TRANSAKSI ANTAR PERUSAHAAN - INVENTORY Pendahuluan • Apabila transaksi merupakan transaksi persediaan antarperusahaan, diperlukan ayat jurnal eliminasi untuk menghilangkan pendapatan dan beban yang terkait dengan transfer antar perusahaan yang dicatat oleh masing-masing perusahaan Transfer Pada Biaya Perolehan • Pada saat penjualan antarperusahaan tidak menghasilkan keuntungan atau kerugian, tidak diperlukan penyesuaian atas jumlah persediaan dalam neraca pada akhir periode untuk tujuan konsolidasi karena nilai tercatat persediaan dalam pembukuan afiliasi pembeli sama dengan biaya perolehan afiliasi yang mentransfer dan enttas konsolidasi Penjualan Persediaan Arus Ke Bawah • Untuk tujuan konsolidasi, keuntungan tercatat atas penjualan penjualan persediaan antarperusaan yang diakui pada periode persediaan tersebut dijual kepada pihak yang tidak memiliki hubungan istimewa Continue… • Pada saat perusahaan menjual persediaan barang dagangan ke afiliasi, terjadi sati dari tiga situasi berikut: 1. Persediaan tersebut dijual ke non-afiliasi pada periode yang sama 2. Persediaan tersebut dijual ke non-afiliasi pada periode berikutnya 3. Persediaan tersebut dimiliki selama dua periode atau lebih oleh afiliasi pembeli Contoh PT Induk membeli 80% saham biasa PT Anak pada tanggal 31 Desember 20X0 sebesar nilai bukunya, yaitu Rp. 240.000.000 Asumsikan pada tanggal 1 Maret 20X1, PT Induk membeli persediaan seharga Rp. 7.000.000 dan menjualnya ke PT Anak seharga Rp. 10.000.000 pada tanggal 1 April 20X1. PT induk mencata ayat jurnal berikut pembukuannya: Continue… 1 Maret 20X1 1) Persediaan 7.000 Kas 7.000 Pembelian persediaan 1 April 20X1 2) Kas 10.000 penjualan 10.000 Penjualan persediaan ke PT Anak 3) Harga pokok penjualan 7.000 persediaan 7.000 Harga pokok penjualan yang dijual ke PT Anak Continue… • PT Anak mencatat pembelian persediaan dari PT Induk dengan ayat jurnal berikut: 1 April 20x1 4) Persediaan 10.000 Kas 10.000 Pembelian persediaan dari PT Induk Pada tanggal 5 November 20X1, PT Anak menjual persediaan yang dibeli dari PT Induk ke PT Non-Afiliasi seharga Rp. 15.000.000 Continue… PT Anak menjual persediaan ke PT Non Afiliasi dengan ayat jurnal berikut: 5) Kas 15.000 penjualan 15.000 Penjualan persediaan ke PT non-Afiliasi 6) Harga pokok penjualan 10.000 persed aan 10.000 Harga pokok persediaan yang dijual ke PT Non-Afiliasi Continue…. Pos Penjualan HPP Laba Kotor PT Induk PT Anak Total Belum disesuaikan Konsolidasi 10.000 (7.000) 3.000 15.000 (10.000) 5.000 25.000 (17.000) 8.000 15.000 (7.000) 8.000 Continue… • Harga jual persediaan untuk PT Non-Afiliasi sebesar Rp. 15.000.000 dann biaya perolehan awal dari PT Induk adalah Rp. 7.000.000. Oleh karena itu, dari sudut pandang konsolidasi, laba kotor sebesar Rp. 8.000.000 adalah tepat, tetapi penjualan dan harga pokok penjualan konsolidasi seharusnya masing-masing Rp. 15.000.000 dan Rp. 7.000.000, bukan Rp. 25.000.000 dan Rp. 17.000.000. Dalam kertas kerja konsolidasi, jumlah penjualan antarperusahaan harus dieliminasi dari penjualan dan harga pokok penjualan untuk menyatakan secara tepat total konsolidasi Continue…. E7) penjualan 10.000 harga pokok penjualan 10.000 Mengeliminasi penjualan persediaan antarperusahaan Pada saat persediaan dijual ke afiliasi dengan keuntungan, tetapi tidak dijual dalam periode yang sama, diperlukan penyesuaian untuk penyusunan laporan keuangan konsolidasi pada periode terjadinya penjualan perusahaan Continue… Asumsikan PT Induk membeli persediaan pada tahun 20X1 seharga Rp. 7.000.000 dan menjual persediaan tersebut kepada PT Anak selama tahun berjalan seharga Rp. 10.000.000. PT Anak menjual persediaan tersebut ke PT Non-Afiliasi seharga Rp. 15.000.000 pada tanggal 2 Januari 20X2.. Ayat jurnal metode ekuitas dasr20X1 8)Kas 24.000 investasi pada saham PT Anak 24.000 Mencatat dividen dari PT Anak: 30.000x0,8 9)Investasi pada saham PT Anak 40.000 pendapatan dari Anak perusahaan 40.000 Mencatat pendapatan metode ekuitas: 50.000x0,8 Dari ayat jurnal tersebut, saldo akhir akun investasi adalah Rp, 256.000 (240.000+40.000-24.000) Kertas kerja konsolidasi E(10) pendapatan dari anak perusahaan 40.000 dividen yang diumumkan 24.000 Investasi pada saham PT Anak 16.000 Mengeliminasi pendapatan dari anak perusahaan E(11) pendapatan untuk kepemilikan minoritas10.000 dividen yang diumumkan 6.000 kepemilikan minoritas 4.000 Mengalokasikan laba ke kepemilikan minoritas 10.000 = 50.000 x 0,2 6.000 = 30.000 x 0,2 E(12) saham biasa PT Anak 200.000 Laba ditahan 100.000 investasi pada saham PT Anak 240.000 kepemilikan minoritas 60.000 Mengeliminasi saldo investasi awal Continue… E13) penjualan 10.000 harga pokok penjualan 7.000 persediaan 3.000 Mengeliminasi penjualan persediaan antarperusahaan arus ke bawah Eliminasi PT Induk PT Anak Debit Penjualan 400.000 200.000 13)10.000 Pend. Dr Anak 40.000 Kredit 440.000 200.000 HPP 170.000 115.000 Peny. Dan Amor 50.000 20.000 70.000 Beban lain 40.000 15.000 55.000 (260.000) (150.000) (403.000) Debit Kredit Konsolidasi 590.000 10)40.000 Pend. Untk kep. Nonpengendali 590.000 13)7.000 190.000 (10.000) 11)10.000 Lb. Brsh dibw kdpn 180.000 50.000 60.000 Laba ditahan, 1-1 300.000 100.000 12)100.000 Laba bersih 180.000 50.000 60.000 480.000 150.000 Dividen diumumkan (60.000) (30.000) Saldo laba, 31/12 dibawa kedepan 420.000 120.000 278.000 7.000 177.000 300.000 7.000 177.000 477.000 160.000 10)24.000 11)6.000 (60.000) 37.000 417.000 Eliminasi PT Induk PT Anak Kas 264.000 75.000 339.000 Piutang Usaha 75.000 50.000 125.000 Persediaan 100.000 75.000 Tanah 175.000 40.000 215.000 Bang dan Peral 800.000 600.000 1.400.000 (250.000) (220.000) (470.000) Akum Penyu Inv. Pd Shm PT. Anak Total Aset Debit Kredit 13)3.000 256.000 Konsolidasi 172.000 10)16.000 12)240.000 1.420.000 620.000 1.781.000 Utang Usaha 100.000 100.000 200.000 Utang Obligasi 400.000 200.000 600.000 Saham Biasa 500.000 200.000 12)200.000 Laba ditahan 420.000 120.000 160.000 Kep. nonpengendali T. Kew & Ekui 1.420.000 620.000 360.000 500.000 37.000 417.000 11)4.000 12)60.000 64.000 360.000 1.781.000 Laba Bersih Konsolidasi Laba operasi terpisah PT Induk Krng: laba antar perusahaan belum Direalisasi dari penjualan persediaan Arus ke bawah Laba direalisasi terpisah PT Induk Bagian PT Induk atas laba PT Anak Laba bersih PT Anak 50.000 Bagian proporsional PT Induk x0,8 Laba bersih konsolidasi, tahun 20X1 140.000 (3.000) 137.000 40.000 177.000 Continue… • Selama tahun 20X2, PT Anak menerima Rp. 15.000.000 dari penjualan persediaan ke PT Non-Afiliasi atas persediaan yang semula dibeli dari PT Induk sebesar R. 10.000.000 di tahun 20X1. selain itu, PT Induk mencatat bagian pro-rata atas laba bersih dan dividen dari PT Anak untuk tahun 20X2 dengan ayat jurnal metode ekuitas dasar berikut. 14) Kas 32.000 investasi pada saham PT Anak 32.000 Mencatat dividen dari PT Anak 40.000 x 0,8 15) Investasi pada saham PT Anak 60.000 pendapatan dari anak Perusahaan 60.000 Mencatat pendapatan metode ekuitas: 75.000x0,8 Continue… Investasi Pada Saham PT Anak Biaya perolehan 240.000 9) Akrual ekuitas tahun 20x1 8)dividen tahun 20X1 (50.000x0,8) 40.000 30.000x0,8 24.000 Saldo, 31/12/X1 256.000 15)Akrual ekuitas tahun 20X1 75.000 x 0,8 60.000 Saldo, 31/12/X2 284.000 dividen tahun 20X2 40.000x0,8 32.000 Kertas Kerja Konsolidasi-20X2 E16) pendapatan dari anak perusahaan 60.000 dividen yang diumumkan 32.000 investasi pada saham PT Anak 28.000 Mengeliminasi pendapatan dari anak perusahaan E17) pendapatan untuk kepemilikan minoritas 15.000 dividen yang diumumkan 8.000 kepemilikan minoritas 7.000 Mengalokasikan laba ke kepemilikan minoritas: 75.000x0,2 E18) saham biasa-PT Anak 200.000 Saldo laba, 1 Januari 120.000 investasi pada saham PT anak 256.000 kepemilikan minoritas 64.000 Continue… E19) saldo laba, 1 Januari 3.000 HPP 3.000 Mengeliminasi keuntungan persediaan awal Continue…. Pos Penjualan HPP Laba Kotor PT Induk PT Anak Total Belum disesuaikan Konsolidasi 0 0 0 15.000 (10.000) 5.000 15.000 (10.000) 5.000 15.000 (7.000) 8.000 Laba Bersih Konsolidasi Laba operasi terpisah PT Induk Krng: laba antar perusahaan belum Direalisasi dari penjualan persediaan Arus ke bawah Laba direalisasi terpisah PT Induk Bagian PT Induk atas laba PT Anak Laba bersih PT Anak 75.000 Bagian proporsional PT Induk x0,8 Laba bersih konsolidasi, tahun 20X1 160.000 (3.000) 163.000 60.000 223.000 Eliminasi PT Induk PT Anak Penjualan 450.000 300.000 Pend. Dr Anak 60.000 Kredit 510.000 300.000 HPP 180.000 160.000 Peny. Dan Amor 50.000 20.000 70.000 Beban lain 60.000 45.000 105.000 (290.000) (225.000) (512.000) Debit Debit Kredit Konsolidasi 750.000 16)60.000 Pend. Untk kep. Nonpengendali 750.000 19)3.000 238.000 (15.000) 17)15.000 Lb. Brsh dibw kdpn 220.000 75.000 75.000 Laba ditahan, 1-1 420.000 120.000 18)120.000 19)3.000 Laba bersih 220.000 75.000 75.000 640.000 195.000 Dividen diumumkan (60.000) (40.000) Saldo laba, 31/12 580.000 155.000 337.000 3.000 223.000 417.000 3.000 223.000 640.000 198.000 16)32.000 17)8.000 (60.000) 43.000 580.000 Eliminasi PT Induk PT Anak Kas 291.000 85.000 376.000 Piutang Usaha 150.000 80.000 230.000 Persediaan 180.000 90.000 270.000 Tanah 175.000 40.000 215.000 Bang dan Peral 800.000 600.000 1.400.000 (300.000) (240.000) (540.000) Akum Penyu Inv. Pd Shm PT. Anak Total Aset Debit 284.000 Kredit Konsolidasi 16)28.000 178)256.000 1.580.000 655.000 1.951.000 Utang Usaha 100.000 100.000 200.000 Utang Obligasi 400.000 200.000 600.000 Saham Biasa 500.000 200.000 12)200.000 Laba ditahan 580.000 155.000 198.000 Kep. nonpengendali T. Kew & Ekui 1.580.000 655.000 398.000 500.000 43.000 580.000 17)7.000 18)64.000 71.000 398.000 1.951.000