentase (%)
7
27
5
17,9
69,2
12,8
19
13
7
48,7
33,3
17,9
AN
14
18
7
35,9
46,2
17,9
ST
8
20
6
5
39
N
A
.Y
A
L
A
IY
20,5
51,3
15,4
12,8
100
R
E
D
N
Tabel menunjukkan mayoritas ibu hamil di Puskesmas Kretek Bantul
E
J
S tahun sebanyak 27 orang (69,2%), paritas primipara sebanyak
berumurE20-35
K
I
S19T orang (48,7%), berpendidikan Menengah sebanyak 18 orang (46,2%), dan
berstatus ibu rumah tangga sebanyak 20 orang (51,3%).
3. Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Tablet Fe (Zat Besi)
Hasil penelitian pengetahuan ibu hamil tentang tablet Fe (zat besi) di
Puskesmas Kretek Bantul disajikan pada tabel berikut:
37
A
T
AR
A YAK
K
A OG
PU
ER
Frekuensi
39
Tabel 4.Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan Ibu
Hamil tentang Tablet Fe (Zat Besi) di Puskesmas Kretek Bantul
Pengetahuan
1. Pengertian tablet Fe
Baik
Cukup
Kurang
2. Fungsi zat besi (Fe)
Baik
Cukup
Kurang
3. Akibat kekurangan zat besi (Fe)
Baik
Cukup
Kurang
4. Kebutuhan tablet Fe
Baik
Cukup
Kurang
5. Efek samping tablet Fe
Baik
Cukup
Kurang
6. Cara mengkonsumsi tablet Fe
Baik
Cukup
Kurang
7. Bahan makanan yang mengandung zat besi (Fe)
Baik
Cukup
Kurang
Jumlah
Sumber: Data primer tahun 2014
F
Persentase (%)
31
2
6
79,5
5,1
15,4
24
0
15
61,5
0
38,5
8
20
11
20,5
51,3
28,2
AN
22
0
17
56,4
0
43,6
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
RP
PE
S
E
K
I
T
S
LA
A
R
DE
N
JE
9
19
11
23,1
48,7
28,2
6
18
15
15,4
46,2
38,5
20
6
13
39
51,3
15,4
33,3
100
Berdasarkan tabel 4 diketahui pengetahuan ibu hamil tentang
pengertian tablet zat besi mayoritas baik sebanyak 31 orang (79,5%),
pengetahuan tentang fungsi zat besi mayoritas baik sebanyak 24 orang
(61,5%), pengetahuan tentang akibat kekurangan zat besi mayoritas cukup
sebanyak 20 orang (51,3%), pengetahuan tentang kebutuhan tablet Fe
mayoritas baik sebanyak 22 orang (56,4%) pengetahuan tentang efek samping
tablet Fe mayoritas cukup sebanyak 19 orang (48,7%), pengetahuan tentang
37
A
T
AR
40
cara mengkonsumsi tablet Fe mayoritas cukup sebanyak 18 orang (46,2%), dan
dan pengetahuan tentang bahan makanan yang mengandung zat besi mayoritas
baik sebanyak 20 orang (51,3%).
Tabel 5.Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pengetahuan Ibu
Hamil tentang Tablet Fe (Zat Besi) Secara Keseluruhan di Puskesmas
Kretek Bantul
Pengetahuan
Baik
Cukup
Kurang
Jumlah
Sumber: Data primer tahun 2014
f
15
12
12
37
%
38,5
30,8
30,8
100
AN
Berdasarkan tabel 5 diketahui secara keseluruhan pengetahuan ibu
A YAK
K
A OG
hamil tentang tablet Fe (zat besi) adalah kategori baik sebanyak 15 orang
T ANI Y
S
U .Y
(38,5%).
P AL A
R
E ER
4. Tabulasi Silang Karakteristik Responden dengan Pengetahuan Ibu Hamil
tentang Tablet Fe
P
D
N
JE
Berikut adalah hasil tabulasi silang antara karakteristik ibu hamil dengan
S
E
K
I
T
pengetahuan tentang tablet Fe di Puskesmas Kretek Bantul:
S
37
A
T
AR
41
Tabel 6.Tabulasi Silang Karakteristik dengan Pengetahuan Ibu Hamil
tentang Tablet Fe di Puskesmas Kretek Bantul
Karakteristik
Baik
f
Umur
< 20 tahun
0
20-35 tahun
13
> 35 tahun
2
Jumlah
15
Paritas
Primipara
2
Skundipara
9
Multipara
4
Jumlah
15
Pendidikan
Dasar
2
Menengah
8
Tinggi
5
Jumlah
15
Pekerjaan
Buruh
3
IRT
8
Swasta
1
Wiraswasta
3
Jumlah
15
Sumber: Data Primer 2014.
E
J
S
E
Tabel
K
I
T
Spengetahuan
f
%
0
12
0
12
0
30,8
0
30,8
7
2
3
12
17,9
5,1
7,7
30,8
7
27
5
39
17,0
69,2
12,8
100
5,1
23,1
10,3
38,5
8
3
1
12
20,5
7,7
2,6
30,8
9
1
2
12
23,1
2,6
5,1
30,8
19
14
7
39
48,7
33,3
17,9
100
5,1
20,5
12,8
38,5
4
6
2
12
AN
KA
7,7
20,5
2,6
7,7
38,5
8
4
0
12
20,5
10,3
0
30,8
14
18
7
39
K
YA
46,2
17,9
100
7,7
Y
. 10,3
2
8
2
0
12
5,1
20,5
5,1
0
30,8
8
20
6
5
39
20,5
51,3
15,4
12,8
100
3
4
3
2
12
A
L
A
R
T35,9A
R
A
10,3
15,4
5,1
30,8
A I YOG
T
S AN
E
D
N
Total
0
33,3
5,1
38,5
PU
ER
P
Pengetahuan tentang tablet Fe
Cukup
Kurang
%
f
%
f
%
7,7
5,1
30,8
6 menunjukkan berdasarkan karakteristik umur, tingkat
ibu hamil tentang tablet Fe kategori baik terbanyak pada
kelompok usia 20-35 tahun sebanyak 13 orang (33,3%), sedangkan tingkat
pengetahuan kategori kurang terbanyak pada kelompok usia < 20 tahun
sebanyak 7 orang (17,9%).
Berdasarkan karakteristik paritas, tingkat pengetahuan tentang tablet
Fe kategori baik terbanyak pada kelompok responden skundipara sebanyak 9
orang (23,1%), sedangkan tingkat pengetahuan kategori kurang terbanyak pada
37
42
kelompok primipara sebanyak 9 orang (23,1%).
Berdasarkan karakteristik pendidikan, tingkat pengetahuan tentang
tablet Fe kategori baik terbanyak pada kelompok berpendidikan Menengah
sebanyak 8 orang (20,5%), sedangkan tingkat pengetahuan kategori kurang
terbanyak pada kelompok berpendidikan Dasar sebanyak 8 orang (20,5%).
Berdasarkan karakteristik pekerjaan, tingkat pengetahuan tentang tablet
Fe kategori baik terbanyak pada kelompok responden ibu rumah tangga
sebanyak 8 orang (20,5%), demikian juga tingkat pengetahuan kategori kurang
terbanyak pada kelompok ibu rumah tangga sebanyak 8 orang (20,5%).
AN
A YAK
K
A OG
B. Pembahasan
T ANI Y
S
U .Y
Hasil penelitian menunjukana jika kebutuhan tablet zat besi (Fe) di
P AL A
R
E ER
Puskesmas Kretek Bantul menunjukan bahwa pengetahuan pada ibu hamil tentang
pengertian, fungsi, akibat, kebutuhan, efek samping, cara mengonsumsi, dan
P
D
N
JE
bahan makanan yang mengandung Fe (zat besi) mayoritas baik. Tujuh karakter
S
E
K
I
T
pengetahuan ibu hamil dalam kategori baik yaitu pengertian tablet Fe (79,5%),
S
fungsi (61,5%), kebutuhan dan bahan makanan yang mengandung Fe (51,3%).
Kategori dinyatakan baik karena didukung oleh pendidikan menengah keatas, usia
cukup padi ibu hamil (20-35) dan ibu dengan hamil multipara dan skundipara.
Karakter pengetahuan ibu hamil dengan kategori cukup yaitu pengetahuan
ibu dalam akibat kekurangan tablet Fe (51,3%), evek samping (48,7%) dan cara
mengonsumsi Fe (46,2%), berdasarkan hasil tabulasi pengetahuan ibu cukup
dikarenakan pendidikan ibu yang kebanyakan berpendidikan rendah, menurut
37
A
T
AR
43
Notoatmodjo (2010) tingginya pendidikan seorang dapat di gunakan sebagai
modal untuk menerima informasi sehingga menentukan mudah tidaknya
seseorang memahami pengetahuan yang mereka peroleh.
Karakter pengetahuan ibu hamil dalam kategori kurang adalah pada fungsi
Fe (38,6%), kebutuhan (43,6%) dan cara mengkonsumsi (38,5%). Hal ini karena
ibu hamil dengan umur yang terlalu dini, pendidikan yang tidak tinggi, dan
pekerjaan ibu mayoritas ibu rumah tangga serta ibu hamil primipara. Pengetahuan
ibu kurang didukung dengan budaya yang ibu ikuti dan ibu ketahui yang
mengatakan jika meminum obat dengan teh dan yang manis manis (susu).
AN
Pengetahuan ibu kurang menyebabkan ibu tidak mengerti tentang tablet Fe yang
A YAK
K
A OG
bisa menyebabkan terkena penyakit anemia, yang harus dilakukan oleh tenaga
T ANI Y
S
U .Y
kesehatan di Puskesmas kretek adalah memberi pengetahuan tambahan pada ibu
P AL A
R
E ER
hamil tentang kehamilan khususnya pada Fe.
P
S
E
K
I
T
DC. Keterbatasan Penelitian
N
JE
S
1. Penelitian ini memiliki 4 karektiristik yang dilihat dari umur, pendidikan,
paritas, dan pekerjaan
37
A
T
AR
RP
PE
S
E
K
I
T
.
LA
A
R
DE
N
E
J
S
KA
TA
US
AN
Y
I
AN
Y
Y
G
O
A
K
A
A
T
R
44
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada bab sebelum dapat
diambil kesimpulan sebagai berikut :
1. Pengetahuan ibu hamil tentang pengertian tablet zat besi mayoritas baik
sebanyak 31 orang (79,5%).
2. Pengetahuan tentang fungsi zat besi mayoritas baik sebanyak 24 orang
(61,5%).
AN
3. Pengetahuan tentang akibat kekurangan zat besi mayoritas cukup sebanyak 20
A YAK
K
A OG
orang (51,3%)
T ANI Y
S
U .Y
4. Pengetahuan tentang kebutuhan tablet Fe mayoritas baik sebanyak 22 orang
P AL A
R
E ER
(56,4%).
5. Pengetahuan tentang efek samping tablet Fe mayoritas cukup sebanyak 19
P
S
E
K
I
T
D
N
JE
orang (48,7%).
6. Pengetahuan tentang cara mengkonsumsi tablet Fe mayoritas cukup sebanyak
S18 orang (46,2%).
7. Pengetahuan tentang bahan makanan yang mengandung zat besi mayoritas baik
sebanyak 20 orang (51,3%).
8. Secara keseluruhan pengetahuan ibu hamil tentang tablet Fe (zat besi) adalah
kategori baik sebanyak 15 orang (38,5%).
37
A
T
AR
45
B. Saran
Saran yang dapat diberikan peneliti berdasarkan hasil penelitian ini adalah
sebagai berikut:
1. Bagi tenaga kesehatan di Puskesmas Kretek
Ibu bidan setelah memberikan KIE (komunikasi, Informasi, dan Edukasi)
hendaknya melakukan pemantauan kepada ibu hamil dalam mengkonsumsi
tablet Fe, seperti lebih meningkatkan KIE pada ibu hamil dalam kebutuhan
tablet Fe selama kehamilan, cara meminum yang baik dan benar, dan makan
yang mengandung Fe
AN
2. Bagi ibu hamil
A YAK
K
A OG
Ibu hamil hendaknya lebih aktif untuk memeriksakan keadaanya di tempat
T ANI Y
S
U .Y
tenaga kesehatan dan mengajukan pertanyaan ketika diberikan KIEtentang
P AL A
R
E ER
tablet Fe atau seputar kehamilan yang tidak dimengerti.
3. Mahasiswa STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
P
D
N
JE
Mahasiswa hendaknya menggunakan hasil penelitian ini sebagai bahan bacaan
S
E
K
I
T
dan pertimbangan serta referensi bagi penelitian selanjutnya.
S
4. Bagi peneliti
Peneliti hendaknya menggunakan hasil penelitian ini guna memberikan
informasi pada Puskesmas Kretek Bantul Yogyakarta.
37
A
T
AR
RP
PE
S
E
K
I
T
.
LA
A
R
DE
N
E
J
S
KA
TA
US
AN
Y
I
AN
Y
Y
G
O
A
K
A
A
T
R
DAFTAR PUSTAKA
Arikunto, S.2010, Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktik, Jakarta :
Rineka Cipta
GenioFan.,2010, Tips Mempersiapkan dan Menjaga Kehamilan, Yogyakarta :
Leustika
Hutari, P.A.,2012,Buku Ajaran Asuhan Kehamilan Ibu 1, Yogyakart: Rohima
AN
Press
A
RT
A
Musbikin Imam.,2007,Panduan Bagi Ibu Hamil dan Melahirkan, Yogyakarta:
AK
Y
Mitra Pustaka
OG
Y
NI
A
Y
Kristiyanasari weni.,2010, Gizi Ibu Hamil, .Yogyakarta
: Nuha Medika
A
L
A
R Indonesia 2003, Jakarta : Kementerian
Depkes RI,. 2003, Profil E
Kesehatan
D
EN
kesehatanJ
RI.2003 http://www.depkes.go.id
S
E
K
I
Depkes
ST RI,. 2012, Profil Kesehatan Indonesia 2012, Jakarta : Kementerian
A
K
A
T
S
U
P
R
E
P
kesehatan RI.2012 http://www.kemkes.go.id
Depkes RI,. 2013, Profil Kesehatan Indonesia 2013, Jakarta : Kementerian
kesehatan RI.2013 http://www.kemkes.go.id
Dinkes
Yogyakarta,.
2012,
Profil
Kesehatan
Yogyakarta,
Yogyakarta:
Kementerian Kesehatan Yogyakarta. Http://www.dinkes.jogjaprov.go.id
Dinkes Bantul, 2012, Profil Kesehatan Bantul, Yogyakarta :Dinas Kesehatan
Bantul. 2012 Http://dinkes.bantulkab.go.id
Dinkes Bantul, 2014, Profil Kesehatan Bantul, Yogyakarta :Dinas Kesehatan
Bantul. 2014 Http://dinkes.bantulkab.go.id
Irmayana, I.(2009), Hubungan Pengetahuan Ibu Hamil tentang pentingnya
Mengkonsumsi Tablet Fe Dengan kejadian anemia di RB Bina Sehat
Bangunjiwo, Kasihan, Bantul, Yogyakarta : Alma Ata
Mandriwati, G.A. (2012), Asuhan Kebidanan Antenatal, jakarta : EGC
Manuaba, Ida ,G, Manuaba, Ida Ayu,C, & ,Manuaba, Ida Bagus,G.F., 2010, Ilmu
Kebidanan, Penyakit Kandungan, dan Keluarga Berencana Untuk
Pendidikan Bidan, Jakarta: EGC
AN
A YAK
K
A OG
Mochtar R., 2001, Sinopsis Opseterik, jilit 1, Edisi 2, Jakarta: EKG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
Musbikin I., 2007, Panduan Bagi Ibu Hamil dan Melahirkan, Yogyakarta : Mitra
pustaka
P
D
N
JE
Notoadmodjo, S.,2010, Metodologi Penelitian Kesehatan, Jakarta: Rineka Cipta
S
E
K
I
Notoadmodjo,S.,2012,Metodologi
Penelitian Kesehatan, Jakarta: Renika Cipta
ST
Prasetyono, Dwi Sunar.,2009,Mengenal Menu Sehat Ibu Hamil, Yogyakarta :
Diva Press
Proverawati & Asfuah,. 2009, Gizi Untuk Kebidanan, Yogyakarta: Nuha Medika
Sapora R., 2011, Tingkat Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Pemberian Tablet
Fe di Puskesmas Melati II Seleman, Yogyakarta: Poltekes
A
T
AR
Sopiyudin.,2013, Langkah langkah Membuat Proposal Penelitian Bidang
Kedokteran dan Kesehatan, Jakarta : Sagungseto
Utami & Anita., 2010, Gambaran Pengeahua Ibu Hamil Tentang Manfaat
Tablet Fe di Desa Candi, Kecamatan Ampel, Kabupaten Boyolali.
WHO,2012, www.who.int
Yulaikhah, Lily.,2009, Seri Asuhan Kehamilan Kebidanan, Jakarta : EGC
AN
A YAK
K
A OG
T ANI Y
S
U .Y
P AL A
R
E ER
P
S
S
E
K
I
T
D
N
JE
A
T
AR
RP
PE
S
E
K
I
T
.
LA
A
R
DE
N
E
J
S
KA
TA
US
AN
Y
I
AN
Y
Y
G
O
A
K
A
A
T
R
Download