RSB - Dinkes Gunungkidul

advertisement
RENCANA STRATEGI
BISNIS
Kab. Gunungkidul
26 Agst 2015
RENCANA STRATEGI BISNIS
Dokumen
perencanaan
lima
tahunan yang memuat Visi, Misi,
Dan Arah Kebijakan Operasional
BLUD yang disusun berdasarkan
Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Daerah(RPJMD)
RENCANA STRATEGI BISNIS
Sejarah,
landasan
Hukum
• Mendasari kegiatan BLUD
• Keadaan masa depan yang
akan diwujudkan
VISI
• Yang harus dilakuklan agar Visi
dapat terwujud
MISI
Sejarah , land
Hukum, Kegtn
Utama
Visi & Misi
Renc Progm
5 Th
Capaian
Kinj
Proyeksi Keu
5 th
RBA & Evaluasi Kinerja
Prog/
Keg
Tang
jwb
Renc
5 TH
Prosd
Pelaks
Pem
biaya
an
Proyeksi Arus
kas
5 th
Proyeksi
Neraca
Proyeksi Lap
Operasional
FORMAT RSB
RENCANA STRATEGIS BISNIS
(RSB)
PENGANTAR
RINGKASAN EKSEKUTIF
Berisi gambaran menyeluruh Rencana Strategis
Bisnis, sehingga stakeholder mampu memahami
nya dalam waktu singkat. Ringkasan Eksekutif
DAFTAR ISI
BAB I. PENDAHULUAN
Gambaran Umum
Berisi keterangan ringkas mengenai landasan
hukum keberadaan BLUD, sejarah berdirinya dan
perkembangan BLUD serta peranannya bagi
masyarakat.
Latar Belakang BLUD
Nature of business BLUD, keterangan ringkas
mengenai kegiatan utama/pokok BLUD (terutama
yang menjadi layanan unggulan BLUD) dan upaya
dalam menghadapi persaingan global.
Visi
Gambaran kondisi BLUD dimasa akan datang.
Misi
Upaya yang akan dilakukan dalam mencapai visi.
BAB I. PENDAHULUAN
Tujuan BLUD
Arah yang hendak dituju oleh BLUD dalam
lima tahun mendatang melalui
strategi/kebijakan/program-program yang
akan dijalankan.
Budaya BLUD
Memuat nilai-nilai budaya kerja dan
keyakinan dasar yang diterapkan BLUD
dalam melaksanakan tugas sehari-hari
dalam mencapai visi dan misi yang telah
ditetapkan.
BAB II. PENCAPAIAN KINERJA
BLUD
A.
Pencapaian Kinerja tiga tahun terakhir
Memuat uraian tentang kinerja pelayanan dan
kinerja keuangan
B.Kondisi
Eksternal
dan
Internal
yang
mempengaruhi pencapaian kinerja
Strategi dan kebijakan yang telah dilaksanakan
termasuk kendala yang dihadapi dan upaya
pemecahannya,
serta
faktor-faktor
yang
mempengaruhi pencapaian kinerja, baik faktor
internal, maupun eksternal
BAB III. POSISI BISNIS BLUD
A. Analisis SWOT
Posisi BLUD dilihat dari kondisi internal yang
meliputi kekuatan dan kelemahan serta kondisi
eksternal yang meliputi peluang dan ancaman.
Variabel kondisi internal antara lain :
 Perspektif pembelajaran dan pertumbuhan SDM
(SDM, produktiitas, jenis keahlian/tenaga profesi,
serta Manajemen SDM )
 Perspektif proses bisnis internal (dan kepuasan
pelanggan)
Sistem manajemen operasional, sarana dan
prasarana, SOTK,, Sistem pemasaran, Ragam
produk layanan, Inovasi produk layanan, pola
penyusunan tarif.
BAB III. POSISI BISNIS BLUD
Perspektif keuangan
Sistem manajemen keuangan, Daya
saing
tarif,
aliran
kas,
tingkat
pengembalian investasi
dan
dana
pemerintah.
Variabel kondisi eksternal antara
lain :
 Undang-undang dan kebijakan,
Perkembangan produk pesaing,
Perkembangan IPTEK, Opini masyarakat
terhadap produk, Tingkat sosial ekonomi
masyarakat, Pangsa pasar.
BAB III. POSISI BISNIS BLUD
B. Penentuan posisi
Memuat uraian posisi BLUD dari
hasil analisis SWOT setelah melalui
Pembobotan, Rating dan Skoring
yang tergambar pada kuadran
SWOT.
C. Analisis pasar
Potensi pasar, pangsa pasar, dan
hal-hal lainnya yang menyangkut
posisi pasar produk layanan BLUD.
D. Analisis daya saing
Posisi pesaing, analisis posisi
persaingan, kelemahan dan
keuanggulan kompetitif dalam
persaingan.
BAB IV. ASUMSI-ASUMSI PENYUSUNAN RSB
1. Asumsi makro.
(tingkat inflasi, tingkat pertumbuhan
ekonomi, kurs dollar, tingkat bunga
deposito, tingkat bunga pinjaman)
2. Asumsi mikro
( kebijakan akuntansi, subsidi
pemerintah, asumsi tarif, volume
pelayanan, pengembangan pelayanan
baru, total pendapatan, total biaya,
output, i biaya per output.)
BAB V. ISSUE PENGEMBANGAN
Keadaan keseluruhan dari
hasil berbagai analisis, yang
nantinya akan berguna untuk
menyusun strategi.
BAB VI. SASARAN, TARGET/ INDIKATOR
KINERJA DAN STRATEGI
A. Sasaran
Sesuatu yang ingin dicapai dan bersifat
lebih operasional dibanding dengan
tujuan atau goals.
B. Target/ Indikator
Indikator keberhasilan pencapaian
sasaran
C. Strategi
Rumusan strategi yang mendorong
pelaksanaan program kerja dan akan
dijabarkan dalam bentuk kebijakankebijakan.
format sasaran dan target :
NO
1
SASARAN
Meningkatnya kepercayaan
pelanggan
TARGET
Customer retention 0% TH
20xx
format strategi dan kebijakan :
NO
SASARAN
STRATEGI
1
Meningkatnya
kepercayaan
pelanggan
Kebijakan Pembangu nan
kemitraan
Program Program
orientasi kpd
Kegiatan pelanggn
Pengurangan
waktu tunggu
pelayanan
KEBIJAKAN
KETENTUAN KETENTUAN YANG TELAH
DISEPAKATI PIHAK-PIHAK TERKAIT DAN
TELAH DITETAPKAN OLEH YANG
BERWENANG.
PROGRAM
kumpulan kegiatan atau aktivitas
yang sistematis dan terpadu untuk
mencapai hasil dan sasaran tertentu.
Contoh format program :
NO
SASARAN TARGET
PROGRAM
TAHUN
I
II
III
IV
V
Penanggung Jawab dan
Pembiayaan
Memuat perkiraan biaya dan
penanggung jawab dari programprogram yang disusun lima tahun yang
akan datang.
Contoh format penanggung jawab dan biaya :
NO
PROGRAM
PENANGGUNG
JAWAB
BIAYA (Rp)
Contoh format kebijakan dan prosedur :
NO
PROGRAM
KEBIJAKAN DAN PROSEDUR
BAB VIII. PROYEKSI KEUANGAN
Proyeksi Arus Kas
Proyeksi Neraca
Proyeksi Laporan Aktivitas
Proyeksi Rasio Keuangan
BAB IX. PENUTUP
TERIMA KASIH
05/12/2013
29
Download