ALUR DALAM PELAYANAN MEDIS Pendaftaran dan pengisian formulir PAR-Q AND YOU. TIDAK YA Pemeriksaan kesehatan Klasifikasi Scrining EKG TIDAK LAYAK LAYAK LAYAK TIDAK LAYAK PENGUKURAN Kesegaran Jasmani PEGOBATAN/RUJUKAN HASIL EKG Pembebanan Abnormal TINGKAT Kebugaran Jasmani PROGRAM latihan fisik sesuai dgn tingkat kebugaran (sehat/resti) EVALUASI PEMANTAUAN PAR-Q and You Dengan menggunakan 7 atau 9 item pertanyaan yang harus di jawab dengan “ YA” atau “TIDAK” untuk menentukan apakah klien dapat langsung mengikuti tes kebugaran jasmani atau harus dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu oleh dokter maka digunakan pertanyaan dalam bentuk sederhana yang di sebut Tes PAR-Q & YOU = Physical Actifity Readiness-Questionnaire & You, yaitu, NO 1 PERTANYAAN YA TIDAK Apakah anda pernah dinyatakan oleh dokter mengidap penyakit jantung dan harus membatasi aktivitas fisik kecuali atas rekomendasi dokter ? 2 Pernahkah anda merasa nyeri dada pada saat melakukan aktivitas fisik ? 3 Pernahkah anda merasa nyeri dada pada saat tidak melakukan aktivitas fisik dalam 1 bulan terakhir ? 4 Pernahkah anda kehilangan keseimbangan karena merasa pusing atau kehilangan kesadaran/ pingsan ? 5 Apakah anda mempunyai masalah tulang atau persendian yang akan bertambah parah jika melakukan aktivitas fisik ? 6 Apakah anda saat ini sedang dalam pengobatan/ minum obat untuk hipertensi atau jantung ? 7 Selain yang telah disebutkan di atas, apakah ada alasan/ kondisi lain sehingga anda tidak boleh atau harus membatasi aktivitas fisik? Kesimpulan PAR-Q and You : Tampak Sehat/ Risiko Tinggi/ Ada Penyakit Bila ada Satu atau Lebih Jawaban “YA” , harus dilakukan Konsul/ Pemeriksaan terlebih dahulu oleh Dokter Bila semua jawaban tidak dan usia klien kurang dari 35 thn. Klien dapat langsung dapat di lakukan pengukuran kebugaran jasmani Bila usia lebih dari 35 tahun maka klien lebih dahulu dilakukan pemeriksaan EKG Klien menandatangani informed consent Lakukan pemilihan program latihan fisik yang sesuai Lakukan pemantauan selama program , pencapaian target, dan tingkat keberhasilan Evaluasi 3 atau 6 bulan untuk mengetahui keberhasilan atau kelainan yang ditemukan selama klien menjalani program latihan