EKONOMI BISNIS dan MANAJERIAL

advertisement
SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)
MATA KULIAH
: EKONOMI BISNIS dan MANAJERIAL (Business and Managerial Economics)
KODE / SKS
: SI – 504 / MATRIKULASI
PROGRAM STUDI : MAGISTER MANAJEMEN SISTEM INFORMASI
Pertemuan
Pokok Bahasan
Tujuan Instruksi Umum
Sub Pokok Bahasan
Sasaran Belajar
(TIU)
I
1.
Pendahuluan :
Manfaat matakuliah Ekonomi Bisnis
dan Ekonomi Manajerial ; Ruang
Lingkup matakuliah Ekonomi Bisnis
dan Ekonomi Manajerial; dan
Lingkungan Bisnis
Setelah mengikuti pertemuan atau
tatap muka pertama ini,
mahasiswa diharapkan
mengetahui ruang lingkup mata
kuliah ekonomi bisnis dan
ekonomi manajerial dan
mengetahui tentang pentingnya
seorang mahasiswa magister
manajemen untuk mempelajari
ilmu yang merupakan cabang dari
ilmu ekonomi yang lebih bersifat
ssebagai ilmu terapan ini.
Disamping itu, mahasiswa setelah
mengikuti pertemuan ini
diharapkan untuk juga
mengetahui tentang lingkungan
ekonomi di dalam mana bisnis
dilakukan (business environment)
1.1. Definisi Ekonomi
Bisnis dan Ekonomi
Manajerial; kaitan
antara Ekonomi Bisnis
dan Ekonomi
Manajerial.
1.2. Ruang lingkup
matakuliah ekonomi
ekonomi bisnis dan
eknomi manajerial :
lingkungan bisnis
(business environment);
struktur ekonomi
(structure of the
economy); konsep
perusahaan (firm) dan
pasar (market); tujuan
bisnis (business
objectives); teori
permintaan (demand
theory); teori biaya
(cost theory); teori
penetapan harga
(pricing theory); teori
Agar mahasiswa memahami
pentingnya mempelajari ilmu
ekonomi bisnis dan ilmu
ekonomi manajerial;
memahami dan dapat
menjelaskan ruang lingkup
ekonomi bisnis dan ekonomi
manajerial dan lingkungan
bisnis
penanaman modal
(investment theory);
strategi korporasi
(corporate strategy);
ekonomi bisnis
internasional
(international business
economics); dan
hubungan antara
pemerintah
(government) dan bisnis
(business).
1.3. Lingkungan bisnis
(business environment);
kebijakan ekonomi
makro
(Ketenagakerjaan
penuh, Kestabilan
harga, Pertumbuhan
Ekonomi dan
Keseimbangan Neraca
Pembayaran)
II
2. Struktur Ekonomi: Definisi struktur
ekonomi; Pengukuran struktur
ekonomi; dan perubahan struktur
ekonomi
Dari topik yang dibahas dalam
tatap muka medua ini, mahasiswa
diharapkan untuk mengetahui
segala aspek yang berkaitan
dengan struktur ekonomi
(definisi, pengukuran, perubahan
struktur ekonomi) dan
mengetahui konsep perusahaan
dan hubungan dengan pasar
(bentuk organisasi bisnis dan
struktur oganisasi bisnis).
2.1. Definisi struktur
ekonomi
2.2. Pengukuran struktur
ekonomi
2.3. Perubahan struktur
ekonomi
Agar mahasiswa memahami
dan mampu menjelaskan
definisi struktur ekonomi,
struktur ekonomi suatu
negara, teknik pengukuran
struktur ekonomi, dan
mendeteksi perubahan
struktur ekonomi.
3. Perusahaan dan Pasar; Bentuk dan
Struktur Organisasi Pasar
3.1.
Bentuk Organisasi
perusahaan
3.2. Struktur organisasi
perusahaan
III
4. Tujuan Perusahaan
5.
Dari topik yang dibahas dalam
pertemuan ketiga ini, mahasiswa
diharapkan untuk mengetahui
tujuan perusahaan, baik dalam
teori maupun praktik. Topik lain
akan merangsang mahasiswa
mengetahui tentang konsep
permintaan, baik dalam teori
maupun praktik.
Konsep Permintaan
4.1. Tujuan perusahaan
dalam teori
4.2. Tujuan perusahaan
dalam praktik
Agar mahasiswa memahami
dan mampu menjelaskan
tujuan perusahaan, dan
konsep permintaan
5.1. Permintaan dalam teori
5.2. Permintaan dalam
praktik
IV
6.
Analisis Produksi dan Biaya
Agar mahasiswa mengetahui
teknik analisis biaya dan analisis
produksi
6.1. dan Fungsi Produksi
6.2. Fungsi Produksi dengan
Satu Variabel Masukan
(Input): Produk Total
Rataan, dan Marjinal;
Hukum Penerimaan
yang Berkurang (Law of
Diminishing Return)
6.3. Penggunaan Masukan
(Input) secara optimal
Agar mahasiswa memahami,
mampu menjelaskan, dan
mampu menerapkan teknik
analisis produksi dan teknik
analisis biaya.
6.4. Fungsi Produksi dengan
Dua Variabel Masukan
(Input); Isoquan
Produksi; Daerah
Ekonomi Produksi;
Laju Marjinal dari
Substitusi Sempurna
dan Masukan (Input)
Komplementer
6.5. Kombinasi Optimal
Masukan; Garis Isokos
(Isocost); Kombinasi
Optimal Masukan
(Input) untuk
meminimalkan biaya
atau memaksimalkan
keluaran (Output)
6.6. Penerimaan terhadap
Skala (Return to Scale)
6.7. Fungsi Produksi
Empirik
6.8. Teknologi dan
Persaingan
Internasional
V
7.
Struktur Pasar dan Praktik Penentuan
Harga
Agar Mahasiswa mengetahui hal
yang berkaitan dengan struktur
pasar dan penentuan harga
7.1. Kompetisi Sempurna
dan Monopoli: Struktur
Pasar dan Derajat
Persaingan; Arti
Agar mahasiswa memahami
dan dapat menjelaskan teori
tentang struktur pasar dan
jenis pasar.
Persaingan Sempurna
dan DeterminasiHarga;
Analisis Jangka Panjang
dan Jangka Pendek
Persaingan Sempurna;
Persaingan dalam
Ekonomi Internasional;
Sumber dan Arti
Moopoli; Perbandingan
antara Monopoli dan
Persaingan Sempurna
7.2. Kompetisi Monopolistik
dan Oligopoli: Arti dan
Pentingnya Persaingan
Monopolistik; Analisis
Jangka Pendek dan
Jangka Panjang
Persaingan
Monopolistik; Evaluasi
atas Teori Persaingan
Monopolistik; Oligopoli
dan Pemusatan Pasar;
Model-model Oligopoli;
Implikasi Efisiensi dari
Oligopoli; Barisan
Pelakuk Oligopoli;
Model Pemaksimalan
Penjualan
7.3. Praktik Penentuan
Harga; Penentuan Harga
Produk Ganda;
Diskriminasi Harga
Diskriminasi Harga
VI
8.
Keputusan Investsi dan Penganggaran
Modal
Agar mahasiswa mengetahui
berbagai langkah yang harus
ditempuh dalam membuat
keputusan investasi dan prosedur
penganggaran modal
Internasional dan
Praktik Banting Harga
(Dumping); Penentuan
Harga dalam Praktik
8.1. Pengangaran Modal
dengan Dana
Takterbatas
8.2.
Investasi sama-sama
Ekslusif (Mutual
Exclusive Investment)
Agar mahasiswa memahami
dan mampu menjelaskan
teknik penganggaran modal
dan langkah yang harus
diambil dalam membuat
keputusan investasi
REFERENSI :
1.
Hornby, W., B. Gammies, and S. Wall (1977). Business Economic. Longman. London, UK and New York, USA
2.
Atkinson, B. and R. Miller (1998). Business Economics. Addison-Wesley
3.
Salvatore, D. (1993). Managerial Economics in A Global Economiy.McGraw-Hill International Editions. Hightstown, NJ. USA
4.
Douglas, E.J. and S. Callent (1992) Managerial Economics; Analisis and Strategy. Prentice-Hall International, Inc Engkewood Cliffs, New Jersey, USA
Download