EFEK RADIASI TERHADAP KELENJAR TIROID DAN PENATALAKSANAAN PENANGGULANGANNYA SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi syarat guna memperoleh gelar Sarjana Kedokteran Gigi Oleh : MUHAMMAD ANWAR UTAMA NIM : 040600082 FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010 Universitas Sumatera Utara Fakultas Kedokteran Gigi Departemen Radiologi Dental Tahun 2010 Muhammad Anwar Utama Efek Radiasi Terhadap Kelenjar Tiroid Dan Penatalaksanaan Penanggulangannya. ix + 29 halaman Radiasi sinar-x sangat membantu dokter gigi untuk mengidentifikasi kelainankelainan didalam rongga mulut, sehingga dapat menegakkan diagnosa. Penyinaran yang diberikan tidak hanya memberikan manfaat, tetapi dapat juga menimbulkan efek berupa efek somatik dan efek genetik. Salah satu efek yang dapat timbul yaitu pada kelenjar tiroid. Kelenjar tiroid merupakan organ yang berfungsi untuk mengendalikan aktifitas metabolik seluler dan bersifat sangat radiosensitif. Diperkirakan dosis sebesar 6000 mrads (0,06 Gy) yang diperlukan untuk menghasilkan suatu kanker pada tiroid. Dosis pada foto gigi dengan menggunakan 20 film adalah 6 mrads atau 1/100 dari dosis yang diperlukan dalam menghasilkan kanker tiroid. Beberapa efek lain yang ditimbulkan akibat radiasi sinar-x pada gigi antara lain hypothyroidism, thyroiditis, dan tumor tiroid. Proteksi terhadap pasien dan operator merupakan langkah pencegahan untuk meminimalkan dosis yang diterima oleh pasien dan operator, dan mengurangi Universitas Sumatera Utara timbulnya resiko yang mungkin terjadi pada rongga mulut dan organ non-target lainnya. Daftar Rujukan : 21 (1988 - 2010) Universitas Sumatera Utara PERNYATAAN PERSETUJUAN Skripsi ini telah dipersetujui untuk dipertahankan di hadapan tim penguji skripsi Medan, 16 Agustus 2010 Pembimbing : Tanda tangan Trelia Boel., drg, M.Kes., Sp. RKG …………………………. Universitas Sumatera Utara TIM PENGUJI SKRIPSI Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan tim penguji pada tanggal 16 Agustus 2010 TIM PENGUJI KETUA : Trelia Boel., drg, M. Kes., Sp. RKG ANGGOTA : 1. H. Amrin Thahir, drg 2. Lidya Irani, drg Universitas Sumatera Utara KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala berkah, rahmat dan pertolongannya yang telah menyertai penulis selama menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Efek Radiasi Terhadap Kelenjar Tiroid Dan Penatalaksanaan Penanggulangannya” yang merupakan salah satu syarat penulis untuk menyelesaikan pendidikan di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara. Shalawat dan salam semoga tercurah kepada khatamman nabiyyun wasyaiyidun anam Nabi Muhammad SAW, keluarga dan para sahabat. Selama proses penulisan ini, penulis banyak mendapatkan dukungan dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Ibu Trelia Boel, drg, M. Kes., Sp. RKG sebagi dosen pembimbing skripsi yang senantiasa menyediakan waktu, memberikan masukan-masukan yang berharga dan dorongan semangat dengan kesabaran selama penulis menyusun skripsi ini. Penulis juga mengucapkan terimakasih kepada Bapak Nazruddin, drg., PhD selaku Dekan dan Bapak M. Zulkarnain, drg., M.Kes selaku Pembantu Dekan I serta Bapak Eddy Dahar, drg., M.Kes (eks. Pembantu Dekan I) Fakultas Kedokteran Gigi USU. Terimakasih juga penulis ucapkan pada Bapak H. Amrin Thahir, drg selaku dosen penguji 1, Ibu Lidya Irani, drg selaku dosen penguji 2, dan Ibu Hj. Minasari Nasution, drg selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah membimbing penulis selama menjalani perkuliahan, seluruh staf pengajar beserta staf administrasi Fakultas Kedokteran Gigi USU. Universitas Sumatera Utara Rasa hormat dan terimakasih yang tulus penulis sampaikan kepada Ibunda dan Ayahanda tercinta (Siti Muntafiah dan Abdul Kamal Pasya) yang telah membesarkan, mendidik dengan kasih sayang, dan istri tercinta (Endang Rahmah Wati, S.Kep, Ns) yang telah membantu dan menemani selama proses penyelesaian skripsi ini, serta adinda-adinda tersayang (Ramil Sanjaya, Fandi Hariyadi, Yuni Muslima Sari, dan Sodiq Iskandar) yang selalu memberikan dorongan, semangat, dan doa. Teman seperjuangan di Fakultas Kedokteran Gigi USU Stambuk 2004 (Khalil, Taufiqi, Qiqien, Amiril, Citra, Nofi, Yahya, dll), adik-adik di FKG USU (Eko, Yusuf, Fauzan, Def, Yogi, dll) yang tidak dapat disebutkan namanya satu persatu. Teman-teman pengurus mushalla FKG USU dan aktivis dakwah kampus USU. Semoga Allah SWT yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang selalu mencurahkan rahmat dan hidayahNya kepada semua pihak yang telah membantu penulis. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih belum sempurna. Untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari semua pihak sehingga skripsi ini menjadi lebih baik bagi perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran gigi. Medan, 16 Agustus 2010 Penulis (Muhd. Anwar Utama) NIM : 040600082 Universitas Sumatera Utara DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL .................................................................................... HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... HALAMAN TIM PENGUJI SKRIPSI .......................................................... KATA PENGANTAR .................................................................................. iv DAFTAR ISI ................................................................................................ vi DAFTAR TABEL ........................................................................................ viii DAFTAR GAMBAR .................................................................................... ix BAB 1 PENDAHULUAN ................................................................. 1 BAB 2 ANATOMI DAN FUNGSI KELENJAR TIROID ................. 2.1 Anatomi ........................................................................... 2.2 Fungsi ............................................................................. 2.3 Sistem Hormon ................................................................ 2.3.1 Tiroksin (T4) ................................................................ 2.3.2 Triiodotironin (T3)......................................................... 4 4 6 8 8 9 BAB 3 EFEK SAMPING RADIASI TERHADAP KELENJAR TIROID DAN PENATALAKSANAAN PENANGGULANGANNYA ................................................ 3.1 Radiasi di Kedokteran Gigi ............................................. 3.1.1 Dosis Radiasi ................................................................ 3.2 Efek Samping Radiasi ..................................................... 3.2.1 Efek Somatik ................................................................ 3.2.2 Efek Genetik ................................................................. 3.3 Efek Samping Radiasi Pada Kelenjar Tiroid .................... 3.4 Tanda-Tanda dan Gejala Efek Radiasi pada Kelenjar Tiroid .............................................................................. 3.4.1 Hipotiroidisme .............................................................. 12 12 13 16 16 17 17 19 20 Universitas Sumatera Utara BAB 4 3.4.1.1 Tipe Hipotiroidisme ................................................... 3.4.1.2 Penyebab Hipotiroidisme ........................................... 3.4.1.3 Manifestasi Klinis ...................................................... 3.4.2 Tiroiditis ....................................................................... 3.4.3 Tumor Tiroid ................................................................ 3.4.4 Kanker Tiroid ............................................................... 3.4.4.1 Penyebab Kanker Tiroid ............................................. 3.4.4.2 Tipe Kanker Tiroid .................................................... 3.5 Penatalaksanaan Penanggulangan Efek Samping Penyinaran Pada Kelenjar Tiroid ..................................... 3.5.1 Hipotiroidisme .............................................................. 3.5.2 Tiroiditis ....................................................................... 3.5.3 Tumor Tiroid – Goiter (Gondok)................................... 3.5.4 Kanker Tiroid ............................................................... 20 21 22 23 24 25 25 25 KESIMPULAN ..................................................................... 29 27 27 27 27 28 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN Universitas Sumatera Utara DAFTAR TABEL Tabel 1. Halaman Pengikatan Hormon Tiroid Pada Protein Plasma Orang Dewasa Normal.......................................................................................................... 11 2. Dosis Radiasi Pada Tubuh Yang Menimbulkan Efek Akut ............................ 14 3. Batasan Dosis Yang Berdasarkan Ionising Radiations Regulations (IRR) 1999 .................................................................................................... 15 4. Efek Radiasi Pada Jaringan Dan Organ ......................................................... 16 5. Pengaruh Iradiasi Dengan Dosis Tinggi Keseluruh Tubuh ............................ 17 Universitas Sumatera Utara DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Anatomi Kelenjar Tiroid Manusia .................................................................. 5 2. Distribusi T4 dalam tubuh. Distribusi T3 juga serupa. Panah terputus-putus menyatakan inhibisi sekresi TSH akibat peningkatan kadar T4 bebas dalam CES ............................................................................................................... 9 3. Gambaran wajah pasien dengan miksedema. A. Pada saat diagnosis awal B. Setelah penggantian terapi dengan tiroksin. ............................................... 21 4. Kembar fraternal, berusia 8 tahun. Anak laki-laki menderita hipotiroidisme kongenital. .............................................................................. 23 5. A. Penampilan khas gondok dalam seorang wanita berusia menengah. Leher bengkak karena tiroid membesar. B. Foto rontgen di sebelah kanan menunjukkan bagaimana sebuah lobus tiroid diperbesar, dan telah pindah ke kiri trakea pasien (trakea diuraikan dalam kuning muda)............................ 24 Universitas Sumatera Utara