sistem pelayanan keperawatan dalam sistem pelayanan kesehatan

advertisement
PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
• Pemberdayaan  upaya
meningkatkan harkat dan
martabat lapisan masy dari
kondisi tidak mampu /
memandirikan masy
1
Pandangan tentang PM
I. Menempatkan posisi masyarakat sebagai
subjek yg berbuat secaramandiri
II. Upaya memenuhi kebutuhan masyarakat
III. Sebagai proses sampai visi ideal
IV. Mulai dari level psikologis masyarakat
personal sampai level struktural
masyarakat secara kolektif
2
Perbedaan PM di negara maju dan negara
berkembang
Negara maju
Negara berkembang
Diarahkan pada
pengembangan seperti
proses demokrasi bukan
pada penyediaan
kebutuhan dasar
Lebih diarahkan pada
isu2 kemiskinan ,
peningkatan kesehatan
masyarakat, ekonomi, (
kebutuhan dasar
masyarakat)
3
• WHO  suatu proses membuat orang
mampu meningkatkan kontrol lebih besar
atas keputusan dan tindakan yang
mempengaruhi kesehatan dengan tujuan
memobilisasi individu dan klp rentan
dengan memperkuat kerampilan dasar
dan meningkatkan pengaruhnya pada hal
yang mendasari kondisi sosial dan
ekonomi
• :
4
Konsep pemberdayaan
masyarakat
• Demokratisasi proses pembangunan 
mampu menjawab tantangan
pengikutsertakan aktif setiap warga dalam
proses pembangunan mulai dari
perencanaan dan evaluasi
• Penguatan Peran Organisasi Lokal
• Penguatan Modal Sosial
• Penguatan kapasitas birokrasi lokal
• Mempercepat penanggulangan
5
kemiskinan
Prinsip PM
• Mengerjakan  mengikutsertakan
masyarakat
• Akibat  bermanfaat
• Asosiasi  dikaitkan dengan kegiatan
lainnya
• Minat dan kebutuhan  sesuai
masyarakat
• Organisasi masy bawah
• Keragaman budaya
6
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Perubahan budaya
Kerjasama dan partisipasi
Demokrasi dalam penerapan ilmu
Belajar sambil bekerja
Penggunaan metode yang sesuai
Kepemimpinan
Spesialis yang terlatih
Segenap keluarga
Kepuasan
7
Model –Model Pemberdayaan
Masyarakat
• Model perencanaan sosial
Cth : kampanye NAPZA, kesehatan mental
• Model aksi sosial
Cth : Mengatasi maslah HIV/AIDS
• Model Pengembangan Lokal
( Rothman dan Tropman)
8
• Model Pelayanan Kesehatan Primer
Berbasis Layanan Masyarakat
• Model Penanggulanagan Penyakit
Berbasis Keluarga
9
Metode Pemberdayaan
Masyarakat
•
•
•
•
Rapid Rural Appraisal
Participatory Rural Appraisal
Partisipatory Learning and Action
Participatory Assesment and Planning
(PAP )
10
Determinan PM
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
•
Pengembangan aset masyarakat
Peningkatan ketrampilan individu
Komunikasi antar warga
Menghubungkan sumber daya yang ada
Menciptakan sumber daya masyarakat
Kepemilikan
Meningkatkan harapan
Hubungan dengan dunia luar
Mendorong kepercayaan diri ketahanan masyarakat
Menbangun keberlangsungan organisasi
Meningkatkan kualitas hidup masyarakat
11
PEMBANGUNAN
MASYARAKAT
?
Mencakup:
Community Development
(pembangunan masyarakat)
Community Based Development
(pembangunan yang bertumpu pada masyarakat)
Community-driven Development
(pembangunan yang digerakkan masyarakat)
“Memampukan dan Memandirikan Masyarakat”
= PEMBERDAYAAN
STRATEGI DAN TAHAPAN PEMBERDAYAAN
MASYARAKAT
STRATEGI
1. Pengetahuan dan pengertian tentang apa yang akan
dikerjakan dan bagaimana melaksanakannya
2. Pengetahuan dan pengertian tentang sikap dan kemungkinan
tanggapan terhadap upaya pemberdayaan masy. Termasuk
kecenderungan atau kemauan untuk melaksanakan rancangan
yang dikehendaki
3. Kemampuan sasaran atau khalayak untuk melaksanakan citacita yang dikembangkan tersebut setelah dapat diterimanya.
TAHAPAN
1. Perluasan jangkauan (Expansion
Program)
2. Pembinaan (Maintenance Program)
3. Pelembagaan dan pembudayaan
KERANGKA PROGRAM
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
PEMBERDAYAAN
SASARAN
FUNGSI
Masyarakat
Kelembagaan
Masyarakat
FASILITASI
Keluarga
Pasangan
Suami -Istri
PENGGERAKAN
Individu
Pria/Perempuan
dan Anak
PENDAMPINGAN
PENGGERAKAN DAN POLA JEJARING
DALAM PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
Goverment
Community
Empowerment
Institution
& Leader
Pemberdayaan masyarakat
Participation & Responsibility
People
PELAYANAN, PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
DAN PEMBANGUNAN
Goverment
Movement
Empowerment
PELAYANAN
MASYARAKAT
Private
Participation & Responsibility
Partnership
Community Development
Community
MASYARAKAT YANG MANDIRI
UNTUK HIDUP SEHAT
Suatu kondisi di mana masyarakat
indonesia menyadari, mau, dan mampu
untuk mengenali, mencegah, dan
mengatasi permasalahan kesehatan
yang dihadapi, sehingga dapat bebas
dari gangguan kesehatan, baik yang
disebabkan oleh penyakit termasuk
gangguan kesehatan akibat bencana,
maupun lingkungan dan perilaku yang
tidak mendukung untuk hidup sehat.
17
STRATEGI UTAMA
• Menggerakkan dan memberdayakan
masyarakat untuk hidup sehat
• Meningkatkan akses masyarakat terhadap
pelayanan kesehatan yang berkualitas
• Meningkatkan sistem surveilans,
monitoring dan informasi kesehatan
• Meningkatkan pembiayaan kesehatan
18
STRATEGI
UTAMA
1
MENGGERAKKAN DAN MEMBERDAYAKAN
MASYARAKAT UNTUK HIDUP SEHAT
 MASYARAKAT HARUS BERPERAN AKTIF DLM
PEMBANGUNAN KESEHATAN
 UKBM TERUS DIKEMBANGKAN DALAM
MEWUJUDKAN “DESA SIAGA” MENUJU DESA
SEHAT
 DALAM PENGEMBANGAN DESA SIAGA PERLU
MELIBATKAN LSM, UTAMANYA PKK.
 UKBM YG MAMPU MEMBERIKAN PELAYANAN
KES KOMPREHENSIF
19
Sasaran
UTAMA
1
MENGGERAKKAN DAN MEMBERDAYAKAN
MASYARAKAT UNTUK HIDUP SEHAT
1. SELURUH DESA MENJADI DESA SIAGA
2. SELURUH MASYARAKAT BERPERILAKU
HIDUP BERSIH DAN SEHAT
3. SELURUH KELUARGA SADAR GIZI
20
STRATEGI
UTAMA
2
MENINGKATKAN AKSES MASYARAKAT
TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN YANG
BERKUALITAS
 DEPKES (PEMERINTAH) MENGUTAMAKAN UKM YANG
DIPADUKAN SECARA SERASI & SEIMBANG DG UKP
 DEPKES MEMFASILITASI UPAYA REVITALISASI SISTEM
PELAYANAN KESEHATAN DASAR
 DEPKES MEMFASILITASI PENINGKATAN JUMLAH DAN
KUALITAS SDM KESEHATAN
 PERLU DITUNJANG DENGAN ADMINISTRASI
KESEHATAN DAN PERATURAN PERUNDANGUNDANGAN, SERTA LITBANGKES
21
Sasaran
UTAMA
2
MENINGKATKAN AKSES MASYARAKAT
TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN YANG
BERKUALITAS
1.
SETIAP ORANG MISKIN MENDAPAT YANKES YG BERMUTU
2.
SETIAP BAYI, ANAK, IBU HAMIL DAN KELOMPOK MASYARAKAT RISIKO
TINGGI TERLINDUNGI DR PENYAKIT
3.
DI SETIAP DESA TERSEDIA SDM KES YG KOMPETEN
4.
DI SETIAP DESA TERSEDIA CUKUP OBAT ESENSIAL DAN ALAT
KESEHATAN DASAR
5.
SETIAP PUSKESMAS DAN JARINGANNYA DAPAT MENJANGKAU DAN
DIJANGKAU SELURUH MASYARAKAT DI WILAYAH KERJANYA
6.
PELAYANAN KES DI SETIAP RUMAH SAKIT, PUSKESMAS DAN
JARINGANNYA MEMENUHI STANDAR MUTU
22
STRATEGI
UTAMA
3
MENINGKATKAN SISTEM SURVEILLANCE,
MONITORING DAN INFORMASI KESEHATAN
 DILAKUKAN DENGAN MENINGKATKAN PERAN AKTIF
MASYARAKAT DALAM PELAPORAN MASALAH
KESEHATAN
 DALAM KEADAAN DARURAT KESEHATAN, DEPKES
MELAKUKAN PENGERAHAN ANGGARAN DAN TENAGA
PELAKSANA DALAM INVESTIGASI DAN RESPONS
CEPAT.
 EARLY WARNING SYSTEM DAN PENUNJANG
KEDARURATAN KESEHATAN DITINGKATKAN.
 PEMANTAPAN SIK.
23
Sasaran
UTAMA
3
MENINGKATKAN SISTEM SURVEILLANCE,
MONITORING DAN INFORMASI KESEHATAN
1. SETIAP KEJADIAN PENYAKIT TERLAPORKAN SECARA
CEPAT KEPADA KEPALA DESA/LURAH UNTUK
KEMUDIAN DITERUSKAN KE INSTANSI KES
TERDEKAT
2. SETIAP KLB DAN WABAH PENYAKIT
TERTANGGULANGI SECARA CEPAT DAN TEPAT SHG
TDK MENIMBULKAN DAMPAK KESMAS
3. SEMUA SEDIAAN FARMASI, MAKANAN DAN
PERBEKALAN KESEHATAN MEMENUHI SYARAT
4. TERKENDALINYA PENCEMARAN LINGKUNGAN SESUAI
DENGAN STANDAR KESEHATAN
5. BERFUNGSINYA SISTEM INFORMASI KES YG
EVIDENCE BASED DI SELURUH INDONESIA
24
Sasaran
UTAMA
4
MENINGKATKAN PEMBIAYAAN
KESEHATAN
 DEPKES HARUS MELAKUKAN ADVOKASI DAN
SOSIALISASI
 MENGUPAYAKAN SECARA BERTAHAP 15% DARI
ANGGARAN BELANJA PEMERINTAH
 PENGEMBANGAN JAMINAN KESEHATAN SOSIAL
YANG DIMULAI DGN ASKESKIN
 MENGUPAYAKAN FASILITAS KESEHATAN
PEMERINTAH DPT MENGELOLA PENDAPATAN
DARI PELAYANAN KES
25
Sasaran
UTAMA
4
MENINGKATKAN PEMBIAYAAN
KESEHATAN
1. PEMBANGUNAN KES MEMPEROLEH PRIORITAS
PENGANGGARAN PEMERINTAH PUSAT DAN
DAERAH (15 %; DAU  DAK, PENDAPATAN
SARANA KES TDK JADI PAD)
2. ANGGARAN KESEHATAN PEMERINTAH
DIUTAMAKAN UNTUK UPAYA PENCEGAHAN DAN
PROMOSI KESEHATAN
3. TERCIPTANYA SISTEM JAMINAN PEMBIAYAAN
KESEHATAN TERUTAMA BAGI RAKYAT MISKIN
26
Download