Uploaded by User65783

sesi 3 pertanyaan Strategi Epidemiologi

advertisement
SESI 3 (PERTANYAAN PEMICU)
EPIDEMIOLOGI INTERMEDIATE
STRATEGI EPIDEMIOLOGI DAN
KONSEP KAUSALITAS
1. Apa yang dimaksud dengan strategi
epidemiologi. Apa yg dimaksud dengan studi
kasus, kasus series, survey (kroseksional),
studi ekologi
2. Apa tujuan epidemiologi
3. Bagaimana langkah langkah dalam strategi
epidemiologi
4. a. Uraikan siklus empirik atau siklus ilmiah
dalam epidemiologi
4. b. Apa yang dimaksud dengan penelitian
deskriptif dan penelitian analitik
4. c. Apa yang dimaksud dengan studi kasus,
kasus series, survey (penelitian
kroseksional atau studi prevalen) dan studi
ekologi
4. d. Apa yang dimaksud dengan penelitian
observasional dan penelitian
eksperimental
4. e. Apa yg dimaKsud dengan penelitian kasus
control dan kohort
5. Deskripsi kejadian dalam epidemiologi
mengenal 3 karakteristik dasar yaitu?
6. Apa yang dimaksud dengan formulasi
hipotesis?
7. Berikan contoh untuk pertanyaan nomor 6.
8. Dalam formulasi hipotesis dikenal ada 4 cara
sebutkan
9. Uraikan secara singkat setiap cara pada
pertanyaan 8 dengan disertai contohnya
10. Berikan beberapa contoh pernyataan
hipotesis
11. Bagaimana hipotesis itu diuji?
12. Apa yang dimaksud dengan konsep sebab
dalam epidemiologi?
13. Uraikan konsep penyebab tunggal dalam
penyakit dan postulat Koch
14. Uraikan konsep penyebab ganda pada
penyakit
15. Uraikan penyebab ganda dalam
epidemiologi klasik (segitiga Gordon)
16. Uraikan penyebab ganda dalam
epidemiologi dengan konsep jaring
17. Uraikan konsep penyebab ganda Rothman
(konsep pie atau konsep kue pizza atau
serabi)
18. Uraikan konsep Hill dalam menyimpulkan
sebab dan akibat
TERIMAKASIH
Download