Uploaded by User55724

KLP 1 RELEVANSI ETIKA BISNIS

advertisement
OM SWASTYASTU
KELOMPOK 01 :
•
•
•
•
•
I Kadek Dedy Efriyadi
Ni Kadek Windy Pramesti
Ni Komang Tri Hapsari
Ni Nyoman Putri Handayani
Ni Putu Dita Nitami
(1802612010226 / 08)
(1802612010236 / 18)
(1802612010238 / 20)
(1802612010245 / 27)
(1802612010246 / 28)
PEMBAHASAN
RELEVANSI ETIKA & BISNIS
PENGERTIAN ETIKA BISNIS
SASARAN & RUANG
LINGKUP ETIKA BISNIS
TINGKATAN ETIKA BISNIS
PRINSIP-PRINSIP ETIKA
BISNIS
1. RELEVANSI ETIKA DAN BISNIS
• Dalam dunia Bisnis yang telah lama dijangkiti berbagai mitos
antara lain bisnis immoral, bisnis amoral, bisnis sebagai
maksimalisasi keuntungan dan bisnis sebagai permainan.
Mitos-mitos tersebut jelas bertujuan ingin memisahkan bisnis
dari etika, padahal adanya bisnis sudah pasti mengasumsikan
adanya etika. Karena etika merupakan alat bagi para pelaku
bisnis untuk menjalankan bisnis mereka dengan lebih
bertanggung jawab secara moral.
• Hubungan antara etika dan bisnis bisa dikatakan sangat
erat kaitannya. Etika dalam berbisnis merupakan cara
untuk melakukan kegiatan bisnis, yang mencakup
seluruh aspek yang berkaitan dengan individu,
perusahaan dan juga masyarakat.
• Perusahaan meyakini prinsip bisnis yang baik adalah
bisnis yang beretika, artinya bisnis dengan kinerja
unggul dan berkesinambungan yang dijalankan dengan
cara mentaati kaidah-kaidah etika sejalan dengan
hukum dan peraturan .
• Etika dalan berbisnis juga dapat dijadikan standar dan
pedoman bagi seluruh karyawan termasuk manajemen
dan pimpinan untuk dijadikan sebagai pedoman untuk
melaksanakan pekerjaan sehari-hari dengan dilandasi
moral yang luhur, jujur, transparan dan sikap yang
profesional.
2. PENGERTIAN ETIKA BISNIS
ETIKA
BISNIS
Kata “etika” yang secara etimologis
berasal dari kata Yunani “ethos”,
berarti “adat kebiasaan,” “watak”
atau “kelakuan manusia”.
Jadi etika merupakan suatu
pemikiran kritis dan mendasar
mengenai ajaran-ajaran moral.
secara etimologi bisnis merupakan
keadaan dimana seseorang atau
sekelompok orang yang melakukan
pekerjaan untuk menghasilkan suatu
keuntungan.
secara umum bisnis dapat diartikan
sebagai suatu organisasi yang
menjual barang atau jasa atau bisnis
lainnya untuk mendapatkan laba.
ETIKA BISNIS
Pengertian Etika Bisnis, Menurut Velasquez, Etika bisnis merupakan studi
yang dikhususkan mengenai moral yang benar dan salah.
Menurut Bertens etika bisnis adalah pemikiran atau refleksi tentang
moralitas dalam kegiatan ekonomi dan bisnis.
Seperti yang dikatakan oleh Richard De George “Bisnis seperti kebanyakan
kegiatan sosial lainnya, mengandalkan suatu latar belakang moral, dan mustahil
bisa dijalankan tanpa adanya latar belakang moral seperti itu. Jika setiap orang
yang terlibat dalam bisnis-pembeli, penjual, produsen, manajer, karyawan, dan
konsumen-bertindak secara immoral atau bahkan amoral (yakni tanpa
mempedulikan apakah tindakannya bermoral atau tidak), maka bisnis akan
segera terhenti. Moralitas adalah minyak yang menghidupkan serta lem yang
merekatkan seluruh masyarakat, termasuk juga bisnis.”
Dari pernyataan Richard De George tersebut, dapat disimpulkan bahwa
etika bisnis merupakan alat bagi para pelaku bisnis untuk menjalankan bisnis
mereka dengan lebih bertanggung jawab secara moral.
3. SASARAN DAN RUANG LINGKUP
ETIKA BISNIS
Etika bisnis sebagai etika profesi membahas berbagai prinsip, kondisi dan
masalah yang terkait dengan praktek bisnis yang baik dan etis.
Sasaran yang kedua yaitu untuk menyadarkan masyarakat, khusus nya
konsumen, karyawan dan masyarakat luas, akan hak dan kepentingan mereka
yang tidak boleh dilanggar oleh praktek bisnis siapa pun juga.
Pada sasaran ketiga, etika bisnis juga berbicara mengenai system ekonomi
yang sangat menentukan etis tidaknya suatu praktek bisnis.
4. TINGKATAN ETIKA BISNIS
• Weiss (1995) mengutip pendapat Carroll (1989)
membahas lima tingkatan etika bisnis, yaitu :
1. Tingkat
Individual
2. Tingkat
Organisasional
4. Tingkat
Masyarakat, Hukum,
Norma, Kebiasaan
dan Tradisi
3. Tingkat
Asosiasi
5. Tingkat
Internasional
5. PRINSIP-PRINSIP ETIKA BISNIS
• Menurut Sony Keraf (1998) prinsip-prinsip
etika bisnis adalah sebagai berikut :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
Prinsip
Prinsip
Prinsip
Prinsip
Prinsip
Prinsip
Otonomi
Kejujuran
Keadilan
Saling Menguntung (Mutual Benefit Principle)
Integritas Moral
Laba
• Sedangkan Ekonomi Barat Von der Embsedan R.A.
Wagley dalam artikelnya di Advance
Management Jouurnal (1988), memberikan tiga
pendekatan dasar dalam merumuskan prinsip etika
bisnis, yaitu :
1. Utilitarian Approach
2. Individual Rights Approach
3. Justice Approach
• OM SANTIH SANTIH SANTIH OM
Download