NO Kompetensi Dasar Materi Indikator 1 Memahami arti Gereja

advertisement
NO
1
2
3
Kompetensi
Dasar
Memahami arti
Gereja sebagai
umat Allah dan
persekutuan
yang terbuka
Materi
Model
Gereja
Memahami arti
Gereja sebagai
umat Allah dan
persekutuan
yang terbuka
Model
Gereja
Memahami
fungsi dan
peranan Hirarki,
sehingga
bersedia
berpartisipasi
dan bekerjasama
dengan hirarki
(dan pimpinan
Gereja yang lain)
dalam hidup
menggereja
Memahami
fungsi dan
struktur fisik
Gereja Katolik
Hierarki,
Biarawan,
Awam
Indikator
Menjelaskan arti Gereja bagi umat Kristen
Menjelaskan hakikat Gereja sebagai umat Allah
Menyebutkan asal dari pendasaran Gereja masa kini
Menjelaskan struktur kepemimpinan dalam Gereja
Perdana
Menyebutkan model Gereja sebelum Konsili Vatican
II
Menyebutkan jabatan tertinggi dalam Gereja model
Hierarkis Piramidal
Menyebutkan sifat yang menonjol dalam Gereja model
Hierarkis Piramidal
Menjelaskan arti kata triumfalistik
Menjelaskan paham extra eclessiam nulla salus
Menjelaskan arti Gereja dalam Hierarkis Piramidal
Menjelaskan model Gereja Persekutuan Umat
digunakan
Menjelaskan hubungan umat dan hierarki dalam model
Persekutuan Umat
Menyebutkan sikap yang menonjol dalam Gereja
model Persekutuan Umat
Menjelaskan perbedaan model Gereja HIERARKIS
PIRAMIDAL dan PERSEKUTUAN UMAT
Menjelaskan peran Paus dalam Gereja Katolik
Menyebutkan nama Paus saat ini
Menjelaskan arti Servus Servorum Dei
Menjelaskan peran Uskup dalam Gereja Katolik
Menjelaskan tugas pokok seorang Uskup
Menyebutkan nama Uskup Agung Jakarta saat ini
Menjelaskan apa yang dimaksud dengan Hierarki
Menjelaskan tugas konkret seorang Imam
Menjelaskan arti dari AWAM dalam Gereja Katolik
Menjelaskan arti dari biarawan-biarawati
Gereja
Menyebutkan nama lain dari Kenisah
Persekutuan Menyebutkan bagian Kenisah
Menyebutkan bagian Gereja Katolik
Terbuka
Menyebutkan perbedaan Kenisah dan Gereja Katolik
Menyebutkan nama pakaian misa
Menjelaskan pakaian-pakaian yang boleh digunakan
oleh semua petugas misa
Menyebutkan pakaian khas yang menjadi tanda
penugasan Imammat
Menyebutkan pakaian yang khusus digunakan oleh
pemimpin misa
Menyebutkan pakaian khas yang digunakan oleh
Diakon
Menyebutkan pakaian khas yang digunakan oleh
Uskup
Menyebutkan pakaian khas yang digunakan oleh
Kardinal
Menyebutkan pakaian khas yang digunakan oleh Paus
Menyebutkan warna liturgi yang digunakan pada saat
perayaan Natal
4
5
Menyebutkan warna liturgi yang digunakan pada saat
perayaan martir
Membandingkan Gereja Katolik dan Kenisah
Menjelaskan mengapa pakaian-pakaian yang
digunakan dalam Gereja Katolik harus berbeda satu
sama lain
Menyebutkan 5 nama pakaian resmi Gereja
Memahami sifat- Sifat-sifat
Menyebutkan acuan yang mengungkapkan sifat-sifat
sifat Gereja yang Gereja
Gereja
satu, Kudus,
Menjelaskan perwujudan Gereja bersifat SATU
Katolik dan
Menjelaskan arti Gereja bersifat KUDUS
Apostolik,
Memberi contoh memperjuangkan ke-KUDUS-an
sehingga
Gereja
menjaga
Menjelaskan arti Gereja bersifat KATOLIK
keutuhan serta
Menjelaskan tonggak dasar kehidupan Gereja
terpanggil untuk
Memberi 5 contoh cara memperjuangkan kesatuan
merasul dan
Gereja
Menjelaskan mengapa Gereja selalu mengacu kepada
memperjuangkan
Para Rasul
kepentingan
Menjelaskan 4 sifat Gereja
umum
Mengenal dan
Tugas-tugas Menyebutkan sakramen yang pertama kali diterima
memahami tugas Gereja
umat Katolik
Gereja yang
Menjelaskan sakramen pengakuan dosa
menguduskan,
Memberi contoh sakramentali
mewartakan,
Menjelaskan yang dimaksud dengan devosi
memberi
Memberi contoh martir putih
kesaksian dan
Menjelaskan yang dimaksud dengan martir
melayani,
Menyebutkan ibadat-ibadat yang termasuk dalam
sehingga merasa
Ibadat Harian
terpanggil untuk
terlibat dalam
Menjelaskan tindakan doa, sakramen, sakramentali,
tugas tersebut
devosi
sesuai dengan
Menuliskan salah satu doa pribadi
kedudukan dan
peranannya
Download