Penyakit Ikan Lele dan Penanganannya-

advertisement
PENYAKIT DAN PARASIT IKAN
PADA BUDIDAYA IKAN AIR TAWAR
Suatu Bahan :" Pemanfaatan Belatung Ampas Tahu Sebagal Pakan Alternatif
Untuk Peningkatan Produksl lkan Lele Dumbo" BagiPetani ikan
Desa Plngit, Kecamatan Raklt, Kabupaten Banjarnegara
Oleh:
Drh. H. Rokhmani, tti.Si.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
J EN DERAL SOEDI R]UIAN
U N IVERSITAS
bio.unsoed.ac.id
FAKULTAS BIOLOGI
PURWOKERTO
2414
PENYAKIT IKAN LELE DAN PENANGANANNYA*)
Oleh:
Drh. H. Rokhmani, M.Si.**)
PENDAHULUAN
penyakit pada budidaya ikan lele sangat beragam. Penyakit ikan lele biasanya disebabkan oleh
penanganan berbeda-beda
mikroorganisme yang iidak kasat mata. Penyakit pada ikan lele perlu
pintu masuk
tergantung jenis penyakitnya. Petunjuk dari tampilan luar ikan Lele dapat dijadikan
satu jenis
untuk mengetahui jenis penyakit ikan lele. Walaupun sebenarnya ikan Lele termasuk salah
air tetap
ikan budidaya yang tahan hidup dalam air berkualitas buruk, namun penanganan sanitasi
virus,
memegang peranan penting dalam menunjang kesehatan lele. Mikroorganisme berupa
pada ikan Lele.
bakteri, jamur, dan protozoa ukuran kecil umumnya bersifat parasit
BEBERAPA PENYEBAB PENYAKIT PADA IKAN LELE
1. penyakit karena bakteri Aeromonas hydrophilla dan Pseudomonds hydrophylla
ini
Bentuk bakteri ini seperti batang dengan cambuk terletak di ujung batang, dan cambuk
digunakan untuk bergerak. Ukurannya 0,7-0,8 x 1-1,5 mikron'
Gambar 1. Foto Aeromonas ltydrophylla
Geiala
:
Warna tubuh menjadi gelap, kulit kesat dan timbul pendarahan. Lele bernafas
megap-megap di Permukaan air.
pencegahan
:
Lingkungan harus tetap bersih, termasuk kualitas air harus baik.
pengobatan : Melalui makanan antara lain pakan dicampur Terramycine dengan dosis 50 mg/kg
ikan/hari, diberikan selama 7-10 hari berturut-turut atau dengan Sulphonamid
sebanyak 100 mg/kg ikan/hari selama 3-4 hari'
bio.unsoed.ac.id
*)
Judul Makalah penyuluhan: " Pemanfaatan Balung Ampas Tahu Sebagai Pakan Alternatif Untuk
peningkatan produksi lkan Lele Dumbo" yang disampaikan di depan petani ikan Desa Pingit,
Kecamatan Rakit, Kabupaten Baniarnegara pada tanggal 12 Agustus 2014
**)
Dosen Tetap Fakultas Biologi Unsoed Purwokerto
2. Penyakit tuberculosis
Gambar 2. Foto Mycobacterium fortoitum
Penyebab
Ba
kte ri My cobacte ri u m fo rtoitu m
Tubuh ikan berwarna gelap, perut bengkak (karena tubercle/bintil-bintil pada
hati, ginjal, dan limpa). Posisi berdiri di permukaan air, berputar-putar atau
miring-miring, bintik putih di sekitar mulut dan sirip.
Geiala
Pengendalian
Perbaiki kualitas air dan lingkungan kolam.
Pengobatan
Dengan Terramycin dicampur dengan makanan 5-7,5 gram/100 kg ikan/hari
selama 5-15 hari.
2.
Penyakit karena Jamur
/
Cendawan
3.
Gambar 3. Foto jamur Saprolegnia sp dan lkan Lele yang terserang
Penyebab
:
Jamur Saprolegnio sp. atau Ahlya sp. ini tumbuh menjadi saprofit pada jaringan
tubuh yang matiatau ikan yang kondisinya lemah.
Gejala
:
lkan ditumbuhi sekumpulan benang halus seperti kapas, pada daerah luka atau
ikan yang sudah lemah, menyerang daerah kepala tutup insang, sirip, dan tubuh
lainnya. Penyerangan pada telur, maka telur tersebut diliputi benang seperti
kapas
Pengendalian
:
bio.unsoed.ac.id
Benih gelondongan dan ikan dewasa direndam pada Malachyte Green Oxalate
2,5-3 ppm selama 30 menit dan telur direndam Malachyte Green Oxalate O,L-0,2
ppm selama l jam atau 5-10 ppm selama 15 menit.
4. Penyakit bintik putih dan gatal (Trichodiniasis)
e amOa,
+. flo,ti lrichodino sp. dan ikan Lele yang tersera ngTrichodina sp"
parasit dari golongan ciliata, bentuknya bulat, kadang-kadang amuboid,
mempunyai lnti berbentuk ta pal kuda, disebut lchthyophthi rius multifilis'
Penyebab
Gejala
Gejala umum yang tampak pada ikan antara lain:
(1) lkan yang diserang sangat lemah dan selalu timbul di permukaan air;
(2)Terdapat bintik-bintik berwarna putih pada kulit, sirip dan insang;
(3) lkan sering menggosok-gosokkan tubuh pada dasar atau dinding kolam.
Pengendalian
Air harus dijaga kualitas dan kuantitasnya.
Dengan cara perendaman ikan yang terkena infeksi pada campuran larutan
formalin 25 cc/m3 dengan larutan Malachyte Green Oxalate 0,L gram/m3 selama
L2-24 jam,kemudian ikan diberi air yang segar. Pengobatan diulang setelah 3
Pengobatan
hari.
5. Penyakit cacing Trematoda
Gambar 5. Gyrodactytus sp. dan ikan yang terserang cacing Trematoda
Penyebab
:
Gejala :
pengendalian
:
Cacing kecilGyrodactylus dan Dactylogyrus. Cacing Dactylogyrus menyerang
insang, sedangkan cacing Gyrodactylus menyerang kulit dan sirip.
yang
lnsang yang dirusak menjadi luka-luka, kemudian timbul pendarahan
a kibatnYa Pernafasan terganggu.
bio.unsoed.ac.id
cara pengendalian yang dapat dilakukan adalah:
(1)direndam formalin 250 cc/m3 air selama 15 meniU
(2)Methyline Blue 3 ppm selama 24iam;
(3) menyelupkan tubuh ikan ke dalam larutan Kalium Permanganat (KMnOa) O,0t%
selama 130 meniU
(4) memakai larutan NaCl 2% selama
t
30 menit;
(5)dapatjugamemakailarutanNH4oH0,5%selamatlomenit.
6. Parasit Hirudinae
Gambar 5.: Foto lintah yang dapat menyerang ikan Lele
Penyebab
Gejala
:
Lintah Hirudinae, cacing berwarna merah kecoklatan'
parasit, sehingga
: Pertumbuhannya lambat, karena darah terhisap oleh
menyebabkan anemia/kurang darah.
larutan Diterex 0'5
Pengendalian : Selalu diamati pada saat mengurangi padat tebar dan dengan
ppm.
pengontrolan faktor
Apabila ikan lele menunjukkan tanda-tanda sakit, maka harus dilakukan
penyebabnya, kemudian kondisi tersebut harus segera tangani'
PENUTUP
penyakit ikan lele umumnya muncul karena adanya perubahan kondisi lingkungan air'
perubahan kondisi lingkungan ini biasanya disebabkan oleh berbagai faktor antara lain: tercemar
yang drastis' Pada
oleh zat-zat berbahaya, penebaran yang terlalu padat dan perubahan temperatur
penyakit' Penyakit
kondisi yang seperti ini, daya tahan ikan Lele akan menurun dan mudah terserang
memilih benih
dalam
kehati-hatian
juga dapat dibawa oleh benih lele yang dibeli. Oleh karena itu,
ikan lele sakit
ikan Lele sangat penting. Cara lain mengatasi penyakit ikan lele adalah mengkarantina
bermanfaat
pada kolam khusus yang telah diberi garam ikan. Semoga materi penyuluhan ini dapat
Banjarnegara,
Kabupaten
bagi petani ikan Kelompok Mina Rahayu, Desa Pingit, Kecamatan Rakit,
Jawa Tengah.
bio.unsoed.ac.id
Download