MOLARITAS, MOLALITAS DAN FRAKSI MOL Guru Mapel : Ulivina Pratini, S.Pd Contoh soal menghitung molaritas, molalitas dan fraksi mol Contoh soal menghitung molalitas larutan Contoh soal menghitung fraksi mol larutan Latihan Soal 1. Dalam suatu wadah dicampurkan 20 gram NaOH (Mr NaOH =40) dengan 500 gram air dan larutan yang terbentuk memiliki densitas sebesar 1,5 g/mL, maka tentukan molaritas, molaitas dan fraksi mol larutan NaOH… (lihat contoh soal no1) 2. Molalitas larutan etanol C2H5OH 23% (Mr C2H5OH = 46)dalam air adalah … (lihat contoh no 2) 3. Suatu campuran terdiri dari 128 gram metanol (Mr =32), 46 gram etanol (Mr =46) dan 162 gram air (Mr=18) fraksi mol methanol dalam campuran tersebut adalah …. (lihat contoh soal no 3)