Uploaded by User65746

program kewirausahaan kepala sekolah

advertisement
BAB 2
MENUMBUHKAN KESADARAN TERHADAP
UUD NEGARA REPUBLIK INDONESIA
TAHUN 1945
C .PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN
DALAM SISTEM HUKUM NASIONAL
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan tentang Peraturan Perundang-undangan
dalam sistem hukum nasional
2. Menjelaskan tentang Melaksanakan dan Mempertahankan
UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945.
UUD Negara Republik Indonesia th 1945 merupakan
sumber hukum bagi peraturan perundang-undangan dan
merupakan hukum tertinggi dalam tata urutan perundangundangan di Indonesia.
UUD Negara RI th 1945 merupakan hukum dasar tertulis.
Hukum Dasar/ UU terdiri 2 macam:
1. Hukum dasar tertulis : UUD Negara RI
tahun 1945
2. Hukum Dasar tidak tertulis : KONVENSI
PEMBAHASAN SELANJUTNYA PERATURAN
PERUNDANG-UNDANGAN AKAN DIJELASKAN
DI BAB 3
IMPLEMENTASI PELAKSANAAN
Peraturan
perundang-undangan
:
DI SEKOLAH :
TATA TERTIB DI SEKOLAH
yaitu aturan tertulis yang wajib dipatuhi oleh seluruh siswa di sekolah agar
proses belajar mengajar berjalan dengan baik.
Untuk Pelaksanaan Peraturan perundang-undangan
Di lingkungan sekolah kita lihat video berikut ini.
D. MELAKSANAKAN DAN MEMPERTAHANKAN
UUD Negara RI tahun 1945
UUD atau konstitusi mempnyai 2 sifat:
1. Dapat di ubah
2. Tidak dapat diubah
UUD Negara RI th 1945 adalah hukum dasar tertinggi bagi
bangsa Indonesia yang tidak dapat diubah
Menurut pasal 37 UUD NRI th 1945 ada beberapa syarat
untuk mengubah bagian batang tubuh UUD N RI th 1945:
1. 2/3 anggota MPR harus hadir
2. Disetujui oleh sekurang-kurangnya 50% ditambah 1
anggota dari seluruh anggota MPR
5 Butir kesepakatan dasar untuk merubah
Batang tubuh ( Pasal-pasal) UUD Negara RI
tahun 1945:
1. Tidak mengubah Pembukaan UUD Negara RI th 1945
2. Tetap mempertahankan NKRI
3. Mempertegas system Pemerintahan PRESIDENSIAL
4. Penjelasan UUD Negara RI th 1945 yang memuat hal-hal
normative akan dimasukkan dalam pasal-pasal (batang
tubuh)
5. melakukan perubahan dengan cara addendum ( perubahan
yang tetap mempertahankan naskah asli dari UUD NRI}
Mengapa Pembukaan UUD NRI 1945 tidak
bisa di Ubah oleh siapapun?
Sesuai dengan TAP MPR IX/MPR/1999
Pembukaan Undang Undang Negara RI th 1945
memuat cita-cita bersama dan tujuan yang merupakan
falsafah kenegaraan (staadsidee / cita-cita negara)
yang kemudian menjadi kesepakatan pertama bangsa
Indonesia dalam membangun wadah Negara Kesatuan
Republik Indonesia
Mengubah Pembukaan UUD 1945 berarti mengubah
seluruh tatanan kehidupan negara Republik Indonesia
Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia disebut
sebagai KAIDAH FUNDAMENTAL BAGI bangsa
Indonesia yang tidak kan bisa diubah samapai
kapanpun dan oleh siapapun.
Sejak tahun 1999 sampai tahun 2002 MPR
mengadakan amandemen terhadap UUD
Negara RI th 1945 sebanyak 4 kali:

Sidang Umum MPR 1999, tanggal 14-21 Oktober 1999 →
Perubahan Pertama UUD 1945.

Sidang Tahunan MPR 2000, tanggal 7-18 Agustus 2000 →
Perubahan Kedua UUD 1945.

Sidang Umum MPR 2001, tanggal 1-9 November 2001:

Perubahan Ketiga UUD 1945

Sidang Umum MPR 2002, tanggal 1-11 Agustus 2001 :

Perubahan Keempat UUD 1945.
Lebih jelasnya kita lihat video berikut tentang amandemen UUD
Negara RI th 1945 ini.
TUGAS KITA SEBAGAI WARGA
NEGARA
1.
Patuh pada
ketentuan yang
terdapat dalam
UUD 1945 serta
tidak mengubah
Pembukaan UUD
Negara RI th 1945
2.
Melaksanakan pasalpasal UUD Negara RI
th 1945 dalam
kehidupan
bermasyarakat,
berbangsa dan
bernegara
SEKIAN DAN TERIMA KASIH
Tatik sri wulandari S.Pd
SMPN 1 Jombang
Download