Uploaded by kanshakrishna

Om Swastyastu

advertisement
“Om Swastyastu”
“Bahasa Prokem atau Bahasa Gaul”
Nama-nama Anggota Kelompok II
1. Putu Dian Norika
2. Ida Ayu Dwi Darma Yanti
3. Kadek Widya Antari Karin
(17.JP.S1.923)
(17.JP.S1.924)
(17.JP.S1.937)
Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah
1. Apa yang dimaksud dengan penyimpangan bahasa?
2. Bagaimana Bahasa Prokem/ Bahasa Gaul di Indonesia?
3. Apa saja faktor yang menyebabkan anak dengan
mudah meniru bahasa gaul?
1.3 Tujuan
1. Mengetahui apa yang dimaksud dengan penyimpangan
bahasa.
2. Mengetahui bagaimana Bahasa Prokem/ Bahasa Gaul
di Indonesia.
3. Mengetahui faktor yang menyebabkan anak dengan
mudah meniru bahasa gaul.
. Penyimpangan Bahasa
Indonesia merupakan
kesalahan kebahasaan
secara sistematis dan
terus menerus sebagai
akibat belum dikuasainya
kaidah-kaidah atau norma
sebagai bahasa indonesia
yang baik dan benar.
Bahasa prokem Indonesia atau bahasa
gaul yang khas Indonesia dan jarang dijumpai
di negara-negara lain kecuali di komunitaskomunitas Indonesia. Kata prokem sendiri
merupakan bahasa pergaulan dari preman.
Bahasa ini awalnya digunakan oleh kalangan
Contoh:
Bahasa Indonesia
(informal)
Aku, saya
Kamu
Penatlah!
Benarkah?
Tidak
Tidak peduli
Bahasa prokem
Beberapa partikel yang
serin juga di pakai
2.3 Faktor Penyebab Pemerolehan
Penyimpangan Bahasa
Keluarga dan Lingkungannya
Teman disekolah
Keinginan diterima Teman Sebaya
Televisi
Kesimpulan
Kesalahan berbahasa Indonesia adalah penggunaan
bahasa Indonesia, secara lisan maupun tertulis, yang berada di
luar atau menyimpang dari faktor-faktor komunikasi dan kaidah
kebahasaan dalam bahasa Indonesia. Di era globalisasi sekarang
ini banyak sekali jenis penyimpangan penggunaan Bahasa
Indonesia yang dapat ditemui, salah satunya seperti penggunaan
Bahasa Prokem/Bahasa Gaul. Kata prokem sendiri merupakan
bahasa pergaulan dari preman. Bahasa ini awalnya digunakan
oleh kalangan preman untuk berkomunikasi satu sama lain
secara rahasia. Namun, belakangan ini bahasa prokem
mengalami pergeseran fungsi dari bahasa rahasia menjadi
bahasa pergaulan anak-anak remaja, dan menjadi semakin
popular. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi anak begitu
mudah meniru bahasa gaul adalah meniru dari lingkungan
sekitarnya seperti keluarga, teman dilingkungan rumah, teman di
sekolah, televise, dank arena adanya rasa ingin diterima oleh
teman sebaya.
Saran
Untuk mengatasi berbagai permasalahan bahasa yang
timbul di Indonesia akibat arus globalisasi, kita harus
menemukan solusinya dan menerapkan atau merealisasikan
berbagai solusi tersebut dalam kehidupan sehari-hari agar
permasalahan ini tidak berlanjut terus-menerus. Berbagai
solusi yang dapat kami berikan adalah sebagai berikut,
• Memulai sedini mungkin membiasakan diri berbicara
menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
sesuai kaidah bahasa yang berlaku dan sesuai pada saat
ini.
• Memulai dari diri sendiri untuk berinisiatif menanamkan
jiwa ‘sadar berbahasa Indonesia yang baik dan benar’.
• Mengajak orang lain menggunakan bahasa Indonesia
sesuai kaidah yang berlaku, baik dalam lisan maupun
tulisan terutama ketika berbicara dengan orang lain.
• Mengetahui dan memahami sejak awal pemakaian
bahasa Indonesia yang sesuai dengan konteks
pemakaiannya.
“Om Santih,Santih,Santih Om
Download