PERSAMAAN REAKSI

advertisement
S0372-Bahan Pendukung3 – Kimia Teknik Sipil
03 / 01 - 05
PERSAMAAN REAKSI
 Langkah-langkah penyelesaian
yang melibatkan Reaksi:
Reaksi Kimia
Setarakan Koefisien
MOL
Bandingkan mol
berdasarkan
perbandingan
Koefisien Reaksi
Rubah pada satuan
yang ditanyakan
BINA NUSANTARA
Edisi :
1
Revisi :
0
Sept - 2005
S0372-Bahan Pendukung3 – Kimia Teknik Sipil
03 / 02 - 05
 Hukum Dasar Perhitungan
(Stoikiometri)
1. Hukum Proust:
Perbandingan massa unsur
dalam senyawa selalu tetap.
Contoh:
massa C = 12
CO2
massa O = 32
Dalam CO2 perbandingan
massa C:O selalu 12:32
atau 3:8
2. Hukum Avogadro:
Sejumlah mol yang sama dari
suatu zat akan mengandung
jumlah partikel yang sama pula
(walaupun zatnya berbedabeda). Untuk gas pada P & T
sama akan memiliki volume
yang sama pula.
BINA NUSANTARA
Edisi :
1
Revisi :
0
Sept - 2005
S0372-Bahan Pendukung3 – Kimia Teknik Sipil
03 / 03 - 05
mol 1  Volume Gas 1
mol 2 Volume Gas 2
mol 1 
mol 2
 partikel 1
 partikel 2
3. Hukum Gay Lussac:
Pada suhu/tekanan yang diketahui, Volume Gas dihitung
dengan rumusan:
P.V = n.R.T dimana :
P = tekanan Gas (atm)
V = Volume Gas (l)
n = mol Gas
R = konstanta Gas ideal
= 0,082 l. atm / mol.ºK
T = suhu (ºK)
BINA NUSANTARA
Edisi :
1
Revisi :
0
Sept - 2005
S0372-Bahan Pendukung3 – Kimia Teknik Sipil
03 / 04 - 05
4. Bila pada Gas dilakukan perubahan suhu/tekanan, volume
Gas dapat ditentukan dengan
rumusan:
P1V1
P2V2

T1
T2
5. Hukum Dalton:
Unsur-unsur
yang
dapat
membentuk lebih dari satu
macam rumus senyawa, untuk
massa yang sama dari salah
satu unsurnya, massa unsur
yang lain akan merupakan
perbandingan
yang
bulat
(sederhana).
BINA NUSANTARA
Edisi :
1
Revisi :
0
Sept - 2005
S0372-Bahan Pendukung3 – Kimia Teknik Sipil
Contoh:
03 / 05 - 05
Karbon dan Oksigen
dapat
membentuk
senyawa CO dan
CO2
Senyawa
CO
CO2
Massa C
12
12
Massa O
16
32
Untuk
massa
C
sama,
perbandingan massa O pada
CO dan CO2 adalah = 16:32 =
1:2
BINA NUSANTARA
Edisi :
1
Revisi :
0
Sept - 2005
Download