Bilangan Berpangkat Pecahan By ; Farah nur arifah hapsari Kompetensi Dasar : 3.1 Menerapkan konsep bilangan berpangkat , bentuk akar dan logaritma dalam menyelesaikan masalah. 4.1 Menyajikan penyelesaian masalah bilangan berpangkat, bentuk akar dan logaritma. Tujuan pembelajaran 1. Menemukan konsep pangkat pecahan 2. Mengoperasikan bilangan berpangkat pecahan Untuk mempelajari definisi bilangan berpangkat pecahan perhatikan contoh berikut contoh 1. 52 = 25 ↔ 25 = 5 1 2 Bentuk 25 𝑑𝑎𝑝𝑎𝑡 𝑑𝑖𝑡𝑢𝑙𝑖𝑠 25 𝑘𝑎𝑟𝑒𝑛𝑎 1 1 252 = (5 × 5)2 = 1 2 2 (5 ) 1 = 52×2 =5 = 25 contoh 2. 23 = 8 ↔ Bentuk 3 3 8 =2 8 𝑑𝑎𝑝𝑎𝑡 𝑑𝑖𝑡𝑢𝑙𝑖𝑠 8 1 3 𝑘𝑎𝑟𝑒𝑛𝑎 1 83 = (2 × 2 × 1 = (23 )3 3× =2 =2 = 3 8 1 3 1 2)3 Dari kedua contoh soal tadi Dapat disimpulkan bahwa 𝑎 1 𝑛 = 𝑛 𝑎1 Sekarang perhatikan contoh berikut 3 52 5 63 1 = (52 )3 = (53 )5 = 5 1 = 5 2 3 3 5 Dari kedua contoh soal diatas maka dapat disimpulkan bahwa Jika 𝑎 ≥ 0 , m dan n bilangan bulat positif (bilangan asli), maka 𝑛 𝑎𝑚 = 𝑎 𝑚 𝑛 Soal penganyaan 1. Ubahlah bilangan dibawah ini dalam kebentuk akar 7 𝑎. 35 b. 5 3 7 c.6 4 5 − 2. Ubahlah bilangan dibawah ini keladam bilangan berpangkat 8 a. 173 b 5 1 2 c. 4xy 6 THANKS Does anyone have any questions? 08882923184 farhnarf