beberapa contoh aliran/faham sesat dan menyesatkan

advertisement
Tokohnya: Isa Bugis. Pusatnya di Jakarta Timur
B.
Pokok-Pokok Ajarannya:
1.
Menolak Mukjizat para Nabi dan Rasul
2.
Nabi Ibrahim menyembelih Ismail adalah dongeng
3.
Ajaran Nabi Muhammad adalah pembangkit
imperalisme Arab
4.
Setiap iinteluktual bebas menafsirkan Al-Qur’an
walau tidak mengerti bahasa Arab
5.
Alirannnya disebut Nur sedangkan diluar
golongannya disebut adz-dzulumat.
6.
Umat Islam belum wajib shalat, puasa, dll juga
belum diharamkan khamar (mereka meyakini
sekarang baru periode Mekkah)
7.
Dan lain-lain
A.
Tokohnya: Marinus Taka
B. Pusat : Depok-Jawa Barat
C. Pokok-Pokok Ajarannya:
1. Dasar Hukum Islam hanya Al-Qur’an. Mereka
menolak Hadits Nabi
2. Syahadatnya: Isyhadu bianna muslimun
3. Haji boleh dilakukan selama 4 bulan Muharram
4. Rasul tetap diutus sampai Hari Kiamat.
5. Orang yang meninggal dunia tidak dishalatkan.
6. Dll.
Catatan: Dilarang Pemerintah RI
A.
A.
B.
C.
1.
2.
3.
4.
5.
TOKOHNYA : NUR HASAN UBAIDAH
PUSATNYA : KEDIRI-JAWA TIMUR
POKOK-POKOK AJARANNYA;
Orang Islam diluar kelompoknya: kafir, najis, tidak
boleh dijadikn imam shalat, hartanya halal dan
wanitanya haram dinikahi.
Al-Qur’an dan hadits yang boleh diterima hanyalah
yang manqul, haram mengaji di luar kelompoknya.
Mati sebelum berbaiat kepada Imam LDII, mati
jahiliyah
Dosa bisa ditebus kepada sang Amir atau Imam.
Wajib taat kepada Amir atau Imam secara mutlak.
Catatan: Dilarang Pemerintah No: Kep 08
/D.A./10.197/ 29 Okt 1971.
A.
B.
C.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
TOKOHNYA : MIRZA GHULAM AHMAD
PUSATNYA : LONDON-INDIA/PARUNG
POKOK-POKOK AJARANNYA:
Mirza Ghulam Ahmad sebagai Nabi dan
rasul yang menerima wahyu “Tadzkirah”
yang sama dengan al-Qur’an
Wahyu tetap turun sampai Kiamat
Tempat suci mereka: Qadian dan Rabwah,
yang padanya terletak syurga.
Tidak
boleh
bermakmum
di
luar
kelompoknya
Wanita Ahmadiyah haram dinikahi laki2 di
luar kelompoknya
Dan lain-lain
A.
B.
C.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
TOKOH DI INDONESIA: Jalaludin rahmat, Haidar
Bagir, Husain sahab, dll.
Pusatnya: Bandung, Jakarta, Bangil
Pokok-Pokok Ajarannya:
Rukun Imannya hanya 5 (minus qadla’-qadar)
Al-Qur’an yang ada sekarang tidak asli.
Mengkafirkan para sahabat Nabi selain ahlul bait
Imam mereka ma’shum
Menolak Hadis yang diriwayatkan ahlul bait
Menghalalkan nikah mut’ah
Dll.
A.
B.
1.
2.
3.
4.
TOKOHNYA : ACENG SYAIFUDIN
POKOK-POKOK AJARANNYA
Rasul tetap diutus sampai Hari Kiamat.
Di luar kelompok mereka : kafir
Dosa bisa ditebus dengan uang kepada
Imam Besar
Dll.
A.
B.
C.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
TOKOHNYA : LIA AMINUDIN
PUSATNYA : JAKARTA PUSAT
POKOK-POKOK AJARANNYA;
Malaikat Jibril muncul dan bersemayam di dlm
diri Lia.
Pengakuannya mendapat mukjizat.
Mengaku sebagai Nabi dan Rasul/ Imam Mahdi
Putranya (Imam Mukti) dianggap sebagai Nabi
Isa
Agama yang dibawa menghimpun semua agama
(Perenialisme)
Dll.

‘’Lia kini telah mengubah namanya atas seizin
Tuhannya, yaitu Lia Eden. Berkah atas
namanya yang baru itu. Karena dialah simbol
kebahagiaan surga Eden. Berkasih-kasihan
dengan Malaikat Jibril secara nyata di hadapan
semua orang. Semua orang akan melihat
wajahnya yang merona karena rayuanku
padanya. Aku membuatkannya lagu cinta dan
puisi yang menawan. Surga suami istri pun
dinikmatinya.’’ (Lia Eden sebagai wahyu, yang
diterbitkan dalam bukunya, Ruhul Kudus
(2003). (Ruhul Kudus, sub judul ‘’Seks di
sorga”).

"Kalangan umat Islam yang
telah menzalimi dan
memenjarakan Lia Eden dan
Muhammad Abdurrahman
kami sebutkan sebagai
orang-orang yang paling
bertanggungjawab atas
keputusan Allah SWT dalam
Fatwa-Nya yang terberat
yakni: PENGHAPUSAN
AGAMA ISLAM."
A.
B.
C.
1.
2.
3.
TOKOHNYA : HMA BIJAK BESTARI
PUSATNYA : BINJAI- SUMUT
POKOK-POKOK AJARANNYA:
Allah itu ada jabatan2nya. Jabatan Tertinggi
pada Bijak Bestari ( Huwa Mu’jijatul A’la
Allahu Akbar)
Ada 8 Malaikat yang berkaitan simbol positif
dalam pelaksanaan evolusi bangsa
Dan lain-lain.
TOKOHNYA : Mirza Ali Ahmad
B. POKOK-POKOK AJARANNYA:
“ Agama Islam, Yahudi dan Kristen itu sama,
karenanya ia harus disatukan menjadi agama
internasional. Karenanya tidak ada lagi
agama Islam, Yahudi dan Kristen.”
A.
Download