perpustakaan - Repository - Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta

advertisement
GAMBARAN KENAIKAN BERAT BADAN PADA BAYI USIA
0-6 BULAN BERDASARKAN PEMBERIAN ASI DI BPS LENI
INDRAWATI KARONGAN BERBAH SLEMAN
KARYA TULIS ILMIAH
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Ahli Madya Kebidanan
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jendral Achmad Yani Yogyakarta
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
AYU WIGATI
1310065
PROGRAM STUDI KEBIDANAN (D-3)
STIKES JENDERAL ACHMAD YANI
YOGYAKARTA
2016
i
HALAMAN PENGESAHAN
GAMBARAN KENAIKAN BERAT BADAN PADA BAYI USIA
0-6 BULAN BERDASARKAN PEMBERIAN ASI DI BPS LENI
INDRAWATI KARONGAN BERBAH SLEMAN
KARYA TULIS ILMIAH
Diajukan Oleh :
AYU WIGATI
1310065
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji dan Diterima Sebagai Salah Satu
Syarat Untuk Mendapatkan Gelar Ahli Madya Kebidanan di Sekolah Tinggi Ilmu
Kesehatan Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
P RAL
R
E DE
P
N
Tanggal : …………………..
Menyetujui :
E
SJ
E
K
I
T
Penguji,
Pembimbing,
S
Asri Hidayat,M.Keb
NIPN : 05-2108-6801
Vivian Nanny Lia Dewi,SST.,M.Kes
NIDN : 05-2207-8501
Mengesahkan,
a.n. Ketua Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
Ketua Program Studi Kebidanan (D-3)
Reni Merta Kusuma, M.Keb
NIDN/ NIP 06-1603-8302
iii
HALAMAN PERNYATAAN
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam Karya Tulis Ilmiah ( KTI) ini tidak
terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar ahli madya
perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya, juga tidak terdapat Karya Tulis
atau pendapat yang pernah ditulis oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis
diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
TA
N
R
A KA
Yogyakarta, September 2016
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
iv
Ayu Wigati
KATA PENGANTAR
Alhamdulillahi Robbil Alamiin, segala puji syukur penulis panjatkan
kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga
penulis dapat menyelesaikan usulan penelitian yang berjudul: “ Gambaran
kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6 bulan berdasarkan pemberian ASI di BPS
Leni Indrawati Karongan, Berbah, Sleman”.
Usulan penelitian ini dapat diselesaikan, atas bimbingan, arahan, dan bantuan
dari berbagai pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Pada kesempatan ini
TA
N
R
A KA
penulis mengucapkan terima kasih dengan setulus-tulusnya kepada:
A GYA
K
A I YO
1. Bapak Kuswanto Hardjo, dr., M.Kes selaku Ketua Stikes Jenderal Achmad
Yani Yogyakarta.
T YAN
S
U A.
2. Ibu Reni Merta Kusuma, M. Keb selaku Ketua Program Studi Kebidanan.
3. Ibu Vivian Nanny Lia Dewi, SST., M.Kes selaku dosen pembimbing Karya
P RAL
R
E DE
Tulis Ilmiah yang telah memberikan arahan dan bimbingan pada penulis.
P
4. Ibu Asri Hidayat, M. Keb selaku dosen penguji Karya Tulis Ilmiah yang telah
EN
J
S Ari Shanty, SST., M. Kes selaku dosen pembimbing akademik
Ibu ElvikaVit
E
IKselalu memotifasi, memberikan arahan, dan membimbing pada penulis.
T
yang
memberikan membimbingan pada penulis.
5.
S
6. Ibu bidan Leni Indrawati dan mbak - mbak asisten yang telah membantu
dalam terlaksananya studi penelitian ini ini.
Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan kebaikan kepada kita semua,
sebagai imbalan atas segala amal kebaikan dan bantuannya. Akhirnya besar
harapan penulis semoga usulan penelitian ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan
dapat menambah khasanah ilmu kebidanan. Penulis mengaharapkan saran dan
kritik yang sifatnya membangun untuk perbaikan usulan penelitian ini.
Yogyakarta, September 2016
Penulis
v
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL........................................................................................ i
HALAMAN PERSETUJUAN ......................................................................... ii
HALAMAN PENGESAHAN.......................................................................... iii
PERNYATAAN KEASLIAN.......................................................................... iv
KATA PENGANTAR ..................................................................................... v
DAFTAR ISI .................................................................................................... vi
DAFTAR TABEL ............................................................................................ vii
DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... viii
DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... ix
INTISARI......................................................................................................... x
ABSTRACT...................................................................................................... xi
BAB I
PENDAHULUAN ...................................................................... 1
A. Latar Belakang ..................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ................................................................ 4
C. Tujuan Penelitian ................................................................. 4
D. Manfaat Penelitian ............................................................... 5
E. Keaslian Penelitian ............................................................... 6
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA ............................................................. 7
A. Tinjauan Teori ...................................................................... 7
B. Kerangka Teori..................................................................... 30
C. Kerangka Konsep ................................................................. 31
D. Pertanyaan Penelitian .......................................................... 31
BAB III
METODOLOGI PENELITIAN ................................................. 32
A. Desain Penelitian .................................................................. 32
B. Lokasi dan Waktu Penelitian ............................................... 32
C. Populasi dan Sampel Penelitian ........................................... 32
D. Variabel Penelitian ............................................................... 33
E. Definisi Operasional............................................................. 34
F. Alat dan Metode Pengumpulan Data ................................... 34
G. Metode Pengolahan dan Analisis Data ................................ 35
H. Etika Penelitian .................................................................... 36
I. Rencana Jalannya Penelitian ................................................ 37
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ............................ 39
A. Hasil Penelitian ...................................................................... 39
B. Pembahasan ............................................................................ 42
C. Keterbatasan Peneliti .............................................................. 46
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN..................................................... 47
A.Kesimpulan ............................................................................. 47
B.Saran ........................................................................................ 47
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN
vi
DAFTAR TABEL
Tabel 1.1 Keaslian Penelitian ........................................................................
Tabel 2.1 Berat Badan dan Tinggi Badan Rata-Rata Untuk Anak Umur
0-6 Bulan Tanpa Membedakan Jenis Kelamin ..............................
Tabel 3. Definisi Operasional ......................................................................
Tabel 4. Statistik Deskriptif Umur dan berat Badan Bayi Di BPS Leni
Indrawati, Karongan, Berbah, Sleman ...........................................
Tabel 4.1 Distribusi Kenaikan Berat Badan Bayi Usia 0-6 Bulan Yang
Diberi ASI Eksklusif Di BPS Leni Indrawati, Karongan,
Berbah, Sleman ..............................................................................
Tabel 4.2 Bistribusi Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan
Yang Tidak Diberi ASI Eksklusif Di BPS Leni Indrawati,
Karongan, Berbah, Sleman ............................................................
Tabel 4.3 Tabulasi Silang kenaikan Berat Badan Bayi Usia 0-6
Bulan dan Pemberian ASI Eksklusif DI BPS Leni
Indrawati, Karongan, Berbah, Sleman ...........................................
6
10
34
40
40
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
vii
41
41
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Kerangka Teori ......................................................................... 30
Gambar 2.2 Kerangka Konsep ..................................................................... 31
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
viii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Pengantar Kuesioner penelitian
Lampiran 2. Persetujuan Menjadi Responden
Lampiran 3. Kuesioner
Lampiran 4. Surat Izin Studi Pendahuluan
Lampiran 5. Surat Izin Penelitian
Lampiran 6. Jadwal Penyusunan Proposal
Lampiran 7. Tabulasi Data Penelitian
Lampiran 8. Lembar Jadwal Penyusunan Proposal
Lampiran 9. Lembar Jadwal Penyusunan KTI
Lampiran 10. Lembar Konsul KTI
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
ix
INTISARI
GAMBARAN KENAIKAN BERAT BADAN PADA BAYI USIA
0-6 BULAN BERDASARKAN PEMBERIAN ASI DI BPS LENI
INDRAWATI KARONGAN BERBAH SLEMAN
Ayu Wigati1, Vivian Nanny Lia Dewi2
Latar Belakang : Cakupan pemberian ASI Eksklusif pada bayi 0-6 bulan di
Indonesia tahun 2012 menunjukkan penurunan dari 63,4% menjadi 54,3% pada
tahun 2013 (Kemenkes,2014). Bayi yang mendapatkan ASI mempunyai kenaikan
berat badan yang baik setelah lahir, pertumbuhan setelah periode perinatal baik,
dan mengurangi kemungkinan obesitas.
Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6
bulan berdasarkan pemberian ASI di BPS Leni Indrawati, Karongan, Berbah,
Sleman.
Metode Penelitian : Metode penelitian deskriptif. Sampel diambil dengan teknik
Purposive Sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 35 reponden.
Instrumen penelitian adalah kuesioner dan hasil penelitian dianalisis dengan
distribusi frekuensi relatif atau prosentase.
Hasil Penelitian : Berat badan bayi usia 0-6 bulan yang diberi ASI Eksklusif
seluruhnya mengalami kenaikan 0,61-1 kg sebanyak 16 bayi (100%). Berat badan
bayi usia 0-6 bulan yang tidak diberi ASI Eksklusif sebanyak 3 bayi (15,8%)
mengalami kenaikan berat badan 0-0,61 kg dan 16 bayi (84,2%) mengalami
kenaikan berat badan 0,61-1 kg. Berat badan bayi yang diberikan ASI Eksklusif
seluruhnya mengalami kenaikan berat badan 0,61-1 kg, sedangkan bayi yang tidak
diberi ASI Eksklusif sebanyak 3 bayi (15,8%) mengalami kenaikan berat badan00,61 kg dan 16 bayi (84,2%) mengalami kenaikan berat badan 0,61-1 kg.
Kesimpulan : Berat badan bayi yang diberikan ASI Eksklusif seluruhnya
mengalami kenaikan 0,61-1 kg, sedangkan berat badan bayi yang tidak diberi ASI
Eksklusif sebagian mengalami kenaikan 0-0,61 kg.
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
Kata Kunci : berat badan, ASI Eksklusif
1
Mahasiswa DIII Kebidanan STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
Dosen DIII Kebidanan STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta
2
x
ABSTRACT
THE DESCRIPTION OF BODY WEIGHT GAIN IN 0-6-MONTH-OLD
BABIES AND OLDER BASED ON BREASTMILK FEEDING IN LENI
INDRAWATI, KARONGAN, BERBAH, SLEMAN
Ayu Wigati1, Vivian Nanny Lia Dewi2
Background : The coverage of exclusive breastmilk feeding in 0-6-month-old
babies in Indonesia in 2012 indicated a declining rate from 63,4% to 54,3% in
2013 (Health Ministry, 2014). Babies who received breastmilk had proper weight
gain after birth, proper growth during post perinatal period, and lower risk of
obesity.
Objective : To identify Body Weight Gain in 0-6-month-old babies and older
based on Breastmilk Feeding in Leni Indrawati Private Practice Midwife,
Karongan, Berbah, Sleman.
Method : The study method was descriptive. Samples were selected through
purposive sampling technique to obtain 35 respondents. Study instrument was
questionnaires and study result was analyzed by frequency distribution or
percentage.
Result : The body weight of 0-6 month old babies who were fed exclusive
breastfeeding gained 0,61-1 kg as many as 16 babies (100%). The body weight of
0-6 month old babies who were not fed exclusive breastfeeding as many as 3
babies (15,8%) gained 0-0,61 kg and 16 babies (84,2%) gained 0,61-1 kg. The
body weight of babies who were fed exclusive breastfeeding entirely gained 0,611 kg while babies who were not fed ecxlusive breastfeeding as many as 3 babies
(15,8%) gained 0-0,61 kg and 16 babies (84,2%) gained 0,61-1 kg.
Conclusion : All babies who received exclusive breastmilk gained weight at
about 0,61-1 kg, while several babies who did not received exclusive breastmilk
gained weight at about 0-0,61 kg.
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
P
N
E
SJ
E
K
I
T
S
Keywords : Weight Gain, Exclusive Breastmilk.
1
A sudent of D3 Midwifery Study Program in Jenderal Achmad Yani School of Health Science of
Yogyakarta.
2
A counseling lecturer of D3 Midwifery Study Program in Jenderal Achmad Yani School of
Health Science of Yogyakarta.
xi
BAB 1
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Dalam
upaya
pencapaian
derajat
kesehatan
yang
optimal
untuk
meningkatkan mutu kehidupan bangsa, keadaan gizi yang baik merupakan salah
satu unsur penting. Pertumbuhan bayi sebagian besar ditentukan oleh jumlah ASI
yang diperoleh termasuk energi dan zat gizi lainnya yang terkandung didalam ASI
tersebut, ASI tanpa bahan makanan lain dapat mencukupi kebutuhan pertumbuhan
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
usia sekitar 6 (enam) bulan tersebut dengan menyusui secara eksklusif (Hubertin,
2004).
T YAN
S
U A.
Badan kesehatan dunia (WHO) merekomendasikan bahwa pemberian ASI
P RAL
R
E DE
harus dilakukan secara eksklusif, yakni pemberian ASI selama 6 bulan pertama
P
kehidupan bayi tanpa disertai makanan tambahan apapun (Roesli, 2009). Menurut
N
E
J
WHO dan UNICEF pada tahun 2010 dari 136,7 juta bayi lahir di seluruh dunia,
S
E
IK
hanya
ST 32,6% dari mereka yang disusui secara eksklusif dalam 6 bulan pertama.
Sementara di negara berkembang hanya 39% ibu-ibu yang memberikan ASI
eksklusif (UNICEF, 2011). Cakupan pemberian ASI Eksklusif di Indonesia
meningkat dari 33,6 % pada tahun 2010 menjadi 38,5% pada tahun 2011. Namun
cakupan pemberian ASI Eksklusif pada bayi 0–6 bulan di Indonesia tahun 2012
menunjukkan penurunan dari 63,4 % menjadi 54,3%
pada
tahun 2013
(Kemenkes, 2014). Data cakupan pemberian ASI eksklusif di Provinsi DIY tahun
2012 sebesar 46,45. Cakupan pemberian ASI eksklusif di Kabupaten Bantul tahun
2014 sebesar 71,55% naik bila dibandingkan tahun 2013 sebesar 62,05% (Dinkes
Bantul, 2015).
1
2
Air Susu Ibu (ASI) merupakan makanan yang utama dan paling sempurna
bagi bayi, dimana ASI mengandung hampir semua zat gizi dengan komposisi
sesuai kebutuhan bayi untuk tumbuh dan berkembang secara optimal (Rulina,
2004). Bayi yang mendapatkan ASI mempunyai kenaikan berat badan yang baik
setelah lahir, pertumbuhan setelah periode perinatal baik, dan mengurangi
kemungkinan obesitas. Frekuensi menyusui yang sering (tidak dibatasi) juga
dibuktikan bermanfaat karena volume ASI yang dihasilkan lebih banyak sehingga
TA
N
R
A KA
penurunan berat badan bayi hanya sedikit (Kristiyansari, 2009). Bayi yang
A GYA
K
A I YO
mendapat makanan lain, misalnya nasi lumat atau pisang hanya akan mendapat
T YAN
S
U A.
banyak karbohidrat sehingga zat gizi yang masuk tidak seimbang yang pada
P RAL
R
E DE
akhirnya akan menyebabkan kegemukan (Purwanti, 2004).
Penambahan makanan selain ASI pada usia yang terlalu dini juga dapat
P
N
E
SJ
meningkatkan kesakitan (morbiditas). Bayi tersebut akan mudah terkena infeksi
E
K
I
T
saluran pencernaan maupun pernafasan. Berbagai gangguan yang dialami oleh
S
bayi yang mendapatkan makanan tambahan sebelum usia 6 bulan ke atas dapat
berpengaruh terhadap pertumbuhan bayi terutama pada berat badan bayi (Depkes,
2005).
Menurut Gupte (2004), bayi akan memiliki berat badan dua kali berat
lahirnya pada umur 5 sampai 6 bulan dan 3 kali berat lahirnya pada umur 1 tahun.
Penelitian yang dilakukan Dintansari (2010) menunjukkan ada perbedaan
penambahan berat badan bayi umur 0-6 bulan yang diberi MP-ASI dan tanpa MPASI. Kandungan nutrisi ASI berbeda dengan MP-ASI, sumber kalori utama dalam
ASI adalah lemak. Lemak ASI mudah dicerna dan diserap oleh sistem saluran
3
pencernaan bayi, karena ASI mengandung enzim lipase yang mencerna lemak
trigliserida menjadi digliserida sehingga sedikit sekali lemak yang tidak diserap
oleh sistem pencernaan bayi. Sedangkan susu formula(MP-ASI) tidak
mengandung enzim lipase karena enzim akan rusak bila dipanaskan. ASI adalah
makanan terbaik untuk bayi. Pemberian Air Susu Ibu (ASI) dan Makanan
Pendamping ASI (MP-ASI) yang tepat merupakan bekal terbaik bagi seorang bayi
untuk menjamin proses tumbuh kembang yang optimal (Depkes RI, 2007).
TA
N
R
A KA
Dari hasil studi pendahuluan di BPS Leni Indrawati, Karongan Brebah,
A GYA
K
A I YO
Sleman pada bulan Oktober 2015 terdapat sebanyak 29 bayi usia 0-6 bulan. Bayi
T YAN
S
U A.
yang diberikan ASI ekslusif sebanyak 13 bayi, sedangkan yang tidak diberi ASI
P RAL
R
E DE
ekslusif sebanyak 16 bayi. Hasil wawancara dengan 5 ibu bayi yang diberikan
ASI ekslusif 3 orang ibu menyatakan bayinya mengalami kenaikan berat badan, 2
P
N
E
SJ
orang ibu menyatakan berat badan bayinya naik sedikit. Wawancara 5 ibu bayi
E
K
I
T
yang tidak diberikan ASI eksklusif sebanyak 4 orang ibu menyatakan bayinya
S
mengalami kenaikan berat badan, sedangkan 1 orang ibu menyatakan berat badan
bayinya mengalami penurunan.
Berdasarkan uraian di atas maka penulis menetapkan judul “Gambaran
Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Berdasarkan Pemberian ASI di
BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah, Sleman”.
4
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang tersebut di atas rumusan masalah dalam
penelitian ini adalah “Bagaimana gambaran kenaikan berat badan pada bayi usia
0-6 bulan berdasarkan pemberian ASI di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah,
Sleman?”.
C. Tujuan Penelitian
TA
N
R
A KA
1. Tujuan Umum
A GYA
K
A I YO
Untuk mengetahui gambaran kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6 bulan
T YAN
S
U A.
berdasarkan pemberian ASI di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah,
P RAL
R
E DE
Sleman.
2. Tujuan Khusus
P
N
E
SJ
a. Untuk mengetahui kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6 bulan yang
E ASI eksklusif di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah, Sleman.
diberi
K
I
T
S b.
Untuk mengetahui kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6 bulan yang
tidak diberi ASI eksklusif di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah,
Sleman.
5
D. Manfaat Penelitian
Hasil yang diperoleh dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan
manfaat :
1. Manfaat Teoritis
Untuk menambah ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan kenaikan berat
badan pada bayi usia 0-6 bulan yang diberi ASI eksklusif dan tidak diberi ASI
eksklusif sehingga dapat dijadikan referensi bagi penelitian-penelitian sejenis.
2. Manfaat Praktis
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
a. Bagi Institusi Stikes Achmad Yani Yogyakarta
T YAN
S
U A.
Untuk menambah referensi dan pengetahuan mengenai kenaikan berat
P RAL
R
E DE
badan pada bayi usia 0-6 bulan yang diberi ASI eksklusif dan tidak diberi
ASI eksklusif.
P
N
E
SJ
b. Bagi BPS Leni Indrawati
S
E gambaran informasi tentang berat badan bayi usia 0-6 bulan yang
Sebagai
K
I
T
diberi ASI eksklusif dan tidak diberi ASI eksklusif sehingga dapat
digunakan untuk menentukan langkah selanjutnya.
c. Bagi Peneliti
Penelitian ini diharapkan dapat menambah wawasan dan pengetahuan
peneliti mengenai kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6 bulan yang
diberi ASI eksklusif dan tidak diberi ASI eksklusif, sehingga dapat
menerapkan dalam pelayanan di lapangan.
6
d. Bagi Ibu
Mengetahui manfaat pemberian ASI eksklusif khususnya bagi ibu-ibu post
partum yang sedang menyusui.
E. Keaslian Penelitian
Tabel 1.1 Keaslin Penelitian
No
1
2
Nama/Judul
Dintansari (2010)
Studi Komparatif
Penambahan Berat Badan
Bayi Umur 0-6 Bulan yang
Diberi MP-ASI dan Tanpa
Diberi MP-ASI.
Metodologi
Penelitian
Metode penelitian deskriptif
komparatif dengan desain
retrospektif. Pengambilan
sampel dengan purposive
sampling sebanyak 51 bayi.
Analisis yang digunakan
adalah t-test independent.
P
T YAN
S
U A.
E
K
I
T
S
3
Hamidah (2013)
Gambaran Berat Badan
Bayi Usia 0-6 Bulan Yang
Di Beri Air Susu Ibu (ASI)
Eksklusif di Posyandu
Desa Jurug Kecamatan
Sooko Kabupaten
Ponorogo.
Jenis penelitian yang
digunakan adalah
observasional analitik.
Sampel diambil dengan
teknik total sampling
sebanyak 41 responden.
Instrumen penelitian adalah
lembar observasi. Analisis
data menggunakan uji t
independent
Ada hubungan antara
pemberian ASI
eksklusif dengan
peningkatan berat
badan pada bayi usia 14 bulan.
Desain penelitian yang
digunakan adalah deskriptif
dengan pendekatan
retrospektif. Sampel diambil
dengan teknik accidental
sampling sebanyak 36 bayi
yang mendapatkan ASI
eksklusif. Analisis
menggunakan rumus
prosentase.
Berat badan bayi pada
usia 6 bulan mengalami
kenaikan sebanyak 36
bayi (100%).
N
E
SJ
Persamaan/
Perbedaan
Persamaan:
tema penelitian.
Perbedaan:
variabel penelitian,
waktu, tempat, teknik
pengambilan sampel
dan analisis yang
digunakan
Persamaan:
tema penelitian
tentang pemberian
ASI dan peningkatan
berat badan bayi serta
teknik pengambilan
sampel.
Perbedaan:
variabel penelitian,
waktu, tempat,
sampel penelitian dan
analisis yang
digunakan
Persamaan:
metode penelitian,
variabel penelitian,
dan analisis data
Perbedaan:
waktu, tempat, dan
teknik pengambilan
sampel
TA
N
R
A KA
Ada perbedaan
penambahan berat
badan bayi umur 0-6
bulan yang diberi MPASI dan tanpa MP-ASI
(p=0,002)..
A GYA
K
A I YO
P RAL
R
E DE
Suminar (2013) Hubungan
Pola Pemberian ASI
dengan Peningkatan Berat
Badan Bayi (Studi di
Kelurahan Ngaliyan
Kecamatan Ngaliyan
Semarang).
Hasil Penelitian
BAB IV
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Penelitian
1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian
BPS Leni Indrawati karongan, berbah, sleman berdiri pada tahun 1980.
Praktek pelayanan kebidanan perorangan (swasta) merupakan penyedia
pelayanan
kesehatan
yang memiliki kontribusi cukup besar dalam
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
memberikan pelayanan kesehatan. BPS Leni banyak memiliki pelayanan
sarana dan prasarana yang unggul dari BPS lain. Pelayanan di BPS ini
T YAN
S
U A.
meliputi Pemeriksaan Umum, ANC , INC , PNC , KB , IMUNISASI , USG.
P RAL
R
E DE
VISI :
P
Memuwujudkan Pelayanan yang sedemikian rupa tanpa menambah atau
N
E
J
menimbulkan
S masalah namun tetap aman,
E
IK
melayani seluruh golongan dan lapisan.
ST
berkualitas, terjangkau dalam
MISI :
a. Memberikan pelayanan profesional.
b. Meciptakan hubungan saling percaya.
2. Karakteristik Responden
Karakteristik responden pada penelitian ini dikelompokkan berdasarkan
umur dan berat badan yang diuraikan sebagai brikut:
39
40
Tabel 4.1. Statistik Deskriptif Umur dan Berat Badan Bayi
di BPS Leni Indrawati, Karongan, Berbah, Sleman
Min
6
5,8
Umur
Berat badan
Max
24
13,1
Mean
13,2
9,2
Std. Deviasi
6,7
2,0
(Sumber: Data primer, 2016)
Tabel 3. menunjukkan rata-rata umur bayi di BPS Leni Indrawati,
Karongan Brebah, Sleman adalah 13,2 bulan, umur bayi tertinggi 24 bulan
dan, umur terrendah 6 bulan. Rata-rata berat badan bayi di BPS Leni
TA
N
R
A KA
Indrawati, Karongan Brebah, Sleman sebesar 9,2 kg, berat badan tertinggi
A GYA
K
A I YO
sebesar 13,1 kg dan, berat badan terrendah 5,8 kg.
T YAN
S
U A.
3. Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan yang Diberi ASI
P RAL
R
E DE
Eksklusif
Hasil analisis data kenaikan berat badan bayi yang diberi ASI eksklusif
P
N
E
SJ
di BPS Leni Indrawati, Karongan Brebah, Sleman disajikan pada tabel
E
K
I
T
S
berikut:
Tabel 4.2 Distribusi Kenaikan Berat Badan Bayi Usia 0-6 Bulan yang Diberi
ASI Eksklusif di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah, Sleman
Kriteria
0 – 0,61 kg
0,61 – 1 kg
Total
Frekuensi
16
16
Persentase (%)
0
100,0
100
(Sumber: Data primer, 2016)
Tabel 3.1 menunjukkan seluruh bayi yang diberi ASI eksklusif
mengalami kenaikan berat badan 0,61 – 1 kg yaitu sebanyak 16 bayi (100%).
41
4. Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan yang Tidak Diberi ASI
Eksklusif
Hasil analisis data kenaikan berat badan bayi yang tidak diberi ASI
eksklusif di BPS Leni Indrawati, Karongan Brebah, Sleman disajikan pada
tabel berikut:
Tabel 4.3 Distribusi Kenaikan Berat Badan Bayi Usia 0-6 Bulan yang Tidak
Diberi ASI Eksklusif di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah, Sleman
Kriteria
0 – 0,61 kg
0,61 – 1 kg
Total
Frekuensi
3
16
19
(Sumber: Data primer, 2016)
Persentase (%)
15,8
84,2
100
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
T YAN
S
U A.
Tabel 3.2 menunjukkan bayi yang tidak diberikan ASI eksklusif
P RAL
R
E DE
sebanyak 3 bayi (15,8%) mengalami kenaikan berat badan 0-0,61 kg,
P
N
sedangkan yang mengalami kenaikan 0,5-1 kg sebanyak 16 bayi (84,2%).
E
SJ
E
K
I
T
5. Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Berdasarkan
S Pemberian ASI
Kenaikan berat badan pada bayi usia 0-6 bulan berdasarkan pemberian
ASI di BPS Leni Indrawati, Karongan Berbah, Sleman
Tabel 4.4 Tabulasi Silang Kenaikan Berat Badan Bayi Usia 0-6 Bulan dan
Pemberian ASI Eksklusif di BPS Leni Indrawati,
Karongan Berbah, Sleman
ASI
Eksklusif
ASI eksklusif
Tidak ASI eksklusif
Berat badan
0 – 0,61 kg
0,61 – 1 kg
f
%
F
%
0
0
16
100
3
15,8
16
84,2
(Sumber: Data primer, 2016)
Total
F
16
19
%
100
54,3
42
Tabel 3.3 menunjukkan berat badan bayi yang diberikan ASI eksklusif
seluruhnya mengalami kenaikan 0,61-1 kg sebanyak 16 bayi (100%). Bayi
yang tidak diberi ASI eksklusif sebanyak 3 bayi (15,8%) mengalami kenaikan
berat badan 0-0,61 kg, sedangkan 16 bayi (84,2%) mengalami kenaikan berat
badan 0,61-1 kg.
B. Pembahasan
TA
N
R
A KA
1. Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan yang Diberi ASI
A GYA
K
A I YO
Eksklusif
T YAN
S
U A.
Hasil penelitian menunjukkan berat badan bayi usia 0-6 bulan yang
P RAL
R
E DE
diberi ASI eksklusif seluruhnya mengalami kenaikan 0,61-1 kg yaitu sebanyak
16 bayi (100%). Hasil penelitian ini sejalan dengan Dintasari (2010) yang
P
N
E
SJ
menyimpulkan adanya penambahan rata-rata berat badan pada kelompok bayi
E
K
I
T
yang diberi ASI eksklusif sebesar 4.800,00 gram.
S
Bayi cukup bulan, berat badan waktu lahir akan kembali setelah hari
kesepuluh.
Usia
0-5
bulan,
berat
badan
bayi
bertambah
menjadi
0,682kg/bulan. Berat badan menjadi dua kali berat badan waktu lahir pada
bayi berumur 5 bulan, menjadi tiga kali berat badan lahir pada umur 1 tahun,
dan menjadi empat kali berat badan lahir pada umur 2 tahun. Keadaan
kesehatan, gizi dan pertumbuhan pada bayi sangat berhubungan erat.
Kenaikan berat badan bayi secara konseptual sebagai perubahan kuantitatif
dalam arti pertambahan ukuran dan struktur (Soetjiningsih, 2002).
43
Menurut Gupte (2004) secara teori berat badan bayi menjadi sekitar
6.380 gram pada umur 6 bulan. Pada penelitian ini, berat badan bayi
seluruhnya mengalami kenaikan. Kondisi tersebut dapat disebabkan karena
ASI merupakan satu-satunya makanan tunggal paling sempurna bagi bayi
hingga berusia 6 bulan karena mengandung zat gizi yang dibutuhkan oleh bayi
(Arif, 2009).
2. Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan yang Tidak Diberi ASI
TA
N
R
A KA
Eksklusif
A GYA
K
A I YO
Berat badan bayi usia 0-6 bulan yang tidak diberi ASI eksklusif
T YAN
S
U A.
sebanyak 3 bayi (15,8%) mengalami kenaikan berat badan 0-0,61 kg,
P RAL
R
E DE
sedangkan yang mengalami kenaikan 0,5-1 kg sebanyak 16 bayi (84,2%).
Hasil penelitian ini sejalan dengan Dintasari (2010) yang menyimpulkan
P
N
E
SJ
adanya penambahan rata-rata berat badan bayi pada kelompok bayi yang
E
K
I
T
diberi MP-ASI sebesar 3.858,53 gram.
S
Menurut Arif (2009) MP-ASI adalah makanan yang diberikan kepada
bayi bersama-sama dengan ASI. MP-ASI merupakan makanan tambahan yang
diberikan kepada bayi setelah bayi berumur 6 bulan sampai bayi berusia 24
bulan dan bukan sebagai pengganti ASI (Krisnatuti dan Yenrina, 2000).
Menurut Zailani (2000) dalam Fatturohman (2004) bahwa pemberian MP-ASI
yang dini umumnya lebih banyak disebabkan alasan budaya dan kepercayaan
masyarakat setempat. Hal ini berkaitan dengan masih kuatnya pengaruh dukun
kampung dan orangtua yang masih perpegang pada adat kebiasaan lama
secara turun-temurun dan masih dipatuhi oleh ibu-ibu muda.
44
Penambahan berat badan bayi disebabkan karena adanya asupan
makanan yang dikonsumsi oleh bayi. Hasil penelitian Puji dan Bambang
(2007) menyimpulkan bahwa makanan sehari-hari berhubungan signifikan
dengan penambahan berat badan bayi. Penambahan berat badan bayi sesuai
dengan teori yang dikemukakan oleh Gupte (2004) bahwa bayi akan memiliki
berat badan dua kali berat lahirnya pada umur 5 sampai 6 bulan
3. Kenaikan Berat Badan Pada Bayi Usia 0-6 Bulan Berdasarkan
TA
N
R
A KA
Pemberian ASI
A GYA
K
A I YO
Berat badan bayi yang diberikan ASI eksklusif seluruhnya mengalami
T YAN
S
U A.
kenaikan 0,61-1 kg sebanyak 16 bayi (100%). Bayi yang tidak diberi ASI
P RAL
R
E DE
eksklusif sebanyak 3 bayi (15,8%) mengalami kenaikan berat badan 0-0,61
kg, sedangkan 16 bayi (84,2%) mengalami kenaikan berat badan 0,5-1 kg.
P
N
E
SJ
Hasil penelitian ini sejalan dengan Irawati (2009) yang menyimpulkan bahwa
E
K
I
T
bayi yang diberi MP-ASI terlalu dini lebih banyak yang terserang diare, batuk-
S pilek,
dan panas. Berbagai gangguan kesehatan pada bayi tersebut
menyebabkan penambahan berat badan bayi tanpa diberi MP-ASI lebih tinggi
dibandingkan yang diberi MP-ASI.
Perbedaan kenaikan berat badan bayi antara yang diberi ASI dengan
tidak diberi ASI dapat disebabkan karena kemampuan bayi dalam mencerna
makanan dan minuman yang dikonsumsi. ASI adalah makanan terbaik untuk
bayi. Pemberian Air Susu Ibu (ASI) dan Makanan Pendamping ASI (MP-ASI)
yang tepat merupakan bekal terbaik bagi seorang bayi untuk menjamin proses
tumbuh kembang yang optimal (Depkes RI, 2007).
45
MP-ASI diberikan dengan tujuan menambah energi dan zat-zat gizi yang
diperlukan bayi untuk pertumbuhan dan perkembangan karena ASI tidak
dapat memenuhi kebutuhan bayi secara terus menerus. ASI hanya mampu
memenuhi kebutuhan bayi sampai usia 4-6 bulan setelah itu produksi ASI
berkurang
sedangkan
kebutuhan
bayi
semakin
meningkat
seiring
bertambahnya umur dan berat badan (Krisnatuti dan Yenrina, 2000).
Mengukur kecukupan produksi ASI bagi bayi dapat dilihat dari kenaikan
TA
N
R
A KA
berat badan dan kesehatan bayi sehingga apabila MP-ASI diberikan saat usia
A GYA
K
A I YO
di bawah 6 bulan sistem pencernaan bayi belum memiliki enzim untuk
T YAN
S
U A.
mencerna makanan yang dapat memperberat kerja pencernaan dan ginjal bayi.
P RAL
R
E DE
Usus bayi belum dapat menyaring protein dalam jumlah besar yang dapat
menimbulkan reaksi batuk, diare dan alergi. Pemberian MP ASI terlalu dini
P
N
E
SJ
akan menyebabkan keterlambatan mengembangkan keterampilan makan
E
K
I
T
seperti menggigit, mengunyah, tidak menyukai makanan padat (Arif, 2009).
S
Penambahan makanan selain ASI pada usia yang terlalu dini juga dapat
meningkatkan kesakitan (morbiditas). Bayi tersebut akan mudah terkena
infeksi saluran pencernaan maupun pernafasan. Berbagai gangguan yang
dialami oleh bayi yang mendapatkan makanan tambahan sebelum usia 6 bulan
ke atas dapat berpengaruh terhadap pertumbuhan bayi terutama pada berat
badan bayi (Depkes, 2003).
Bayi yang memiliki status gizi lebih ini disebabkan karena bayi
banyak mendapat asupan susu formula. Bayi tersebut cenderung memiliki
status gizi lebih karena kandungan
susu formula yang tersedia jelas
46
berbeda dengan kandungan gizi yang terdapat dalam ASI. Kandungan dalam
susu formula lebih banyak mengandung pemanis buatan sehingga dapat
sangat cepat menaikkan berat badan bayi. Hal ini sesuai dengan teori yang
menyatakan bahwa Berat badan bayi yang mendapat
meningkat
ASI
eksklusif
lebih lambat dibanding bayi yang mendapat susu formula
(MPASI). Hal ini tidak berarti bahwa berat badan yang lebih besar pada
bayi yang mendapat susu formula lebih baik dibanding bayi yang
TA
N
R
A KA
mendapat ASI. Berat badan berlebih pada bayi yang mendapat susu
A GYA
K
A I YO
formula justru menandakan terjadinya kegemukan (obesitas). Karena dengan
T YAN
S
U A.
pemberian ASI eksklusif status gizi bayi akan baik dan mencapai
P RAL
R
E DE
pertumbuhan yang sesuai dengan usianya (Hariyani, 2011).
P
N
E
SJ
C. Keterbatasan Penelitian
E
K
I
T
Penelitian ini memiliki keterbatasan yaitu belum dilakukan pengkajian
S
terhadap faktor-faktor lain yang mempengaruhi penambahan berat badan, yaitu
fatkor genetic, regulasi termis, metabolism, dan aktivitas fisik.
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
Kesimpulan dari penelitian ini sebagai berikut:
1. Berat badan bayi usia 0-6 bulan yang diberi ASI eksklusif seluruhnya
mengalami kenaikan 0,61-1 kg sebanyak 16 bayi (100%).
2. Berat badan bayi usia 0-6 bulan yang tidak diberi ASI eksklusif sebanyak 3
bayi (15,8%) mengalami kenaikan berat badan 0-0,61 kg dan 16 bayi (84,2%)
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
mengalami kenaikan berat badan 0,61-1 kg.
3. Berat badan bayi yang diberikan ASI eksklusif seluruhnya mengalami
T YAN
S
U A.
kenaikan 0,61-1 kg, sedangkan bayi yang tidak diberi ASI eksklusif sebanyak
P RAL
R
E DE
3 bayi (15,8%) mengalami kenaikan berat badan 0-0,61 kg dan16 bayi
P
(84,2%) mengalami kenaikan berat badan 0,61-1 kg.
N
E
SJ
E
K
I
T
S
B. Saran
Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka peneliti memberikan saran-saran
sebagai berikut:
1. Bagi mahasiswa STIKES Jenderal Achmad Yani
Mahasiswa hendaknya menggunakan hasil penelitian ini sebagai tambahan
data untuk penelitian selanjutnya.
2. Bagi Institusi Stikes Achmad Yani Yogyakarta
Stikes Achmad Yani Yogyakarta hendaknya menggunakan hasil penelitian ini
sebagai tambahan bacaan bagi mahasiswa di perpustakaan.
47
48
3. Bagi BPS Leni Indrawati
BPS Leni Indrawati agar dapat mendukung gerakan inisiasi menyusu dini
dengan memberikan ASI eksklusif sesaat setelah bayi lahir dan memberikan
arahan serta pengetahuan kepada ibu hamil dan ibu menyusui.
4. Bagi Peneliti
Penelitian hendaknya menggunakan hasil penelitian ini sebagai bekal untuk
memberikan informasi di lingkungannya.
TA
N
R
A KA
5. Bagi Ibu
A GYA
K
A I YO
Ibu hendaknya lebih memperhatikan pentingnya ASI eksklusif terhadap
T YAN
S
U A.
kekebalan tubuh bayi dan terhadap peningkatan berat badan bayi pada usia 4
P RAL
R
E DE
sampai 6 bulan pertama.
P
N
E
SJ
S
E
K
I
T
DAFTAR PUSTAKA
Arikunto, S. (2010).ProsedurPenelitianSuatuPendekatanPraktik. Jakarta : P.T.
RinekaCipta.
Binadiknakes.(2004). Elektromedik dan Pengembangannya. Edisi No 17.
Depkes RI. (2005). Hak-HakAnak Indonesia belumTerpenuhi.http//www.depkes
go.id/index.php/option=newstask=vienaticle&sid=709+item. Available
online.Diakses 20 September 2015.
_________. (2005). PedomanDeteksiDiniTumbuhKembangBalita.Jakarta: Depkes
RI.
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
_________. (2007). PedomanPendampinganKeluargaMenujuKadarzi. Jakarta.
DinkesBantul. (2015). PofilKesehatanKabupatenBantul 2014.Bantul
T YAN
S
U A.
Dintansari, E.O. (2010).StudiKomparatifPenambahanBeratBadanBayiUmur 0-6
Bulan
yang
Diberi
MP-ASI
danTanpaDiberi
MPASI.JurnalIlmiahKebidanan.Vol. 1 No. 1 EdisiDesember.
P RAL
R
E DE
P
Gupte, S. (2004).PanduanPerawatanAnak. Jakarta. PustakaPopulerObor.
N
E
J
Hariyani, S. (2011).GiziUntkKesehatanIbuDanAnak.
Graha Ilmu. Yogyakarta.
S
E
IK
Hamidah.(2013).GambaranBeratBadanBayi
Usia 0-6 Bulan Yang Di Beri Air
ST SusuIbu
(ASI)
Eksklusif
di
PosyanduDesaJurugKecamatanSookoKabupatenPonorogo.KaryaTulisIl
miah.
Program
Studi
DIII
KebidananFakultasIlmuKesehatanUniversitasMuhammadiyahPonorogo.
Hubertin.(2004). Konseppenerapan ASI Eksklusif. Jakarta: EGC.
Kemenkes, RI. (2015). Data danInformasiTahun 2014 (ProfilKesehatan
Indonesia) Jakarta: Kemenkes RI.
Kristiyansari, W. (2009).ASI: MenyusuidanSadari. Yogyakarta: NuhaMedika.
Narendra, M. B.(2004).Baku/standard tumbuhkembang.In: Narendra, Sularyo,
Soetjiningsih,
Suyitno,
Ranuh,.1st
ed.
TumbuhKembangAnakdanRemaja.Jakarta:IkatanDokterAnak Indonesia.
Notoatmodjo, S. (2007).IlmuKesehatanMasyarakat:
Jakarta: RinekaCipta.
Prinsip-prinsipDasar.
____________. (2010). MetodePenelitianKesehatan. Jakarta: RinekaCipta.
Nursalam,
Susilaningrum,
R.
&Utami,
(2005).AsuhanKeperawatanBayidanAnak. Jakarta: SalembaMedika.
S.
Nursalam. (2013). KonsepdanPenerapanMetodologiPenelitianIlmuKeperawatan,
Jakarta :SalembaMedika.
Perry & Potter. (2005). Buku Ajar Fundamental Keperawatan: konsep, proses,
danPraktiked.4 vol.1, Jakarta: EGC
TA
N
R
A KA
A GYA
K
A I YO
Purwanti, HS. (2004). KonsepPenerapan ASI Eksklusif. Jakarta. EGC.
Rianti. (2006). Pengertian KMS. Available: http://www.gizi.net./Diakses 28
September 2015.
T YAN
S
U A.
P RAL
R
E DE
Roesli, U. (2009). Mengenal ASI Eksklusi, Jakarta: TrubusAgriwidya.
Rulina, S. (2004).BahanBacaanManajemenLaktasi, cetakan ke-2. Jakarta:
PerkumpulanPerinatologi Indonesia.
P
N
E
J
Santoso,S danSRanti, L.A.(2011).Kesehatan Dan Gizi. Jakarta: Rineka Cipta.
E
K
I
Soetjiningsih.(2004).
ST PerkembanganAnakdanPermasalahannya.PenerbitBukuKedokteran EGC.
Jakarta.
__________.(2005). TumbuhKembang. Jakarta: EGC.
Suminar,
S.M.
(2013)
HubunganPolaPemberian
ASI
denganPeningkatanBeratBadanBayi
(Studi
di
KelurahanNgaliyanKecamatanNgaliyan Semarang).KaryaTulisIlmiah.
StikesTelogorejo Semarang.
Supariasa, I.G.B. (2007). Pengantar Ilmu Gizi. Jakarta. PustakaPelajar.
UNICEF.(2011). Progaming Guide “Infant And Young Child Feeding”. New
York
:
UNICEF.
Available
from:
URL:
HIPERLINK:
http://www.unicef.org/nutrition/files/Final_IYCF_programming_guide_
2011.pdf (Accesed : 25 Maret 2015)
Wong, D.L. (2009). Pedoman Klinis Keperawatan Pediatrik. Jakarta: EGC.
Download