skripsi.unnes.ac.id

advertisement
ARIF INDRIAWAN, 2501404058
Pemanfataan Musik Klasik Dalam
Terapi Pada Penderita Autis di SLB
Negeri Semarang
Identitas Mahasiswa
- NAMA : ARIF INDRIAWAN
- NIM : 2501404058
- PRODI : Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik
(Pendidikan Seni Musik)
- JURUSAN : Seni Drama, Tari, dan Musik
- FAKULTAS : Bahasa dan Seni
- EMAIL : Arif_Indriawan pada domain yahoo.co.id
- PEMBIMBING 1 : Drs. Bagus Susetyo, M.Hum
- PEMBIMBING 2 : Drs. M, Muttaqin, M.hum
- TGL UJIAN : 2010-03-29
Judul
Pemanfataan Musik Klasik Dalam Terapi
Pada Penderita Autis di SLB Negeri
Semarang
Abstrak
Autisme adalah suatu keadaan dimana seorang anak melihat dunia ini
berbeda dengan dunia anak lain. Mereka sulit berkomunikasi dengan orang
lain, atau mengekspresikan apa yang ada dalam pikirannya dengan kata-kata
dan tidak mampu berinteraksi dengan orang lain.
Dalam upaya terapi, ada berbagai terapi lain yang disinergikan dengan
musik klasik. Terapi lain itu misalnya terapi okupasi, terapi wicara, dan
fisioterapi. Permasalahan yang diajukan dalam penulisan skripsi ini adalah (1)
Bagaimanakah proses terapi musik pada anak autis. (2) Bagaimanakah
perubahan keterampilan perilaku pada anak autis setelah dilakukan terapi
musik. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan proses terapi musik klasik
pada anak autis dan mendeskripsikan perubahan keterampilan perilaku anak
autis setelah dilakukan terapi musik.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif kerena bertujuan untuk
menggambarkan atau menguraikan proses terapi musik klasik dan perubahan
keterampilan perilaku anak autis setelah dilakukan terapi musik klasik di SLB
Negeri Semarang. Teknik pengambilan data dalam penelitian ini adalah teknik
observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sumber data adalah wakasek, guru,
dan siswa kemudian data-data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan
teknik analisis interaktif dari Miles dan Huberman, yaitu reduksi data,
Kata Kunci
Terapi musik, Autis
Referensi
Bastomi, S. 1992. Wawasasn Seni. Semarang: IKIP Semarang.
Campbel, Don. Efek Mozart.2002. Jakarta: Gramedia.
Cangara, Hafied. 2002. Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Raja Grafindo
Persada.
De Vito, A Joseph. 2005. The Interpersonal Communication Book. New York:
Book Harpers Row.
Djohan. 2006. Terapi musik. Yogyakarta: Galang Press.
Effendy, Onong Uchjaya.2000. Ilmu, Teori dan Filsafat Komunikasi. Bandung:
PT. Citra Aditya Bakti.
Hartini, N. 2004. “Pola Permainan Sosial: Upaya Meningkatkan Kecerdasan
Emosi Anak, Anima”, Vol. 19, No. 3, 271-285.
Haryanto. 1998. Seni Musik. Surabaya: Al-Ihsan.
Hornby. 1989. The Oxford Advanced Leaner’s Dictionary USA. Oxford University
Press.
http://lifestyle.okezone.com/index.php/ReadStory/2008/04/30/27/105350/penang
a
nan-tepat-pada-anak-autisme.diunduh dari www.google.com
http://puterakembara.org/archives/00000097.shtml.diunduh dari
www.wikipedia.com
Terima Kasih
http://unnes.ac.id
Download