Muhammad Ichsan E-mail: [email protected] Homepage: http://www.best-world.co.id Tidak ada yang tidak mungkin selagi berusan GAGASAN KREATIF BISNIS Jepara sebagai kota ukir, membuat budaya ukir ini menarik hingga sampai ke mancanegara. Namun daripada itu kayu atau pun ukir kerap kali diidentikan akan barang-barang rumah (perabot), karena itulah dibuat inovasi lain mengenai ukiran. Semakin berkembangnya zaman dan kemajuan teknologi membuat banyak inovasi-inovasi yang dikeluarkan. Inovasi yang saya maksud mengenai usaha saya adalah Casing Handponne dan Tas. Yang menjadikan perbedaan adalah desain dan kualitas produk yang dihasilkan. Produk berupa Casing Handponne dan Tas ini memiliki ciri khas budaya Jawa khususnya Jepara, karena ukiran jawa yang khas dan autentik. CONTOH CORAK UKIR JEPARA ANALISIS PASAR DAN PEMASARAN – Produk yang akan dihasilkan Casing Handpone dan Tas. – Gambaran pasar Selain face to face dengan konsumen, juga melayani melalui media sosial. Selain itu dengan mengadakan belajar mengukir. Lalu dengan diberikannya discount. – Target pasar yang dituju Per individu, usia produktif (14-50 tahun), kalangan sosial menengah keatas, adanya kemampuan daya beli. STRATEGI PEMASARAN Pengembangan Usaha Dagang Pengembangan Wilayah Pemasaran Kegiatan Promosi Strategi Penetapan Harga ANALISIS PRODUKSI Pemilihan Kayu yang Sesuai Membentuk Kayu Menjadi yang Diinginkan PRODUK PROSES PRODUKSI Pemilihan dan Pengukuran Kayu PROSES PRODUKSI Perataan Kayu (dengan di serut) PROSES PRODUKSI Pengeboran / Pemberian Lubang PROSES PRODUKSI Pengukiran Kayu PROSES PRODUKSI Finishing RENCANA PENGEMBANGAN USAHA Strategi Pemasaran • Mengenali Konsumen, Melakukan Promosi, Memilih Lokasi yang Strategis, Menggunakan Internet Marketing, dan Menjalin Hubungan yang Baik dengan Konsumen Strategi Produksi • Adanya kualitas dari proses produksi yang menghasilkan produk yang memuaskan dan ketelitian yang tinggi Strategi Organisasi dan SDM • Pendekatan strategi pengelolaan karyawan yang komprehensif untuk mengidentifikasi, mengevaluasi, mengembangkan dan mengalokasikan SDM yang bertalenta untuk membantu kegiatan pencapaian kinerja terbaik Strategi Keuangan • Membuat Laporan Arus Kas, Menghindari Uang yang Tersimpan di Karyawan, Melakukan Cek Struk Secara Berkala, dan Membuat Pembukuan dengan Rapi ANALISIS KEUANGAN Bahan Baku Bahan Pendukung No No. 1. Jenis kayu Kayu Jati Harga Rp 3.000.000,00 Qty (Batang) 20 Jumlah Rp 150.000.000,00 Barang Harga 1. Mesin Rp 55.000.000,00 2. Pendukung (paku, palu, serutan, Rp 20.000.000,00 dll) 2. Kayu Mahoni 3. Kayu Eboni 4. Rp 1.100.000,00 20 Rp 22.000.000,00 Rp 900.000,00 20 Rp 18.00.000,00 Kayu Cendana Rp 3.500.000,00 20 Rp 70.000.000,00 5. Kayu Balsa Rp 4.000.000,00 20 Rp 80.000.000,00 6. Kayu Pinus Rp 2.000.000,00 20 Rp 40.000.000,00 Total Rp 380.000.000,00 3. Penyewaan Gedung Rp 8.500.000,00 4. GajI Rp 2.500.000,00 Total Rp 86.000.000,00 ANALISIS DAMPAK DAN RESIKO USAHA Dampak Terhadap Masyarakat Sekitar Dampak Terhadap Lingkungan Analisis Resiko Usaha Antisipasi Resiko Usaha • Dampak Pemasaran • Dampak Produksi dan Teknologi • Dampak Organisasi dan SDM • Dampak Produksi dan Teknologi • Dampak Limbah yang Dihasilkan Dari Proses Produksi • Adanya penipuan, Kurang kepercayaan dari konsumen, proses produksi yang rumit, kayu memiliki kekurangan, adanya kecacatan pada kayu • Penerapan strategi pemasaran yang berkala • Pemilihan kayu yang berkualitas • Strategi produksi yang tepat ANALISIS LINGKUNGAN BISNIS (SWOT) Strenght / Kekuatan Kelemahan / Weaknesses Peluang / Opportunities Ancaman / Threats Kualitas Produk yang Tinggi Keterbatasan Promosi Loyalitas Pelanggan terhadap Produk Lingkungan Pesaing yang Ketat Kemajuan Teknologi Turunnya Daya Beli Masyarakat Memiliki Pelanggan Tetap Jalur Akses dalam Pengambilan Bahan Baku yang Kurang Memadai Hubungan yang Baik dengan Pelanggan Kelangkaan Bahan Baku Memiliki Tenaga Kerja Ahli Kurangnya Efisiensi Waktu Mengikutsertakan Masyarakat dalam Proses Produksi Strategi Bisnis yang Mudah Ditiru Keunggulan Desain Produk yang Berbeda Memerlukan Jumlah Modal yang Besar PRODUK YANG AKAN DIHASILKAN